Claim Missing Document
Check
Articles

Found 21 Documents
Search

Development of Learning Media for Creed and Morals Based On the Prezi Application Pohan, Abdul Hakim; Sepriyanti, Nana; Marhamah, Marhamah; Remiswal, Remiswal; Hasnah, Radhiatul
An-Nuha Vol 5 No 3 (2025): Islamic Education
Publisher : Prodi Pendidikan Keagamaan Islam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/annuha.v5i3.654

Abstract

This research is motivated by the low learning outcomes of Akidah Akhlak. Among the causal factors are that learning is still conventional, there is no Prezi learning media used, the media used is less relevant, students feel that learning is less interesting so they feel bored, fall asleep and look for other activities, students are less able to improve critical thinking in themselves. This study aims to determine the validity, practicality and effectiveness of the Akidah Akhlak learning media. This research is a Research and Development (R&D) with a 4-D model, namely: defining, planning (design), developing (develop) and disseminating (Dissemination). However, due to limited research capabilities and time, in this study the researcher only reached the third stage (3-D), namely: defining stage (define), planning stage (design), and development stage (develop). Based on the validation results, material experts got very valid criteria with a percentage of (98.3%). Language experts got valid criteria with a percentage of 85%. And media experts got valid criteria with a percentage of 86.3%. And the practicality results of the three teachers showed a percentage of 95.55% with a very practical category. And for the practicality results of students in small-scale trials, they got a percentage of 95.32% with a very practical category and in large-scale product tests on students, 96.95% were obtained with a very practical category. The learning outcomes of students in the experimental class were tested with questions (pretest and posttest) analyzed with the N-Gain test, getting a result of 0.78 and included in the high criteria. The learning outcomes of students in the control class were tested with questions (pretest and posttest) analyzed with the N-Gain test, getting a result of 0.3
The Influence of Strip Story Media on Learning Outcomes and Collaboration Skills of Junior High School Students Ikhsan, Ramadhanul; Hadeli, Hadeli; Hasnah, Radhiatul
Ahlussunnah: Journal of Islamic Education Vol. 4 No. 2 (2025): August
Publisher : STIT Ahlussunnah Bukittinggi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58485/jie.v4i2.329

Abstract

This study aims to determine the effect of strip stoty media on students' learning outcomes and collaboration skills in the Al-Qur'an Hadith subject at Mtsn 6 Agam. This study uses a quantitative experimental method with a research design. posttest only group design. The population consisted of 10 classes from class VII 1 to VII 10 with the sampling technique using the techniqueclaster random sampling.The sample consists of class VII 3 as the control class and VII 4 as the experimental class. The data source was taken from the control class and the experimental class totaling 64 students through the provision of learning outcome tests and filling out questionnaires. The data were analyzed using descriptive statistical analysis and independent sample t-test using SPSS version 23. The results of the learning outcome test analysis showed an average of 76.88 for the control class, an average of 85.47 for the experimental class, and an independent sample t-test of 0.000 <0.05, which means there is an influence of strip story media on the learning outcomes of the Qur'an at MTsN 6 Agam. The results of the collaboration ability test analysis showed an average of 73.31 for the control class, an average of 83.06 for the experimental class, and an independent sample t-test of 0.001 <0.05, which means there is an influence of strip story media on the learning outcomes of the Qur'an at MTsN 6 Agam. The results of this study can be used as initial data for subsequent researchers in examining this problem in different contexts and issues.
Development of Learning Media Assisted by Smart Apps Creator Application in Islamic Education Subjects in Senior High Schools Hayati, Rifdha; Sari, Milya; Hasnah, Radhiatul; Remiswal, Remiswal; Fitriza, Rozi; Batubara, Juliana
Ahlussunnah: Journal of Islamic Education Vol. 4 No. 2 (2025): August
Publisher : STIT Ahlussunnah Bukittinggi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58485/jie.v4i2.338

