Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Anterior Jurnal

IMPLEMENTASI PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP PADA TAMAN KONSERVASI ANGGREK TAHURA SULTAN ADAM: Environmental Education Implementation in Sultan Adam Forest Park Orchid Concervation Park Rusmaniah Rusmaniah; Muhammad Adhitya Hidayat Putra; Muhammad Rezky Noor Handy; M. Ridha Ilhami; Mutiani Mutiani
Anterior Jurnal Vol. 22 No. 2 (2023): Anterior Jurnal
Publisher : ​Institute for Research and Community Services Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33084/anterior.v22i2.4616

Abstract

Lingkungan Hidup merupakan kesatuan ruang dengan semua benda, daya, keadaan, dan makhluk hidup, termasuk manusia dan perilakunya, yang mempengaruhi alam itu sendiri. Satu diantaranya yaitu tanaman Anggrek yang perlu dibudidayakan agar tetap lestari. Taman Konservasi Anggrek Tahura Sultan Adam merupakan tempat untuk melindungi serta melestarikan anggrek-anggrek. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi pendidikan lingkungan hidup pada Taman Konservasi Anggrek Tahura Sultan Adam . Artikel ini disusun dengan metode kualitatif. Hasil penelitian ini yaitu melalui Taman Konservasi Anggrek Tahura Sultan Adam bertujuan untuk melestarikan tanaman Anggrek, sebagai sumber belajar peserta didik dalam pendidikan lingkungan hidup serta dapat menjadi sumber ekonomi masyarakat.