Claim Missing Document
Check
Articles

Found 21 Documents
Search

The Use Of Smartphone To Improve Students Reading Comprehension Achievement Of Eighth Grade Students In SMPN 2 Balusu In English Lesson By Online Class Syahrani Dewi; Ammang Latifa; Badaruddin
La Parole : Journal of Language Teaching and Pedagogy Vol. 3 No. 1 (2020): La Parole : Journal of languange Teaching and Pedagogy
Publisher : Pusat Pengembangan Publikasi dan Hak Kekayaan Intelektual Universitas Muhammadiyah Parepare

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31850/laparole.v3i1.2363

Abstract

This study aims to show the students achievement after treated by using smartphone. Based on researcher result observation data through reading comprehension test, the students achievement was place in low classification before giving treatment. It caused of teachers that made students lack of attractive and interest in English learning process. So, the researcher tried to improve students reading comprehension achievement by using smartphone at the eighth grade students of UPTD SMPN 2 Balusu English lesson in online class. The researcher applied pre-experimental with one group pretest and posttest design. The researcher applied these in the eighth grade students with population was 53 students academic year 2020/2021. While, the researcher using purposive sampling technique to determined the sample then, researcher got class VIII/B as a sample which was consisted of 20 students. The result of data analysis presented that the students achievement was improved by used smartphone in learning english process. It was shown of the different between students mean scores in pretest(55,5) and posttest(79,25) while the different scores was 23,75. So, the directed hypothesis was accepted that the students English achievement got much better after they studying English by using smartphone. So, the researcher concluded, smartphone was one of best can improved the students achievement in English learning process at the eighth grade students of UPTD SMPN 2 Balusu.
PERBANDINGAN ANTARA KONSTRUKSI KAYU DENGAN BAJA SEBAGAI RANGKA ATAP Badaruddin; Purnama, Ady; Andriansyah
Jurnal SainTekA Vol. 2 No. 1 (2021): Jurnal SainTekA
Publisher : LPPM Universitas Samawa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (455.17 KB) | DOI: 10.58406/sainteka.v2i1.335

Abstract

Permasalahan konstruksi rangka atap tergantung pada jenis bahan material yang digunakan. Material rangka atap yang banyak digunakan oleh masyarakat sampai sekarang adalah material kayu dan seiring dengan perkembangan zaman mulai digantikan dengan material baja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan dimensi, berat dan biaya pengerjaan rangka atap mengunakan material kayu dengan baja agar dapat menjadi bahan pertimbangan untuk penelitian selanjutnya maupun untuk masyarakat luas dalam pemilihan material khususnya rangka atap. Dari hasil perhitungan terhadap bangunan 7 x 9 meter didapatkan dimensi batang kuda-kuda paling ekonomis untuk material kayu adalah 6 / 8 cm untuk batang atas, bawah dan vertikal tengah, sedangkan untuk batang vertikal samping menggunakan 2 kayu 4/10 cm. Untuk material baja menggunakan profil baja siku sama kaki 2L 35x35x4 mm untuk semua batang. Pada bangunan 10 x 15 meter didapatkan kuda-kuda kayu menggunakan kayu ukuran 8/10 cm untuk seluruh batang dan kuda-kuda baja menggunakan profil baja siku sama kaki 2L 40x40x4 mm untuk batang atas, 2L 35x35x4 mm untuk batang bawah dan vertikal, dan 2L 45x45x5 mm untuk batang diagonal. Dari hasil analisis diperoleh selisih persentase berat pada bangunan 7 x 9 meter sebesar 19,0 %, selisih persentase biaya pengerjaan sebesar 50,5%. Sedangkan pada bangunan 10 x 15 meter selisih berat konstruksi sebesar 12.5%, selisih persentase biaya pengerjaan sebesar 63,0% . Dari perbandingan diatas diperoleh bahwa rangka atap menggunakan material kayu lebih ringan dan lebih murah dibandingkan dengan material baja.
ANALISIS PERBANDINGAN KUAT TEKAN CONCRETE BLOCK DENGAN PERVIOUS BLOCK PAVING Badaruddin; Purnama, Ady; Heri
Jurnal SainTekA Vol. 2 No. 2 (2021): Jurnal SainTekA
Publisher : LPPM Universitas Samawa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (559.336 KB) | DOI: 10.58406/sainteka.v2i2.415

