Claim Missing Document
Check
Articles

ALGORITMA RANDOM FOREST, DECISION TREE, DAN XGBOOST UNTUK KLASIFIKASI STUNTING PADA BALITA Dhika Malita; DHIKA MALITA PUSPITA ARUM; KARTIKA IMAM SANTOSO; ANDRI TRIYONO; EKO SUPRIYADI; AGUS SUSILO NUGROHO; Widodo, Edi
Jurnal Transformatika Vol. 23 No. 1 (2025): July 2025
Publisher : Jurusan Teknologi Informasi Universitas Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26623/transformatika.v23i1.12202

Abstract

At the age of toddlers, children need special attention because their brains develop around 80%. Stunting is a form of long-term nutritional deficiency that occurs during the growth and development of children, which are marked with height that is not appropriate or less compared to children their age based on the standard WHO. This condition can adversely affect the cognitive development and health of children. Identifying toddlers who are at risk of experiencing stunting at an early stage is very important to reduce the adverse effects that can affect their quality of life in the future. Traditional methods are less effective in predicting stunting because they often ignore the complex factors that affect the nutritional status of toddlers. This study aims to classify stunting toddlers using Random Forest, Decision Tree, and Extreme Gradient Boost (XGBOOST) algorithms. The results obtained showed that the accuracy of the Random Forest algorithm received the highest accuracy of 99.72 %, Extreme Gradient Boost (XGBOOST) at 99.58 %, and Decision Tree received 98 87 %accuracy.
Rancang Bangun Bracket Stand Puller Untuk Melepas Rear Torque Rod Pin Unit HD 785-7 Syahruddin, Syahruddin; Kristianto, Denny; Basri, Basri; Akbar, Syaeful; Widodo, Edi
JURNAL ALAT BERAT Vol 1 No 2 (2024): Juli 2024
Publisher : Politeknik Negeri Balikpapan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32487/jab.v1i2.25

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah membuat alat bantu untuk melepas rear torque rod pin. Permasalahan yang terjadi pada saat proses pelepasan rear torque rod pin adalah dengan memukul pin menggunakan hammer dan wire rope punch (chicken bar). Pada saat proses pelepasan pin dengan cara ini dapat menimbulkan resiko kecelakaan kerja. Berdasarkan permasalahan tersebut maka diperlukan untuk membuat bracket stand puller yang dapat membantu dalam proses pelepasan pin menggunakan puller dan hydraulic hand pump. Penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) dengan sumber data observasi, dokumentasi dan wawancara. Dari hasil percobaan dan analisis perbandingan sebelum dan sesudah adanya bracket stand puller menunjukkan waktu pelepasan rear torque rod pin 50% lebih efisien dan 45,45% lebih aman. Hal ini menunjukan bahwa special tool yang dibuat dapat memudahkan pengerjaan pelepasan rear torque rod pin, mengurangi waktu pekerjaan serta lebih aman ketika digunakan.
Kondisi Jalur Evakuasi Gunungapi Merapi (Studi Kasus Di Kabupaten Magelang) Widodo, Edi; Alamsyah, Erika; Rifa'atussa'adah, Nahida; Hastuti, Hastuti
Geomedia Majalah Ilmiah dan Informasi Kegeografian Vol. 22 No. 1 (2024): Geo Media: Majalah Ilmiah dan Informasi Kegeografian
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/gm.v22i1.52336

Abstract

Merapi merupakan gunungapi aktif yang sangat berbahaya dengan masyarakat yang banyak tinggal di sekitarnya. Jumlah yang tinggal di lereng gunungapi Merapi semakin meningkat, maka perlu adanya upaya pra bencana yaitu menyiapkan jalur evakuasi. Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisa atau mengevaluasi kondisi jalur evakuasi gunungapi Merapi di Kabupaten Magelang. Jenis penelitian ini yaitu kualitatif. Metode yang digunakan yaitu Trianggulasi teknik dengan teknik pengumpulan data observasi, wawancara mendalam dan dokumentasi. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jalur evakuasi di kabupaten Magelang memiliki dua tipe jalan yaitu aspal dan semen. Kondisi jalur evakuasi memiliki kualitas baik, lumayan baik dan berbahaya. Beberapa kendala jalur evakuasi meliputi terjadinya vandalisme pada rambu-rambu petunjuk evakuasi dan terjadi pelanggaran di beberapa jalan yang dilarang melintas kendaraan golongan C. Selain itu, kurang memadainya lampu penerangan jalan pada jalur evakuasi juga masih dijumpai pada kawasan rawan bencana gunungapi Merapi kabupaten Magelang.
Relevansi fenomena lingkungan kawasan borobudur sebagai sumber belajar geografi Widodo, Edi; Rifa'atussa'adah, Nahida; Riantika, Rasti Fajar Peni; Masruri, Muhsinatun Siasah; Hastuti, Hastuti
Geomedia Majalah Ilmiah dan Informasi Kegeografian Vol. 21 No. 2 (2023): Geo Media: Majalah Ilmiah dan Informasi Kegeografian
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/gm.v21i2.52355

