cover
Contact Name
Yesi Elsandra
Contact Email
soelarno@unidha.ac.id
Phone
+6281377008616
Journal Mail Official
lppm@unidha.ac.id
Editorial Address
http://jurnal.unidha.ac.id/index.php/JPMDA/about/editorialTeam
Location
Kota padang,
Sumatera barat
INDONESIA
Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas
ISSN : 2962214X     EISSN : 29627338     DOI : https://doi.org/10.47233/jpmda
The Dharma Andalas Community Service Journal is a Community Service Journal published by the LPPM (Institute for Research and Community Service) Dharma Andalas University. Is a scientific journal from the results of community service activities (PkM) lecturers. This journal is packed densely and contains, so that it is easily understood by readers from academia and the general public. This journal is an implementation of research results. In 1 (one) year, the journal Journal of Community Service Dharma Andalas is published 2 (two) times, namely in January and July Editor of the Journal of Community Service Dharma Andalas, invites researchers, academics and practitioners to share their ideas and thoughts regarding efforts to implement science in society.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 34 Documents
Search results for , issue "Vol 3 No 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas" : 34 Documents clear
Digital Marketing: Strategi Efektif dalam Meningkatkan Promosi Usaha Siswa SMKN 2 Pariaman Sari, Puti Embun; Mariyanti, Eka; Abdilla, Mohammad; Maivalinda, Maivalinda; Sukma, Tri; Vanisya, Winda; Srihasnita, Rita
Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas Vol 3 No 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas
Publisher : LPPM Universitas Dharma Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47233/jpmda.v3i2.1893

Abstract

Digital marketing activities are an important element in entrepreneurial promotion activities, considering that all forms of activities, especially in the business sector, have gone through the digitalization stage, so that understanding in the digital marketing process must be improved and not to be left behind then goals can continue to be achieved. The use of digital marketing is needed to improve entrepreneurial marketing skills in students of SMK Negeri 2 Pariaman, and students can implement digital marketing and are able to increase their business potential.Digital marketing is an effort to market products with digital media and internet networks, such as Google Business, WhatsApp Business, Instagram, Tiktok, Canva and other platforms. One of the applications of digital marketing in business is the use of Canva. This activity provides guidance on the use of digital marketing with the Canva platform, from designing to utilizing it in student business activities.
Sosialisasi Untuk Meningkatkan Kesadaran Siswa SMP Kartika Tentang Dampak Media Sosial Marwenny, Elwidarifa; Citra, Helfira; Syafwar, Robi; Gustafianof, Gustafianof; Harniwati, Harniwati; Afrineidi, Afrineidi; Harisman, M Ragil; Khairani, Rahil; Hasibuan, Cerelia Haudibah; Ababil, Zaskia; Pratama, Kartika Fitri; Enjeli, Justia; Helmi S, Agil; Indra, Azzura Leonny; Firbi, Nabila Mutiara; Ramadhani, Widya
Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas Vol 3 No 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas
Publisher : LPPM Universitas Dharma Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47233/jpmda.v3i2.1895

Abstract

Media sosial telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan remaja, termasuk siswa SMP. Meskipun memiliki berbagai manfaat, media sosial juga membawa dampak negatif, seperti penurunan konsentrasi belajar, risiko kecanduan, dan paparan informasi yang tidak sesuai. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran siswa SMP Kartika terhadap dampak media sosial melalui kegiatan sosialisasi yang terstruktur. Metode yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif deskriptif dengan melibatkan 100 siswa sebagai sampel. Kegiatan sosialisasi dilakukan melalui ceramah interaktif, diskusi kelompok, dan penyebaran materi edukasi. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan pemahaman siswa terhadap dampak media sosial, yang diukur melalui pre-test dan post-test. Rata-rata nilai kesadaran siswa meningkat sebesar 35%. Temuan ini menunjukkan bahwa sosialisasi dapat menjadi strategi efektif dalam meningkatkan kesadaran siswa terkait penggunaan media sosial yang bijak.
Sosialisasi Beasiswa Dan Cara Memilih Perguruan Tinggi Swasta Di MAN 1 Lubuk Alung Dan SMK 1 Enam Lingkung, Padang Pariaman Idwar, Idwar; Alfian, Alvin; Mulyati, Yofina; Yentisna, Yentisna; Sartika, Dewi; Oktafianda, Dinna; Fitria, Nurhana
Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas Vol 3 No 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas
Publisher : LPPM Universitas Dharma Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47233/jpmda.v3i2.1178