Abstract

Kebutuhan infrastruktur, baik sarana maupun prasarana, semakin meningkat di masyarakat seiring berkembangnya zaman demi memajukan kualitas hidup yang lebih baik. Infrastruktur tersebut bisa berupa sekolah, perumahan, taman hijau, dan sebagainya. Beberapa diantaranya memerlukan material, salah satunya paving block (bata beton) yang berfungsi untuk menutup permukaan tanah dan juga sebagai pengerasan jalan atau tanah. Maka dari itu untuk dapat menghasilkan paving block dengan daya kuat tekan dan daya serap air yang baik maka perlu dilakukan penelitian untuk mengetahui: Berapa besar perbandingan kuat tekan concrete block dengan pervious block paving sesuai dengan SNI 03-0691-1996. berapa angka penyerapan air pada pervious block paving dan concrete block. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen.proses pembuatan paving block dilakukan dengan menggunakan alat mesin pres hidrolik dan penggetar. Pengujian paving block dilakukan pada umur 7 hari setelah proses pembuatan benda uji. Dari hasil pengujian kuat tekan concrete block tertinggi diperoleh kode K15 sebesar 4,46 Mpa sesuai dengan hasil. Hasil pengujian kuat tekan pervious block paving tertinggi diperoleh kode B13 sebesar 6,28 Mpa sesuai dengan hasil penelitian. Dengan rata-rata untuk uji kuat tekan concrete block sebesar 3,15 Mpa dan rata-rata uji kuat tekan pervious block paving sebesar 4,12 Mpa hasil pengujian daya serap air paving block diperoleh penyerapan rata-rata untuk concrete block sebesar 3,09 % dan penyerapan rata-rata untuk pervious block paving sebesar 3,77 % sesuai dengan hasil penelitian.
ANALISIS STRUKTUR PELAT LANTAI PADA GEDUNG AULA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN SUMBAWA Dewi, Ratih Nofita; Badaruddin; Ilfiani, Pratiwi Dian; Purnama, Ady
Jurnal SainTekA Vol. 2 No. 3 (2021): Jurnal SainTekA
Publisher : LPPM Universitas Samawa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1041.838 KB) | DOI: 10.58406/sainteka.v2i3.681

