Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : MAHESA : Malahayati Health Student Journal

Pendidikan Kesehatan Gaya Hidup Sehat dan Gizi Seimbang Dalam Mengoptimalkan Kesehatan Remaja : Studi Kasus Wicaksono, Erdi Ramdhan Tri; Mulya, Adelse Prima; Purnama, Dadang
MAHESA : Malahayati Health Student Journal Vol 3, No 8 (2023): Volume 3 Nomor 8 (2023)
Publisher : Universitas Malahayati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33024/mahesa.v3i8.10928

Abstract

ABSTRACT Adolescence is a period of transition from the childhood phase to the adult phase with an age range of 10 - 19 years. Adolescents are an age group that is vulnerable to malnutrition or overnutrition. Indonesia is currently faced with a triple burden of nutrition problems, namely nutritional deficiencies (stunting and wasting), excess nutrients (obesity) and micronutrient deficiencies such as anemia. Food and nutrition knowledge is also one of the factors that affect nutritional status so that health education is needed related to nutrition formally and non-formally which aims to improve nutrition and health knowledge of adolescents. The purpose of this study was to determine the increase in adolescents' knowledge about healthy lifestyles and balanced nutrition with health education interventions in optimizing adolescent health. This research uses a case study design. The population in this study were adolescents in the environment of SMP Vijaya Kusuma Bandung as many as 411 adolescents. The sampling technique in this study was carried out by non-probability sampling, namely total sampling, this technique was used to make all populations as samples. The assessment was carried out for four days, on April 03 to 06, 2023, health education intervention was carried out for one day, on April 13, 2023 by proposing the theme of Healthy Lifestyle and Balanced Nutrition in Adolescents. Data analysis using Stastical Program for Social Science (SPSS) The results were presented with frequency and percentage distribution tables. The results of health education have increased pre-test and post-test scores by 33% with a comparison in the pre-test the average student managed to get a score of 5.9 points while in the post-test the average student managed to get a score of 7.88 points out of a total of 10 points. Based on the evaluation results, there was an increase in post-test scores in Vijaya Kusuma Junior High School students. This shows the impact of health education on student knowledge. Keywords: Adolescents, Healthy Lifestyle, and Balanced Nutrition  ABSTRAK Masa remaja merupakan periode transisi dari fase kanak-kanak ke fase dewasa dengan rentang usia 10 – 19 tahun. Remaja merupakan kelompok usia yang rentan mengalami masalah gizi kurang ataupun lebih. Saat ini Indonesia dihadapkan pada tiga beban masalah gizi (triple burden) yaitu kekurangan nutrisi (stunting dan wasting), kelebihan nutrisi (obesitas) dan kekurangan zat gizi mikro seperti anemia. Pengetahuan pangan dan gizi juga merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi status gizi sehingga diperlukan edukasi kesehatan terkait gizi secara formal maupun non formal yang bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan gizi dan kesehatan remaja. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan pengetahuan remaja mengenai gaya hidup sehat dan gizi seimbang dengan intervensi pendidikan kesehatan dalam mengoptimalkan kesehatan remaja. Penelitian ini menggunakan desain studi kasus. Populasi pada penelitian ini adalah remaja di lingkungan SMP Vijaya Kusuma Bandung sebanyak 411 remaja. Teknik penarikan sampel dalam penelitian ini dilakukan dengan cara non  probability sampling yaitu total sampling, teknik ini digunakan untuk menjadikan semua populasi sebagai sampel. Pengkajian dilaksanakan selama empat hari, pada tanggal 03 hingga 06 April 2023, intervensi pendidikan kesehatan dilaksanakan selama satu hari, pada tanggal 13 April 2023 dengan mengusul tema Gaya Hidup Sehat dan Gizi Seimbang pada Remaja. Analisa data menggunakan Stastical Program for Social Science (SPSS) disajikan dengan tabel distribusi frekuensi dan persentase. Hasil pendidikan kesehatan terdapat peningkatan nilai pre-test dan post-test sebesar 33% dengan perbandingan pada pre-test rata-rata siswa berhasil mendapatkan nilai 5.9 poin sedangkan pada post-test rata-rata siswa berhasil mendapatkan nilai 7.88 poin dari total 10 poin. Berdasarkan hasil evaluasi terdapat peningkatan nilai post-test pada mahasiswa SMP Vijaya Kusuma. Hal tersebut menunjukan adanya dampak dari pendidikan kesehatan terhadap pengetahuan siswa. Kata Kunci: Remaja, Gaya Hidup Sehat, dan Gizi Seimbang
Gambaran Intensi dan Faktor yang Berkonstribusi terhadap Berhenti Merokok pada Kepala Keluarga Arisandi, Toni; Yamin, Ahmad; Purnama, Dadang
MAHESA : Malahayati Health Student Journal Vol 3, No 8 (2023): Volume 3 Nomor 8 (2023)
Publisher : Universitas Malahayati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33024/mahesa.v3i8.10818

