Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Al-Madrasah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah

Bayu Adji, Dahlia Novarianing Asri, Pinkan Amita Tri Prasasti: Penerapan Pendidikan Multikultural pada Pembelajaran PPKn Kelas V di SDN Manguharjo Adji, Bayu; Asri, Dahlia Novarianing; Prasasti, Pinkan Amita Tri
Al-Madrasah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah Al-Madrasah Vol. 7, No. 4 (Oktober 2023)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an (SIQ) Amuntai Kalimantan Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35931/am.v7i4.2627

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh Pendidikan yang ada diIndonesia karena Indonesia merupakan negara basis multikultural yang didalamnya terdapat beragam agama, suku, ras, budaya, dan nilai-nilai sosial keagamaan yang beragam. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Penerapan Pendidikan Multikultural pada Pembelajaran PPKn Kelas V di SDN Manguharjo. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif yang merupakan jenis deskriptif. Penelitian ini dilaksanakan di SDN Manguharjo Kabupaten Madiun terkhusus di kelas V. Instrumen penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu wawancara, observasi dan dokumentasi. Data dianalisis dengan tiga langkah-langkah yaitu reduksi data, data display, dan Conclusion drawing/verification (penarikan kesimpulan). Sumber data dalam penelitian ini dikelompokkan menjadi dua, yaitu sumber data primer dan sumber data sekunder. Pada penelitian ini jumlah informan yang akan diteliti, dimana Kepala Sekolah, guru kelas V dan 4 Siswa. Peneliti ingin mengetahui proses Pendidikan yang berjalan di SDN Manguharjo dalam Penerapan Pendidikan Multikultural dan peneliti cukup mengetahui kondisi lokasi penelitian sehingga dapat memudahkan peneliti dalam penelitian dan mendapatkan data yang dibutuhkan oleh peneliti. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Bentuk penerapan pendidikan multikultural pada mata pelajaran PPKn kelas IV dapat dilihat dari pengintegrasian setiap kegiatan pembelajaran dan metode pembelajaran. Selain itu guru juga mengintegrasikan pendidikan karakter melalui kegiatan spontan yang dilakukan siswa ketika pembelajaran. 2) Dalam implementasi pendidikan multikultural pada mata pelajaran PPKn tema lingkungan sahabat kita terdapat nilai yang diajarkan meliputi toleransi, demokrasi, menghargai prestasi, kemanusiaan, serta menerima keragaman.
Co-Authors Adin wira astanu Adji, Bayu Afif Dzulfiqar Rusydi Alfaiz Alfaiz Alfaiz Alfaiz Andria Andria Anggraini, Dhea Retno Anugrah Aziz Dwi Purnama Arneta Delia Putri Asroful Kadafi Auliya Kusuma Aurellia Ivana Puspa Safira Bambang Eko Hari Bambang Eko Hari Cahyono, Bambang Bayu Adji Beny Dwi Pratama Beny Dwi Pratama Cahyono, Bambang Eko Hari Dhea Retno Anggraini Dian Ratnaningtyas A, Dian Dian Ratnaningtyas Afifah Dian Ratnaningtyas Afifah Dian Ratnaningtyas Afifah Diana Ariswanti Triningtyas Diana Ariswanti Triningtyas diana ariswanti triningtyas Diana Ariswanti Triningtyas Diana Ariswanti Triningtyas, Diana Ariswanti Dina Elyana Putri Dwi Zaini Imron Susilo Endang Seteijarini Endang Setijarini Endang Sri Maruti Faravika Helmastuti Finayanti, Juwita Fitrianingtiyas Galuh Wilujeng Pravitasari Hafizhah, Aurellia Zerlina Happy Cahyo Prakoso Heny Apriani Indah Wahyu Yuliani Indah Wahyu Yuliani, Indah Wahyu Intan Farihatul Masruroh Juwita Finayanti Kharisma Nur Septiani Khoirun Nisa’ Kovneliarum Dianggi M. Ramli M. Ramli Muhammad Hanif Nadela Anita Sari Nadia Rahmawati Noviyanti Kartika D Noviyanti Kartika Dewi Noviyanti Kartika Dewi Noviyanti Kartika Dewi Noviyanti Kartika Dewi, Noviyanti Kartika Panji Kuncoro Hadi, Panji Kuncoro Pinkan Amita Tri Prasasti Pinkan Amita Tri Prasasti Pinkan Amita Tri Prasasti, Pinkan Amita Tri Pramudya Ardi Puput Tri Anjanisari Puput Trianjanisari, Puput Putri Noviyanti Qonik Kus Armanda Sari Qori’ah Nira Paramiswari Raras Setyo Retno Ratih Christiana Ratih Christiana Ratih Christiana, Ratih Rila Puspitasari Rischa Pramudia Trisnani, Rischa Pramudia Rizki Nur Aisyah Rohmah, Silfia Ainur Sepninda Dyah Widiyanti Sersannita Ayu mayangsari Sesaria Prima Yudhaningtyas Shelia Esti Kusuma Sholikah, Siti Marifatus Sidranada Normabudhi Silvia Yula Wardani Siti Chofipah Kusuma Putri Sri Maruti , Endang Tyas Martika A, Tyas Tyas Martika Anggriana Winda Reza Yolanda Putri Yusuf Anang Maulana Zaini Imron Susilo Zenita Agustin ‘Ainul Istiqomah