Abstract

Keunikan candi dan fenomena lingkungan kawasan sekitar Borobudur dapat dijadikan sumber belajar geografi. Tujuan penelitian untuk mendeskripsikan fenomena lingkungan di kawasan sekitar Borobudur untuk dapat dimanfaatkan sebagai sumber belajar geografi. Teknik pengumpulan data meliputi pengamatan lapangan, wawancara mendalam terhadap responden kunci, dan selanjutnya dokumentasi. Validasi data menggunakan trianggulasi teknik menurut Miles dan Huberman. Hasil penelitian menunjukkan terdapat keunikan fenomena lingkungan yang ada pada kawasan sekitar candi Borobudur layak digunakan sebagai sumber pembelajaran geografi secara kontekstual pada jenjang sekolah menegah atas. Hasil kajian menatakan relevansi fenomena tersebut dapat digunakan untuk sumber belajar geografi sekolah menengah atas pada materi pembelajaan sistem informasi geografis, hidrosfer, kebencanaan, penginderaan jauh dan litosfer. Pengembangan Candi Borobudur sebagai prioritas wisata Dunia, diharapkan memperhatikan nilai edukatif yang terkandung di dalamnya supaya fenomena lingkungan yang dapat dijadikan sumber belajar tidak hilang.
Pelatihan Virtual Reality untuk Branding Sekolah di Era Digital Angga, Pratama; Widodo, Edi; Winarti, Titin
Jurnal Pengabdian Masyarakat Teknologi dan Pendidikan (MANTAP) Vol. 1 No. 2 (2024): Jurnal Pengabdian Masyarakat Teknologi dan Pendidikan (Jurnal Mantap)
Publisher : Redtech Putra Benua

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This training program aims to enhance the skills of students at SMK Kristen Surakarta in utilizing Virtual Reality (VR) technology to support school branding. The program was designed to provide an in-depth understanding of how VR can be used as an innovative and effective promotional tool. The training involved 27 students from grades X to XII, with pretest and posttest participation from 21 and 18 respondents, respectively. The results showed an increase in understanding of VR integration for promotional media from 20% to 94%. Additionally, 96% of participants demonstrated improved critical thinking skills in utilizing VR technology for school branding. These findings indicate that the training successfully enhanced participants' skills and understanding in effectively leveraging VR.
Impact of KOH Compound Immersion on Mechanical Properties of Sansivera Fiber Composite: Dampak Perendaman Serat Sansivera dalam Senyawa KOH terhadap Sifat Mekanik Komposit Ramadhani, Aditya; Widodo, Edi
Indonesian Journal of Innovation Studies Vol. 23 (2023): July
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21070/ijins.v22i.930

Abstract

This study investigates the influence of immersing sansivera fibers in varying ratios of KOH compounds on the mechanical properties of the composite. The methods involve KOH preparation, composite fabrication, and tensile testing with six specimens. Results indicate that a 20% KOH mixture yields the highest values: tensile stress strength of 275N/mm², tensile strain of 3.7mm, elastic modulus of 4910.7N/mm², and maximum load of 42.3N. The immersion of sansivera fibers in the KOH compound mixture significantly affects the composite's mechanical characteristics. Highlights: Study on the impact of KOH compound immersion on mechanical properties of the composite. Varying KOH compound ratios (10%-60%) and their influence on tensile stress strength, elastic modulus, and maximum load. Identification of the optimal 20% KOH mixture with the highest mechanical properties.
NaOH Treatment Revolutionizes Strength of Fiber Composites Globally: Perlakuan NaOH Merevolusi Kekuatan Komposit Serat Secara Global Pamungkas, Wahyu Aji; Widodo, Edi
Indonesian Journal of Innovation Studies Vol. 25 No. 4 (2024): October
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21070/ijins.v25i4.1183

Abstract

This study investigates Sansivera fiber-reinforced composite materials treated with 15% NaOH alkaline liquid for different durations using the hand lay-up method. The aim is to determine the optimal treatment duration that enhances the tensile properties of these composites. Results indicate that longer NaOH treatment periods positively impact tensile strength, with the best outcomes observed at 15% treatment for 8 hours. These findings contribute to improving the mechanical performance of Sansivera fiber composites for various industrial applications. Highlight: Sansivera composites strengthen with 15% NaOH for 8 hours. Hand lay-up method enhances industrial applicability. Optimal treatment duration for Sansivera fibers is highlighted. Keyword: Sansivera fiber composites, NaOH alkaline treatment, Tensile strength enhancement, Hand lay-up method, Industrial applications
PELATIHAN PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN DARING MENGGUNAKAN GOOGLE SITES PADA GURU SMIT BINA AMAL SEMARANG Rachmawati, Eka Putri; Widodo, Edi; Christioko, Bernadus Very
Jurnal DIMASTIK Vol. 1 No. 2 (2023): Juli
Publisher : Universitas Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26623/dimastik.v1i2.7275

