Claim Missing Document
Check
Articles

Found 39 Documents
Search

PERAN PENERAPAN MODEL UTAUT (UNITED THEORY OF ACCEPTANCE AND USE OF TECHNOLOGY) PADA UMKM COFFEESHOP PENGGUNA GOFOOD DI KOTA GARUT Lestari, Suci; Nurhasan, Rohimat; Roji, Fikri Fahru
Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA) Vol 9 No 1 (2025): Edisi Januari - April 2025
Publisher : LPPM STIE Muhammadiah Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31955/mea.v9i1.4991

Abstract

Kemajuan teknologi, khususnya dalam era ekonomi digital, UMKM perlu menyesuaikan diri dengan perubahan yang terjadi. Salah satunya adalah pemanfaatan platform digital seperti Gofood, yang telah terbukti membantu meningkatkan pendapatan UMKM. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis berbagai faktor yang memengaruhi penerimaan dan penggunaan platform Gofood oleh UMKM CoffeeShop di Kota Garut melalui penerapan model UTAUT (Unified Theory of Acceptance and Use of Technology). Pendekatan kuantitatif dengan metode asosiatif digunakan dalam penelitian ini, melibatkan 35 Coffeeshop yang telah memanfaatkan Gofood. Data dikumpulkan melalui kuesioner berbasis Skala Likert serta dianalisis menggunakan teknik PLS-SEM. Temuan penelitian ini mengungkapkan bahwa Effort Expectancy dan Facilitating Conditions memiliki pengaruh positif terhadap Behavior Intention dan Use Behavior. Sebaliknya, Performance Expectancy dan Social Influence tidak menunjukkan pengaruh. Selain itu, Behavior Intention terbukti berpengaruh terhadap Use Behavior. Temuan ini memberikan wawasan bagi pengembang platform digital untuk lebih fokus pada aspek kemudahan penggunaan, dukungan teknis, dan aksesibilitas, dibandingkan dengan pengaruh sosial atau ekspektasi kinerja.
PENINGKATAN KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA PADA BIDANG PANAS BUMI DI KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL Lestari, Suci; Alexandra, Esther Tiara; Tobing, Erie Hotman H
Jurnal Manajemen & Bisnis Jayakarta Vol 4 No 1 (2022): Vol. 04 No. 01 Juli 2022
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53825/jmbjayakarta.v4i1.148

Abstract

This study aims to find out the obstacles and to find the strategies in capacity building of human resources in geothermal. This research uses quantitative research with descriptive approach. In this study, the method of data collection is documentation, the data used in the form of interviews. Data analysis carried out in this study was qualitative data analysis, where data analysis was carried out in a non-statistical way, namely research carried out by describing the data obtained in words or sentences and literature studies. The results of this study indicate that Indonesia still lacks human resources who have specific competencies to work in geothermal projects
Analisis Pemetaan Selera Pemirsa Terhadap Atribut Video Penyuluhan Budidaya Padi di Desa Bunga Raya Lestari, Suci
Journal of Agribusiness and Community Empowerment (JACE) Vol. 4 No. 2 (2021): September
Publisher : Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (318.87 KB) | DOI: 10.32530/jace.v4i2.248

Abstract

Video is one of the media that can be used in agricultural extension activities. However, often in practice, the video used is not in accordance with the tastes of farmers and has an impact on the effectiveness of the extension itself. This research was conducted with the aim of identifying the level of farmers' preference for 10 types of videos of rice cultivation extension and analyzing the attributes that affect the attractiveness of rice cultivation video counseling in Bunga Raya Village, Bunga Raya District, Siak Regency. The location selection was done purposively with the consideration that Bunga Raya Village, Bunga Raya District, Siak Regency had an active farmer group and had utilized video media in the extension activities. The sample in this study consisted of 100 farmer panelists to assess the level of preference for the video and 12 expert panelists in attribute assessment. The hedonic test analysis was used to identify the level of farmers' preference for the 10 types of video extension of rice mina cultivation and descriptive test to analyze the attributes that affect the attractiveness of rice video extension education. The results of cluster analysis (AHC) from the hedonic test and Principal Component Analysis (PCA) analysis of the descriptive test are then analyzed using preference mapping techniques. The best video of this study is video number 1 with a respondents' favorite level of 89% and produces a video attribute rating of the most influential namely educational material, understanding material, appropriate material, material to make it easier, story, duration, tested material, gradual material, audio, color, visual, transition, zoom, movie, layout design, back sound, typography, narration, sound effects, video effects, animation, and dialogue. So that preference mapping is very helpful in developing new products by providing a more distinctive visual assessment of hedonic and descriptive data  
Pembangunan Aplikasi Mobile Statistik BPS Kabupaten Merangin Susanti, Try; Pramono, M. Agung; Mahardika, Rd. Nizar Diky; Lestari, Suci; Anggraini, Wilu Tama; Zuriati, Suci; Purnama, Purnama
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 4 No. 3 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research (Special Issue)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v4i3.12675

