Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Ininnawa: Jurnal Pengabdian Masyarakat

Meningkatkan Motivasi Belajar dan Pendampingan Baca Tulis Al-Quran (BTQ) pada Anak-anak Melalui Program KKNT di Desa Jompie Kabupaten Bone Irwan; Ja'faruddin; Side, Syafruddin; Nurazizah; Baiq Nurkhalishah
Ininnawa : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2024): Volume 02 Nomor 02 (Oktober 2024)
Publisher : Program Studi Manajemen FEB UNM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/ininnawa.v2i2.4825

Abstract

Al-Quran sebagai sumber pedoman dan ilmu terpenting dalam Islam, memiliki peran yang sangat penting dalam membentuk karakter dan spiritualitas individu. Salah satu cara mengimplementasikan tujuan tersebut melalui kegiatan BTQ yang merupakan salah satu program KKN-T, kegiatan ini dilakukan dengan tujuan mampu meningkatkan motivasi anak-anak desa Jompie Kabupaten Bone dalam mempelajari ayat suci Al-Quran yang dilaksanakan di Masjid Baiturrahman, Masjid Al-Mujahidin dan TPQ di rumah kepala BPD. Metode pengajaran yang di gunakan yaitu metode iqro dan metode talqin. Jenis penelitian ini adalah field research yaitu penelitian yang dilakukan di lapangan atau observasi langsung dilapangan dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif merupakan metode penelitian yang berusaha menggambarkan dan menginterpretasi objek sesuai dengan apa adanya yang hasilnya berupa data deskriptif. Hasil dari kegiatan BTQ adalah selain memperbaiki bacaan dan hafalan anak-anak yang ada di desa Jompie Kabupaten Bone juga dapat memberikan dampak positif dilingkungan masjid karena anak-anak melakukan salat berjamaah di masjid.
Co-Authors Abdul Hajar Abdul Majid Refindo ABDUL MUIS Afinka Ramandani Nurhidayat Aflah Fadilah HD Agung Permana Ambo Tuwo Anil Muftirah Ardianti Arief Eka Nugraha Arisa Atiqoh, Khamida Siti Nur Baiq Nurkhalishah Carong, Suparjo Razasli Chandra, Yasrial Desmawan, Deris Desniarti Fatra, Maifalinda Febri Hikmah Frihatini Fetti Fatricia Amdar Fikri Khusaini Haliah, Haliah Hamida HasanurArifin Heni Pujiastuti Herdianto Humaidi Husnul Muamilah Ika Kartika Ikbal Inayah Yasir Ira Savira Irmayanti Irsan Rahman, Irsan Irwan Isma, Dhiny Ja'faruddin Jamaluddin Juliansyah Khairunnisa Khairunnisa M Galih Rian Pranata M. Ridwan Tikollah M. Zainul Ridho MAHMUDI Mahsun Meray, Nishia Waya Mirta Pakambanan Mitsaqy Fitria Muhamad Syahril Anwarudin Muhammad Rinaldi Pratama Nahliyah Septi Zahrah Manik Naufal Bachri, Naufal Nazwa Aulia Rahmah Nirvana Niswa Ibda Sanatin Nur Febrianti Nur Indah Sari Arbit Nurdalillah Nurdin Rohendi, Muh Nurfadilla Nurul Islamiah Pria Sukamto Rahmah Nur Hidayah Rahmaniar Ratna Dewi Kusumawati RATNAWATI Rekhael Ramadanish Rian Sopian Rifda Rachmanda Rifqy Azhar Roihanah S, Masnawaty Salam Sarnimah Selly Apriyani SetioUtomo Silvia Indah Sari Sintiya Elfariani Siti Fatimah Slamet Abadi Sri Jingga Anggriani Putri Sulpiani Syaeful Anwar Syafruddin Side Syefi Ersya Agustin Syura, Ilman T. Edyansyah, T. Edyansyah Tahier, Ilham Tahir, Syaiful Tharisa Ayu Pranovcy Tia Rahmatika Utami, Indah Woro Wahidah Sanusi Wahidin Wahyunengsih, Wahyunengsih Widia Fiantika Zilal Afwa Ajidin