Claim Missing Document
Check
Articles

Implementasi akuaponik sebagai upaya urban farming pada lahan kosong di lingkungan RT9 RW9 Pepelegi Sidoarjo Rizqa Amelia Zunaidi; Aulia Rahma Annisa; Lora Khaula Amifia; Nilna Agnia; Dwi Nur Azizah Hamidah; Nanda Mesa Nur Aryabawa; Dio Ifan Auliya
BEMAS: Jurnal Bermasyarakat Vol 4 No 2 (2024): BEMAS: Jurnal Bermasyarakat
Publisher : LPPMPK-Sekolah Tinggi Teknologi Muhammadiyah Cileungsi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37373/bemas.v4i2.778

Abstract

Urban farming di Sidoarjo dirasa tepat oleh Menteri Pertanian Syahul Yasin Limpo dikarenakan selain menjaga ketahanan pangan nasional, bisa juga digunakan untuk menyiasati penyusutan lahan tiap tahun yang diganti dengan industri. Menurut Bupati Sidoarjo, masyarakat banyak meninggalkan sektor pertanian dan memilih lahannya dijual dan untuk dijadikan beton yang menghasilkan banyak uang dibandingkan untuk pertanian. Di samping itu, seiring dengan inisiatif dari pemerintah provinsi Jawa Timur untuk memperkuat pelaksanaan program Jatim Agro, yang merupakan bagian dari Bhakti ke-6, bertujuan untuk memajukan berbagai sektor, salah satunya pertanian dan perikanan dengan pendekatan berbasis masyarakat. Oleh sebab itu, di RT09 RW09, Desa Pepelegi, Kecamatan Waru, diperlukan urban farming yang bertujuan untuk meningkatkan ketahanan pangan warga dan juga untuk pemanfaatan lahan kosong yang hanya digunakan untuk menanam sayuran saja, seperti kemangi, bayam, tomat, dan lainnya. Akuaponik bisa menjadi solusi alternatif untuk mengatasi masalah diatas. Oleh sebab itu, kegiatan pengabdian masyarakat ini berfokus untuk meningkatkan kompetensi masyarakat RT09 RW09, Desa Pepelegi, dan memanfaatkan lahan umum untuk kesejahteraan bersama melalui pembuatan akuaponik. Nantinya hasil tanaman maupun peternakan ikan akuaponik dapat dikemas dan dijual untuk menambah kas warga. Luaran dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah implementasi sistem akuaponik terpadu dan juga peningkatan kompetensi warga melalui pelatihan dan pendampingan
Reliabilitas Kendaraan Listrik Silvi Istiqomah; Perdana Suteja Putra; Rizqa Amelia Zunaidi; Rizha Nurmila Hilda
BULLET : Jurnal Multidisiplin Ilmu Vol. 2 No. 5 (2023): BULLET : Jurnal Multidisiplin Ilmu
Publisher : CV. Multi Kreasi Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The global transition towards sustainable transportation solutions has spurred the rapid growth of electric vehicles (EVs) as a promising alternative to traditional internal combustion engine vehicles. However, as the adoption of EVs continues to accelerate, the focus has shifted towards ensuring the longevity of electric vehicle operations worldwide. This study aims to provide an in-depth exploration of the multifaceted aspects surrounding the longevity of EV operations on a global scale. The longevity of electric vehicle operations encompasses various dimensions, including technological advancements, infrastructure development, policy support, and consumer behavior. Firstly, advancements in battery technology play a pivotal role in determining the lifespan of EVs. The article delves into the evolution of battery chemistries, energy densities, and thermal management systems, which collectively impact battery life and overall vehicle longevity. Additionally, insights into battery recycling and second-life applications are discussed as essential strategies to mitigate environmental impacts and enhance the sustainability of EV operations.
Automation of Bricket Charcoal Press Machine to Increase Production Capacity in Kampoeng Oase Ondomohen Surabaya Aulia Annisa; Khodijah Amiroh; Rizqa Amelia Zunaidi; Annisa Rizkyta Nabilah Junaidi; Muhammad Ardiansyah Al Faiz
Engagement: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 7 No 1 (2023): May 2023
Publisher : Asosiasi Dosen Pengembang Masyarajat (ADPEMAS) Forum Komunikasi Dosen Peneliti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29062/engagement.v7i1.1251

