Claim Missing Document
Check
Articles

Peranan Retribusi Angkutan Antar Kota Antar Provinsi dalam Menggali Pendapatan Asli Daerah di Kota Bandar Lampung Riska Ardilla; Berchah Pitoewas; Yunisca Nurmalisa
Jurnal Kultur Demokrasi Vol 5, No 5 (2017): JURNAL KULTUR DEMOKRASI
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this study was to describe how the role of levies of inter-city transportation between provinces in exploring local revenue in Bandar Lampung City and to find out the contribution of inter-city transportation levies between provinces to regional revenue, the contribution of inter-city transportation levies between provinces on monthly dues, areas, and barriers in retribution. The method which was used was the descriptive method with the qualitative approach. The data collection techniques used observation, interview, and documentation techniques.The results of this study indicated that in the role of levy of inter-city transportation between provinces in exploring revenue areas in the city of Bandar Lampung is not too large. Although the role of small levies of inter-city transportation between provinces can contribute to local revenue. Government efforts to increase the potential of the region by increasing the target each year and the problem of the lack of levy and retribution party retribution is very influential on the local revenue.Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan bagaimana peranan retribusi angkutan antar kota antar provinsi dalam menggali pendapatan daerah di Kota Bandar Lampung dan untuk mengetahui sumbangan retribusi angkutan antar kota antar provinsi terhadap pendapatan daerah, sumbangan retribusi angkutan antar kota antar provinsi terhadap iuran sebulan, upaya dalam meningkatkan potensi daerah dan hambatan dalam retribusi. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi,wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam peranan retribusi angkutan antar kota antar provinsi dalam menggali pendapatan daerah di Kota Bandar Lampung tidak terlalu besar. Meskipun perananya kecil retribusi angkutan antar kota antar provinsi mampu menyumbangkan pendapatan daerah. Upaya pemerintah meningkatkan potensi daerah dengan menaikkan target setiap tahun dan masalah kurangnya partipasi petugas retribusi serta wajib retribusi sangat berpengaruh pada pendapatan asli daerah.Kata kunci: angkutan, pendapatan daerah, retribusi
Faktor - Faktor Penghambat Pelaksanaan Gerakan Literasi Sekolah M Anas Fanani; Berchah Pitoewas; Yunisca Nurmalisa
Jurnal Kultur Demokrasi Vol 5, No 2 (2017): JURNAL KULTUR DEMOKRASI
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this research is to know and analyze the factor inhibiting implementation of school literacy movement to increase interest read of school citizens in SMP Negeri 2 Trimurjo. The method used is descriptive with quantitative approach with the subject of the study of students of class VII and class VIII along with educators and education. The population of this study is 529 people. The main techniques of this study are questionnaires while interviews and documentation as a supporting technique. Based on the research result, the inhibiting factor of school literacy movement in SMP Negeri 2 Trimurjo consists of two factors, internal and external factors. Internal factor is the availability of fund there are 35 people while external factor that is supporter of government capacity 27 people.Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis Faktor Penghambat Pelaksanaan Gerakan Literasi Sekolah guna Meningkatkan Minat Baca Warga Sekolah di SMP Negeri 2 Trimurjo.Metode yang digunakan adalah deskriptif dengan pendekatan kuantitatif dengan subjek penelitian peserta didik kelas VII dan kelas VIII beserta tenaga pendidik dan kependidikan. Populasi penelitian ini 529 orang. Teknik pokok penelitian ini adalah angket sedangkan wawancara dan dokumentasi sebagai teknik penunjang. Berdasarkan hasil penelitian, faktor penghambat pelaksanaan gerakan literasi sekolah di SMP Negeri 2 Trimurjo terdiri dari dua faktor yaitu faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal yaitu ketersediaan dana terdapat 35 orang sedangkan faktor eksternal yaitu daya dukung pemerintah terdapat 27 orang.Kata kunci: faktor penghambat, literasi, sekolah
Pengaruh Sistem Pembelajaran Boarding School Terhadap Pembentukan Karakter Kemandirian Peserta Didik di SMA IT Baitul Muslim Lampung Timur Tahun Pelajaran 2017/2018 Anisa Rosdiana; Hermi Yanzi; Berchah Pitoewas
Jurnal Kultur Demokrasi Vol 5, No 10 (2018): JURNAL KULTUR DEMOKRASI