Abstract

This research aimsto develop a product in the form of Android-based learning media assisted by the Smart Apps Creator application which is valid, practical and effective and focuses on increasing students' learning motivation.This research uses the methodR&D with the ADDIE model (Aanlyze, Desaign, Development, Implementation, Evaluation), which was held on June 4, 2025 at SMA N 1 Ampek Nagari Class X. Data at this stageAnalyze obtained through interviews, at the level Design done early planning, at the level Development data collected through the results of the Validity test on the material, media and language aspects, at the stageImplementation Data was collected through practicality tests on teachers and students (small scale and large scale), at the stageEvaluation Data was obtained from the effectiveness of increasing student learning motivation based on the Pre-Test and Post-Test using N-Gain.Research resultin the form of a series of product development processes for learning media assisted by the Smart Apps Creator application in the PAI subject for class X at SMA N 1 Ampek Nagari. Validity in the material aspect obtained a score of 94%, in the media aspect obtained a score of 94% and in the language aspect obtained a score of 95%. The small-scale practicality test obtained a score of 96%, in the large-scale test obtained a score of 97%, and the teacher's practicality test obtained a score of 96%. The effectiveness test based on the Pre-Test and Post-Test using N-gain showed an average N-Gain result of 77% which is in a larger interpretation of 76% which can be said that the learning media assisted by the Smart Apps Creator application in the PAI subject is proven to be effective and able to increase learning motivation in students.
Pengaruh Perhatian Terkait Isu Kontemporer Pendidikan Al-Qur’an terhadap Hafalan Peserta Didik: Urgensi Ulumul Qur’an Kamalasari, Dikriati; Erman, Erman; Hasnah, Radhiatul
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 3 (2024)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Riset ini dilatarbelakangi oleh rendahnya kesadaran murid terkait perhatian mengenai isu kontemporer pendidikan al-qur’an. Tujuan dilaksanakannya riset ini yakni guna menyelidiki dampak dari perhatian terkait isu kontemporer pendidikan al-qur’an terhadap hafalan murid. Pendekatan yang dipakai yakni pendekatan kuantitatif melalui desain riser yang dipakai adalah penelitian quasi eksperimen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penguasaan hafalan peserta didik kelas eksperimen mempunyai nilai rerata post-test 90,16 serta kelas kontrol mempunyai rerata post-test 84,53. Berlandaskan atas tes hipotesis menggunakan SPSS versi 16 didapatkan nilai t hasil sejumlah 7,06 dalam taraf signifikansi 5% nilai t table sejumlah 1,67 yang memiliki derajat kebebasan 61. Perihal tersebut membuktikan jikalau nilai t hasil (7,06) melampaui nilai t table (1,67) alhasil H0 diberikan penolakan serta Ha diterima. Berdasarkan penelitian ini dapat disimpulkan bahwa perhatian terkait isu kontemporer pendidikan al-qur’an berpengaruh terhadap hafalan peserta didik (berhubungan dengan ulumul qur’an).
Sejarah Islamisasi Barus sebagai Lokasi Penyebaran Islam di Indonesia Syah, Muhammad Aldin; Erman, Erman; Hasnah, Radhiatul
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 3 (2024)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini mengkaji peran Barus sebagai salah satu lokasi awal penyebaran Islam di Indonesia. Barus, yang terletak di pantai barat Sumatra, dikenal sebagai pelabuhan penting di dunia perdagangan internasional pada abad ke-12 hingga ke-16. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi bukti-bukti sejarah yang mendukung klaim bahwa Barus yaitu salah satu lokasi awal penyebaran Islam di nusantara, dan untuk mengeksplorasi proses serta faktor-faktor yang memungkinkan Islam berkembang pesat di wilayah tersebut. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian pustaka (library research), yaitu penelitian dengan serangkaian kegiatan yang berkenaan dengan metode pengumpulan data pustaka, membaca dan mencatat serta mengolah bahan penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Islam mulai berkembang di Barus sejak abad ke-12, jauh sebelum kedatangan Kesultanan Aceh pada abad ke-16. Penelitian ini memberikan kontribusi penting dalam memahami sejarah penyebaran Islam di Indonesia, dengan menegaskan bahwa Barus memiliki peran strategis sebagai titik awal yang menghubungkan jalur perdagangan global dengan penyebaran agama Islam di nusantara.
Relevansi I’jaz Al-Qur’an terhadap Perkembangan Pendidikan Nst, Tini Melinda; Erman, Erman; Hasnah, Radhiatul
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 3 (2024)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti hubungan antara mukjizat (I'Jaz) al-Qur'an dan kemajuan pendidikan, khususnya dalam bidang pendidikan agama Islam. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi pustaka, dengan mengumpulkan data primer dari Al-Qur'an dan data sekunder dari buku serta artikel penelitian sebelumnya yang relevan dengan I'jaz al-Qur'an. Hasil penelitian menunjukkan bahwa i'jaz al-Qur'an adalah mukjizat yang ada di dalam Al-Qur'an, yang diturunkan oleh Allah swt kepada Nabi Muhammad saw dan dianggap sebagai mukjizat terbesar Nabi. Selain itu, Al-Qur'an memiliki keunikan mukjizatnya sendiri, terlihat dari isi dan kandungannya yang penuh makna mendalam, yang dapat menjadi pedoman hidup umat Islam di seluruh dunia. Hal ini menunjukkan bahwa Al-Qur'an sangat relevan dengan perkembangan pendidikan, terutama pendidikan agama Islam. Al-Qur'an tidak hanya relevan di zaman Nabi, tetapi juga akan tetap relevan di masa depan.. Keterkaitannya dengan pendidikan adalah Al-Qur’an memiliki makna yang sangat luas, khususnya berkenaan dengan disiplin ilmu pengetahuan seperti penguatan spiritual, moral, dan intelektual. Selain itu, Al-Qur’an juga banyak membahas perkembangan ilmu pengetahuan yang sebelumnya tidak diketahui oleh manusia, tetapi telah dipaparkan dalam Al-Qur’an.
Surau Sebagai Refleksi Tafaqquh Fi Al-Din dan Urgensinya terhadap Modernisasi Pendidikan Islam Hasnah, Radhiatul; Yafi, Salman; Rahmi, Rahmi
Journal of Education Research Vol. 5 No. 2 (2024)
Publisher : Perkumpulan Pengelola Jurnal PAUD Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37985/jer.v5i2.1036

