Claim Missing Document
Check
Articles

Gambaran Komitmen Organisasi Pada Member Yamaha Riders Federation Indonesia Wilayah Makassar Taha, Muh Fauzan A.; Thalib, Tarmizi
Jurnal Psikologi Karakter Vol. 5 No. 1 (2025): Jurnal Psikologi Karakter, Juni 2025
Publisher : Program Studi Psikologi Universitas Bosowa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56326/jpk.v5i1.5495

Abstract

Perkembangan di bidang teknologi sekarang membawa pengaruh besar bagi kehidupan manusia dalam berbagai segi kehidupan. Salah satu contohnya adalah pada bidang otomotif di Indonesia ini sangat berkembang pesat. Hal ini membuat munculnya berbagai komunitas motor, Adapun dalam penelitian ini yaitu Komunitas motor di Makassar yang di naungi oleh YRFI cukup eksis dan aktif dalam kegiatan yang diadakan oleh YRFI maupun kegiatan yang diadakan paguyuban dan komunitas lainnya. Tujuan penelitian ini yaitu mengetahui gambaran komitmen organisasi terhadap komunitas dibawah naungan Yamaha Riders Federation Indonesia. Motode pendekatan yang digunakan peneliti yaitu pendekatan kuantitatif deskriptif dengan sampel sebanyak 346. Adapun hasil penelirian ini yaitu aspek Komitmen Afektif pada indikator pertama memiliki persentase yang tinggi dengan perolehan nilai sebesar 83.81% dan persentase terendah pada aspek komitmen normatif pada indikator kedua dengan persentase sebesar 2.24%. Komunitas motor Yamaha Riders Federation Indonesia disarankan untuk memberikan kesempatan pengembangan diri untuk membuka adanya peluang untuk belajar dan berkembang dalam karir akan meningkatkan komitmen.
Rutinitas Berolahraga dan Implikasinya terhadap Stabilitas Self-criticism pada Mahasiswa Thalib, Tarmizi; Nurhikmah, Nurhikmah; Aditya, Andi Muhammad; Primanthoro, Ramdhan
SPORTIVE: Journal Of Physical Education, Sport and Recreation Vol 7, No 1 (2023): Maret
Publisher : UNIVERSITAS NEGERI MAKASSSAR

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/sportive.v7i1.43142

Abstract

Minat mahasiswa berolahraga secara rutin masih cukup rendah. Hal ini memberikan peluang lebih besar terhadap kerentanan kondisi psikologis mereka. Sebagai topik psikologis yang kurang familiar, stabilitas self-criticism tidak mendapatkan proporsi yang memadai sebagai sebuah hasil positif dari rutinitas berolahraga. Penelitian ini bertujuan untuk memahami pengaruh rutinitas berolahraga terhadap stabilitas self-criticism pada mahasiswa. Kami menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan subjek sebanyak 304 mahasiswa (P = 231, L = 73) yang berasal dari berbagai program studi berbeda. Instrumen yang digunakan adalah skala self-criticism dan aktivitas berolahraga pada skala The Ways of Coping (Revised). Data yang diperoleh dianalisis dengan simple regression technique analysis. Hasil penelitian ini menemukan bahwa rutinitas berolahraga berpengaruh terhadap tingkat stabilitas self-criticism pada mahasiswa (p < 0,05). Hal ini menjadikan rutinitas olahraga sebagai salah satu teknik coping stres dan prediktor terhadap kemampuan mahasiswa dalam menstabilkan tingkat kritisasi terhadap diri sendiri. Dengan hal tersebut, mahasiswa dapat mengurangi resiko terkena stres berat atau gangguan psikologis lainnya.
GAMBARAN SENSE OF COMMUNITY  PADA KOMUNITAS MOTOR DI KOTA MAKASSAR Mas’ud, Fajrul Islam; Thalib, Tarmizi; Saudi, Andi Nur Aulia
Integrative Perspectives of Social and Science Journal Vol. 2 No. 01 Februari (2025): Integrative Perspectives of Social and Science Journal
Publisher : PT Wahana Global Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini mengkaji kebersamaan dalam komunitas sepeda motor di Makassar dengan metode kuantitatif. Penelitian menunjukkan adanya rasa persaudaraan yang kuat di antara komunitas sepeda motor Makassar dengan implikasi penting. Penelitian ini bertujuan memperkuat identitas kolektif dan memahami dinamika dalam komunitas sepeda motor untuk mengurangi konflik. Penelitian ini dapat memperkuat komunitas sepeda motor dalam hal pembelaan anggota dan peningkatan keahlian serta peluang ekonomi. Hasilnya memberikan kontribusi penting sebagai landasan teori kesadaran masyarakat dan memberikan wawasan praktis bagi pengembangan komunitas sepeda motor di Kota Makassar.
Mari Berbicara: Pelatihan Interaktif Melalui Psikoedukasi Berbasis Aplikasi Kata Pertama Untuk Mencegah Speech Delay Indillah, Nayla Syahirah; Iskandar, Andi Nayla Tenri Awaru; Randan, Brigitha Vianney Rosari Ratu; Yulius, Chezya Felicy Grishelda; Sartoso, Widya Ulansari; Thalib, Tarmizi
Journal of Psychology and Humans Vol. 1 No. 2 (2025): Journal of Psychology and Humans
Publisher : CV. Cendekiawan Muda Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70656/jopah.v1i2.416