Abstract

Kampoeng Oase, is one of the educational village tourist destinations located on Jalan Ondomohen Magersari V, Ketabang Village, Genteng District, Surabaya City. It is named the educational village because this village has succeeded in processing waste into something that has a high selling value. But behind the success in processing the waste, there are some problems in Kampoeng Oase, especially in producing charcoal briquettes. Problems related to the aspect of increasing production capacity have been carried out by automated tools for making charcoal briquettes using the latest technology. By using an automatic press machine, Kampoeng Oase can now produce charcoal briquettes with a minimal amount of labor and a shorter processing time compared to the manual production process. By utilizing waste in charcoal briquettes, it can solve problems related to waste management and protect the environment and help encourage a circular economy to improve welfare, especially for the people of Kampoeng Oase Ondomohen Surabaya.
Urgensi pencatatan keuangan digital berbasis ponsel pada UMKM di kota surabaya Rizqa Amelia Zunaidi; Ayu Endah Wahyuni; Rahaditya Dimas Prihardianto; Firli Tajtibra; Dimas Dandy Pradana Septiawan; Yashmine Mela Ardianto; Rahmalia Nurhalissa; Hendrawan Widianto
BEMAS: Jurnal Bermasyarakat Vol 3 No 2 (2023): BEMAS: Jurnal Bermasyarakat
Publisher : LPPMPK-Sekolah Tinggi Teknologi Muhammadiyah Cileungsi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37373/bemas.v3i2.330

Abstract

Sebagian besar pelaku usaha mengalami kesulitan dalam melakukan peminjaman modal usaha pada lembaga keuangan. Selain itu, sebagian besar pelaku usaha memiliki kondisi sistem administrasi keuangan yang tidak memadai. Pengelolaan keuangan yang buruk mengakibatkan UMKM tidak mampu mencegah dan mendeteksi kerugian yang terjadi. Oleh karena itu, pengetahuan mengenai pencatatan keuangan sangat diperlukan oleh pelaku usaha. Apalagi, pencatatan keuangan saat ini telah dikembangkan secara digital melalui ponsel sehingga memudahkan pelaku usaha melakukan pemantauan. Oleh karena itu, kegiatan pengabdian masyarakat telah dilaksanakan untuk memperkenalkan pelaku usaha dalam menggunakan pencatatan keuangan digital melalui aplikasi Buku Kas. Berdasarkan hasil kuesioner kegiatan pengabdian masyarakat, diperoleh bahwa pelaku usaha cukup puas dengan adanya aplikasi pencatatan keuangan berbasis ponsel dan sudah menjawab keinginan dan kebutuhan mereka. Kepuasan tersebut dapat dilihat pada uji perbedaan nilai kepuasan dengan kebutuhan dan keinginan yg menunjukkan tidak ada perbedaan yg signifikan antara kedua variabel tersebut.
Penerapan teknologi dan sumber listrik alternatif untuk mendukung hidroponik kampung Oase Ondomohen Lora Amifia; Ardiansyah Al-Farouq; Rizqa Amelia Zunaidi; Hernadimas Alfattah; Rafif Muhammad Rasyad; Zenkey Soma Mahendra; Rizky Dwi Budi Anugrah Wibowo; Samuel Haorista Oikan Eka Cipta; Adi Candra
BEMAS: Jurnal Bermasyarakat Vol 4 No 2 (2024): BEMAS: Jurnal Bermasyarakat
Publisher : LPPMPK-Sekolah Tinggi Teknologi Muhammadiyah Cileungsi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37373/bemas.v4i2.821