Abstract

Surau telah mengalami perubahan fungsi pada abad dua puluh satu Masehi, yang semulanya digunakan sebagai bagian utama dari pendidikan, kini pada umumnya hanya menjadi tempat beribadah saja. Maka dari itu, sistem pendidikan yang diterapkan di Surau perlu dipahami oleh generasi sekarang agar nilai-nilai pendidikannya dapat diperbarui dalam konteks masa kini. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan Surau dan refleksinya sebagai sarana Tafaqquh fi al-Din serta urgensinya bagi modernisasi pendidikan Islam, menurut QS. al-Taubah seratus dua puluh dua. Metode dalam penelitian ini adalah studi literatur yang merupakan suatu kajian ilmiah yang berfokus pada satu topik tertentu dengan  memberikan gambaran mengenai perkembangan topik tersebut. Hasil dari penelitian ini adalah meskipun fungsi Surau saat ini telah mengalami perubahan, namun urgensi pendidikan di Surau tetap eksis. Urgensi Surau terhadap modernisasi Pendidikan Islam di Sumatera Barat terlihat dari keberadaan Surau hari ini sudah mereformasi diri menjadi lembaga Pendidikan Islam yang mumpuni dan masyhur ke seluruh Nusantara diantaranya Pondok Pesantren  Sumatera Thawalib Parabek yang merupakan reformasi Surau Parabek, Pondok pesantren  Thawalib Padang Panjang reformasi dari Surau jembatan Besi, Sumatera Darul Punun Abbasiah reformasi dari Surau Padang Japang, Pondok Pesantren Tarbiyah Islamiyah reformasi dari Surau Canduang Baso Bukittinggi, serta beberapa reformasi Surau lainnya.
Problematika Hadis Sebagai Sumber Ajaran Islam Damayanti, Nur Yeka; Erman; Hasnah, Radhiatul
Jurnal Intelek Insan Cendikia Vol. 2 No. 1 (2025): JANUARI 2025
Publisher : PT. Intelek Cendikiawan Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak   Unsur-unsur yang sebelumnya dianggap definitif dalam ranah agama, khususnya hadis, kini tengah dikaji. Kritik-kritik ini tidak boleh dilihat sebagai penghinaan terhadap agama, melainkan sebagai upaya positif dalam evolusi keimanan. Subjek utama kajian hadis dan ulumul hadis meliputi dimensi historis, otoritas, keaslian, interpretasi, metodologi, dan kapasitas hadis untuk membahas banyak isu kontemporer, antara lain. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji peran hadis, yang masih menjadi sumber ajaran Islam yang kontroversial. Kajian ini menggunakan metode kualitatif yang dicirikan oleh penelitian kepustakaan (library reseach). Penulis mengkaji banyak isu hadis sebagai sumber ajaran Islam dalam kaitannya dengan berbagai masalah dan dilema kontemporer. Isu-isu ini perlu dipertimbangkan secara cermat dalam penyelesaiannya.   Abstract Elements that were previously considered definitive in the realm of religion, especially hadith, are now being studied. These criticisms should not be seen as an insult to religion, but rather as a positive effort in the evolution of faith. The main subjects of hadith and ulumul hadith studies include historical dimensions, authority, authenticity, interpretation, methodology, and the capacity of hadith to discuss many contemporary issues, among others. This research aims to examine the role of hadith, which is still a controversial source of Islamic teachings. This study uses a qualitative method characterized by library research. The author examines many issues of hadith as a source of Islamic teachings in relation to various contemporary problems and dilemmas. These issues need to be carefully considered in their resolution.
ANALISIS KEBUTUHAN PENGEMBANGAN E-MODUL BERBASIS PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI MATA PELAJARAN AL-QUR'AN HADIS MADRASAH TSANAWIYAH Yafi, Salman; Nelwati, Sasmi; Kosim, Muhammad; Sari, Milya; Hasnah, Radhiatul
Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran Vol. 8 No. 1 (2025): Volume 8 No. 1 Tahun 2025
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jrpp.v8i1.41936

