Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Journal of Internet and Software Engineering

Rancang Bangun Aplikasi Media Pembelajaran Berbasis Android untuk Siswa Tunagrahita Sekolah Luar Biasa Arifudin, Nanang; Thaha, Taufik Kemal; Hardiyanti, Margareta; Suakanto, Sinung
Journal of Internet and Software Engineering Vol 5 No 2 (2024): Journal of Internet and Software Engineering
Publisher : Department of Electrical Engineering and Informatics, Vocational College, Universitas Gadjah Mada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22146/jise.v5i2.10250

Abstract

Semua warga negara Indonesia berhak memperoleh pendidikan yang setara, termasuk anak-anak dengan kebutuhan khusus. Sekolah Luar Biasa (SLB) di Indonesia memberikan layanan pendidikan bagi siswa berkebutuhan khusus, salah satunya tunagrahita, yang memiliki tingkat IQ bervariasi dan memengaruhi kemampuan belajar, terutama dalam membaca. Metode pembelajaran membaca konvensional masih sering digunakan di SLB, membutuhkan kesabaran tinggi dan bergantung pada kemampuan guru. Untuk mengatasi kendala ini, dikembangkan aplikasi media pembelajaran membaca berbasis Android sebagai alternatif. Aplikasi ini memuat materi membaca, latihan soal, audio, gambar, manajemen siswa, dan catatan riwayat belajar. Proses pengembangan meliputi analisis kebutuhan pengguna, perancangan, implementasi, dan pengujian. Bahasa pemrograman Kotlin digunakan untuk pengembangan aplikasi, sementara Firebase digunakan sebagai basis data. Pengujian menunjukkan aplikasi ini telah memenuhi standar kualitas melalui beta testing, responsive testing, instrumentation testing, dan user acceptance testing. Aplikasi ini diharapkan menjadi alat bantu efektif bagi guru dalam meningkatkan keterampilan membaca siswa tunagrahita.
Co-Authors A., Simon Filippus Abdulaziz, Rifqi Abdulaziz Adillah, Muhammad Fauzan Nur Adyartama, Arya Putra Agustien, Ferry Ahmad Musnansyah Alaric Rasendriya Aniko Albert, Vincentius Alfi Zahra Hafizhah Amanah, Raisyah Nurul Andreas Andreas Angela, Dina Anis Farihan Mat Raffei Anisa, Gia Annastasia, Syifa Aprilita Firsty Hazdia Arifudin, Nanang Bagastio, Shobrun Jamil Bayuwindra, Anggera Christy, Aldi Cristian Richardo Anin Daniel Hadi Wijaya Dila, Revyolla Ananta Dina Angela Echo, Ruth Edi Triono Nuryatno Ekky Novriza Alam Evan Reswara Fa'rifah, Riska Yanu Fahrizky, Bimo Agung Faishal Mufied Al Anshary Faqih Hamami Fauzi, Rokhman Febriyani, Widia Ferda Ernawan Firdaus, Taufiq Maulana Gamaliel, Yoyok Yusman Hadiningrum, Tiara Rahmania Handoko, Mahardika Maulana Al Mahdi Hardiyanti, Margareta Hazdia, Aprilita Firsty Herry Imanta Sitepu Herry Sitepu Herry Sitepu Hutagalung, Maclaurin Hutahaean, Bernad Robinson Ismail, Mohd Arfian Isnaeni, Rizqullah Maziyah Krisna Dwi Permana Mahardika Maulana Al Mahdi Handoko Margareta Hardiyanti Mat Raffei, Anis Farihan Mifta Ardianti Muhammad Fahmi Hidayat, Muhammad Fahmi Muhammad Ivan Fadilah Muharman Lubis Mulyati, Rika Munansyah, Ahmad Nia Ambarsari Nugroho, Tunggul Nugroho, Tunggul Arief Nur Ichsan Utama Nuraliza, Hilda Nuryanto, Edi Nuryatno, Edi Parameswari, Sang Dara Priyadi, Djoko Rachmadita Andreswari Raffei, Anis Farihan Mat Rafi Adinegoro Raharjo, Adi Rahmat Fauzi Raina, Apriani Nur Ramadhan, Yumna Zahran Randy Ferdiawan Rivero Novelino Roberd Saragih S. Suhardi Safara Cathasa Riverinda Rijadi Satria , Ryan Muhammad Sebastian, Kelvin See, Tan Lian Seno Adi Putra Shaffiei, Zatul Alwani Siregar, Amril Mutoi Suhono H. Supangkat Sulingallo, Irwansa Ryan Syfa Nur Lathifah Thaha, Taufik Kemal Tien Fabrianti Kusumasari Tjong Wan Sen Ulinuha, Zulfa Ventje Jeremias Lewi Engel Widyadhari, Dinda Putri Widyatasya Agustika Nurtrisha Wijaksana, Syifa Nuurunnisa Wijaya, Yohanes Rico Yoyok Gamaliel Zulkarnaen, Rizky Zaki