Claim Missing Document
Check
Articles

Found 29 Documents
Search

Pelatihan Pembuatan Tong Sampah di Desa Karya Indah Kabupaten Kampar Marpaung, Noveri Lysbetti; Nurhalim, Nurhalim; Sukma, Dian Yayan; Hutabarat, Sakti; Ervianto, Edy
PUBLIKASI PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 4 No 2 (2025)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Multi Data Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35957/padimas.v4i2.9543

Abstract

Keberadaan sampah menjadi masalah yang serius di berbagai daerah, termasuk di desa-desa yang sedang berkembang. Volume sampah yang terus meningkat, sering kali menyebabkan masalah lingkungan seperti pencemaran tanah dan air, serta penurunan kualitas hidup masyarakat. Pengelolaan sampah yang efektif memerlukan fasilitas yang memadai, termasuk tong sampah yang dapat mendukung pemisahan dan pengumpulan sampah secara efisien. Pengadaan tong sampah yang tepat merupakan langkah penting dalam memperbaiki sistem pengelolaan sampah, terutama di desa yang belum memiliki infrastruktur yang memadai. Program Kuliah Kerja Nyata (KUKERTA) MBKM Mahasiswa Universitas Riau (UNRI) yang dilaksanakan di Desa Karya Indah fokus pada pengadaan tong sampah sebagai solusi praktis untuk mengatasi masalah ini. Melalui program ini, diharapkan adanya peningkatan kesadaran masyarakat tentang pentingnya fasilitas pengelolaan sampah yang baik, serta peningkatan kebersihan dan kesehatan lingkungan. Dengan menyediakan tong sampah yang sesuai, program ini bertujuan untuk mendukung pengelolaan sampah yang lebih efisien, mendorong partisipasi aktif masyarakat, dan berkontribusi pada pembangunan berkelanjutan di desa tersebut.
Phenomena and Indicators of Success in the Quality of Inclusive Education in Islamic Perspective Fadilah, Arif; Saputra, Awang; Nurhalim, Nurhalim; Rivaldy, Nurdin
JSSH (Jurnal Sains Sosial dan Humaniora) JSSH (Jurnal Sains Sosial dan Humaniora) Vol. 9 No.1 Maret 2025
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30595/jssh.v9i1.17775

Abstract

The research aims to explain the problems and phenomena of inclusive education and to find the success indicators of the quality of inclusive education from the perspective of the Qur'an and Hadith. This research uses a qualitative descriptive study of literature published in 2010-2022. The problems are management, infrastructure, financing, collaboration, learning processes, curriculum, educators and education staff, students, parents, and difficulties in assessment and policies. Inclusive education is dominated at the age of 5-9 years, where a total of 149 thousand students are attending inclusive education at the elementary school level. Indicators of the successful based on rational aspects, commitment, cooperation, team solidity, resources, leadership, speed of action and parents. An overview of the Qur'an and Hadith as motivation to build quality inclusive education in the following Qur'an 3:55, 5:2, 6:66, 48-10, 13:12, 3:39, 3:9, 8: 7-8, while the Hadith Bukhari, and Muslim. The research implies that the better the phenomenon of inclusive education is achieved, the closer it is to the indicator of the success of inclusive education in Indonesia. Further research is needed to explore the management of inclusive education in Islamic educational institutions referring to indicators of educational success.
Calculation of Power Losses in Primary Distribution Line 20 kV with Point-To-Point Sequential Method Ervianto, Edy; M, Noveri Lysbetti; Nurhalim, Nurhalim; Amri, Rahyul
Journal of Ocean, Mechanical and Aerospace -science and engineering- Vol 54 No 1 (2018): Journal of Ocean, Mechanical and Aerospace -science and engineering- (JOMAse)
Publisher : International Society of Ocean, Mechanical and Aerospace -scientists and engineers- (ISOMAse)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (753.468 KB) | DOI: 10.36842/jomase.v54i1.51

Abstract

All electric power cannot be distributed well to consumers caused of Power-Losses caused by technical and untechnical losses. Power-Losses caused by technical issue in Distribution-Network caused-by resistance substance in conductor which is permanent. An ideal conductor must not has resistance, but in reality, every matter has resistance towards electric. Main possibility of Power-Losses in Distribution-Network is natural situation of network itself, such-as length of network always tends to increase. Aim of research is to calculate Power-Losses that absorbed by conductor in Primary-Distribution-Line-20kV with Point-to-Point Sequential Method while it loaded. The highest Power-Losses occurred in conductor OL–Melati Street with RST-Phases are 4766,441Watt, 4335,654Watt, 4003,747Watt, respectively. The biggest Power-Losses is on conductor of OL–Melati Sreet, whereas current and resistance are bigger than others. Total Power-Losses absorbed-by conductor is 72135.99Watt that the smallest losses, obtained from measuring of used real load on each Distribution-Transformer. Percentage of Power-Losses towards used power on Lobak-Feeder 1.3177%.
Studi Eksperimental Hydrothermal Carbonization (HTC) Batang Tembakau untuk Optimasi Nilai Kalor: Pengaruh Temperatur dan Residence Time Abidin, Asroful; Nurhalim, Nurhalim; Ridlo, Muhammad Zainur; Rizkina, Fitriana Dina; Al-Rosyid, Latifa Mirzatika; Iswanto, Firnanda Faiq
TURBO [Tulisan Riset Berbasis Online] Vol 14, No 1 (2025): TURBO : Jurnal Program Studi Teknik Mesin
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/trb.v14i1.4131

