Claim Missing Document
Check
Articles

Analisis Faktor Determinan yang Mempengaruhi Kreativitas pada Anak Usia Prasekolah di Taman Kanak-kanak Kecamatan Mojoroto, Kota Kediri Ifana Anugraheni; Fatma Sayekti Ruffaida; Sri Haryuni
Jurnal Ilmiah Keperawatan Indonesia [JIKI] Vol 1, No 2 (2018): Jurnal Ilmiah Keperawatan Indonesia (JIKI)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jiki.v1i2.278

Abstract

Rancangan penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi kreativitas anak usia pra sekolah di Taman Kanak-kanak Kecamatan Mojoroto Kota Kediri Tahun 2017. Rancangan penelitian yang digunakan termasuk jenis rancangan penelitian cross sectional design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa prasekolah (4-6 tahun) Taman Kanak-kanak sekecamatan Mojoroto Kota Kediri Tahun 2017. Teknik sampling yang digunakan adalah cluster random sampling, yaitu mengambil secara acak beberapa Taman Kanak-kanak di wilayah Kecamatan Mojoroto Kota Kediri. Sampel dalam penelitian ini adalah sebagian siswa prasekolah (4-6 tahun) Taman Kanak-kanak sekecamatan Mojoroto Kota Kediri Tahun 2017 yang berjumlah 142 responden. Pengukuran kreativitas anak usia prasekolah diukur dengan instrument tes kreativitas. Penelitian dilakukan di Taman Kanak-Kanak Kecamatan Mojoroto Kota Kediri pada bulan Juli Tahun 2017. Analisa data menggunakan logistic regression. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jenis kelamin, usia ayah, usia ibu, dan status social ekenomi berpengaruh terhadap kreativitas pada Anak Usia Prasekolah di Taman Kanak-kanak, Kecamatan Mojoroto, Kota Kediri (p-value < 0.05). Hasil ini dapat menjelaskan 17.4% variasi pada kreativitas (Adjusted R2 = 0.174). Berdasarkan hasil penelitian, peran orang tua berpengaruh terhadap  kreativitas pada anak. Orang tua diharapkan berperan aktif dalam meningkatkan kreativitas anak prasekolah.
PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGENAL BILANGAN MELALUI MEDIA DOMINO SEGITIGA DI PAUD KENANGA I KABUPATEN PESISIR SELATAN Sri Haryuni
SPEKTRUM: Jurnal Pendidikan Luar Sekolah (PLS) Vol 1, No 1 (2013): SPEKTRUM: Jurnal Pendidikan Luar Sekolah (PLS): Publishing April 2013
Publisher : Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (176.953 KB) | DOI: 10.24036/spektrumpls.v1i1.1484

Abstract

Abstrak Artikel ini ditulis untuk menggambarkan peningkatan kemampuan anak dalam mengenal bilangan melalui media domino segitiga yang meliputi: (1) peningkatan kemampuan anak dalam menyebutkan urutan bilangan, (2) peningkatan kemampuan anak dalam mengenal konsep bilangan, (3) peningkatan kemampuan anak mengenal lambang bilangan.Sumber data penelitian ini adalah anak PAUD Kenanga I Kabupaten Pesisir Selatan kelompok A sebanyak lima belas orang. Penelitian ini menggunakan metode tindakan kelas. Pengumpulan data melalui observasi. Instrumen penelitian yang digunakan adalah lembar observasi. Data dianalisis menggunakan persentase.  Hasil penelitian menunjukkan peningkatan yang tinggi terhadapkemampuan anak dalam menyebutkan urutan bilangan,mengenal konsep bilangan, mengenal lambang bilangan setelah menggunakan media domino segitiga
PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA MATERI SISTEM NILAI TEMPAT PADA SISWA KELAS I SD Sri Haryuni; Mei Fita Asri Untari
Malih Peddas (Majalah Ilmiah Pendidikan Dasar) Vol 2, No 2 (2012): malih peddas
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/malihpeddas.v2i2.506

