Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Paedagogi: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan (e-journal)

Analisis Pola Asuh Otoriter Orang Tua Terhadap Perilaku Agresif Anak Usia 5-6 Tahun Hasanah, Niswatun; Kamtini, Kamtini
Paedagogi: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan (e-journal) Vol. 9 No. 1 (2023): JUNE 2023
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/paedagogi.v9i1.45333

Abstract

Penelitian ini dilakukan di Desa Sungai Tengah, Kepulauan Meranti, Riau. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peran pola asuh otoriter orang tua terhadap perilaku agresif anak, mendeskripsikan dan menganalisis pola asuh otoriter orang tua terhadap anak yang cenderung menunjukkan sikap agresif, dan mengetahui sikap agresif anak dengan didikan yang otorite, penelitian ini menggunakan metode yang digunakan dalam karya ini adalah metode analisis deskriptif yang artinya menganalisis, mendeskripsikan. dan juga rangkuman dari data yang dikumpulkan selama wawancara mengenai permasalahan yang diteliti langsung di lapangan Penelitian ini melibatkan empat anak dengan perilaku agresif dan empat orang tua dengan pola asuh otoriter. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Responden dalam penelitian ini adalah orang tua (A,B,C,D) dan responden anak (A1,B1,C1,D1) Hasil penelitian perilaku agresif dari responden  a menunjukkan bahwa sikap agresif yang sering muncul adalah œagresif fisik dan dari responden b yang sering muncul yaitu œagresif fisik dari responden c yang sering muncul yaitu œagresif fisik dan agresif verbal sedangkan responden d yang sering muncul yaitu œagresif verbal dan dari hasil pola asuh otoriter orang tua yang memiliki 10 aspek dapat dilihat bahwa responden a menunjukkan 6 aspek yang muncul, dan responden b menunjukkan 7 aspek yang muncul, responden c menunjukkan 9 aspek yang muncul sedangkan responden d menunjukkan 6 aspek yang muncul
Co-Authors Agung Budi Muljono Aida, Nafsa Aisah Aisah Alamsyah Harahap, Syamsir Ala’uddin, Muhammad Anwar, Faizi Apriani, Dwi Anggi Aqodiah, Aqodiah Astini, Baid Ida Azwari, Fachruddin Baiq Ida Astini Bakri, Asri Ady Batubara, Astrida J.A Benedicta, Christine Elia Buduri, Hidayatul Cathliniyah Zerlindah, Clairina Fadhillah, Nur Fahim, Achmad Faqihuddin, Abdu Rabbi Hadidjah, Kemala Harish, Muhammad Zakky Helma Malini, Helma Hermansyah, David Hidayah, Wardatul humaira Indah Anisykurlillah Isnaini, Rohmatul Isra, Nur Joko Triyono Junaidi Junaidi Kamtini, Kamtini Khairunnisa Khairunnisa Lasmiatun , KMT Lely Ika Mariyati Linafsi, Muzahadatul Lisa, Miratun Ma'ruf, Shalehudin Denny Mardiyah Hayati Matanari, Ninta Dumaria Maulidah Fitrotin, Jihan Maulinda, Isnina Melva Silitonga Mohammad Syaifuddin Muflikhah, Siti Muhammad Khafid Nasution, Irma Riavael Ningsih, Fadilah Nur Azizah Nur Faizah dan M. Shaiful Umam Nurhayati Pangaribowo, Estu Pitaloka, Maria Rahma, Nuzula Elfa Rahmad Sugianto Rahmah, Kamilia Rani Darmayanti Rizki Nikmatussolihah, Maulida Rizki, Nopia Rosmiyanti, Rosmiyanti Sahliyah, Fatihatus Samrin Samrin, Samrin Santoso, Moh. Adi Saragi, Shela Estica Sarie, Haryatie Savitri, Rahmalia Tsania Setiawan, Iwan Budi Siahaya, Martha Ekawati Simanjutak, Mariati Purnama Situmorang, Imelda Sri Wahyuni Suksmadana, I Made Budi Supriadi, Adi Surohman, Ahmad Syafri Anwar Taufiq Rinda Alkas Urifah, Dewi Verliyanti, Verliyanti Wahyuni, Rusli wilda, Layyinah Wulandari, Diepa Febriana Yulianingsih, Yulianingsih Yunianto, Teguh Yus Mochamad Cholily