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to determine the effect of boarding school learning system on the formation of independent character of learners in SMA IT Baitul Muslim Lampung Timur Lesson Year 2017/2018. The formulation of the problem in this study is how the influence of boarding school learning system on the establishment of independence character of learners in SMA IT Baitul Muslim Lampung Timur Lesson Year 2017/2018. The research method used is descriptive method with quantitative approach. Data collection techniques in this study using questionnaires and interviews. Data analysis technique using Chi Square formula. The population in this study as many as 155 people and samples taken as many as 31 respondents. Based on data analysis and influence testing conducted, then in this research there is influence of boarding school learning system on the establishment of independence character of learners in SMA IT Baitul Muslim Lampung Timur Lesson Year 2017/2018.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sistem pembelajaran boarding school terhadap pembentukan karakter kemandirian peserta didik di SMA IT Baitul Muslim Lampung Timur Tahun Pelajaran 2017/2018. Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu bagaimanakah pengaruh sistem pembelajaran boarding school terhadap pembentukan karakter kemandirian peserta didik di SMA IT Baitul Muslim Lampung Timur Tahun Pelajaran 2017/2018. Metode penelitian yang digunakan adalah metode diskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan angket dan wawancara. Teknik analisis data menggunakan rumus Chi Kuadrat. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 155 orang dan sampel yang diambil sebanyak 31 responden. Berdasarkan analisis data dan pengujian pengaruh yang dilakukan, maka dalam penelitian ini terdapat pengaruh sistem pembelajaran boarding school terhadap pembentukan karakter kemandirian peserta didik di SMA IT Baitul Muslim Lampung Timur Tahun Pelajaran 2017/2018.Kata kunci: pembelajaran, boarding school, kemandirian
PERSEPSI GURU TERHADAP PERMENDIKBUD NOMOR 160 TAHUN 2014 TENTANG PEMBERLAKUAN KURIKULUM Haris Fajrin; Hermi Yanzi; Berchah Pitoewas
Jurnal Kultur Demokrasi Vol 3, No 5 (2015): JURNAL KULTUR DEMOKRASI
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this research was to analyze how to teacher perception against permendikbud number 160 years 2014 about enactment of curriculum. This research used descriptive method with quantitative approach. The subjects of this research was all teachers of Senior High School 1 Seputih Agung that also became the sample in this research. The result indicated that the teacher was understand and agree with the rule of education and Permendikbud number 160 year 2014. It indicated that 49% teachers understand, 46,8% agree and had a high expectation related to the realization of this rule, that is to evaluate the implementation of curriculum 2013 and makes the teachers practice this curriculum. It was indicated that the research result is 53,19% which have high expectation.Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis bagaimana persepsi guru terhadap Permendikbud nomor 160 tahun 2014 tentang pemberlakuan kurikulum. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Subjek pada penelitian ini adalah seluruh guru SMA Negeri 1 Seputih Agung yang sekaligus juga menjadi sampel dalam penelitian ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru memahami dan setuju dengan adanya Permendikbud Nomor 160 Tahun 2014 Tentang Pemberlakuan Kurikulum 2006 dan Kurikulum 2013, yang ditunjukkan dengan hasil penelitian yaitu sebanyak 49% menyatakan paham, 46.8% menyatakan setuju dan memiliki harapan yang tinggi mengenai ketercapaian tujuan peraturan ini, yaitu untuk mengevaluasi implementasi kurikulum 2013 dan melatih guru tentang kurikulum 2013 ini yang ditunjukkan dengan hasil penelitian yaitu sebesar 53.19% memiliki harapan tinggi.Kata kunci : guru, permendikbud nomor 160 tahun 2014, persepsi.
Pengaruh Program Literasi Sekolah Terhadap Minat Baca Peserta Didik SMAN 2 Gadingrejo Ridwan Santoso; Berchah Pitoewas; Yunisca Nurmalisa
Jurnal Kultur Demokrasi Vol 5, No 9 (2018): JURNAL KULTUR DEMOKRASI
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this research was explain and analyze how impact of school literation program toward state senior high school 2 Gadingrejo student interest 2017/2018 . A method used in this research is descriptive quantitative with sampel 65 respondents As sampel. A technique used for data collection is quisioner, interview and documentation and data analyzed using chi square. Based on the research it was discovered that there are a very strong and significant impact between implementation of school literation program with an increase of state senior high school 2 gadingrejo student interest in school term 2017/2018. This means a better implementation of school literation program will make a better student reading interest, more one is showed signs of positive sentiments an increase in reading interest of school tuition.Tujuan penelitian ini untuk menjelaskan dan menganalisis bagaimana pengaruh program literasi sekolah terhadap minat baca peserta didik di SMA Negeri 2 Gadingrejo tahun pelajaran 2017/2018. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif dengan sampel 65 responden. Teknik yang digunakan, untuk pengumpulan data, adalah menggunakan angket, wawancara dan dokumentasi. Serta analisis data menggunakan chi kuadrat. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa terdapat pengaruh yang kuat dan signifikan antara pelaksanaan gerakan literasi sekolah dengan peningkatan minat baca peserta didik di SMA Negeri 2 Gadingrejo tahun pelajaran 2017/2018. Artinya semakin baik pelaksanaan gerakan literasi sekolahnya maka akan semakin positif peningkatan minat baca peserta didik.Kata kunci: Literasi, minat baca, peserta didik.