Abstract

ABSTRACT The behavior habits of the head of the family who still smokes while at home can cause various health problems, especially for themselves or health problems in other families such as children, wives. This habit can stop if the head of the family has a strong intention to stop smoking. Intentions in the Theory of Planned Behavior can be influenced by three factors: attitudes, subjective norms, and perceptions of behavioral control. This study is to identify the picture of intentions and factors that contribute to smoking cessation intentions in the head of the family. This study used quantitative descriptive with the number of popilation of 1113 heads of families who smoked with a research sample of 92 heads of families. The sampling technique used is proportionate stratified random sampling. As for data collection, researchers used questionnaires that were modified according to the substance of the study. The data analysis used is univariate and presented in the form of frequency and percentage tables. Research shows that the head of the family has a strong intention (65.2%), the head of the family has a positive attitude (64.1%), while the head of the family has a subjective norm of (58.7%), and most heads of families have a perception of positive behavioral control (60.9%) towards the intention to stop smoking. But mostly, respondents have a level of elementary school education, therefore, it is expected that there will be a health program on the dangers of smoking for health and the benefits of quitting smoking in maintaining health. Keywords: Family Head, Smoking, Theory of Planned Behavior  ABSTRAK Kebiasaan perilaku kepala keluarga yang masih saja merokok saat berada di rumah dapat menyebabkan berbagai masalah dalam kesehatan terutama bagi mereka sendiri ataupun masalah kesehatan pada keluarga yang lain seperti anak, istri. Kebiasaan tersebut dapat berhenti apabila kepala keluarga mempunyai intensi yang kuat untuk menghentikan kebiasaan merokoknya. Intensi dalam Theory of Planned Behaviour dapat dipengaruhi oleh tiga faktor yaitu sikap, norma subyektif, dan persepsi kontrol perilaku.  Peneltian ini adalah untuk mengidentifikasi gambaran intensi dan faktor-faktor yang berkontribusi terhadap intensi berhenti merokok pada kepala keluarga.  Penelitian ini menggunakan deskriptif kuantitatif dengan jumlah popilasi 1113 kepala keluarga yang merokok dengan sampel penelitian 92 kepala keluarga. Teknik dalam pengambilan sampel yang digunakan yaitu proportionate stratified random sampling. Sedangkan untuk pengumpulan data peneliti menggunakan kuesioner yang dimodifikasi sesuai subtansi penelitian. Analisa data yang digunakan univariat dan disajikan dalam bentuk tabel frekuensi dan presentase. Penelitian menunjukan bahwa kepala keluarga memiliki intensi kuat sebesar (65,2%), kepala keluarga memiliki sikap positif sebesar (64,1%), sedangkan kepala keluarga memiliki norma subyektif sebesar (58,7%), dan sebagian besar kepala keluarga memiliki persepsi kontrol perilaku positif (60,9%) terhadap intensi berhenti merokok. Namun kebanyakan, reponden memiliki tingkat pendidikan Sekolah Dasar, oleh karena itu, diharapkan agar ada program promkes tentang bahaya merokok bagi kesehatan dan manfaat berhenti merokok dalam menjaga kesehatan. Kata Kunci: Kepala Keluarga, Merokok, Theory of Planned Behavior
Co-Authors -, Witdiawati Aat, Aat Adelse Prima Mulya Adelse Prima Mulya Ahmad Yamin Ahmad Yamin Aisyah Istiqomah Akmal Sybromiilsy Akmal Sybromillsy Amira, Iceu Ardini S. Raksanagara, Ardini S. Arisandi, Toni Desy Indra Yani Ema Arum R. Ermiati Ermiati Evi Novianti Furkon Nurhakim Furkon Nurhakim Gusgus Graha Ramdhanie Hartiah Haroen Hendrawati Hendrawati Henny Suzana Mediani Hutomo, Wahyuni MP Iwan Shalahhudin Iwan Shalahuddin Iwan Sholahuddin Iwan Suhendar Juniarti, Neti Kosim Kosim Laili Rahayuwati Lia Yulianti Luthfiyani, Nida M Noor, Rohmahalia Maharani, Glena Dwi Mardiah, Ai Maria komariah Miftah Hudatul Umam Mulya, Adelse Prima Muryati . Muryati Muryati Muryati Muryati Nina Sumarni Nina Sumarni Nita Arisanti Noor, Rohmahalia M Nugraha, Purnajati Nur Fazriah, Diva Lutfia Nur'aeni, Aan Nurjanah, Lilis Siti Nursiswati Nursiswati Nurussakinah, Nurussakinah Putra, Muhammad Alfi Mahardika Rahma, Syifa Imaniar Rai Nurussakinah Ramdhanie, Gusgus Gharaha Riani Pebrianti Rida Siti Toyibah Rohmahalia M Noor Rohmahalia M Noor Rohmalia M Noor Rukman Rukman Rukman Rukman Santi Mulyani Senvi Fatnamartiana Setiawan Setiawan Setiawan Setiawan Setiawan Sheizi Prista Sari Sri Hartati Pratiwi Suhenda, Dadang Suzana Mediani, Henny Tetti Solehati Theresia Eriyani TRI SUTRISNO Tsuroyya, Kareniva Udin Rosidin Udin Rosidin Umar Sumarna Umar Sumarna Umar Sumarna Umar Sumarna Uu Sunarya Wahyu Gunawan Wicaksono, Erdi Ramdhan Tri Winyarti, Angela Sri Melani Witdia wati Witdiawati Witdiawati W Witdiawati W Witdiawati Witdiawati Witdiawati Witdiawati Witdiawati Witdiawati Witdiawati Witdiawati Witdiawati Witdiawati Witdiawati Witdiawati, Witdiawati Yati Tursini Zaenal Muttaqin Zaenal Muttaqin Zaenal Muttaqin Zaenal Muttaqin