Abstract

Perumusan masalah pada penelitian ini yaitu: a) apakah pembelajaran kontekstual dapat meningkatkan pemahaman konsep Matematika materi sistem nilai tempat pada siswa kelas I SD 1 Mlatinorowito, Kudus ? b) apakah dengan menggunakan pembelajaran kontekstual hasil belajar siswa kelas I SD 1 Mlatinorowito, Kudus dapat meningkatkan hasil belajar diatas KKM (kriteria ketuntasan minimal) ? Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pembelajaran secara umum, secara khusus bertujuan antara lain sebagai berikut: untuk mengetahui peningkatan pemahaman konsep Matematika sistem nilai tempat pada siswa kelas I SD 1 Mlatinorowito melalui pembelajaran kontekstual dan meningkatkan hasil belajar siswa diatas KKM (kriteria ketuntasan minimal) pada siswa kelas I SD 1 Mlatinorowito. Metode penelitiannya dengan pengumpulan data hasil belajar siswa, aktivitas siswa, data hasil pemahaman konsep siswa dalam kegiatan belajar mengajar dan kemampuan guru dalam pembelajaran. Analisis instrumen mengunakan validitas, reliabilitas, tingkat kesukaran dan daya pembeda. Subyek penelitian meliputi seluruh siswa kelas I SD 1 Mlatinorowito yang berjumlah 24 siswa terdiri 17 putra dan 7 putri. Penelitian ini berlangsung selama tiga siklus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran Matematika dengan menggunakan pembelajaran kontekstual dapat meningkatkan dapat meningkatkan hasil belajar siswa sesuai analisis data diketahui nilai rata-rata pada siklus I: 67,25 Siklus II: 69,5 menjadi 72,5 pada siklus III. Aktivitas siswa dalam pembelajaran meningkat dari hasil siklus I mendapat skor rata-rata 62,7% kriteria aktif, pada siklus II mendapat skor rata-rata 68,33 kriteria aktif, dan pada siklus III mendapat skor rata-rata 75,62 kriteria sangat aktif. Data hasil pemahaman konsep siswa dalam Kegiatan belajar mengajar tentang sistem nilai tempat meningkat dari hasil siklus I mendapat nilai rata-rata 66,46 kriteria cukup, siklus II mendapat nilai rata-rata 77,5 kriteria baik, dan pada siklus III mendapat nilai rata-rata 85,625 kriteria sangat baik, Kemapuan guru dalam mengelola pembelajaran mengalami peningkatan pada tiap siklus. Terlihat dari dari siklus I rata-rata kemampuan guru cukup baik yaitu 64,44% menjadi 69,63% pada siklus II dalam kriteria baik dan pada siklus III meningkat menjadi 74, 1% dengan kriteria sangat baik. Dari analisis tersebut terbukti dapat meningkatkan pemahaman konsep matematika materi sistem nilai tempat pada siwa kelas I SD 1 Mlatinorowito, Kec. Kota, Kab. Kudus. Kata Kunci: pembelajaran kontekstual, konsep matematika, sistem nilai tempat
Pengaruh Pelatihan Siaga Bencana Gempa Bumi Terhadap Kesiapsiagaan Anak Usia Sekolah Dasar Dalam Menghadapi Bencana Gempa Bumi Di “Yayasan Hidayatul Mubtadiin Kediri Sri Haryuni
coba Vol 6 No 2 (2018): Mei 2018
Publisher : Akademi Keperawatan Dharma Husada Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (442.909 KB) | DOI: 10.32831/jik.v6i2.167

Abstract

Natural disaster preparedness in schools or madrassas important because of the hours of the lessons is a gathering place for students certainly have a high vulnerability. If it does not do disaster risk reduction efforts, the school or madrasah at high risk would cause many casualties and damage, quantitatively as much as 75% of schools in Indonesia are at risk of moderate to high hazard. The purpose of this study to determine whether there are effects of the earthquake disaster preparedness training to preparedness primary school age children in the face of the earthquake in the "Foundation Hidayatul Mubtadiin" of Kediri City.This research includes inferential study, the type of design used is cross sectional with a kind of pre experiment. The study design One group pretest posttest desighn. The population in the study sample were 24 respondents. The sampling technique using cluster random sampling. The variable in this study is the independent variable is the training of earthquake disaster preparedness and the dependent variable is the preparedness of primary school age children in the face of the earthquake.Data were analyzed using the Wilcoxon test match pair test by signing α = 0.05. Almost all of them elementary school age children are ready for as many as 10 (41.3%) and very prepared a total of 14 (58.3%) in the "Foundation Hidayatul Mubtadiin" Kediri Year 2016. From the statistical test by using the Wilcoxon test match test pair obtained value ρ = 0.000, then H0 rejected H1 accepted, meaning that there is Disaster Preparedness Training Effect of Earthquake Preparedness Against Childhood Elementary School in Earthquake Disaster in "Foundations Hidayatul Mubtadiin" of Kediri City.The results of this study recommends that the disaster management in order to better implement the importance of earthquake preparedness education in schools, can reduce the risk of a disaster at school with one of the programs to be disaster prepared schools.
Perbedaan Efektifitas Terapi Seft (Spiritual Emosional Freedom Technique) Dan Terapi Musik Keroncong Terhadap Tingkat Depresi Pada Lanjut Usia Arif Nurma Etika; Sri Haryuni; Wiwin Sulistya
coba Vol 5 No 2 (2017): Mei 2017
Publisher : Akademi Keperawatan Dharma Husada Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (368.53 KB) | DOI: 10.32831/jik.v5i2.128

