Claim Missing Document
Check
Articles

Found 36 Documents
Search

MATTANRA ESSO: SISTEM PERHITUNGAN HARI PADA MASYARAKAT ALLUPPANGNGE DESA CORAWALI KABUPATEN BARRU Jumarni, Jumarni; Dahlan, Mubarak
Pangadereng : Jurnal Hasil Penelitian Ilmu Sosial dan Humaniora Vol 9, No 1 (2024)
Publisher : Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36869/pjhpish.v9i1.350

Abstract

Dalam budaya dan tradisi orang Bugis, mattanra esso merupakan referensi utama dalam menentukan hari bagi seseorang untuk melakukan suatu kegiatan, upacara atau ritual, seperti pernikahan, membangun rumah, menanam padi, dan lain sebagainya. Artikel ini mencoba melihat praktik-praktik budaya dan pandangan masyarakat terhadap mattanra esso yang masih berlangsung hingga kini dengan mengambil kasus pada masyarakat Alluppangnge. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan menggunakan metode pengumpulan data melalui wawancara mendalam, observasi dan terlibat dalam kehidupan sehari-hari. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) sistem perhitungan hari dalam mattanra esso dilakukan dengan cara menghitung hari asse (1 hari sebelum dilahirkan), pole nanre (3 hari setelah dilahirkan), dan penno nanre (4 hari setelah dilahirkan) dari orang atau subjek yang akan melaksanakan kegiatan, upacara atau ritual. Masyarakat Alluppangnge percaya bahwa penentuan hari dapat memberi energi dan pengaruh dalam menjalani kehidupan sehari-hari; dan (2) pandangan masyarakat Alluppangnge terhadap mattanra esso merupakan referensi penting dan utama dalam mencari hari baik sebelum melaksanakan suatu aktivitas penting. Masyarakat Alluppangnge menyadari bahwa tradisi ini merupakan warisan berharga dari nenek moyang mereka yang sarat dengan makna dan kearifan.
Pendampingan Manajemen Pemasaran Pada Siswa SMK Agrobisnis Yayasan Nahdilyin Gunung Lerang Fitriani, Fitriani; Jumarni, Jumarni; Darwis, Rahma Hidayati; Farida, Ida; Sardina, Sardina
Abdurrauf Journal of Community Service Vol. 1 No. 2 (2024): Abdurrauf Journal of Community Service
Publisher : Yayasan Abdurrauf Cendekia Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70742/ajcos.v1i2.116

Abstract

SMK Agrobisnis Yayasan Nahdilyin Gunung Lerang is an educational institution that aims to develop student’s skills in agribusiness, which is the main economic sector in the Gunung Lerang region. However, students often face challenges in understanding and implementing effective marketing strategies, both through traditional and digital methods, thus requiring more targeted assistance. This community service program was implemented on 28 February 2023, involving 28 students of SMK Agrobisnis in two main sessions: socialization and discussion. The materials presented included basic marketing concepts, marketing strategies, promotion techniques, product quality improvement, and utilization of digital platforms to expand marketing. This approach was supported by practical skills training, such as creating attractive marketing content and mastering business communication. The results showed that students gained an increased understanding of more effective marketing strategies, the use of digital media for promotion, and product quality to be more competitive. This assistance not only provides technical benefits but also contributes to the development of the local agribusiness sector and community economic empowerment. Abstrak: . SMK Agrobisnis Yayasan Nahdilyin Gunung Lerang merupakan lembaga pendidikan yang bertujuan mengembangkan keterampilan siswa di bidang agribisnis, yang merupakan sektor ekonomi utama di wilayah Gunung Lerang. Namun, siswa sering kali menghadapi tantangan dalam memahami dan menerapkan strategi pemasaran yang efektif, baik melalui metode tradisional maupun digital, sehingga memerlukan pendampingan yang lebih terarah. Program pengabdian ini dilaksanakan pada tanggal 28 Februari 2023, dengan melibatkan 28 siswa/siswi SMK Agrobisnis dalam dua sesi utama: sosialisasi dan diskusi. Materi yang disampaikan meliputi konsep dasar pemasaran, strategi pemasaran, teknik promosi, peningkatan kualitas produk, serta pemanfaatan platform digital untuk memperluas pemasaran. Pendekatan ini didukung dengan pelatihan keterampilan praktis, seperti pembuatan konten pemasaran yang menarik dan penguasaan komunikasi bisnis. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa siswa memperoleh peningkatan pemahaman mengenai strategi pemasaran yang lebih efektif, penggunaan media digital untuk promosi, serta kualitas produk agar lebih kompetitif. Pendampingan ini tidak hanya memberikan manfaat teknis, tetapi juga berkontribusi pada pengembangan sektor agribisnis lokal dan pemberdayaan ekonomi masyarakat.
The Analysis of Students’ Self-Confidence in Speaking Through English Speech Training at Pondok Pesantren Modern Rahmatul Asri Enrekang Jumarni, Jumarni; Talib, Ahmad; Korompot, Chairil Anwar
PERFORMANCE: JOURNAL OF ENGLISH EDUCATION AND LITERATURE Vol 3, No 1: February (2024) Performance: Journal of English Education and Literature
Publisher : State University of Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/performance.v3i1.59580

