Claim Missing Document
Check
Articles

PENGGUNAAN METODE MCUA UNTUK MENENTUKAN PRIORITAS MASALAH DI UNIT FILING RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH SUKOHARJO Listyorini, Puguh Ika; Saryadi, Saryadi; Sadewi, Yuan Yuzti
Prosiding Seminar Informasi Kesehatan Nasional 2024: SIKesNas 2024
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47701/sikenas.vi.3942

Abstract

Unit filing sebagai salah satu bagian dari rekam medis tempat dimana dokumen rekam medis disimpan tidak selamanya berjalan sempurna, maka menggunakan metode MCUA yaitu metode pemecahan masalah untuk menentukan prioritas masalah. Berdasarkan survei terdapat 4 masalah pada unit filing yaitu terjadinya misfile, kurangnya petugas filing, ketersediaan ruang filing terbatas atau ruang filing yang sempit, dan ketidaklengkapan pengisian dokumen rekam medis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apa prioritas masalah yang ada di unit filing Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Sukoharjo. Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif, dengan pendekatan cross sectional. Subjek penelitian adalah 2 petugas filing dan objek penelitian adalah unit filing. Instrumen penelitian berupa pedoman Focus Group Discussion (FGD). Analisis menggunakan analisis univarite. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada unit filing terdapat 4 masalah, hasil dari pemecahan masalah dengan metode MCUA adalah hasil total skor masalah misfile 14,2, kurangnya petugas filing dengan total skor 19,9, ketersediaan ruang filing yang terbatas dengan total skor 14,5, dan ketidaklengkapan pengisian dokumen rekam medis dengan total skor 25,5. Hasil dari total jumlah skor tertinggi maka ketidaklengkapan pengisian dokumen rekam medis menjadi prioritas utama. Saran, sebaiknya upaya yang perlu dilakukan yaitu pihak rumah sakit dapat melaksanakan pemberian penjelasan dan pemahaman lebih lagi seperti mensosialisasikan ulang spesifikasi pendidikan yang sesuai dan sosialisasi terkait pentingnya pengisian dokumen rekam medis agar pelaksanaan koordinasi sistem rekam medis di rumah sakit dapat berjalan dengan maksimal
Co-Authors Abdurrahman, Isnaini Sholihan Agung Budiatmo Agustina Cahya Kusmita Akram, Faisal Muhammad Aloysius Ekawardaya Anbiya, Resti Al Andi Wijayanto Anirotul Hikmah Anisa Tusyaidah Anwar, Resa Junita Apriatni Endang Prihatini Apriliawati, Diana Ardiningrum, Dewani Astri Ayu Lutfiana Bulan Prabawani Butar Butar, Jesica Martha Cahyono, Sulistio Mukti Dian Ayu Istiani Dinalestari Purbawati Elfrida Ratnawati Endang Setyaningsih Faizah, Rahmawati Nur Fatihah Rachmariana Azahro' Fauzan, Cecep Paqih Findri Mustika Sari Fitri Nur Mahmudah Fitriana, Dita Ayu Fitriya Ayu Amastasiya Hafizh, Khaidar Handojo Djoko Waloejo Happy Ayuningrum Putri Hari Susanta Nugraha Hari Susanta Nugraha Hendriyanto, Ivanka Febrian Putri Huwaida Zahra Mansyriah Indra Hastuti, Indra Inyustisia, Adhila Khurita Desi Harsanti Liss Dyah Dewi Arini Liss Dyah Dewi Arini Maya Kurniatun, Maya Missfala Rahmatina, Missfala Muhammad Ajib Irwansyah Nada, Aizzatin Nadia Lona Trista Naili Farida Ngatno Ngatno Ngatno Ngatno Nimas Lailia Ninda Dwiana Aulia Novi Anathasia Purba, Novi Anathasia Novizar, Deni Nurul Maulidya Latifah Oktavianti, Rika P Paryono, P Pradita, Patricia Dinda Pramesti, Adhini Bintang Puguh Ika Listyorini Puspitasari, Hastin Putri, Septy Nur Amalia Putro, Rembranto Gusani Rahman, Ferdiyan Aditya Rahmawati, Diah Tri Reni Shinta Dewi Reni Shinta Dewi Reydha Pulpy Mayo Riadita, Farah Alifa Ristyana Prabasari Suprapto, Ristyana Prabasari Robetmi Jumpakita Pinem Rodhiyah Rodhiyah Sadewi, Yuan Yuzti Saputra, Muhammad Yoga Sari Listyorini Savanero Briliantoro Sendhang Nurseto Sentosa, Ilham Singgih Purnomo Sri Suryoko Sudharto P Hadi Sumarlina Sumarlina Sunriati Grace Silitonga Sutanto, Viviana Wibowo, Riski Setiadi Wirasti, Dyah ayu Woro