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI SIKAP PESERTA DIDIK MENGIKUTI PROSES PEMBELAJARAN PKN Sandika Putra; Berchah Pitoewas; Yunisca Nurmalisa
Jurnal Kultur Demokrasi Vol 3, No 2 (2015): Jurnal Kultur Demokrasi
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this research is to explain the factors that affect students' attitude in following civic education learning process.The method used in this research is descriptive method with a sample of respondents consisted of 56 students with proportion (percentage) as the data of analysis. Based on analysis of the data, it can be found that factors which affect students' attitude in following civic education subject learning process toward the presentation of material is classified as high category consisted of 60,71 %, while classified as average category is 32,14 %, and low category is 7,14 %. While caused by a factor of experience teachers which are classified as high category 19,64 %, average 60,71 %, and low is about 19,64 %. And caused by a factor of learning method which is categorised as high is about 35,71 %, average is about 46,42 % , and low is about 17,85 %.Tujuan penelitian ini untuk menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi sikap peserta didik dalam mengikuti proses pembelajaran mata pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif dengan sampel yang berjumlah 56 orang responden dengan analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan persentase. Berdasarkan analisis data dapat diketahui faktor yang mempengaruhi sikap peserta didik dalam mengikuti pembelajaran mata pelajaran pendidikan kewarganegaraan untuk faktor penyajian materi tergolong kategori tinggi yaitu 60,71%, sedangkan tergolong sedang 32,14%, dan tergolong rendah 7,14%. Sedangkan yang disebabkan oleh faktor pengalaman guru yang tergolong kategori tinggi 19,64%, tergolong sedang 60,71%, dan tergolong rendah 19,64%. Dan yang disebabkan oleh faktor metode pembelajaran yang tergolong tinggi 35,71%, tergolong sedang sebanyak 46,42%, dan yang tergolong kategori rendah sebesar 17,85%.Kata kunci : peserta didik, proses pembelajaran, sikap.
Pengaruh Pemenuhan Standar Nasional Pendidikan (SNP) Terhadap Status Akreditasi Dwi Rimbawan; Hermi Yanzi; Berchah Pitoewas
Jurnal Kultur Demokrasi Vol 5, No 12 (2018): JURNAL KULTUR DEMOKRASI
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this study is to explain how the influence of the fulfillment of the National Education Standards on accreditation status at the Tanjung Raya State High School 1. The research method used in this research is quantitative descriptive method. The subjects studied were educators at the Tanjung Raya State High School 1. The population in this study amounted to 32 people. The main technique of data collection uses Questionnaire Technique. Data analysis using Chi Square. The results of this study indicate that there is a very strong and significant influence between the fulfillment of national education standards on accreditation status at the State Senior High School 1 Tanjung Raya Mesuji Regency. This means that the better the fulfillment of national education standards, the higher accreditation and the very good accreditation status or A.Tujuan dari penelitian ini untuk menjelaskan bagaimanakah pengaruh pemenuhan Standar Nasional Pendidikan terhadap status akreditasi di SMA Negeri 1 Tanjung Raya. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kuantitatif. Subjek yang diteliti merupakan tenaga pendidik di SMA Negeri 1 Tanjung Raya. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 32 orang. Teknik pokok pengumpulan data menggunakan Teknik Angket. Analisis data menggunakan Chi Kuadrat. Hasil penelitian ini menunjukan adanya pengaruh yang sangat kuat dan signifikan antara pemenuhan standar nasional pendidikan terhadap status akreditasi di SMA Negeri 1 Tanjung Raya Kabupaten Mesuji. Ini berarti semakin baik pemenuhan standar nasional pendidikan maka akan mendapat nilai akreditasi yang tinggi dan status akreditasi yang amat baik atau A.Kata kunci : pendidikan, standar nasional, status akreditasi. 