Abstract

This research aims to explore the students’ self-confidence in speaking English through speech training, and to know the impacts of English speech training on students’ self-confidence. The method used in this research is a qualitative descriptive method, with interview and observation as data instruments. The subjects of this research were female students in class IX MTSS at Pondok Pesantren Modern Rahmatul Asri Enrekang, with the 10 female students as the respondents in class IX MTSS Rahmatul Asri. In this research, the researcher analyzed data by collecting, reducing, presenting data and drawing conclusions. Based on the research results, it was found that students had a good self-confidence in speaking English through English speech training, and English speech training has good impacts on students’ self-confidence development, as evidenced by the results of interview and direct observation. It can be concluded that students can train and increase their confidence in English through English speech training. Keywords: Self-confidence, Speaking, English Speech.
PERTUMBUHAN HIJAU DAN PEMBANGUNAN INKLUSIF DI ASEAN: BUKTI DARI ANGKA-ANGKA UTAMA ASEAN 2024 lahila M, Andi Farhami; Jumarni, Jumarni; Gaffar, Andi Nurrahma; Munadhir, Munadhir
Jurnal Ekonomi Ichsan Sidenreng Rappang Vol 4 No 2 (2025): Hal
Publisher : Universitas Ichsan Sidenreng Rappang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61912/jeinsa.v4i2.275

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara pertumbuhan hijau (green growth) dan pembangunan inklusif (inclusive development) di kawasan ASEAN dengan menggunakan data sekunder dari ASEAN Key Figures 2024. Pendekatan yang digunakan adalah kuantitatif-deskriptif dengan metode komparatif lintas negara terhadap sepuluh anggota ASEAN. Indeks green growth dibentuk dari indikator energi terbarukan, akses energi bersih, elektrifikasi, dan luas hutan, sedangkan indeks inclusive development diukur melalui tingkat kemiskinan, rasio Gini, partisipasi angkatan kerja, dan partisipasi pendidikan dasar. Analisis korelasi Pearson digunakan untuk menguji hubungan antara kedua indeks. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan positif moderat (r = 0,67) antara pertumbuhan hijau dan pembangunan inklusif di kawasan ASEAN. Negara-negara dengan kinerja lingkungan yang tinggi, seperti Vietnam dan Malaysia, juga menunjukkan capaian sosial-ekonomi yang lebih baik dibandingkan negara-negara berpendapatan rendah seperti Myanmar dan Laos. Hal ini menegaskan bahwa kebijakan energi terbarukan, efisiensi sumber daya, dan perlindungan lingkungan dapat berkontribusi pada pemerataan sosial dan kesejahteraan masyarakat. Meskipun demikian, disparitas antarnegara masih besar akibat perbedaan kapasitas fiskal, kesiapan teknologi, dan dukungan kelembagaan. Temuan ini memperkuat pandangan bahwa green growth dan inclusive development bukan dua agenda yang terpisah, melainkan saling melengkapi dalam mewujudkan pembangunan berkelanjutan di ASEAN. Rekomendasi kebijakan meliputi integrasi kebijakan hijau dan sosial dalam Blueprint ASEAN 2040, penguatan pendanaan hijau, dan penerapan prinsip just transition untuk memastikan keadilan sosial dalam transisi menuju ekonomi hijau.
IMPLEMENTASI PRAKTIK KERJA LAPANGAN DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN PERPUSTAKAAN MAN 2 KOTA MAKASSAR Reskina, Sri Ayu; Akabar, Siti Rayhana Latifa; Utami, Astrini Dwi; Jumarni, Jumarni; Ramadhan, Syahrul
PEDAMAS (PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT) Vol. 3 No. 06 (2025): NOVEMBER 2025
Publisher : MEDIA INOVASI PENDIDIKAN DAN PUBLIKASI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) merupakan salah satu bentuk pembelajaran yang memadukan antara teori dan praktik di lapangan. Artikel ini membahas implementasi kegiatan PKL yang dilaksanakan oleh mahasiswa Jurusan Ilmu Perpustakaan, Fakultas Adab dan Humaniora, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, di Perpustakaan MAN 2 Kota Makassar. Fokus utama dari kegiatan ini adalah peningkatan kualitas pelayanan perpustakaan melalui penerapan teknologi informasi dan optimalisasi layanan kepada pemustaka. Dengan menggunakan metode observasi, partisipasi, dan evaluasi, mahasiswa berkontribusi dalam kegiatan teknis perpustakaan seperti katalogisasi, klasifikasi, serta layanan sirkulasi. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan efektivitas layanan dan keteraturan pengelolaan koleksi. Artikel ini juga menguraikan tantangan, pembelajaran, dan manfaat kegiatan PKL dalam konteks pengembangan profesionalisme mahasiswa dan peningkatan mutu layanan informasi di lembaga pendidikan.
Konsumsi Junk Food dengan Kejadian Dismenore pada Remaja Putri Siswa di SMA Negeri 1 Bone Jumarni, Jumarni; Amir, Sakinah; Hasnidar, Hasnidar
Journal of Innovative and Creativity Vol. 5 No. 3 (2025)
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/joecy.v5i3.4220

Abstract

This study investigates the relationship between junk food consumption and the incidence of dysmenorrhea among female adolescent students at SMA Negeri 1 Bone. The research was motivated by the high prevalence of dysmenorrhea and increasing junk food consumption among adolescents. The study aimed to analyze the correlation between junk food intake and menstrual pain severity. A quantitative approach with a cross-sectional design was employed, involving 62 female students selected through stratified random sampling. Data were collected using validated questionnaires on junk food consumption and dysmenorrhea, and analyzed using univariate and bivariate methods, including the Chi-square test. The results revealed a significant association between higher junk food consumption and increased severity of dysmenorrhea (p < 0.05). The findings indicate that students with moderate to high junk food intake are more likely to experience moderate to severe menstrual pain. The study concludes that reducing junk food consumption and promoting nutrition education are essential for improving adolescent reproductive health.