Abstract

Depression is an unfavorable condition for the elderly. When depression goes untreated, elderly can isolate themselves even allowed to end his life. Spiritual Emotional Freedom Technique (SEFT) and Keroncong music allegedly can be used as complementary therapy for elderly depression. This study aimed to determine the difference effect of Spiritual Emotional Freedom Technique (SEFT) and Keroncong music on elderly depression at Jombang geriatric service unit in Pare Kediri. The method used was a quasi-experimental, with a pretest and posttest design. In this study, respondents were grouped into two groups, SEFT intervention group (n=10) and Keroncong music Intervention group (10). In both groups was given four therapy sessions, within four weeks, each session is given therapy for 30 minutes.. In this study it was found that the decrease of score depression between pretest and posttest at SEFT therapy (p = 0,008) and keroncong music therapy (p = 0,01). By unpaired t test, posttest obtained, the p value (p=0,760) >0.05 so that there is no significant difference between the posttest score in the SEFT Therapy group and the keroncong music therapy group. It can be concluded that SEFT and keroncong music reduce depression in elderly, but no more effective between SEFT and keroncong music reduce depression in elderly. Keywords: Depression, Elderly, SEFT, keroncong music
Hubungan Suhu Tubuh Dengan Kejadian Mortalitas Pada Pasien Stroke Perdarahan Intraserebral Di Rsud Mardi Waluyo Blitar Tahun 2016 Sri Haryuni
coba Vol 5 No 2 (2017): Mei 2017
Publisher : Akademi Keperawatan Dharma Husada Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (439.086 KB) | DOI: 10.32831/jik.v5i2.130

Abstract

Stroke is the rapidly developing clinical signs due to focal brain dysfunction (or global), with symptoms lasting for 24 hours or more, can cause death, with no cause other than vascular. This research aims to know the body temperature relationship with the incidence of stroke mortality in patients with intracerebral hemorrhage. Design Retrospective cohort study. The sample 73 samples. This study used simple random sampling method. Stroke PIS determined by clinical and CT scan, mortality was measured by complete medical records. Data were analyzed using Spearman Rank (Rho) with SPSS with significant α = 0.05. The results of the test statistics in get p value 0.000 with α <0.05 there was a relationship between body temperature with the incidence of stroke mortality in patients with intracerebral hemorrhage in hospitals Mardi waluyo Blitar 2016. with a value of temperature coefficient correlation with the incidence of stroke patients with intracerebral hemorrhage mortality of OR = .775. This research There is a significant relationship between body temperature with the incidence of stroke mortality in patients with intracerebral hemorrhage in hospitals Mardi Waluyo Blitar 2016. This study recommends the importance of health workers monitors body temperature patients with stroke intracerebral hemorrhage to reduce death of the patient. Keywords: Body Temperature, Mortality, Stroke Intracerebral Hemorrhage.
HUBUNGAN ANTARA FREKUENSI NADI DENGAN DERAJAT DEHIDRASI PADA ANAK DENGAN DIARE Sri Haryuni; Idola Perdana; Endang Mei Yunalia; Wiwik Handayani
coba Vol 10 No 2 (2022): Mei 2022
Publisher : Akademi Keperawatan Dharma Husada Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32831/jik.v10i2.411