HUBUNGAN PEMAHAMAN NILAI TOLERANSI ANTAR SUKU DENGAN SIKAP SISWA DALAM LINGKUNGAN SOSIAL Wahyu Lestari Yuliana; Berchah Pitoewas; Hermi Yanzi
Jurnal Kultur Demokrasi Vol 3, No 5 (2015): JURNAL KULTUR DEMOKRASI
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The aim of this research was to explain how the relationship between the understanding of the value of tolerance among the tribe by the attitude of students in SMP N 2 Pringsewu. The method that used in this research was descriptive method by using quantitative approach with the sample of respondents were 30. The main technique to submitted the data was using test and scale of attitude. Based on data analysis, it obtained the results that: (1) value of tolerance among the tribes in SMP N 2 Pringsewu showed less understand category; (2) students attitude of SMP N 2 Pringsewu in social environment was induded to agree category; (3) based on hypothesis analysis results there was a closeness relationship that was high between understanding the value of tolerance among the tribe by the attitude of student in social environment in SMP N 2 Pringsewu.Tujuan penelitian ini adalah untuk menjelaskan bagaimanakah hubungan pemahaman nilai toleransi antarsuku dengan sikap siswa di SMP Negeri 2 Pringsewu. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif dan sampel berjumlah 30 responden. Teknik pokok pengumpulan data menggunakan tes dan skala sikap. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh hasil bahwa: (1) Pemahaman nilai toleransi antar suku di SMP Negeri 2 Pringsewu menunjukkan kategori kurang paham; (2) Sikap siswa dalam lingkungan sosial SMP Negeri 2 Pringsewu pada kategori setuju; (3) Berdasarkan hasil analisis hipotesis yang dilakukan, maka terdapat keeratan hubungan yang tinggi antara hubungan pemahaman nilai toleransi antar suku dengan sikap siswa dalam lingkungan sosial di SMP Negeri 2 Pringsewu.Kata kunci: pemahaman nilai, toleransi antar suku, sikap siswa.
HUBUNGAN MASUKNYA WISATAWAN ASING DENGAN GAYA HIDUP HEDONISME REMAJA DI PESISIR BARAT Lia Septika; Berchah Pitoewas; Hermi Yanzi
Jurnal Kultur Demokrasi Vol 2, No 4 (2014): Volume 2, No. 4 Jurnal Kultur Demokrasi
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to explain the relation of the entry of foreign tourist with adolescent hedonism life style in Pesisir Barat. The problem of this research is how the relation of the entry of foreign tourist with adolescent hedonism life style in Pesisir Barat. The method of this research is quantitative descriptive. The sample of this research amount 24 adolescents. Data collecting technique use question form, interview, and documentation. Data analysis technique use chi kuadrat. Based on the data analysis and examination, it obtained value C=0,60 and value Cmaks=0,812. It means that there are strong relation between entry of foreign tourist to behavior pattern and communication pattern of adolescent hedonism life style in Pesisir Barat.Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan hubungan masuknya wisatawan asing dengan gaya hidup hedonisme remaja di Pesisir Barat. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimanakah hubungan masuknya wisatawan asing dengan gaya hidup hedonisme di Pesisir Barat. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 24 remaja. Teknik pengumpulan data menggunakan angket, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan Chi Kuadrat. Berdasarkan pengujian dan analisis data diperoleh nilai C = 0,60 dan nilai Cmaks= 0,812. Artinya terdapat  hubungan yang kuat, antara masuknya wisatawan asing terhadap pola prilaku dan pola komunikasi yang bergaya hidup hedonisme remaja di Pesisir Barat.Kata kunci: gaya hidup hedonisme, remaja, wisatawan asing 
Hubungan Kompetensi Sosial Guru dengan Gaya Mengajar Guru Linda Wati; Hermi Yanzi; Berchah Pitoewas
Jurnal Kultur Demokrasi Vol 5, No 7 (2017): JURNAL KULTUR DEMOKRASI
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this research to explain the relationship of social competence of teachers with teaching style of teachers in YP Unila High School in the academic year 2016/2017. The method used in this research is descriptive correlation method with quantitative approach with population of 60 responded. The main techniques of data collection by using questionnaires and their supporting techniques Is an interview. The independent variable in this study is the teacher's social competence while the dependent variable is the teacher's teaching style. Based on result of data analysis, it can be concluded that the relation of teacher social competence with teacher teaching style at YP Unila Senior High School in the academic year 2016/2017 in high category. Based on the results of data analysis test conducted, there is a very close and positive relationship between teacher social competence and teacher teaching style in YP Unila Senior High School academic year 2016/2017.Tujuan penelitian ini adalah untuk menjelaskan hubungan kompetesi sosial guru dengan gaya mengajar guru di SMA YP Unila tahun pelajaran 2016/2017. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif korelasi dengan pendekatan kuantitatif dengan populasi berjumlah 60 respnden. Teknik pokok pengumpulan data dengan menggunakan angket serta teknik penunjangnya. Adalah wawancara. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah kompetensi sosial guru sedangkan variabel terikatnya adalah gaya mengajar guru. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh kesimpulan bahwa hubungan kompetensi sosial guru dengan gaya mengajar guru di SMA YP Unila tahun pelajaran 2016/2017 dalam kategori tinggi. Berdasarkan hasil uji analisis data yang dilakukan, maka terdapat hubungan yang sangat erat dan positif antara kompetensi sosial guru dengan gaya mengajar guru di SMA YP Unila tahun pelajaran 2016/2017.Kata kunci: kompetensi sosial, gaya mengajar, guru.