Abstract

Saat ini tidak dapat dipungkiri bahwa Pasar Modal memiliki peran penting bagi perekonomian satu negara karena pasar modal menjalankan dua fungsi, pertama sebagai sarana bagi perusahaan untuk mendapatkan dana dari masyarakat pemodal (investor). Dana yang diperoleh dari pasar modal dapat digunakan untuk pengembangan usaha,ekspansi,penambahan modalkerja dan lain-lain, kedua pasar modal menjadi sarana bagi masyarakat untuk berinvestasi pada instrument pasar seperti saham, obligasi, reksadana,dan lain-lain. Dengan demikian, masyarakat dapat menempatkan dana yang dimilikinya sesuai dengan karakteristik keuntungan dan risikomasing-masing instrumen.Tingkat pemahaman (literasi) masyarakat Indonesia terhadap pasar modal dan tingkat utilitas produk pasar modal masih sangat rendahdan yang terkecil dibandingkan dengan lima industri jasa keuangan lainnya (keuangan, asuransi, perbankan, pegadaian, pensiun) diIndonesia. Olehkarena itulah Lembaga Penelitian Pengabdian Masyarakat (LPPM)UNIDHA) memberikan edukasi awal kepada siswa-siswi dengan tujuan turut merubah pola pikir saving society menjadi investing society. Metode yang dilakukan dengan memberikan pengenalan teori dasar Pasar Modal oleh Tim dosen dan GISBEI dan praktik stocklab games oleh mahasiswa Pengurus GISBEI UNIDHA. Dari pengenalan pasar modal kepada siswa siswi SMAN 1 AMPEK ANGKEK dan SMAN 1 Baso sejak dini dan dikenalkan nabung saham, agar kedepan generasi milenial Indonesia menuju investing society.
Edukasi Konsep Pariwisata Berbasis Masyarakat Untuk Meningkatkan Pemahaman Manajemen Destinasi Siswa SMKN 2 Pariaman Bidang Studi Keahlian Pariwisata Mariyanti, Eka; Maivalinda, Maivalinda; Abdilla, Mohammad; Sari, Puti Embun; Sukma, Tri; Vanisya, Winda; Caniago, Rita Sri Hasnita; Wandi, Agus; Konceta, Nesa Dela
Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas Vol 3 No 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas
Publisher : LPPM Universitas Dharma Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47233/jpmda.v3i2.1917

Abstract

Community-Based Tourism (CBT) is an approach that emphasizes active community participation in managing tourism destinations to create sustainable economic, social, and environmental benefits. This community service program aims to enhance students' understanding of CBT concepts and destination management through interactive education. Activities include socialization, workshops, and evaluations using pre-test and post-test assessments to measure the program's effectiveness. A total of 85 students from the hospitality and culinary fields participated in this program. Evaluation results showed an increase in the average understanding score from 65.4 in the pre-test to 87.2 in the post-test, indicating the effectiveness of the applied learning methods. Additionally, interviews with students and teachers revealed increased awareness of the importance of community involvement in tourism management. This education program not only improved conceptual understanding but also encouraged students' creativity in developing innovative ideas for tourism development in Pariaman City. With enhanced knowledge and awareness of CBT, students are expected to contribute to sustainable tourism management in the future.
Sosialisasi Tanaman Obat Tradisional dan Penyuluhan Terapi Jerawat pada Siswa SMA di Pariaman Serdiani, Serdiani; Kamal, Sefrianita; Nofrizal, Nofrizal; Surya, Sara; Putri, Lusia Eka; Azzahra, Rafifah; Elsandra, Yesi; Usman, Hendrizal; Fauzan, Adrul; Nandayasa, Wira Wahyudi; Ilhami, Restu Wahyudi; Wahyu, Yazid Zidani; Rahmat, Albiya; Sari, Dian Permata
Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas Vol 3 No 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas
Publisher : LPPM Universitas Dharma Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47233/jpmda.v3i2.1936

