Claim Missing Document
Check
Articles

Found 24 Documents
Search

PENGARUH PEMBELAJARAN SAINTIFIK TERHADAP KETERAMPILAN LITERASI SAINS SISWA SEKOLAH DASAR Andari, Kadek Dewi Wahyuni; Kartini, Kartini; Agustina, Degi Alrinda; Febriani, Niar
Borneo Journal of Biology Education (BJBE) Vol 2, No 2 (2020): Oktober
Publisher : Faculty of Teacher Training and Education Biology Education Departement

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (586.276 KB) | DOI: 10.35334/bjbe.v2i2.1752

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Penerapan Pembelajaran Saintifik Terhadap Keterampilan Literasi Sains Siswa Sekolah Dasar. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen yang dilaksanakan pada tahun ajaran 2019/2020. Dengan populasi siswa kelas III SDN 006 Tarakan dan sampel yang terdiri dari satu kelas yaitu kelas III A yang diberikan perlakuan. Teknik dalam pengambilan sampel yang digunakan adalah Purposive Sampling. Hasil penelitian ini menunjukan hasil korelasi pengaruh penerapan pembelajaran literasi sains berbasis saintifik terhadap keterampilan literasi sains siswa sekolah dasar dengan hasil korelasi sebesar 0,644; koefisien determinasi sebesar 41,5%; dan pengujian hipotesis diperoleh nilai thitungttable sebesar 4,129. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh penerapan pembelajaran literasi sains berbasis saintifik terhadap keterampilan literasi sains siswa Kelas III SD Negeri 006 Tarakan. Kata kunciPembelajaran Saintifik, Literasi Sains
Pengembangan Buku Ajar Konsep Sains Berbasis Quantum Learning: Development of Quantum Learning-Based Science Concept Textbooks Agustina, Degi Alrinda
Pedagogia : Jurnal Pendidikan Vol. 7 No. 2 (2018): August
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21070/pedagogia.v7i2.1571

Abstract

Teaching books as one of the important components in the learning process, including in college. This study aims to produce feasibility and effective teaching books of science concept based on quantum learning for primary school students. This research uses R&D based on Borg & Gall with the steps: (1)research and information collecting; (2) planning; (3)develop preliminary form product; (4) preliminary field testing; (5) main product revision; (6) main field testing; (7) operationalproduct revision; (8) operational field testing; (9) final product revision; and (10) dissemination. Results show that teaching books of science concept based on quantum learning feasible from the material aspect of 89,16%, presentation aspect by 93,05%, and linguistic aspect of 91,67%. Textbooks of Quantum Learning-based Science Concepts are effective to improve activity and student learning outcomes. Learning activity of 88,57 % and classical completeness of 91,42%. This teaching book gives student opportunity chance to acquire many learning experiences needed as elementary school teacher’s candidate
Deskripsi Profil Pelajar Pancasila Tema Kewirausahaan pada Projek Batik Ecoprint di Kelas IV di Sekolah Dasar Uban, Sepriani; Agustina, Degi Alrinda; Andari, Kadek Dewi Wahyuni; Kartini, Kartini
EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN Vol 6, No 4 (2024)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/edukatif.v6i4.7174

