Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

Integrasi Isu Sosial Lewat Media Digital dalam Pembelajaran Sosiologi Kelas XII Jesslyn Putri Marella; Diandra Mayla Valiza; Nailal Ghinna; Suyuti Suyuti
WISSEN : Jurnal Ilmu Sosial dan Humaniora Vol. 3 No. 3 (2025): Agustus : WISSEN : Jurnal Ilmu Sosial dan Humaniora
Publisher : Asosiasi Peneliti Dan Pengajar Ilmu Sosial Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62383/wissen.v3i3.1066

Abstract

The Society 5.0 era urges the transformation of sociology learning in senior high school (Grade XII) to become more adaptive to current social issues through digital media. This study aims to analyze strategies for integrating social issues via digital approaches and how these affect students’ understanding and participation. Using a qualitative descriptive method, data were collected through classroom observations, semi-structured interviews, and document analysis. Findings indicate that a combination of Learning Management Systems (LMS), gamification, digital collaboration (Padlet, Lumio), and social media significantly increases student engagement, up to 30%, especially in understanding issues such as urbanization, social inequality, and environmental degradation. Interactions among teachers, students, and digital content were actively formed in a virtual environment. However, challenges persist, including limited infrastructure, teachers’ digital literacy, students’ learning discipline, and the lack of local contextualization in teaching materials. This study highlights the importance of synergy between technology, pedagogy, and social sensitivity in issue-based digital learning.
STRATEGI PEMANFAATAN PLATFORM DIGITAL UNTUK OPTIMASI INTERAKSI TATAP MUKA DAN DARING DALAM BLENDED LEARNING Syifa El Sahla Jayadi; Siti Nurhalisa; Suyuti Suyuti
JURNAL ILMIAH PENELITIAN MAHASISWA Vol 3 No 4 (2025): Agustus
Publisher : Kampus Akademik Publiser

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61722/jipm.v3i4.1191

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menggali bagaimana strategi platform digital untuk mengoptimalisasikan interaksi tatap muka dan daring dalam pembelajaran blended learning. Pembelajaran blended learning semakin populer karena kemampuannya menggabungkan interaksi tatap muka dan daring secara sinergis. Namun, tantangan utama terletak pada bagaimana memanfaatkan platform digital agar interaksi di kedua ranah tersebut tetap optimal. Artikel ini bertujuan menggali strategi pemanfaatan platform digital untuk mengoptimasi interaksi tatap muka dan daring melalui studi pustaka (library research). Teori Community of Inquiry (CoI) menjadi landasan analisis interaksi sosial, kognitif, dan pengajaran dalam lingkungan hibrida. Kajian metodologis dari Bliuc, Goodyear, dan Ellis (2007) menegaskan pentingnya desain penelitian yang memadukan kuantitatif dan kualitatif untuk memahami pengalaman belajar blended learning. Temuan utama menunjukkan bahwa platform seperti Google Classroom dan Moodle, bila didukung fitur diskusi real‑time dan analitik aktivitas, dapat meningkatkan keterlibatan sosial dan refleksi kritis siswa. Selain itu, penerapan model flipped classroom pada platform digital mendorong kemandirian dan kemampuan berpikir kritis mahasiswa. Maka dari itu, strategi yang efektif meliputi pemilihan platform dengan fitur komunikatif, penyusunan aktivitas kolaboratif daring, serta penggunaan data analitik untuk memandu intervensi pengajaran.