Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Ilmiah Kesehatan

FLIPPED CLASSROOM LEARNING PADA MAHASISWA KESEHATAN SEBAGAI ALTERNATIF PEMBELAJARAN PADA MASA PANDEMI COVID-19 Astuti, Dhesi Ari; Kurniati, Nurul; Syagata, Anindhita Syahbi; Sulisworo, Dwi
Jurnal Ilmiah Kesehatan Vol 13, No 1 (2024): Jurnal Ilmiah Kesehatan
Publisher : Universitas Muhammadiyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52657/jik.v13i1.2270

Abstract

. Pergeseran ke pembelajaran di rumah yang belum pernah terjadi sebelumnya ini berdampak besar pada siswa, orang tua, dan guru di seluruh Indonesia. Metode pembelajaran Flipped Classroom merupakan metode blended learning yang dapat digunakan dalam situasi pandemic covid-19 ini. Pembelajaran aktif dipedomani menjadi pembelajaran yang baik untuk siswa dikarenakan siswa ikut terlibat dalam menyampaikan pendapat dan proses diskusi. Metode pembelajaran Flipped Classroom memerlukan media yang berkualitas untuk menghasilkan kualitas pembelajaran yang baik, salah satunya dengan video. Jenis penelitian ini termasuk deskriptif mengenai gambaran pembuatan media pembelajaran dalam penerapan metode Flipped Classroom. Media video disusun berdasarkan hasil expert judgement dengan pendekatan delphi technique menilai aspek “importance” dan “phrasing” serta media video telah memiliki sertifikat HKI.
Co-Authors Amelia Putri Prasetyaningtyas Anggiyana, Fika Ani Marwati Apriani Tiasna Apriani Tiasna Ardina, Mega Astuti, Andari Wuri Astuti, Neneng Windi Atik Triratnawati Atik Triratnawati Aza, Dessi Wulandari Bakhtiar, Rahmat Cyril B. Romero Darsono, Filla Alfazriani Destu Satya Widyaningsih Detty Siti Nurdiati Dini Asrika Devi Djaswadi Dasuki Doni Marisi Sinaga Dwi Indah Wulandari Dwi Sulisworo Dyah Anantalia Widyastari Efriani, Rolita Eka Damayanti El Farchia, Yuniar Nisa Elivya Putri Melsany Eva Fadila Sangaji Evi Rosita Evilia Nur Safitri Febrianti, Cindy Putri Fijri Rachmawati Gita Fajrianti Hamado, Hasiati Haris, Nursani A Hasibuan, Khoirunnisah Hendy Ristiono Hidayat, Asri Hisan, Urfa Khairatun Iqra Asif Isnani, Mufidah Ita Suryani Kartini, Farida Khairani, Nur Krispinus Duma Kurniati, Nurul Kurniati, Nurul Kurniawati, Yuliana Langputeh, Prapaporn Marcelis Stia Anggraini Marwati, Ani Merida, Yunri Moh. Hakimi Muhamad Saleh Nazara, Titin Sundari Nelawati Radjamuda, Nelawati Ningrum, Rhadika Wahyu Kurnia Nuraina Nuraina Nuraina Nuraina Nurma Hidayati Nurul Hidayah Nurwidyaningsih, Nofi Oscar Agyemang Opoku Popy Apri Yanti Popy Apri Yanti Prihatiningsih, Dwi Putri, Silvia Rizki Syah Rachmawati, Fijri RASYID, ERWIN Realita, Friska Reni Sumanti Rezka Zahra Humaira Ririn Ariyanti Ririn Ariyanti, Ririn Rodliah Rosyad, Shelly Romero, Cyril B. Rostinah Rostinah Rosyady, Phisca Aditya Sales, Eurosia Maria Shelly Pradila Siti Fatimah Sitti Syabariyah Sri Handayani Syagata, Anindhita Syahbi Tiasna, Apriani Tri Ani Marwati Tri Hastuti Tri Hastuti Tri Sunarsih Ummah, Tammimin Vera Yuli Erviana Wahyuhidaya, Pratika Warsiti wijayanti, dian trilus Wulandari, Yunisa Yanti, Popy Apri Yolanda, Sholihah Gustavia Yuliadia, Kartika Yunri Merida