Abstract

Tanaman obat tradisional memiliki potensi besar sebagai alternatif pengobatan alami yang terjangkau, namun penggunaannya perlu didukung penelitian dan edukasi yang tepat. Pengetahuan masyarakat bervariasi, dipengaruhi usia, pendidikan, pengalaman, dan budaya. Warga pedesaan cenderung lebih akrab dengan tanaman obat karena kedekatan dengan alam dan tradisi, sementara di perkotaan mulai tergeser oleh obat modern. Untuk melindungi masyarakat dari produk ilegal atau berbahaya, BPOM menyediakan layanan Cek BPOM guna memastikan keamanan dan legalitas produk obat, makanan, kosmetik, dan suplemen. Di sisi lain, remaja rentan mengalami jerawat akibat perubahan hormonal, khususnya peningkatan hormon androgen yang memicu produksi sebum berlebih. Faktor lain yang memperparah jerawat meliputi genetik, pola hidup tidak sehat, stres, kurang menjaga kebersihan kulit, dan penggunaan kosmetik yang tidak sesuai. Edukasi dan pemilihan produk perawatan yang aman sangat penting pada fase ini. Dengan pemahaman dan penanganan yang tepat, jerawat pada remaja dapat dikontrol sehingga tidak berdampak negatif pada kesehatan fisik maupun psikologis. Hasil penelitian terjadi peningkatan pengetahuan peserta sebesar 40% tentang sosialisasi tanaman obat tradisional, 90% peserta mengaku lebih percaya diri dalam memilih produk karena memahami cara memverifikasi izin edar dan keamanan produk dan peserta menunjukkan peningkatan pengetahuan tentang kebersihan kulit, bahaya steroid tanpa pengawasan, dan pentingnya konsultasi ke tenaga Kesehatan. Kegiatan pengabdian masyarakat ini berhasil meningkatkan pengetahuan dan kesadaran masyarakat terkait pemanfaatan tanaman obat tradisional (TOGA), penggunaan layanan cekBPOM untuk memastikan keamanan produk, serta penanganan jerawat dan penyakit kulit lainnya. Edukasi terpadu yang diberikan menunjukkan peningkatan signifikan pada pemahaman peserta di seluruh aspek yang disosialisasikan, dengan antusiasme tinggi terhadap penggunaan bahan alami dan produk yang legal serta aman.
Pengabdian Masyarakat Berbasis Promosi Pengenalan Program Edukasi Literasi Pasar Modal Sejak Dini Di SMAN 1 Baso Dan SMAN 1 Ampek Angkek Bukittinggi Yentisna, Yentisna; Idwar, Idwar; Alfian, Alvin; Mulyati, Yofina; Sartika, Dewi; Fitri, Rahmi Izzati; Ananda, Deya Devis
Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas Vol 3 No 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas
Publisher : LPPM Universitas Dharma Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47233/jpmda.v3i2.1939

Abstract

Persoalan utama yang sering dihadapi lulusan SMA/SMK sederajat adalah masih kurangnya informasi dan pengetahuan siswa dalam memilih perguruan tinggi yang tepat yang sesuai dengan minat, bakat dan kemampuannya. Persoalan lain yang juga menjadi masalah utama bagi lulusan SMA/SMK/MAN adalah keinginan untuk melanjutkan studi tinggi namun terkendala karena ketiadaan dana, selain itu minimnya informasi tentang peluang bantuan beasiswa yang bisa mereka peroleh di Perguruan Tinggi.Kegiatan Promosi ini ditujukan untuk memberikan sosialisasi kepada siswa kelas XII MAN1 LUBUK ALUNG dan SMK1 Enam Lingkung Kabupaten Padang Pariaman tentang strategi memilih Program Studi, memilih PTS dan bagaimana memperoleh bantuan beasiswa diperguruan tinggi. Metode kegiatan yang dilakukan adalah sosialisasi dan diskusi.
Implementasi Dan Sosialisasi Media Pembelajaran Berbasis Android Untuk Peningkatan Kemandirian Belajar Siswa Erdisna, Erdisna; Ningsih, Sri Restu; Sari, Weni Kurnia; Gusrion, Deval; Andini, Silvia; Awal, Hasri
Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas Vol 3 No 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas
Publisher : LPPM Universitas Dharma Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47233/jpmda.v3i2.1941