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan kondisi eksisting dengan perhitungan tulangan pelat lantaidanbesar lendutan pelat lantai. Penelitian dilakukanpada Gedung Aula Kantor Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sumbawa Besar.Data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data primer dan data sekunder. Data primer berupa data ukuran balok pelat lantai mencakup panjang pelat, lebar pelat, tebal pelat lantai, uji Hammer dan uji lendutan. Data sekunder berupa data spesifik bangunan, sumber/literaturedan peraturan. Perhitungan analisis pelat lantai di lakukan secara manual yang mengacu pada SNI 03-2847-2013. Kondisi eksisting gedung aula kantor Dinas Pendidikan dan Kebudayaan diketahui dimensi pelat lantai yaitu 18 meter ukuran panjang pelat, 10,50 ukuran lebar pelat dan tinggi pelat 12cm. pada pelat lantai menggunakan mutu beton perencanaan f’c= 19,3Mpa, mutu beton lapangan f’c =13,85Mpa, dan mutu baja lapangan & perencanaan fy = 240Mpa.Kondisi eksisting yang direncanakan memiliki jarak tulangan Ø10-250mm. Sedangkan di tinjau dari hasil perhitungan, beban pelat lantai 8,46 KN/m² pada hasil dokumen perencanaan, 8,18 KN/m² pada hasil lapangan. Perhitungan momen berdasarkan tabel koefisien momen didapatkan hasil Mtx = -20,1398 KNm, Mlx = 13,3799 KNm, Mty = -24,1492 KNm, Mly = 8,81118 KNm. Penulangan yang digunakan untuk pelat lantai menggunakan perhitungan secara manual dengan tebal pelat yang dipakai 12cm dan mendapatkan hasil jarak tulangan Ø10-100 mm untuk Mlx dan Mtx, hasil jarak tulangan Ø10-150 mm untuk Mly dan Mty. Lendutan perencanaan 0,2213 cm dan lapangan 0,1988 cm di katakan OK karena total lendutan kurang dari lendutan ijin maksimum 1,25 mm, dan hasil uji lapangan tidak dikatakan OK karena lendutan total pada pelat nomor 2 = 1,77 cm, pelat nomor 4 = 2,41 cm, pelat nomor 5 = 1,77 cm lebih dari lendutan ijin maksimum 1,25 cm.
EVALUASI DISTRIBUSI AIR BERSIH PERUMDAM BATULANTEH: (STUDI KASUS DI DESA BARU TAHAN KECAMATAN MOYO UTARA KABUPATEN SUMBAWA) Prasetyo; Zulkarnaen; Satriawansyah, Tri; Badaruddin
Jurnal SainTekA Vol. 2 No. 3 (2021): Jurnal SainTekA
Publisher : LPPM Universitas Samawa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (952.679 KB) | DOI: 10.58406/sainteka.v2i3.684

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan ketersediaan air bersih PERUMDAM Batulanteh Kabupaten Sumbawa dalam memenuhi kebutuhan air bersih di Desa Baru Tahan. Variabel sasaran penelitian diantaranya yaitu kondisi penggunaan air distribusi, pengaturan pembagian distribusi, jumlah penggunaan debit air, waktu, klasifikasi dan jumlah penduduk. Lokasi penelitian di Dusun Baru Tahan. Teknik pengumpulan data meliputi data primer dan sekunder. Data primer meliputi observasi lapangan, pengamatan terhadap kondisi lingkungan, dan melakukan pengukuran debit air dengan sebuah wadah. Data sekunder diperoleh dari PERUMDAM Batulanteh untuk Desa Baru Tahan Kecamatan Moyo Utara. Metode yang digunakan dalam pengolahan data penelitian adalah sebagai berikut adalah menghitung proyeksi penduduk menggunakan metode geometri, analisa debit air, analisa kebutuhan domestik air bersih, analisis kebutuhan air, perhitungan pipa distribusi dan tekanan dalam pipa. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa kebutuhan domestik air bersih di Desa Baru Tahan pada tahun 2020 sebesar 98172 l/hari atau 1,14 l/det. Sedangkan kebutuhan non domestik sebesar 24543 l/hari atau 0,28 l/det, dan jumlah debit yang dialirkan PERUMDAM sebesar 1,40 l/dt ke Desa Baru Tahan, sedangkan jumlah kebutuhan masyarakat Desa Baru Tahan di tahun 2020 sebesar 1,42 l/det. Debit PERUMDAM Batulanteh belum dapat memenuhi kebutuhan air masyarakat di Desa Baru Tahan pada tahun 2020.
Perilaku Oprit Jembatan Akibat Beban Kendaraan Terhadap Stabilitas Abutment Menggunakan Midas Soilworks Buwono, Haryo Koco; Khoeri, Heri; Badaruddin; Sofiana, Dini; Setiawan, Andika
AGREGAT Vol 9 No 2 (2024): .
Publisher : Universitas Muhammadiyah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/ag.v9i2.24234