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis kebutuhan pengembangan e-modul berbasis pembelajaran berdiferensiasi dalam mata pelajaran Al-Qur'an Hadis di MTsN 3 Kota Padang, dengan fokus pada gaya belajar siswa. Menggunakan model 4D (Define, Design, Develop, Disseminate), penelitian ini menitikberatkan pada tahap Define untuk mengidentifikasi kebutuhan dalam merancang e-modul yang adaptif dan inklusif. Data diperoleh melalui observasi, wawancara, dokumentasi, dan tes gaya belajar. Hasil menunjukkan bahwa gaya belajar siswa beragam, dengan dominasi gaya visual, diikuti oleh auditori dan kinestetik. Meskipun fasilitas teknologi tersedia, metode pengajaran masih konvensional, sehingga diperlukan bahan ajar digital yang sesuai dengan karakteristik siswa. E-modul yang dirancang mengintegrasikan sumber daya multimedia dan aktivitas interaktif untuk mendukung pemahaman konsep secara hierarkis, terutama pada materi "Infak di Jalan Allah" dan "Kehidupan Dunia dan Akhirat". Pendekatan ini bertujuan menciptakan lingkungan belajar inklusif serta meningkatkan keterlibatan siswa dalam pembelajaran Al-Qur'an Hadis. Penelitian ini menekankan pentingnya integrasi teknologi dalam pembelajaran berdiferensiasi, dengan akses online dan offline untuk menyesuaikan berbagai tingkat kemampuan teknologi siswa. Fitur interaktif dan penilaian formatif dalam e-modul dirancang untuk meningkatkan hasil belajar dengan menyesuaikan strategi instruksional terhadap kebutuhan individu. Dengan demikian, studi ini memberikan kontribusi terhadap pengembangan pendekatan pedagogis inovatif yang lebih personal dan efektif dalam pendidikan Islam.
Tafsir Al-Qur’an dan Metode Penafsiran Al-Qur’an Zikri, Mhd. Abdullah; Erman; Hasnah, Radhiatul
Jurnal Intelek Dan Cendikiawan Nusantara Vol. 1 No. 6 (2024): Desember 2024 - Januari 2025
Publisher : PT. Intelek Cendikiawan Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract This study attempts to explain the methodology used in interpreting the Qur'an. The method used is library research. Interpretation is a method used to determine and explain the meaning and purpose derived from the verses of the Qur'an. Professional techniques in interpreting the Qur'an can be categorized into four types, the first is the ijmali interpretation approach. Second, the analytical interpretation method. The third approach is thematic interpretation. The fourth interpretation technique is muqaran. This classification is a new categorization obtained from examining many interpretation texts. Therefore, scholars in this field categorize the interpretative approaches used by experts into four different classifications. The four interpretation approaches used by interpreters provide different benefits and limitations. Although there are many methods for interpreting the Qur'an, the basic goal remains constant: interpreters seek to explain the meaning of parts of the Qur'an for themselves and others. Abstrak   Penelitian ini berupaya untuk menjelaskan metodologi yang digunakan dalam penafsiran Al-Qur'an. Metode yang digunakan adalah penelitian kepustakaan. Tafsir adalah metode yang digunakan untuk menentukan dan menjelaskan makna dan tujuan yang diperoleh dari ayat-ayat Al-Qur'an. Teknik-teknik profesional dalam menafsirkan Al-Qur'an dapat dikategorikan menjadi empat jenis, yang pertama adalah pendekatan tafsir ijmali. Kedua, metode tafsir analitis. Pendekatan ketiga adalah tafsir tematik. Teknik tafsir keempat adalah muqaran. Klasifikasi ini merupakan kategorisasi baru yang diperoleh dari pemeriksaan banyak teks tafsir. Oleh karena itu, para sarjana di bidang ini mengkategorikan pendekatan interpretatif yang digunakan oleh para ahli ke dalam empat klasifikasi yang berbeda. Keempat pendekatan interpretasi yang digunakan oleh para penafsir memberikan manfaat dan keterbatasan yang berbeda. Meskipun banyak metode untuk menafsirkan Al-Qur'an, tujuan mendasarnya tetap konstan: para penafsir berusaha untuk menjelaskan makna dari bagian-bagian Al-Qur'an untuk diri mereka sendiri dan orang lain.