Abstract

Kebutuhan akan sumber energi terbarukan mendorong pengembangan teknologi konversi biomassa, salah satunya melalui Hydrothermal Carbonization (HTC). Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh variasi temperatur dan residence time terhadap nilai kalor hydrochar dari limbah batang tembakau. Penelitian menggunakan pendekatan eksperimental kuantitatif dengan bahan baku batang tembakau jenis na-oogst dari Jember, Jawa Timur, Indonesia. Proses HTC dilakukan pada temperatur 120, 150, dan 180°C dengan residence time 3 jam dan 5 jam, serta analisis nilai kalor dilakukan berdasarkan metode ASTM D5865. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses HTC meningkatkan nilai kalor dari 3149,087 kal/g (bahan mentah) menjadi 3915,888 kal/g pada kondisi optimal 180°C selama 5 jam, dengan peningkatan sebesar 24,3%. Penelitian ini menegaskan bahwa batang tembakau dapat dimanfaatkan sebagai biomassa alternatif berpotensi tinggi untuk energi terbarukan, sekaligus mendukung upaya pengelolaan limbah pertanian yang berkelanjutan.
Desain dan Analisis Pengujian Statik pada Chassis Mobil Golf Menggunakan Software Solidworks Ana Mufarida, Nely; Purnawan, Gilang; Kosjoko, Kosjoko; Nurhalim, Nurhalim
Journal of Applied Mechanical Engineering and Renewable Energy Vol 5 No 2 (2025)
Publisher : Indonesian Society of Applied Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52158/jamere.v5i2.1232

Abstract

Perkembangan kendaraan listrik sebagai solusi transportasi ramah lingkungan mendorong inovasi dalam desain kendaraan ringan, termasuk mobil golf yang digunakan di lingkungan terbatas seperti kampus. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan menganalisis chassis mobil golf yang sesuai untuk digunakan di lingkungan Universitas Muhammadiyah Jember. Desain dilakukan dengan tipe ladder frame menggunakan dua jenis material baja karbon rendah, yaitu AISI 1015 dan AISI 1020. Proses desain dan simulasi dilakukan menggunakan software SolidWorks 2018 dengan fokus pada tiga parameter utama: tegangan (stress), perpindahan (displacement), dan faktor keamanan (Factor of Safety/FOS). Desain chassis diuji menggunakan beban statik yang merepresentasikan penumpang dan komponen kendaraan. Hasil simulasi menunjukkan bahwa desain terbaik diperoleh pada material baja AISI 1020, yang menghasilkan nilai tegangan maksimum sebesar 111,924N/mm², displacement maksimum 0,934mm, dan FOS sebesar 3,1. Penelitian ini menunjukkan bahwa pemilihan desain dan material sangat berpengaruh terhadap performa struktural chassis, serta menegaskan bahwa SolidWorks dapat digunakan secara efektif untuk simulasi awal dalam pengembangan kendaraan ringan.
Rational Choice and Benchmarking of Madrasah Aliyah Accreditation Quality in the Serang Urban Area Nurhalim, Nurhalim; Syarifudin, Encep; Muhajir, Muhajir
SOSIOHUMANIORA: Jurnal Ilmiah Ilmu Sosial dan Humaniora Vol 11 No 2 (2025): August 2025
Publisher : LP2M Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30738/sosio.v11i2.19448

Abstract

Urban communities tend to reason about the choice of quality education. The research aims to analyse the community's rational choices regarding the quality of madrasas and determine the perception of benchmarking of madrasah accreditation in Serang City. The research uses a qualitative method with a case study approach at Madrasah Aliyah, Serang City. Data collection was done through interviews with informants from madrasah managers, parents of students, and madrasah supervisors, and data analysis was done using descriptive and triangulation techniques. The study results found that the rational choice of urban communities for the quality of madrassas in Serang City was influenced by academic, social, and cultural factors. The sensible choice lies in the superiority of religious education, but it offers quality public education as a holistic option, encompassing academic, moral, and spiritual dimensions. Public perception is influenced by the ability of madrasas to meet the criteria of the National Accreditation Board, which describes the strengths and weaknesses in improving the quality of education. The benchmarking process has a positive influence on enhancing the accreditation and quality of madrasas. The perception of the Head of the Madrasah regarding managerial changes and educational quality standards is an essential indicator for parents and supervisors to improve the quality of continuous education. The research implies that the more rational the choice of the quality of madrasah accreditation, the more it will increase the perception of benchmarking of Islamic educational institutions. This research is limited to Madrasah Aliyah Negeri in Serang City.
Efektivitas Inhibitor Organik terhadap Laju Korosi pada Plat Baja ST 40 Syah, Moch. Thoriqur Rahman; Kosjoko, Kosjoko; Mufarida, Nely Ana; Nurhalim, Nurhalim
Jurnal Penelitian Inovatif Vol 5 No 3 (2025): JUPIN Agustus 2025
Publisher : CV Firmos