Abstract

Speech delay merupakan gangguan yang cukup sering ditemukan secara global. Salah satu faktor penyebabnya adalah peran keluarga yang masih minim pengetahuan terkait hal tersebut. Pada kondisi tersebutlah, psikoedukasi dengan penggunaan teknologi diperlukan. Penelitian ini bertujuan untuk 1) menganalisis efektivitas pendekatan interaktif berbasis psikoedukasi melalui teknologi untuk meningkatkan pengetahuan speech delay pada dewasa awal, 2) mengevaluasi pelaksanaan program Psikoedukasi tersebut, dan 3) mengevaluasi aplikasi Kata Pertama sebagai tool. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan desain one group pretest-posttest study of experimental design. Sampel penelitian ini berjumlah 24 orang dewasa awal yang mengikuti program Psikoedukasi Mari Berbicara. Pengumpulan data menggunakan speech delay comprehension questionnaire (SPCQ) dan hasilnya dianalisis secara deskriptif serta paired sample t-test. Hasil penelitian didapatkan bahwa psikoedukasi Mari Berbicara efektif bagi partisipan (p = 0,041; p < 0,05). Program ini juga mendapatkan hasil positif ditinjau dari isi materi, penyampaian dan kenyamanan partisipan. Begitu pula aplikasi Kata Pertama yang terkategori menarik dan layak untuk digunakan bagi keluarga.
Problematic Internet Use dan Chronotype: Studi Korelasional Pada Mahasiswa di Kota Makassar Rabbani, Afiyah Bakhitah; Umar, Muh. Fitrah Ramadhan; Thalib, Tarmizi
Jurnal Riset Sains dan Kesehatan Indonesia Vol. 2 No. 5 (2025): Sep-Okt
Publisher : CV. Science Tech Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69930/jrski.v2i5.564