Abstract

Kampung Oase Ondomohen adalah salah satu kampung wisata yang memili potensi besar yang menonjolkan sisi edukasi. Salah satu produk unggulan dari kampung ini adalah penerapan hidroponik yang manfaatnya sudah dinikmati oleh masyarakat. Hasil panennya dapat dijual di pasar dan dikonsumsi oleh masyarakat. Namun, produk unggulan tersebut memiliki permasalahan, salah satunya adalah panel surya sebagai sumber energi hidroponik kurang berfungsi secara maksimal dan menyebabkan terganggunya nutrisi tanamannya. Tujuan dari kegiatan pengabdian ini adalah mengembangkan kembali penerapan hidroponik yang berbasis IoT sebagai kontrol kualitas air pada pompa dengan mempertimbangkan konsentrasi larutan dimana sumber energinya berasal dari panel surya. Metode yang diterapkan adalah optimalisasi pengembangan produk dengan melakukan peningkatan kapasitas daya pada panel surya. Selain itu, hal ini juga dapat membantu produktivitas masyarakat sehari-hari dalam penyediaan listrik alternatif. Selain itu juga dikembangkan proses monitoring berbasis IoT. Hasil dari kegiatan ini telah berhasil mengimplementasikan kapasitas panel surya menjadi 1500W untuk mendukung hidroponik yang dapat bekerja selama 12 jam dengan kontrol kualitas daya dan arus dari tanaman hidroponik dengan aliran pompa yang berjalan secara otomatis dengan memperhatikan nutrisinya
Measuring the Level of Public Service Quality Using SERVQUAL Method in Gayungan Village, Surabaya City Hendrawan Widianto; Rizqa Amelia Zunaidi
TRANSFORMASI: Jurnal Manajemen Pemerintahan TRANSFORMASI: Jurnal Manajemen Pemerintahan- Vol. 16 (1), 2024
Publisher : Institut Pemerintahan Dalam Negeri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33701/jtp.v16i1.3165

Abstract

Kelurahan (village office) is the working area of lurah (village head), serving as a regional apparatus for developing economic facilities and public services. In this context, Gayungan Village has many problems arising from public opinion related to population registration, the need for correspondence, and the management of social assistance. Therefore, this research aimed to measure the level of public service quality as an evaluation material focused on tangibility, reliability, responsibility, assurance, and empathy dimensions. A quantitative analysis was adopted using service quality (servqual) method. The results showed that there was a discrepancy between expectations and reality in all dimensions. Tangibility, reliability, responsibility, assurance, and empathy dimensions obtained a gap value of -0.91, -1.06, -1.16, -1.04, and -0.88, respectively. Meanwhile, the improvement of public service quality should be carried out to appropriately meet the wishes and needs of the public.
RE-DESIGN APLIKASI KNOWLEDGE MANAGEMENT SYSTEM BERBASIS SITUS WEB PADA ASOSIASI DOSEN INTEGRATOR DESA DENGAN DESIGN THINKING Nasution, Arman Hakim; Zunaidi, Rizqa Amelia; Putra, Perdana Suteja; Baskara, Dominggo Bayu
Abdimas Awang Long Vol. 7 No. 1 (2024): Januari, Abdimas Awang Long
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Awang Long

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56301/awal.v7i1.1141

Abstract

One of the administrative services commonly carried out by lecturer associations is the announcement of scientific collaboration activities between members. At the Association of Village Integrator Lecturers (ADIDES), until now, the process for submitting scientific collaboration activities between members is still done manually. This manual approach, although effective, requires more time because it involves manual confirmation and input by the website administrator for each announcement of scientific collaboration activities. Therefore, in the latest Community Service (PKM) activity, a website-based Knowledge Management System (KMS) application was designed, allowing each association member to add activities and collaborate independently. It is hoped that this website-based KMS application can become a means of communication and information dissemination between association members and the general public who are interested in the scientific collaboration programs offered by ADIDES. This website-based KMS ADIDES redesign uses a design thinking framework. The design thinking method includes five stages, namely empathize, define, generate ideas, create a prototype, and test. The use of a design thinking framework is expected to produce designs that are superior to previous sites. The results of the SUS (System Usability Scale) test on the KMS design based on the ADIDES website show that the design is well received by users and can be used more widely.
Pencegahan Gangguan Tumbuh Kembang Anak Melalui Sosialisasi Aplikasi PrimaKu Pada Posyandu Kemuning RW9 Pepelegi Zunaidi, Rizqa Amelia; Istiqomah, Silvi; Putra, Perdana Suteja; Kurniasari, Yosiana Eka Putri; Rossy, Daseiya Auriello; Nafie, Harun Stephen
Abdimas Awang Long Vol. 7 No. 2 (2024): Juni, Abdimas Awang Long
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Awang Long