Abstract

Pendahuluan: Diare merupakan kondisi dimana meningkatnya jumlah buang air besar lebih dari 4 kali pada bayi serta lebih dari 3 kali pada anak anak, yang ditandai dengan perubahan konsistensi feses, dimana feses lebih cair, berwarna kehijauan dan adakalanya bercampur dengan lendir, darah atau lendir saja. Komplikasi yang biasa terjadi akibat diare adalah dehidrasi, syok hipovolemik, hipokalemia, hipoglikemia, intoleransi sekunder yang diakibatkan karena kerusakan pada vili mukosa usus dan kekurangan enzyme laktase, kejang biasanya terjadi pada dehidrasi hipertonik, Kekurangan energi protein (akibat adanya muntah serta diare, jika lama atau kronik). Kondisi dehidrasi biasa ditandai dengan perubahan tanda-tanda vital, seperti suhu tubuh, frekuensi nadi, frekuensi pernapasan, dan tekanan darah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara frekuensi nadi dengan derajat dehidrasi pada Anak dengan diare di IGD RSUD Wamena. Metode: Desain penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode analitik korelasi melalui pendekatan cross sectional. Pengambilan data sekunder menggunakan lembar pengumpul data dengan jumlah responden sebanyak 380 orang. Variabel independen adalah frekuensi nadi, sedangkan variabel dependennya adalah derajat dehidrasi. Hasil: Berdasarkan hasil uji spearman rank didapati bahwa ada hubungan antara frekuensi nadi dengan derajat dehidrasi dengan nilai p =0.013 dan kekuatan hubungannya adalah sangat lemah. Diskusi: Disarankan untuk peneliti selanjutnya agar melakukan penelitian lebih lanjut tentang factor lain terkait diare. Kata kunci : derajat dehidrasi, diare, frekuensi nadi
HUBUNGAN ANTARA BERAT BADAN DENGAN KEJADIAN INFARK MIOKARD AKUT PADA PASIEN DI RUANG INTENSIVE CORONARY CARE UNIT RSUD Dr. ISKAK KABUPATEN TULUNGAGUNG Sri Haryuni
Care : Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan Vol 3, No 3 (2015)
Publisher : Universitas Tribhuwana Tunggadewi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (298.513 KB) | DOI: 10.33366/cr.v3i3.608

Abstract

Jumlah pasien infark miokard akut (IMA) di ruang ICCU RSUD Dr. Iskak Kabupaten Tulungagung menunjukkan adanya peningkatan, yaitu dari 158 pada 2012 tahun 2013 menjadi 164 pada 2013. Tujuan penelitian yaitu untuk mengetahui hubungan antara berat badan dengan kejadian IMA pada pasien di ruang ICCU RSUD Dr. Iskak Kota Tulungagung. Rancangan penelitian yaitu analitik korelasi dengan metode cross-sectional. Populasi adalah semua pasien di Ruang ICCU RSUD Dr. Iskak Kabupaten Tulungagung. Teknik sampling yang digunakan simple random sampling dengan 116 sampel. Analisis data menggunakan uji spearman rank dengan tingkat kemaknaan yang digunakan 0,05. Hasil penelitian menunjukkan nilai ρ value = 0,003 < α = 0,05, maka H0 ditolak. Ada hubungan antara berat badan dengan kejadian IMA pada pasien di ruang ICCU RSUD Dr. Iskak Kota Tulungagung dengan arah korelasi positif (0,276) yang artinya jika berat badan berlebih semakin banyak maka kejadian IMA akan meningkat. Disarankan bagi pasien dan keluarga untuk pasien IMA sebaiknya mengetahui bahaya kelebihan berat badan dan berkonsultasi dengan petugas gizi tentang diet sehat supaya dapat mempunyai berat badan yang normal. Tenaga kesehatan lebih aktif dalam melakukan proposi kesehatan tentang bahaya obesitas, dan meningkatkan penelitian tentang bahaya obesitas untuk penyakit IMA.
MEAN ARTERIAL PRESSURE (MAP) BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN MORTALITAS PADA PASIEN STROKE PERDARAHAN INTRASEREBRAL Sri Haryuni
Care : Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan Vol 5, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Tribhuwana Tunggadewi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (277.047 KB) | DOI: 10.33366/cr.v5i1.397

Abstract

Stroke merupakan kehilangan fungsi otak secara tiba-tiba, yang disebabkan oleh gangguan aliran darah ke otak (stroke iskemik) atau pecahnya pembuluh darah di otak (stroke hemoragik). Stroke menduduki peringkat ketiga sebagai penyebab kematiandi dunia setelah penyakit jantung dan kanker. Stroke perdarahan intraserebral menghasilkan gangguan yang lebih luas, lebih fatal, dan melumpuhkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan mean arterial pressure dengan kejadian mortalitas pada pasien stroke perdarahan intraserebral. Desain penelitian dengan kohort retrospektif. Populasi dalam penelitian ini adalah semua pasien stroke perdarahan intraserebral di RSUD Mardi Waluyo Blitar tahun 2015 yang di diagnosis berdasarkan anamnesis, pemeriksaan fisik, dan CT scan kepala.Sampel sejumlah 73 responden didapatkan melalui simple random sampling. Stroke PIS ditetapkan berdasarkan klinis dan pemeriksaan CT scan, mortalitas diukur berdasarkan data rekam medis lengkap. Analisis data menggunakan spearman rank (Rho) dengan signifikan α = 0,05. Hasil uji statistik menunjukkan ada hubungan antara mean arterial pressure dengan kejadian mortalitas pada pasien stroke perdarahan intraserebral di RSUD Mardi Waluyo Blitar. Direkomendasikan agar petugas kesehatan memonitor secara ruitn tekanan darah pasien stroke perdarahan intraserebral untuk mengurangi terjadinya kematian pasien.
THE EFFECT AROMATHERAPY CAJUPUT OIL CONCERNING EMESIS GRAVIDARUM ON PREGNANT WOMEN TRIMESTER 1 IN INDEPENDENT MIDWIFE’S CLINIC NY F PONOROGO Rindang Fitriana Ulfa; Sri Haryuni; Ediatmi Ediatmi
Jurnal Delima Harapan Vol 5 No 2 (2018)
Publisher : AKADEMI KEBIDANAN HARAPAN MULYA PONOROGO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (317.177 KB) | DOI: 10.31935/delima.v5i2.53