Abstract

Di era modern Internet menjadi kebutuhan pokok. Penggunaan internet yang berlebih dapat mengakibatkan kecemasan, sakit kepala hingga dapat mengubah pola kebiasaan tidur. Tipe tidur seseorang dapat dipengaruhi dengan kebiasaan yang dibuat oleh individu tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan terkait problematic internet use dan chronotype pada mahasiswa aktif di kota Makassar. Teknik analisis data menggunakan beberapa teknik yang di antaranya, uji deksriptif, uji asumsi yang terdiri dari uji normalitas dan uji linearitas, serta uji hipotesis dengan korelasi. Data yang dikumpulkan menggunakan skala Skala generalized Problematic Internet Use scale 2 (GPIUS 2) dan skala reduced Morningness Eveningness Questioner (rMEQ). Tingkat reliabilitas dari Problematic Internet Use ialah sebesar 0.798 sedangkan untuk Chronotype adalah sebesar 0.493. Kecenderungan eveningness dikaitkan dengan penggunaan internet pada malam hari, yang dapat mengganggu pola tidur dan meningkatkan risiko kecanduan internet, terutama melalui penggunaan media sosial dan hiburan digital. Selain itu, faktor lain seperti insomnia dan tuntutan sosial juga memperparah masalah ini. Pada usia mahasiswa, eveningness sering dikaitkan dengan ketergantungan berlebihan terhadap internet, yang berdampak pada kesehatan mental dan kesejahteraan secara keseluruhan. Penelitian ini menekankan perlunya kajian lebih lanjut tentang dampak budaya lokal dan faktor sosial terhadap interaksi antara PIU dan Chronotype. Keseimbangan antara waktu tidur dan kebiasaan penggunaan internet sangat penting untuk menjaga kesejahteraan mental dan fisik mahasiswa di era digital ini.
Mental Health Promotion Model: Mixed-Method Study of Adverse Childhood Experience and Neurovegetative in Early Adulthood Thalib, Tarmizi; Gismin, Sitti Syawaliyah; Amirullah, Muhammad; Trisnawaty, Trisnawaty; Indillah, Nayla Syahirah
Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI) Vol. 8 No. 11: NOVEMBER 2025 - Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI)
Publisher : Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Palu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56338/mppki.v8i11.8258

Abstract

Introduction: In this study, we aim to analyze the relationship between mental health, adverse childhood experiences, and neurovegetative factors in early adulthood. The findings created a mental health promotion model that considers aspects of digital media use and direct psychological approaches. Methods: The study used a mixed-method approach with an explanatory sequential design. Quantitative participant data were collected using non-probability sampling from 460 individuals (male = 85; female = 375; mean age: 18–20 years), while qualitative data were collected from 20 informants (4 = HIMPSI, 9 = Academician, 7 = General). The instruments used were the MHI-38, ACE Scale, NCQ, interview guide, and FGD. Quantitative data analysis was conducted using path analysis with SmartPLS 4.0 software. In contrast, qualitative data analysis involves reduction, data display, and drawing conclusions. This data influenced the design of the mental health promotion model. Results: The results of this study found that adverse childhood experiences (ACE) and neurovegetative factors influence mental health in early adulthood (P = 0.001), with ACE (P = 0.009) and neurovegetative factors (P = 0.000), with ACE also specifically acting as a predictor for neurovegetative factors (P = 0.00). These results prompted the development of a mental health model within the context of the three variables, considering key challenges, effective strategies, reaching vulnerable groups, and model recommendations by experts. The final model consists of a digital scheme and a direct approach model, incorporating interventions such as infographics, videos, psychoeducation, community development, and VR-CBT. Conclusion: This study describes the urgency of mental health stability by considering ACE and neurovegetative as predictors. The data contribute to the development of a mental health promotion model in early adulthood. Implementation of the model in various settings is recommended.
The Effect of HSSC Program to Improve Communication Skill on Kindergarten Students Musawwir, Musawwir; Thalib, Tarmizi; Zubair, Arie Gunawan Hazairin; Thalib, Syamsul Bachri
QALAMUNA: Jurnal Pendidikan, Sosial, dan Agama Vol. 14 No. 2 (2022): Qalamuna - Jurnal Pendidikan, Sosial, dan Agama
Publisher : Lembaga Penerbitan dan Publikasi Ilmiah Program Pascasarjana IAI Sunan Giri Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37680/qalamuna.v14i2.1664