Abstract

Konstruksi suatu struktur sering kali dilakukan pada kondisi tanah yang bercirikan tanah dengan kekerasan rendah atau tanah berpori. Struktur yang dibangun di atas tanah ini menunjukkan ketidakstabilan karena kekuatannya yang tidak memadai. Berdasarkan konsep tersebut, dilakukan penelitian untuk mengetahui kestabilan lereng tanggul dengan memasukkan tambahan sabut kelapa. Analisis stabilitas lereng dilakukan dengan menggunakan perangkat lunak Midas Soil Works, yaitu perangkat lunak geoteknik yang menggunakan analisis rekayasa elemen hingga. Studi ini mengilustrasikan stabilitas lereng dengan menggunakan metrik keamanan lereng yang diperoleh dari analisis perangkat lunak yang dilakukan oleh Midas Soil Works Software. Analisis beban kendaraan dan beban lajur pada saat pemuatan. Oleh karena itu, metode yang dipilih, Bishop, dan Morgenstern-Price, dapat digunakan untuk melakukan analisis stabilitas menggunakan Midas Soilworks. Variasi parameter tanah, termasuk kohesi, sudut gesekan internal, berat jenis, kondisi air tanah, dan geometri lereng, digunakan untuk analisis sensitivitas. Sesuai dengan SNI 8460:2017, menyatakan faktor keamanan lereng yang diperlukan untuk analisis stabilitas lereng tanah. Faktor-faktor ini ditentukan dengan menimbang biaya dan dampak kegagalan lereng terhadap tingkat ketidakpastian kondisi analisis. Nilai faktor keamanan lereng minimum yang masih memenuhi persyaratan ditetapkan sebesar 1,25 berdasarkan hasil analisis stabilitas lereng yang dilakukan pada timbunan oprite.
Karakteristik dan Persepsi Pengunjung untuk Pengembangan Wisata Edukasi di Taman Cadika Kota Medan Sembiring, Elfiyanti; Badaruddin; Thoha, Achmad Siddik
Jurnal Serambi Engineering Vol. 10 No. 1 (2025): Januari 2025
Publisher : Faculty of Engineering, Universitas Serambi Mekkah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Cadika Park has long been a popular public space for outdoor learning and social activities. The development of Cadika Park into an educational tourism area needs to take into account the characteristics and perceptions of visitors. The purpose of this study was to analyse visitor perceptions for the development of educational tourism in Cadika Park. The research data came from drone mapping, field observations and interviews with questionnaires on field conditions and visitor characteristics and perceptions. Descriptive analysis was used to describe the field and questionnaire data to provide an overview of field conditions and visitor characteristics and perceptions. Analysis in the form of tables and graphs that quantitatively describe the distribution of characteristics and opinions of respondents in relation to the availability of objects and the potential for educational tourism development. The study found that almost all respondents perceived that Cadika Park has educational tourism objects. The Cadika Park area has natural potential for educational tourism in the form of flora, fauna and water. According to most respondents, forests and lakes are the most interesting objects that are widely used for educational activities.
The Effect of Scaffolding Method on Fisrt-Year Students' Self-Confidence in Speaking at SMAN 2 Parepare Rezki, Miftahul; Ammade, Salasiah; Badaruddin
BABASAL English Education Journal Vol. 6 No. 1 (2025): -
Publisher : English Education Study Program

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32529/beej.v6i1.3515

Abstract

This study aimed to investigate the effect of the scaffolding method on students’ self-confidence in speaking at UPTD SMAN 2 Parepare. Preliminary observations revealed that one class of first-year students displayed notably higher self-confidence compared to others, which was linked to the implementation of the scaffolding method in that class. To assess the method's impact, an ex-post facto design with a quantitative approach was employed, focusing on the class, X.IPS.II, which consisted of 26 students. Data were collected using two questionnaires—one for the scaffolding method (X variable) and another for students' self-confidence in speaking (Y variable)—and supplemented with an observation checklist to validate the questionnaire data. Analysis was performed using IBM SPSS Version 25. Pearson’s product-moment correlation coefficient indicated an r-value of 0.888 between the scaffolding method and students’ self-confidence, surpassing the r-table value of 0.388, thus confirming a significant effect of the scaffolding method on students’ self-confidence in speaking which is classified into very strong
Perilaku Oprit Jembatan Akibat Beban Kendaraan Terhadap Stabilitas Abutment Menggunakan Midas Soilworks Buwono, Haryo Koco; Khoeri, Heri; Badaruddin; Sofiana, Dini; Setiawan, Andika
AGREGAT Vol 9 No 2 (2024): Vol. 9 No. 2 (2024)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/ag.v9i2.24234