Abstract

Saat ini permasalahan yang banyak terjadi di sekolah adalah media pembelajaran yang digunakan masih bersifat konvensional, seperti guru memberikan materi dan tugas secara lisan dan tertulis. Selain itu, jika guru berhalangan hadir, materi dan tugas dilimpahkan kepada tim pengajar, sehingga terkadang membuat siswa kurang memahami isi materi. Kegiatan PkM ini bertujuan untuk mengimplementasikan aplikasi e-task berbasis Android pada Sekolah Menengah Atas, yaitu sebuah sistem pembelajaran online yang digunakan untuk aplikasi penugasan siswa berbasis Android. Sistem ini dibuat dengan menggunakan bahasa pemrograman Android Studio, dan menggunakan metode Waterfall dengan alat bantu pengembangan sistem yaitu Unified Modeling Language (UML). Selain itu, proses pembelajaran yang ada saat ini masih menggunakan metode satu arah yaitu sumber pengetahuan hanya berasal dari guru, sehingga membuat siswa kurang mandiri dalam belajar karena saat ini sudah cukup banyak model media pembelajaran, salah satunya media pembelajaran berbasis Android. Hasil dari kegiatan ini adalah meningkatnya kemandirian siswa dalam proses belajar mengajar karena menggunakan media pembelajaran berupa aplikasi e-task berbasis Android sehingga ada inovasi dalam pembelajaran untuk membuat siswa lebih semangat, kreatif dan aktif dalam belajar baik secara online maupun offline.
Edukasi Dan Sosialisasi Financial Technology (FINTECH) Pada Pelajar SMK 2 Dan SMK Cendana Kota Padang Panjang Azman, Heru Aulia; Octavera, Sari; Fernanda, Dedi; Thahirah, Khadijah Ath; Wijaya, Riani Sukma; Murniati, Murniati
Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas Vol 3 No 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas
Publisher : LPPM Universitas Dharma Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47233/jpmda.v3i2.1946

Abstract

Perkembangan Era Society 5.0 yang ditandai dengan pencatatan data elektronik (big data). Selain itu, keberadaan konektivitas internet ke perangkat fisik (internet of things) menjadikan pencatatan buku besar elektronik (block chain) sebagai sistem baru dalam teknologi saat ini. Kebutuhan manusia untuk mendapatkan informasi dan berbagai layanan elektronik lainnya semakin meningkat dikarenakan oleh kemajuan teknologi yang sangat pesat. Era digitalisasi telah merasuk ke seluruh sendi kehidupan manusia termasuk salah satunya di bidang keuangan yang dikenal dengan istilah Financial Technology (Fintech). Perkembangan Fintech beberapa tahun terakhir ini sangat signifikan. Tercatat per tahun 2022 di Indonesia, Fintech berbasis pembayaran ada 58, Fintech berbasis Lending mencapai 164 dan fintech berbasis crowd funding ada 2 dengan lebih dari 74 triliun rupiah transaksi pinjaman online. Walaupun di satu sisi, Fintech memberikan manfaat dan berbagai kemudahan bagi Masyarakat, namun di sisi lain Fintech juga menyebabkan permasalahan-permasalahan yang membahayakan bagi Masyarakat bahkan generasi muda. Salah satu kasus yang paling viral saat ini adalah pinjaman online yang juga rentan terjadi pada generasi Z. Beberapa faktor yang membuat Generasi Z rentan terjerat pinjol, di antaranya: rendahnya literasi keuangan, Gaya hidup yang tidak bijak, tekanan sosial untuk mengikuti teman, Perilaku FOMO dan YOLO, dan kebiasaan membagikan informasi pribadi di media sosial.Oleh karena itu, perlu dilakukan edukasi dan sosialisasi mengenai Fintech agar generasi Z dapat terhidar dari bahaya pinjaman online dan memahami penggunaan Fintech dengan lebih bijaksana. Pengabdian ini dilakukan di SMK 2 dan SMK Cendana Kota Padang Panjang. Pengabdian ini dilakukan dengan bentuk sosialisasi kepada pelajar/siswa.
Pengembangan Video Lobang Jepang Padang Besi: Media Promosi Wisata Sejarah Apriyanti, Difiani -; Wahyuni, Nini; Djonnaidi, Silvia; Telaumbanua, Yohannes; Laily, Hamidah Izzatu
Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas Vol 3 No 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas
Publisher : LPPM Universitas Dharma Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47233/jpmda.v3i2.1947