Abstract

Penelitian ini berfokus pada penerapan dan kendala dalam penerapan profil pelajar Pancasila tema kewirausahaan pada projek pembuatan batik ecoprint. Metode penelitian kualitatif deskriptif, lokasi penelitian di SDN 032 Tarakan. Sumber data utama guru kelas IV-B dan kepala sekolah SDN 032 Tarakan. Teknik pengumpulan data yaitu wawancara, observasi, dan studi dokumen. Hasil penelitian menunjukkan penerapan profil pelajar pancasila pada projek pembuatan batik ecoprint di kelas IV-B yaitu, (1) beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia, dengan cara memberikan penjelasan pemanfaatan sumber daya alam untuk kebutuhan hidup, (2) berkebhinekaan global, dengan cara memperkenalkan batik dan jenis-jenis batik serta motifnya, (3) gotong royong, dengan cara membentuk kelompok percobaan pembuatan batik dan melakukan tanya jawab dengan pertanyaan pemantik tentang batik, (4) mandiri, dengan cara membuat batik ecoprint pada tote bag secara mandiri, (5) bernalar kritis, dengan cara menentukan jenis tumbuhan sesuai dengan motif batik yang ingin dihasilkan, dan (6) kreatif, dengan cara melakukan percobaan membuat batik ecoprint untuk menumbuhkan ide kreatif. Kendala yang dialami yaitu, kerja sama dalam kelompok dan menumbuhkan jiwa kreatif peserta didik, upaya yang sudah dilakukan pendidik untuk mengatasi kendala tersebut dengan cara membimbing dan memotivasi.
Efektivitas Video Berbasis Literasi Sains terhadap Hasil Belajar Mahasiswa Agustina, Degi Alrinda; Bua, Agustinus Toding; Noviantari, Ika; Irawati, Nina
MASALIQ Vol 5 No 1 (2025): JANUARI
Publisher : Lembaga Yasin AlSys

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58578/masaliq.v5i1.4678

Abstract

This research aims to determine the effectiveness of scientific literacy-based videos on student learning outcomes. The scientific literacy-based videos have been validated by material experts, media experts, and language experts. The application of scientific literacy-based learning videos is carried out using blended learning, which integrates learning that combines various physical and virtual sources. The research used a pre-experimental, one-group pre-test-post-test design, namely by giving pre-tests and post-tests to students. Data analysis was carried out by determining N-Gain. The research was carried out using the Google Classroom platform. The results of the research show that the N-gain score is 81.6400, so the use of scientific literacy-based learning videos is effective on student learning outcomes. t-tests to students. Data analysis was carried out by determining N-Gain. The results showed that the N-Gain score was 0.8343 on high criteria and 83.43% on effective criteria., so the use of scientific literacy-based learning videos is effective on student learning outcomes.
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MULTIMEDIA INTERAKTIF DENGAN MATERI ORGAN PEREDARAN DARAH MANUSIA PADA SISWA KELAS V DI SDN 018 TARAKAN Rahman, Abdul; Agustina, Degi Alrinda; Andari, Kadek Dewi Wahyuni
Jurnal Pendidikan Dasar Borneo (Judikdas Borneo) Vol 6, No 1 (2024): Jurnal Pendidikan Dasar Borneo (Judikdas Borneo)
Publisher : Universitas Borneo Tarakan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35334/judikdas borneo.v6i1.6070

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan suatu produk berupa media pembelajaran dengan materi organ peredaran darah manusia yang tepat untuk diimplementasikan pada siswa kelas 5 jenjang sekolah dasar. Produk ini akan diuji kelayakannya yang ditinjau dari validator ahli media, materi, bahasa dan praktisi. Penelitian ini juga akan meninjau respon siswa terhadap hasil implementasi. Jenis penelitian yang digunakan yakni Research and Development mengacu pada tahapanmodel pengembangan ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation). Penelitian ini dilakukan di kelas 5 sekolah dasar negeri 018 Tarakan. Hasil penelitian tentang kelayakan produk ini diperoleh nilai perolehan persentase rata-rata 96% berada pada kategori sangat layak. Selanjutnya hasil respon siswa uji coba terbatas diperoleh sebesar 94% dengan kategori sangat menarik, sedangkan hasil respon siswa pada uji coba pemakaian sebesar 96% dengan kategori sangatmenarik. Berdasarkan hasil validator ahli materi, media, bahasa, praktisi, serta hasil respon siswa, maka disimpulkan bahwa media pembelajaran multimedia interaktif dinyatakan layak dan menarik digunakan dalam proses pembelajaran.
ANALISIS KEMAMPUAN LITERASI MEMBACA SISWA KELAS V DI SD NEGERI 004 LUMBIS Mulyani, Chatrin; Adiasti, Nindya; Bua, Mety Toding; Agustina, Degi Alrinda
Jurnal Pendidikan Dasar Borneo (Judikdas Borneo) Vol 6, No 2 (2024): Jurnal Pendidikan Dasar Borneo (Judikdas Borneo)
Publisher : Universitas Borneo Tarakan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35334/judikdas borneo.v6i2.5221