Co-Authors A Halim Aan Suardi Abdul Halim Ade Irma Kusuma Wardhani Adelina Hasyim Adinda Armilia Putri Agus Firdaus Ahman Tosy Hartino Ana Mentari Anisa Rosdiana Anugerah Hisam Safa'at Bagus Permana Beni Pratama Damisma Budi Setio Nugroho Cahyo Wibowo citra abdi negari Dara Hayfa Dita Desi Safitri Desika Fitriana Devi Sutrisno Putri Devita Puspa Sari Dewi Rahayu Diah Ambar Sari Dian Ayu Mukti Dian Naharani Dian Permata Sari Dwi Rimbawan Edi Siswanto Edwin Mahendra Pradana Eko Putra Wijaya Elin Eliawati Elza Zeriana Endang Lestari Eric Adi karya Manurung Eva Rodiyanti Evi Meriani evi novia ikasari Evi Yunita Sari Fakih Ragaman Fatimatuz Zahrah Febi Purnama Sari Febi Putri Nuri Feni Desna Sari Ferba Linda Ferdiansyah Ferdiansyah Feri Aprian Fitri Atika Candra Gangsar Juhanggito Hadi Hartono Haris Fajrin Hendra Mawan Hermi Yanzi Hikmah Fito'ah Tyas Utami Imelda Imelda Imelda Mauly Jevita Indah Fitriyana Indah Purwoningsih Indah Septia Lestari Intan Ayu Pratiwi, Intan Ayu Irawan Suntoro Jayawarsa, A.A. Ketut Julian Pranata Kadek Diarsih Kayla Zahara Salsabila Kesuma Wardani Kurnia Nurkaromah Latifa Linda Aryanti Laura Gayatri Lia Septika Linda Wati Lulu Rintan Apriliyani M Anas Fanani M Mona Adha M. Efendi M. Fathurrozak M. Mona Adha M.Mona Adha Maelinda Destriana Mardianti, Elsa Marelita Devisa Marlina, Elisa Martines Sabiliun Muttaqina Mia Juliati Muhammad Haris Septiawan Muhammad Mona Adha Nadia Sabila Nanda Amalia Mirza nevita safutri warganegara Ni Wayan Sayuwaktini Niken Kusumaning Palupi Niluh Gede Yuliyani Nina Widiyanti Noordiana Sari Novi Liani Novita Widiyaningrum Nur Afni Destia Fani Nur Sidik Nurlaila Hafizd Hakiki Okta Setiawan Pantiana Eli Lestari Pluto Wurdiman Prayit Prayit Putri Cahya Negara Randi Setia Nugraha Ratna Wulandari Rejeki Charistias Siregar Reni Anggraini Renna Oktavia Sari Resta Melisa Benanza Retno Maya Sari Ria Rahmanisa Rian Kusumawati Ridho Hidayat RIDWAN SANTOSO Rifdah Assyifa Rika Emilda Ririn Izzati Pangestuti Risdiyanto Prayoga Riska Ardilla Riskiya Dina Paramita Riyo Nur Buana Rizki Fajar Abidin Rohman Rohman Rosilayati Rosilayati Roy Kembar Habibi S Vianita Zulyan Salsabila Mutiyah Sandika Putra Selvia Oktaria Septa Febriani Septa Polentari Septilia Septilia Serly Pramudita Shabrina Niwanda Shelvy Oktavia S Sirun Atora Siska Yanti Sita Oktaviani Siti Amalia Susanti Siti Lindriati Siti Musaroh Maydiana Alpa Sonia Elisya Febriana SRI LESTARI Susi Novita Sutri Handayani Syamsul Arifin Tsalitsa Fadilatu Rahmania Viki Septian Wahyu Lestari Yuliana Yesi Suryanti Yudista Meli Henani Yunida Nurlina Yunisca Nurmalisa Yunischa Nurmalisa Zulfikar Zulfikar