Abstract

The study aimed to discover the extent of the influence of Head Start on the Science and Communication Program on communication ability applied to kindergarten students at TK. Bawakaraeng in Makassar by employing the HSSC module, which passed the process of validation by the experts. The study employed an intervention that focused on the active role of parents and teachers in the learning process. Moreover, the material used was a science project method aimed at motivating students to be more active in the learning process. The approach and type of the study employed experiment research with one group pretest-posttest model where pretest was conducted before the intervention was given and posttest after the intervention was given. The subjects of the study were 15 students based on the set criteria. Data were collected through direct observation and evaluated the communication ability based on the communication scale, which was validated beforehand. The communication ability scale was formulated based on indicators: the ability to memorize, comprehension and information, ability to connect, ability to conduct simple analysis, and ability to assess. Data were analyzed by employing Wilcoxon analysis, used in a study using a non-parametric approach. The study's result revealed significant changes in the communication ability of kindergarten students of TK. Bawakaraeng indicated by the result of Wilcoxon analysis by -3.411. The score was appropriate with the convention of the result of data analysis which was greater than 0.5 (α > 0.5). Based on the indicators, the result also showed significant changes indicated by significant improvement between the scores before and after the intervention. The study concluded that the HSSC program's utilization in the project method learning process could improve the students' communication ability.
THE IMPACT OF PARENTING EDUCATION OF KNOWLEDGE, PRACTICE OF THE FIRST 1000 DAYS OF LIFE AND PARENTING STYLE AMONG MOTHERS IN MAKASSAR: PRE-POST STUDY Trisnawaty, Trisnawaty; Jayadi, Yusma Indah; Thalib, Tarmizi; Dewi, Nikmah Utami
KLASIKAL : JOURNAL OF EDUCATION, LANGUAGE TEACHING AND SCIENCE Vol 7 No 1 (2025): Klasikal: Journal of Education, Language Teaching and Science
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52208/klasikal.v7i1.1239

Abstract

Various parenting problems arise from the inability of parents to provide care and education in their homes. Psychological conditions of parents cause various psychological problems in children, in addition to the awareness of parents about the importance of 1000 Days of Life can result in the next generation not only in physical problems but also mental and intelligence. Online education classes are a means for parents to get structured information. The purpose of this study was to analyze whether parenting education classes are really effective in increasing parents' knowledge and actions about the First 1000 Days of Life and appropriate parenting patterns. This research is an experimental study with a one shot case study experimental design, with a sample of 115 mothers who have attended parenting education classes aged 20-45 years. Parenting education is the independent variable while parenting patterns, knowledge and actions of parents about the First 1000 Days of Life are as the dependent variable. The research instrument uses a parenting style scale, a knowledge questionnaire and a 1000 Days action scale that has been tested for validity and reliability. Data analysis used Paired Sample T-Test for describing the parenting patterns and Wilcoxon Test for parents' knowledge and actions about the First 1000 Days of Life. The results showed that classroom education had a significant effect on parenting (p=0.000), as well as the knowledge and actions of 1000 Days of parents (p=0.000). This shows that the education class is effective in educating parents about parenting and 1000 Rights. The Parenting education has a significant effect on parenting patterns, knowledges and actions about the First 1000 Days of Life.
INHIBITORY CONTROL AND EMPATHY: A STUDY OF SMOKING IN PUBLIC PLACES AMONG STUDENTS Thalib, Tarmizi; Satriana; Nurhikmah
Journal Of Nursing Science Research Vol. 2 No. 1 (2025): Journal Of Nursing Science Research
Publisher : Citra Internasional Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33862/jnsr.v2i1.485

Abstract

Smoking behavior in public places is often found in various places, but rarely discussed in terms of inhibitory control and empathy. This study aims to determine the relationship of inhibitory control with empathy for smokers in public places in students in Makassar. The type of research used in this study is quantitative. The sample in the study was smoker students who were in Makassar. This research was conducted on 301 student smokers in Makassar. The results of the hypothesis test analysis found r (12) = -.732, p = .00. which shows the relationship between inhibitory control and empathy for smokers in public places in students in Makassar with a negative direction. This study expects the students to be more considerate of cigarette consumption in public places and understand the principle of empathy for themselves and others.
PKM PSIKOEDUKASI PREVENSI GANGGUAN KOGNITIF NEUROPSIKOLOGIS BAGI ORANG TUA SISWA SD INPRES SAILONG Thalib, Tarmizi; Gismin, Sitti Syawaliyah; Trisnawaty, Trisnawaty; Amirullah, Muhammad; Negara, Abdi Surya; Nurdin, Nur Alisyah
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 6 (2024): Vol. 5 No. 6 Tahun 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v5i6.39349