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56301/awal.v7i2.1212

Abstract

Dalam beberapa tahun terakhir, teknologi informasi berkembang dengan sangat cepat, dan aplikasi yang berbasis teknologi informasi menjadi sangat populer dalam berbagai bidang, termasuk kesehatan. Aplikasi yang berbasis teknologi informasi dapat membantu individu dalam mengumpulkan data kesehatan, menganalisis data, dan memberikan rekomendasi kesehatan yang lebih baik. Perkembangan teknologi juga semakin memudahkan orang tua untuk memantau tumbuh kembang anak, salah satunya melalui aplikasi PrimaKu. Penggunaan aplikasi PrimaKu belum merata di seluruh lapisan masyarakat. Masih banyak masyarakat yang tidak memahami bagaimana cara menggunakan aplikasi yang berbasis teknologi informasi untuk memantau tumbuh kembang anak. Oleh sebab itu, penting dilakukan sosialisasi penggunaan aplikasi PrimaKu untuk membantu orang tua memantau tumbuh kembang anaknya, serta dapat meningkatkan kesadaran orang tua akan kesehatan anak-anaknya. Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilaksanakan di Posyandu Kemuning RW 9 Desa Pepelegi. Dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini, dilakukan sosialisasi penggunaan aplikasi PrimaKu untuk memantau tumbuh kembang anak dan menghadapi masalah kesehatan pada anak. Masalah kesehatan anak merupakan salah satu masalah utama dalam bidang kesehatan yang saat ini terjadi di Indonesia. Secara keseluruhan, kegiatan pengabdian masyarakat yang dilaksanakan bersama Posyandu Kemuning, RW 9 Desa Pepelegi sudah berjalan dengan baik. Kegiatan ini berisi sosialisasi penggunaan aplikasi PrimaKu untuk memantau tumbuh kembang anak-anak, serta pemberian alat-alat kesehatan untuk menunjang kegiatan di Posyandu Kemuning. Kedua kegiatan tersebut sudah dilaksanakan pada Sabtu, 11 Mei 2024 di Balai RW 9 Desa Pepelegi. Kedepannya, tetap perlu dilakukan pendampingan dan evaluasi secara berkala mengenai penggunaan aplikasi PrimaKu dan kebermanfaatan alat-alat kesehatan di Posyandu Kemuning.
Design E-Learning User Interface On Website-Based Edspert.Id With Kansei Engineering Methods Purnama, Adhitya Rinda Wahyu; Putra, Perdana Suteja; Zunaidi, Rizqa Amelia
Sinkron : jurnal dan penelitian teknik informatika Vol. 8 No. 3 (2024): Research Artikel Volume 8 Issue 3, July 2024
Publisher : Politeknik Ganesha Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33395/sinkron.v8i3.13630

Abstract

The development of information technology has encouraged people to rely on information systems, especially through websites. Websites provide easy access to information and learning with various educational materials. Although e-learning has been implemented in many educational websites, Edspert. id, a company in the education sector, has not implemented it yet. User interface design development is one of the important processes in e-learning website development. A user interface that is easy to use will improve the learning experience of learners. This research proposes a solution to design the user interface of Edspert.id e-learning website by using the Kansei Engineering method. This approach has been done beforefor web-based e-learning based on users' emotions. Principal component analysis (PCA) is used to reduce Kansei Word variables that are relevant to users' emotions. The e-learning website element design was then designed based on the PCA results. The next step is to determine the design elements in the e-learning design. Then, partial Least Square (PLS) was used to analyze the relationship between Kansei Word and element design. The results show that there multiuser interface design has two concepts whose element designs are in accordance with user needs.
Innovative Design of ITTS Mart Application with Design Thinking & System Usability Scale Method Alfansuri, Habib Mirza; Putra, Perdana Suteja; Zunaidi, Rizqa Amelia
Sinkron : jurnal dan penelitian teknik informatika Vol. 8 No. 3 (2024): Research Artikel Volume 8 Issue 3, July 2024
Publisher : Politeknik Ganesha Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33395/sinkron.v8i3.13631