Abstract

Emesis Gravidarum can be very disturbing activity and impact on the maternal and fetalmaternal obstacles. The incidence of emesis gravidarum in the world is 70-80% of thenumber of pregnant women, one non-pharmacological method that can reduce the intensityof nausea vomiting by cajuput oil.The purpose of this study was to determine whether there is an influence of aromatherapycajuput oil on emesis gravidarum in pregnant women trimester 1 in clinic Ny F PonorogoCity Year 2015This research is survey research with cross sectional approach. Population in thisresearch is trimester 1 pregnant woman at clinic Ny F city of Ponorogo year 2015 whichamounted to 17 pregnant women taken by using total sampling. The data were analyzed byunivariate analysis with independent variable frequency distribution and dependent andbivariate analysis using Wilcoxon sign rank test.P-value value: 0.000 and alpha 0.005 Statistical test results show that cajuput oil has asignificant effect on emesis gravidarum intensity.It can be concluded that there is an effect of Aromatherapy cajuput oil onemesisgravidarum in trimester 1 pregnant woman, so it is expected that cajuput oil can beone of alternative non pharmacological method that can help to reduce the intensity ofemesis gravidarum
Co-Authors Adhitia Rosyadi, Firdaus Alimansur, Moh Alves, Remigio Halek An Nisa Sukmawati, Datin Ardiyani, Vita Maryah Arif Nurma Etika Astuti, Dita Apriana Dwi Ayuningtyas, Rahayu Bin Abd Kadir, Mujtahid Datin An Nisa Sukmawati Dedi Sahputra Napitupulu, Dedi Sahputra Dessy Lutfiasari Ediatmi Ediatmi Eko Winarti Erik Irham Lutfi Fachry Abda El Rahman Fahma Laili, Nur Fatma Sayekti Ruffaida Fatma Sayekti Ruffaida Fatma Sayekti Ruffaida, Fatma Sayekti Fery Yuniarto, Prayoga Handayani , Wiwik Hawiyah, Siti Idola Perdana Sulistyoning Suharto Ifana Anugraheni Im, Supriadi Indah Jayani Indah Jayani Joko Purwanto Karingga, Devangga Darma Kun Ika Nur Rahayu Kun Ika Nur Rahayu Kun Ika Nur Rahayu Lisna Watie Geragam Martenci Ledoh, Nurani Maulana, Irvan Mei Fita Asri Untari Mirasa, Yudied Agung Mujtahid Bin Abd. Kadir Mursal Aziz Neni Probosiwi Novita Agnes, Yeni Lufiana Novita Agnes, Yeni Lutfiana Novita Ana Anggraini Nur Fahma Laili NUR KHOLIFAH Nur Rahayu, Kun Ika Nurma Afiani Oresye, Berta Perdana Sulistyoning Suharto, Idola prayoga fery yuniarto Purwanti, Evi Rauf, Fitrah Hi Retty Ratnawati Retty Ratnawati Rias, Natan Rindang Fitriana Ulfa Rinik Eko Kapti Rinik Eko Kapti, Rinik Samelina Eleeuw Samudera, Wahyu Sukma Seno Andri Sukmo, Previ Kuncoro Sulistya, Wiwin Sulistyawati, Wiwin Sulistyawati, Wiwin Sulistyoning Suharto, Idola Perdana Sulistyoning Suharto, Idola Perdana Sunardi Sunardi Sunardi Susmiati Susmiati Sutriningsih, Ani Tsamrotul Ilmi Wahid, Abdurahman Wahyu Dini Metrikayanto, Wahyu Dini Wahyu Sukma Samudera winarti, eko Wiwin Sulistya Wiwin Sulistyawati Wulandari, Riny Prasasty Yeni L. N. Agnes Yoga Yuniadi Yohanes Tatan Yunalia, Endang Mei Yusuf, Anita