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54082/jupin.1801

Abstract

Korosi merupakan permasalahan umum yang sering terjadi dalam industri terutama yang menggunakan material logam baja ST 40. Penggunaan inhibitor kimia sintetis yang umum dipakai saat ini dinilai kurang ramah lingkungan karena bersifat toksik, sehingga diperlukan alternatif berbahan dasar alami. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh tiga jenis inhibitor organik, yakni ekstrak daun jambu biji, daun pepaya, dan daun belimbing waluh terhadap laju korosi plat baja ST 40. Metode yang digunakan adalah eksperimen laboratorium, di mana setiap jenis inhibitor organik masing-masing digunakan untuk merendam 4 plat baja dengan durasi yang berbeda (15, 30, 45, dan 60 menit), kemudian direndam dalam air laut selama 20 hari. Laju korosi dihitung dengan metode kehilangan massa (weight loss), sedangkan efektivitas inhibitor dianalisis melalui perbandingan dengan sampel tanpa inhibitor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa seluruh jenis inhibitor organik mampu menurunkan laju korosi. Ekstrak daun jambu biji memberikan kinerja terbaik dengan rata-rata laju korosi 0,25 mmpy dengan efisiensi tertinggi 71,4%, diikuti daun pepaya dengan rata-rata 0,29 mmpy dengan efisiensi tertinggi 68,3%, serta daun belimbing wuluh sebesar 0,33 mmpy dengan efisiensi tertinggi 58,7%. Data tersebut menegaskan bahwa semakin lama waktu perendaman dalam larutan inhibitor organik, semakin efektif kemampuan inhibitor dalam melindungi logam dari serangan korosi. Hasil ini juga menunjukkan bahwa penggunaan inhibitor organik dapat menjadi solusi ramah lingkungan untuk mengurangi kerusakan korosi logam dalam industri.
Aliansi Politik Kebangsaan Menurut Al-Qur’an Dan Sang Maha Guru Hartono, Hartono; Nurhalim, Nurhalim
Al-Bayan: Jurnal Ilmu al-Qur'an dan Hadist Vol 2 No 1 (2019): Januari
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an Wali Songo Situbondo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35132/albayan.v2i1.46

Abstract

During this time, many politicians were political without using the Qur'an's values to fight. Quite often from them they commit political rape which is very tarnishing the essence of politics. In fact, they were born from Rahim political party political parties. By Karen, it is time for Islamic politicians to re-understand, interpret and implement the Qur'an-based politics, based on the Sunnah of the Prophet and based on the sunnah of friends and follow ulamak whose knowledge is connected to the prophet and his heart contains Allah, the mind of the Ummah.
Unjuk Kerja Performa Mesin Motor 4 Langkah dengan Menggunakan Campuran Bioethanol-Pertamax Mufarida, Nely Ana; Abidin, Asroful; Ridlo, Muhammad Zainur; Nurhalim, Nurhalim
Jurnal Penelitian IPTEKS Vol. 9 No. 2 (2024): JURNAL PENELITIAN IPTEKS
Publisher : Universitas Muhammadiyah Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32528/penelitianipteks.v9i2.1536

Abstract

Bahan bakar fosil yang mengandung minyak bumi memiliki dampak negatif bagi lingkungan dan ketersediaannya semakin menipis. Oleh karena itu, diperlukan alternatif bahan bakar yang dapat mengurangi emisi gas rumah kaca dan meningkatkan efisiensi mesin. Salah satu alternatif bahan bakar adalah bioetanol, yaitu bahan bakar nabati yang dihasilkan dari fermentasi tanaman seperti tebu, jagung, atau gandum. Bioetanol dapat digunakan secara langsung pada mesin atau dicampur dengan bensin sebagai campuran. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis performa mesin motor 4 langkah dengan menggunakan campuran bioetanol-pertamax sebagai bahan bakar. Metode penelitian yang digunakan adalah pengujian torsi dan daya pada mesin 4 langkah 110cc dengan variasi putaran mesin dari 5000-9000 rpm. Hasil penelitian menunjukkan bahwa campuran bioetanol-pertamax dapat meningkatkan daya dan torsi mesin pada putaran tinggi, sehingga dapat menghemat konsumsi bahan bakar dan merawat mesin lebih baik.