Abstract

PKM in the form of training conducted by lecturers from Semarang University and SMIT Bina Amal Semarang, aims to teach teachers in the SMIT Bina Amal environment about the use of Google Sites as a means of supporting the teaching and learning process. The training covers the features and benefits of Google Sites, including its ease of use, flexibility, and integration with other Google tools. It provides practical tips and best practices for using Google Sites in an educational context, including creating and organizing content, facilitating student engagement and collaboration, and assessing student learning. Overall, the training highlights the potential of Google Sites to support effective and engaging online learning experiences for both students and teachers. The results of the project were overwhelmingly positive, with teachers reporting improved ease of use and efficiency in delivering materials. The use of Google Sites also allowed for more effective communication between teachers and students, and the platform proved particularly useful for delivering materials in a setting with limited resources and infrastructure. Their experience can serve as a model for other schools looking to implement similar initiatives, and the benefits of using technology for education can be further explored and harnessed in the years to come.
OPTIMASI INSTAGRAM DENGAN SEO SEBAGAI MEDIA PENUNJANG PEMASARAN DAN INTERAKSI UMKM DENGAN PELANGGAN Buana, Pratama Angga; Winarti, Titin; Widodo, Edi
Jurnal DIMASTIK Vol. 2 No. 1 (2024): Januari
Publisher : Universitas Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26623/dimastik.v2i1.8534

Abstract

UMKM adalah bisnis atau usaha yang dijalankan oleh perseorangan, rumah tangga, maupun badan usaha kecil. Keberadaan UMKM berkontribusi positif terhadap perekonomian Indonesia, salah satunya mampu menyerap 97% dari total tenaga kerja. Kota Semarang sampai dengan bulan Maret 2022, telah memiliki 23.984 UMKM yang tercatat. Di era pandemi Covid-19 telah terjadi perubahan pola konsumsi barang dan jasa dari offline ke online. Media sosial menjadi solusi yang potensial dalam bisnis untuk dapat mengidentifikasi, berkomunikasi, membagikan informasi, mengetahui kunjungan pelanggan, lokasi dan pola interaksinya, reputasi bisnis dimata pelanggan dan membentuk kelompok antar pelanggan. Banyak ragam media sosial namun, lebih banyak pelaku usaha memanfaatkan instagram dengan alasan lebih mudah dan praktis. Beberapa UMKM di Semarang Selatan sudah menggunakan Instagram sebagai media pemasaran maupun penjualannya. Namun, pemahaman terkait tentang optimalisasi penggunaannya dalam menunjang pemasaran dirasa masih kurang dan ada yang belum memahami terkait algoritma pada sosial media tersebut. Pada kegiatan pengabdian masyarakat ini, Universitas Semarang bersama Gerai Kopimi Semarang Selatan mengadakan pelatihan terkait dengan optimasi Instagram menggunakan SEO sebagai penunjang pemasaran maupun interaksi pada pelanggan. Metode yang digunakan dengan memberikan materi yang terdiri dari : pentingnya sosial media, brand awareness, dan optimasi Instagram dengan SEO. Dilanjutkan dengan asistensi praktik secara langsung terkait optimasi Instagram. Harapannya kedepan para pelaku UMKM di Semarang Selatan dapat menerapkannya langkah-langkah yang diberikan saat mem-posting sebuah gambar/video pendek terkait produknya. Sehingga, dapat menunjang pemasaran dan interaksi dengan pelanggan. Luaran yang dihasilkan nantinya berupa publikasi jurnal ber-ISSN, publikasi media massa cetak/online, video pelaksanaan, kuesioner, dan modul/buku ajar, serta HKI-nya.Kata Kunci: Gerai Kopimi, Instagram, Media Sosial, SEO, UMKM
Pengaruh Media Pendingin Pasca Pengelasan MAG terhadap Kekerasan dan Struktur Mikro Baja SPHC Kristanto, Arnes Budi; Tjahjanti, Prantasi Harmi; Widodo, Edi; Mauliana, Metatia Intan
Jurnal Mesin Nusantara Vol 8 No 2 (2025): Jurnal Mesin Nusantara
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/jmn.v8i2.25241

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat bagaimana media pendingin pasca pengelasan MAG mempengaruhi kekerasan dan struktur mikro baja SPHC (Plate Steel Hot Rolled Coiled). Pengelasan dilakukan menggunakan metode Metal Active Gas (MAG) dengan media pendingin air, oli, dan udara. Untuk menguji kekerasan, metode Rockwell skala B (HRB) digunakan. Di sisi lain, mikrostruktur diamati pada daerah weld metal, zona panas yang terpengaruh (HAZ), dan base metal. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, jika dibandingkan dengan media pendingin oli dan udara, media pendingin air menghasilkan kekerasan tertinggi. Kekerasan diperoleh pada weld metal sebesar 74,99 HRB, area HAZ sebesar 90,12 HRB, dan base metal sebesar 81,39 HRB. Pengamatan mikrostruktur menunjukkan fraksi perlit tertinggi pada media pendingin air, sebesar 75% pada area HAZ dan 69% pada base metal, sementara fraksi ferit turun. Secara keseluruhan, perubahan sifat mekanik dan struktur mikro baja SPHC sangat dipengaruhi oleh variasi media pendingin dan lokasi daerah pengelasan.