Abstract

This research aims to describe the results of the reading literacy skills of class V students at SD Negeri 004 Lumbis. This research uses descriptive qualitative research. A total of 8 fifth grade students participated in the research and took a reading literacy ability test, which was then grouped based on the categories of high, medium and low reading literacy ability. After that, the researcher selected 3 students representing each category of reading literacy ability to be interviewed. The research results show that (1) Subjects in the high category are able to find explicit information, identify changes in intrinsic elements, infer feelings and character traits, draw up inferences, compare characterizations, assess the suitability of illustrations, and reflect knowledge well. When solving AKM reading literacy questions, the subject experienced difficulties because he was not careful in choosing answers. (2) Subjects in the medium category are able to find explicit information, identify changes in intrinsic elements, infer feelings and character traits, compare characterizations, assess the suitability of illustrations, and reflect knowledge well. When solving AKM reading literacy questions, the subject experienced difficulties due to not understanding the content of the reading, not being careful in choosing answers, and not being able to determine the main idea in the reading.
DEVELOPMENT OF LEARNING MEDIA BIG BOOK MEDIA MATERIALS FOR OBJECTS FOR CLASS III STUDENTS OF SDN 030 TARAKAN Hasmidah, Hasmidah; Mas'an Al Wahid, Sucahyo; Agustina, Degi Alrinda
Biopedagogia Vol 6, No 1 (2024): Maret
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi Universitas Borneo Tarakan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35334/biopedagogia.v6i1.5044

Abstract

The learning problems at and 030 tarakan were that the learning process in the classroom looked more teeacher-cantered and there were someinactive students who felt bored, less focused, and needed to be faster to understand the material because teachers rarely used learning media. This study aimed to determine the feasibility of the media and the student’s response to the big book material. The deploment model used adopts the ADDIE theory. The steps of developing big book learning media are analysis, design, development, implementation, and evaluation. Experts conducted avalidation terst to determine the feasibility of the media. The resultsof the media validation test showed that the big book of object froms material scored 40 out of a maximum score of 50% with a Percentage of 90% (very feasible). in comparison, the material validation test scored 40 out of a maximum score of 50% with a percentage of 80% (feasible). the langueage validation test scored 40 out of a maximum score 50% with a persentage of 80% (feasible).with these results, it has met the requitrements and is suitable for use the results of students responses to the big book media during the limited trial whit a total of 5 studens obtained a score of 250 with a percentage of 100% (very interested). The results of the field trial with a total of 20 students scored 932 with a percentage of 93,2% (very interested). Based on the results of the validation of media experts, materials, language and student responses. the big book learning media on the material form of objects was expected to improve students understanding of learning material.
Deskripsi Nilai Karakter Mandiri dalam Profil Pelajar Pancasila pada Siswa Kelas IV-B di SD Negeri 031 Tarakan Agustina, Degi Alrinda; Muttaqin; Kartini
Jurnal Pendidikan Modern Vol. 10 No. 2 (2025): Edisi Januari
Publisher : STKIP Modern Ngawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37471/jpm.v10i2.1094