Abstract

The community service which partner with Padang Basi district is aimed to support the promotion of the new historical tourism destination namely Lobang Jepang Padang Basi. By the cooperation between Padang Education and Culture official and Mapastra FIB Unand, this tourism place has been sucessfully reopenned for public. Beside having historical value, there is also a tunnel and five square bunkers in box shaped embedded under the ground. Looking at the potential of this tourism place, the community service team creates video of Lobang Jepang Padang Basi which can be beneficiary as an information and promotion media. Furthermore, the content of the video can be used as society education media that presents the historical struggle of Minangkabau people in fighting against Japanese colonialism. The activities of community service consist of three steps which are planinng, implementation, and evaluation. While, the video making consists of pre-production, production, and post-production. It is hoped that the customer service activities can give a positive contribution for Padang Basi district and can be usefull for many people.
Literasi Keuangan Syariah Bagi Pelajar Di MAN 2 Dan MA Kauman Muhammadiyah Kota Padang Panjang Sumatera Barat Raflis, Ratnawati; Thahirah, Khadijah Ath; Indrayeni, Indrayeni; Fernanda, Dedi; Arita, Enny; Wijaya, Riani Sukma
Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas Vol 3 No 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat Dharma Andalas
Publisher : LPPM Universitas Dharma Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47233/jpmda.v3i2.1950

Abstract

Indonesia sebagai negara dengan jumlah populasi penduduk Muslim terbesar di duniamemiliki potensi menjadi salah satu pusat keuangan dan ekonomi syariah di tingkat regionalmaupun global. Potensi ini harus didukung dengan tingkat kesadaran dan literasi masyarakatyang tinggi dalam bidang ekonomi dan keuangan syariah. Edukasi terkait ekonomi dankeuangan syariah telah dilakukan oleh Bank Indonesia, Otoritas Jasa Keuangan, Kemenag danKemendikbud melalui unit kerjanya masing-masing. Namun, edukasi tersbut belum menyentuhunit yang lebih mendasar seperti keluarga dan individu. Sehingga menurut data yang diperoleholeh OJK, literasi keuangan syariah di Indonesia saat ini masih dalam kategori sangat rendah.Penyebab kondisi literasi keuangan Syariah yang rendah tersebut salah satunya adalah karenapenduduk Muslim Indonesia sebagai mayoritas di Indonesia tidak dapat merasakan secaralangsung dampak positif ekonomi dan keuangan Syariah. Menurut peta jalan literasi ekonomidan keuangan syariah KNKS (Komite Nasional Keuangan Syariah), terdapat 8 fase yangdialami oleh individu dalam materi literasi ekonomi dan keuangan syariah. Fase keempat dalammateri literasi ekonomi dan keuangan Syariah dimulai sejak usia 16 tahun hingga usia 18 tahunatau masa pendidikan tingkat Sekolah Menengah Atas (SMA) di Indonesia. Fase ini adalahfase mempelajari pengetahuan lanjutan ekonomi dan keuangan Syariah disertai dengan latihanpraktek. Kelompok usia ini diharapkan telah dapat dilatih untuk memiliki kemampuanmengelola ekonomi dan keuangan secara syariah. Oleh karena itu, kami berharap dapatmenambah pengetahuan dan pemahaman siswa/i level Sekolah Menengah Atas MAN 2 Padangdan MA Kauman Muhammadiyah Padang Panjang mengenai Keuangan Syariah agar dapatdipraktikkan dalam kehidupan sehari-hari.

Page 2 of 4 | Total Record : 34