Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : FROPIL (Forum Profesional Teknik Sipil)

STUDI NUMERIK PENGARUH JARAK DAN KONFIGURASI KELOMPOK TIANG TERHADAP DAYA DUKUNG AKSIAL TEKAN FONDASI DALAM Rahmat Kurniawan; Arif Rahman Hakim Sitepu; Syahidus Syuhada
FROPIL (Forum Profesional Teknik Sipil) Vol 8 No 1 (2020): FROPIL (Forum Profesional Teknik Sipil)
Publisher : Jurusan Teknik Sipil Universitas Bangka Belitung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (648.067 KB) | DOI: 10.33019/fropil.v8i1.1720

Abstract

Tiang fondasi berfungsi untuk mentransfer beban yang dipikul ke lapisan tanah yang lebih keras. Kelompok tiang fondasi digunakan saat beban yang bekerja tidak mampu dipikul oleh tiang fondasi tunggal sehingga dibutuhkan lebih dari satu tiang dalam satu pile cap. Selain material, nilai daya dukung tiang kelompok juga sangat dipengaruhi oleh tiga komponen, yaitu jarak antar tiang (S), jumlah tiang (n) dan konfigurasi atau susunan tiang. Ketiga komponen diatas sangat memengaruhi kemampuan kelompok tiang dalam memikul beban struktur atas yang biasa disebut dengan faktor efisiensi kelompok tiang. Nilai dari efisiensi kelompok tiang fondasi sangat dibutuhkan untuk mengetahui penambahan atau pengurangan jumlah tiang sesuai dengan kapasitas daya dukung yang dibutuhkan. Dalam penelitian ini, evaluasi faktor efisiensi dilakukan dengan membandingkan pemodelan numerik menggunakan metode elemen hingga tiga dimensi (3D) dan persamaan empiris yang sering digunakan. Untuk melihat pengaruh jarak dan konfigurasi, variasi yang digunakan dalam analisis diatur terhadap jarak terhadap dimensi tiang (S/D) dan bentuk konfigurasi kelompok tiang. Berdasarkan hasil analisis, nilai daya dukung tiang tunggal dengan pemodelan numerik mendekati hasil perhitungan manual menggunakan metode Meyerhoff. Bentuk konfigurasi tiang dengan empat tiang tersusun dalam dua baris dan dua kolom seperti segi empat memberikan nilai faktor efisiensi maksimum dan semakin besar nilai S/D maka faktor efisiensi akan meningkat. Secara umum pemodelan numerik menghasilkan nilai faktor efisiensi yang lebih rendah dibandingkan persamaan empiris.
KAJIAN IMPLEMENTASI SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN KONSTRUKSI (SMKK) PADA KONTRAKTOR DI KOTA BANDAR LAMPUNG Zhafira, Elian; Yuliyanto, Andry; Sitepu, Arif Rahman Hakim; Simanjuntak, Indi Rezki Uli; Sihombing, Tera Melya Patrice; P., Kirtinanda; S., Andi
FROPIL (Forum Profesional Teknik Sipil) Vol 11 No 1 (2023): FROPIL (Forum Profesional Teknik Sipil)
Publisher : Jurusan Teknik Sipil Universitas Bangka Belitung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33019/fropil.v11i1.4365

Abstract

The Construction Safety Management System (SMKK) reduces work accident rates in the construction industry. Data grouping on construction companies implementing SMKK can provide information regarding its implementation to small and medium contractors in Bandar Lampung. This research uses a quantitative method through a questionnaire. It is statistically processed to obtain the percentage of SMKK implementation and a qualitative method by reviewing based on the Ministerial Regulation of Public Works and Housing Number 10 of 2021, other regulations, and previous research. SMKK contains several indicators: leadership and labor participation, construction safety planning, construction safety support, construction safety operations, and performance evaluation. Evaluation of the implementation of SMKK for small and medium contractors in Bandar Lampung shows that, on average, 49.1% of all indicators still need to be adequately implemented for small contractors. Meanwhile, an average of 61.7% for medium-sized contractors indicates that all indicators have been appropriately implemented. The outcome of this study was concluded with the recommendation that small and medium contractors should conduct SMKK training socialization to increase workers's knowledge, skills, and competencies in implementing SMKK in the construction field.