Abstract

Including ease of accessing the internet through mobile devices. The emergence of social media applications, such as virtual friend applications, has also played a role in increasing the number of Internet users, primarily through mobile devices. In addition to functioning as a forum for virtual friends, social media also acts as a means of promotion, one of which is to promote online shopping applications, which contribute to an increase in online shopping transactions in Indonesia. One of the strategic choices taken is to use online shopping platforms to market educational institutions' products in the hope that they can make it easier for customers to shop and stimulate significant growth. Design thinking is used in idea formulation and problem-solving. As for creating applications that describe the emotional desires of users, this research uses the Kansei Engineering approach. Data collection was conducted through questionnaires, interviews, and literature studies. Later, it will generate several selected Kansei Words. Furthermore, to determine the best design that suits user needs, application prototypes are tested through Performance Metrics tests to determine the level of Effectiveness, efficiency, and errors, as well as performance and usability evaluations using System Usability Scale (SUS) questionnaires. 
Co-Authors Abduh Sayid Albana Achmad, Fariz Adek Dhea Resmi Purbantari Adhitya Rinda Wahyu Purnama Adi Candra Ahmad Ihsan Fuady Ahmad Nur Rosyid Alfansuri, Habib Mirza Alfany, Mochammad Zulfikar Annisa Rizkyta Nabilah Junaidi Arda Erico Yuda Ardiansyah Al Farouq Arkan Fauzan Wicaksono, Muhammad Arman Hakim Nasution Aufar Fikri Dimyati Aulia Annisa Aulia Rahma Annisa Ayu Endah Wahyuni Ayu Prema Laksmi Azhari, Sulaiman Benazir Imam Arif Muttaqin Cahyani, Nabilla Adinna Diba, Elsa Rachma Farah Dimas Dandy Pradana Septiawan Dio Ifan Auliya Dominggo Bayu Baskara Dwi Nur Azizah Hamidah Elsa Diaz Yamila Farah Annisa Yasmine Fearnanda, Yuanita Lucky Fidelia Adinda Syafani Firli Tajtibra Hamidah, Dwi Nur Azizah Hawwin Mardhiana Hendrawan Widianto Hendrawan Widianto Hendrawan Widianto Hernadimas Alfattah Hesti Dita Pramesti Hilmi, Muhammad Hafidh Syauqil Huki Chandra Indah, Putri Dwi Julia, Sefira Rachma Khodijah Amiroh Kurniasari, Yosiana Eka Putri Lobita Japtara Martadinata, Agi Lora Amifia Lora Khaula Amifia Muhammad Ardiansyah Al Faiz Muhammad, Fasya Mazaya Sidqi Nabilla Adinna Cahyani Nafie, Harun Stephen Nafis, Ali Akbar Nanda Mesa Nur Aryabawa Nilna Agnia Nisrina Salsabilah Novika, Norma Nurdin, Arliyanti Nurlaela, Norma Septin Oktavio, Reinanrd Dustin Paramaditya Arismawati Perdana Suteja Putra Pratama, Annisa Putri Purba, Yesika Purbantari, Adek Dhea Resmi Purnama, Adhitya Rinda Wahyu Rafif Muhammad Rasyad Rahaditya Dimas Prihadianto Rahaditya Dimas Prihardianto Rahmalia Nurhalissa Raynor Cavan Suharto Rizha Nurmila Hilda Rizky Dwi Budi Anugrah Wibowo Rossy, Daseiya Auriello Rosyid, Ahmad Nur Samuel Haorista Oikan Eka Cipta Sasotya Rigan Rafsanjana Silvi Istiqomah Sinta Dewi Sri Hidayati Syahada, Amelia Tineke Sandra Wisesha Wahyu Andy Prastyabudi Wulandari, Eka Devi Yashmine Mela Ardianto Yulianita, Ika Zenkey Soma Mahendra