Abstract

Pendidikan karakter mandiri penting dalam pembentukan karakter siswa yang bertanggung jawab terhadap proses dan hasil belajar, sesuai dengan elemen Profil Pelajar Pancasila yang diterapkan melalui Kurikulum Merdeka. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan nilai karakter mandiri dalam Profil Pelajar Pancasila pada siswa kelas IV-B di SD Negeri 031 Tarakan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan metode pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan angket. Informan penelitian terdiri dari siswa kelas IVB, guru kelas, dan guru koordinator P5. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Subjek S1, dengan tingkat kemandirian tinggi, telah menunjukkan kesadaran diri dan regulasi diri yang baik dalam mengenali potensi, mengelola emosi, dan bertanggung jawab atas pembelajaran. Subjek S2, dengan tingkat kemandirian sedang, memiliki kesadaran diri yang cukup baik namun masih memerlukan bimbingan dalam pengelolaan emosi dan kemandirian. Subjek S3, dengan tingkat kemandirian rendah, masih menghadapi kesulitan dalam mengenali potensi diri dan mengatur emosi. Penerapan nilai karakter mandiri dalam Profil Pelajar Pancasila pada siswa kelas IV-B di SD Negeri 031 Tarakan telah berjalan cukup baik, meskipun masih memerlukan cara peningkatan terutama dalam aspek regulasi emosi dan pengendalian diri siswa. Oleh karena itu, penguatan elemen kesadaran diri dan regulasi diri perlu terus diupayakan untuk mendukung terbentuknya karakter mandiri sesuai dengan Profil Pelajar Pancasila.
Peningkatan Keterampilan Proses Sains Flora Anak Usia Dini Melalui Pembelajaran Berbasis Alam Susdarwati Susdarwati; Degi Alrinda Agustina
Jurnal Pelita PAUD Vol 2 No 2 (2018): Jurnal Pelita PAUD
Publisher : STKIP Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33222/pelitapaud.v2i2.229

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan proses sains flora dengan menerapkan pembelajaran berbasis alam pada anak usia dini Kelompok B di TK Dharma Wanita Jeblogan II. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Setiap siklus terdiri dari tiga komponen, yaitu perencanaan, tindakan dan observasi, serta refleksi. Subjek penelitian ini adalah 27 anak pada Kelompok B di TK Dharma Wanita Jeblogan II. Metode pengumpulan data dilakukan melalui teknik observasi. Teknik analisis data dilakukan secara kualitatif. Peningkatan keterampilan proses sains flora dikatakan berhasil apabila 80% dari jumlah anak termasuk dalam kriteria baik dan sangat baik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran berbasis alam dapat meningkatkan keterampilan proses sains flora anak. Keterampilan proses sains flora anak sebelum dilakukan tindakan tidak ada (0%) anak dengan kriteria baik dan sangat baik. Setelah adanya tindakan pada Siklus I, keterampilan proses sains flora anak meningkat sebanyak 13 anak (48,15%) dan pada Siklus II meningkat hingga 24 anak (88,89%) dengan kriteria baik dan sangat baik
Diseminasi Pengembangan Media Big Book Materi Pertumbuhan dan Perkembangan Manusia di SDN 047 Tarakan Hadiah, Nurul; Kartini, Kartini; Kusnadi, Dedi; Bua, Agustinus Toding; Bua, Mety Toding; Saputra, Ady; Agustina, Degi alrinda; Rhamdan, Donna
Bima Abdi: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 4 (2024): Bima Abdi: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Yayasan Pendidikan Bima Berilmu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53299/bajpm.v4i4.891

Abstract

Tujuan pengabdian masyarakat ini adalah mengembangkan media pembelajaran berupa media Big book untuk memenuhi kebutuhan kegiatan belajar mengajar di kelas. Metode pengabdian dilaksanakan melalui diseminasi secara luring. Adapun tahapan pengabdian terdiri dari tahap pengembangan media Big book yang terdiri dari beberapa langkah. 1) melakukan analisis kebutuhan media pembelajaran; 2) Penyusunan materi dan desain media; 3) validasi oleh ahli media, materi, bahasa dan praktisi 4) revisi media; 5) desiminasi. Untuk menguji kelayakan layak atau tidaknya dapat dilihat dari aspek validasi ahli materi mencapai persentase 95,38 %, selanjutnya validasi ahli materi mencapai persentase 86,66%, validasi ahli Bahasa mencapai 88%, sedangkan untuk hasil validasi praktisi mencapai persentase 100%. Sasaran pengabdian adalah Kepala sekolah dan guru-guru di SDN 047 Tarakan. Guru sebagai pihak yang menerima manfaat antusias dalam bertanya terkait dengan cara pembuatan media yang dikembangkan sebagai alternatif solusi dari kebutuhan media pembelajaran saat ini. Kepala sekolah juga berharap ada FGD terkait dengan pembuatan media lainnya.