Abstract

Konstruksi suatu struktur sering kali dilakukan pada kondisi tanah yang bercirikan tanah dengan kekerasan rendah atau tanah berpori. Struktur yang dibangun di atas tanah ini menunjukkan ketidakstabilan karena kekuatannya yang tidak memadai. Berdasarkan konsep tersebut, dilakukan penelitian untuk mengetahui kestabilan lereng tanggul dengan memasukkan tambahan sabut kelapa. Analisis stabilitas lereng dilakukan dengan menggunakan perangkat lunak Midas Soil Works, yaitu perangkat lunak geoteknik yang menggunakan analisis rekayasa elemen hingga. Studi ini mengilustrasikan stabilitas lereng dengan menggunakan metrik keamanan lereng yang diperoleh dari analisis perangkat lunak yang dilakukan oleh Midas Soil Works Software. Analisis beban kendaraan dan beban lajur pada saat pemuatan. Oleh karena itu, metode yang dipilih, Bishop, dan Morgenstern-Price, dapat digunakan untuk melakukan analisis stabilitas menggunakan Midas Soilworks. Variasi parameter tanah, termasuk kohesi, sudut gesekan internal, berat jenis, kondisi air tanah, dan geometri lereng, digunakan untuk analisis sensitivitas. Sesuai dengan SNI 8460:2017, menyatakan faktor keamanan lereng yang diperlukan untuk analisis stabilitas lereng tanah. Faktor-faktor ini ditentukan dengan menimbang biaya dan dampak kegagalan lereng terhadap tingkat ketidakpastian kondisi analisis. Nilai faktor keamanan lereng minimum yang masih memenuhi persyaratan ditetapkan sebesar 1,25 berdasarkan hasil analisis stabilitas lereng yang dilakukan pada timbunan oprite.
Review of Intervening Variables in Increasing Earnings Per Share Hasanuddin; Karundeng, Deby Rita; Hiola, Mohamad Taufik; Masiaga, Novaliastuti; Usu, Idrus; Badaruddin; Machmud, Mulyana
Jurnal Ilmiah Manajemen Kesatuan Vol. 13 No. 3 (2025): JIMKES Edisi Mei 2025
Publisher : LPPM Institut Bisnis dan Informatika Kesatuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37641/jimkes.v13i3.3245

Abstract

The COVID-19 pandemic disrupted global economies, impacting financial performance and investor confidence in the Indonesian property and real estate sector. This study aims to evaluate the influence of Net Profit Margin (NPM), Total Asset Turnover (TATO), and Equity Multiplier (EM) on Earnings Per Share (EPS), with Return on Equity (ROE) as an intervening variable. Using path analysis via SmartPLS 3, the study analyzes secondary data from financial statements of 90 property and real estate companies listed on the Indonesia Stock Exchange from 2019 to 2021. The findings reveal that NPM, TATO, and EM significantly affect ROE, with EM showing the strongest impact due to high leverage. However, NPM and TATO have insignificant direct effects on EPS, while EM significantly influences EPS. ROE strongly mediates the effects of NPM, TATO, and EM on EPS, confirming its role as a critical mediator. These results underscore the importance of balanced leverage and efficient asset utilization for sustaining profitability, offering insights for investors and managers navigating volatile markets.