Abstract

Psikoedukasi ini bertujuan untuk membantu orang tua siswa dalam meningkatkan keterampilan preventif gangguan kognitif neuropsikologis. Kegiatan dilaksanakan dalam bentuk penyuluhan dan dihadiri oleh 32 peserta. Evalusi kegiatan dilakukan pada dua hal, yakni efektivitas psikoedukasi dan kualitasnya berdasarkan kepuasan peserta, kualitas materi dan bahan ajar serta penyampaian pemateri. Data hasil evaluasi dianalisis secara deskriptif dan inferensial dengan menggunakan teknik paired sample t-test. Hasil psikoedukasi ini menunjukkan efektivitas program dilihat dari sebelum dan setelah diberikannya perlakuan dengan nilai sig. = 0,004 (p < 0,05). Adapun respon peserta dalam psikoedukasi ini menunjukkan respon positif, baik dilihat kepuasan terhadap pemateri, materi dan bahan ajar serta pelaksana. Berdasarkan hasil tersebut, diharapkan program dapat berjalan secara berkelanjutan pada orang tua, guru dan anak.
Co-Authors Abdurrachman, Nur A. K. Aditya, Andi Muhammad Ahmad Razak Ahmad Yasser Mansyur Aide, Adryani Alwi, Muhammmad Ahkam Amirullah, Muhammad Andi Diza Diaz Arie Gunawan H Zubair Arie Gunawan Hazairin Zubair Asyah, Fahranil Fathirah Ayu, Sarmila Parasticka Basri, St. Fatimah Dwi Kristyana, Meizita Else Lady Angelin Fathurahman, Muhammad Fatimatuz Zahra, Fatimatuz Firman Menne Florentina Purwasetiawatik, Titin Gismin, Sitti Syawaliah Hariyati Hariyati Harris, Sukmayanti Hasdayanti, Devi Hasyim, Shinta Aisyah Herlina Indillah, Nayla Syahirah Iskandar, Andi Nayla Tenri Awaru Jayadi, Yusma Indah Konda, Denise Dasilva Lanula, Christin Lorenza Lestari, Ermitha Mandala, Andi Erika Mangesa, Elin Mas’ud, Fajrul Islam Miftahul Jannah Muh. Fitrah Ramadhan Umar Muhajrah, Muhajrah Muhammad Hasbi Munir Muhammadong Mundi, Arnold Prayusma Mursid, Rahmia Musawwir, Musawwir Mustafa Naftalen Koanda Negara, Abdi Surya Nikmah Utami Dewi Ningsih, Fahriya Nur Hasmiatul Ulya, Siti Nurdin, Nur Alisyah Nurhikmah Nurhikmah Nurhikmah Nurhikmah Nurhikmah Nurul Habiba Makkatenni Pakombong, Insani Natalia Paramma, Putry Leana Primanthoro, Ramdhan Purwasetiawatik, Titin F. Purwasetiawatik, Titin Florentina Putri, Alifa Auliya Rabbani, Afiyah Bakhitah Rachim, Annisa Noradtasya Raisa Raisa, Raisa Randan, Brigitha Vianney Rosari Ratu Ratu Nur Faradhibah Rumbi, Willy Sabrina Bahar Sartoso, Widya Ulansari Satriana Saudi, A. Nur Aulia Saudi, Andi Nur Aulia Sausan Thifaal Atiqah Sinar Sitti Syawaliyah Gismin Sri Hayati, Sri Syamsul Bachri Thalib Syamsul Bachri Thalib, Syamsul Bachri Syarvia Syarvia, Syarvia Taha, Muh Fauzan A. Taibe, Patmawaty Tandung, Jesita Tayeb, A. Nur Adnandya Isnan Nugraha Suaib Asyur Marwati Tri Iriani Masam, Natalia Trisnawaty, Trisnawaty Umar, Muh. Fitrah Ramadhan Wuni Addawiyah Yasser Mansyur, Ahmad Yulius, Chezya Felicy Grishelda Yumna Salsabila, Kesya Yumna, Andi S. Zhohiru, Muhammad Zubair , Arie Gunawan Hazairin Zubair, Arie Gunawan Hazairin