Abstract

Di era digital saat ini, kebutuhan akan informasi yang cepat dan akurat semakin meningkat. Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Merangin, yang bertanggung jawab menyajikan data statistik untuk 24 kecamatan, telah memiliki situs web yang menyediakan informasi lengkap. Namun, dengan berkembangnya teknologi dan penggunaan perangkat mobile, diperlukan aplikasi mobile berbasis Android untuk melengkapi platform web ini. Aplikasi ini diharapkan dapat menyajikan data statistik secara sederhana, cepat, dan ramah pengguna, memungkinkan masyarakat mengakses informasi kapan saja dan di mana saja. Aplikasi ini akan menampilkan visualisasi data yang menarik dan pembaruan real-time, serta berintegrasi dengan situs web untuk memastikan konsistensi data. Kehadiran aplikasi ini mendukung efisiensi dan transparansi data, memfasilitasi pengambilan keputusan yang lebih baik, serta mendorong pembangunan ekonomi dan sosial di Kabupaten Merangin. Aplikasi ini merupakan langkah maju bagi BPS Kabupaten Merangin dalam meningkatkan pelayanan publik dan dapat menjadi contoh inovasi dalam penyajian informasi statistik
Pengaruh Tarif, Sanksi dan Kesadaran Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Membayar Pajak Bumi dan Bangunan (Studi Kasus: Kecamatan Bantarkalong, Tasikmalaya) Lestari, Suci; Mahpudin, Endang
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 4 No. 4 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v4i4.14010

Abstract

Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) memberikan kontribusi yang signifikan kepada pendapatan Indonesia, yang sangat bergantung pada perpajakan. Namun, di Kecamatan Bantarkalong, realisasi penerimaan PBB belum optimal, menunjukkan kepatuhan terhadap pajak yang rendah. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan informasi mengenai pengaruh tarif, sanksi, dan kesadaran wajib pajak berdampak pada kepatuhan pembayaran PBB di Kecamatan Bantarkalong. Dengan melakukan kuesioner awal kepada 30 wajib pajak, ditemukan bahwa tarif yang dianggap tidak sesuai, pemahaman yang buruk tentang sanksi, dan kurangnya keyakinan akan konsekuensi berdampak negatif pada kepatuhan. Sebaliknya, kesadaran yang lebih besar tentang wajib pajak menunjukkan peningkatan kepatuhan. Hasil menunjukkan bahwa tarif dan sanksi pajak tidak memiliki dampak yang signifikan, sementara kesadaran wajib pajak meningkatkan kepatuhan pembayaran PBB di Kecamatan Bantarkalong.
Pengaruh Pemberian Ampas Tahu Terhadap Pertumbuhan Ikan Lele Dumbo (Clarias gariepinus) Lestari, Suci; Bakhtiar
JUSTER : Jurnal Sains dan Terapan Vol. 3 No. 1 (2024): JUSTER: Jurnal Sains dan Terapan
Publisher : Jompa Research and Development

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57218/juster.v3i1.765

Abstract

Ikan lele dumbo (Clarias gariepinus) merupakan ikan yang hidup di air tawar, yang masuk ke Indonesia. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian ampas tahu terhadap pertumbuhan Ikan Lele Dumbo (Clarias gariepinus). Penelitian ini dilaksanakan mulai dari tanggal 25 Mei sampai 30 Juni selama 35 hari di Pembudidaya Ikan Lele  di desa Tente Kec Woha. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen dan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan empat perlakuan dengan satu sebagai control. Analisis data yang digunakan Sidik Ragam ANSIRA dengan perhitungan Konversi Pakan (FCR), Laju Pertumbuhan Panjang Mutlak, Tingkat kelulusanhidup (SR) dan kualitas air. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya pengaruh perbedaan yang nyata pada pemberian pakan yang ditambah dengan pemberian ampas tahu terhadap pertumbuhan berat maupun panjang badan ikan lele dumbo. Pakan terbaik terdapat pada perlakuan P3 dengan dosis 20% dengan bobot berat badan 40 gram panjang mutlak yaitu 6,66 cm dan memperoleh nilai konversi terendah diantara perlakuan lainnya yaitu 274.
Bantuan Teknis Perencanaan Renovasi Masjid Ali Wal Asri di Kota Bengkulu Tiya Suryadi Putri; Dewi, Ayu Komalasari; Lestari, Suci; Faris, Moh. Faisal
Nemui Nyimah Vol. 5 No. 1 (2025): Nemui Nyimah Vol. 5 No. 1 2025
Publisher : FT Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/nm.v5i1.120

Abstract

The community service program activity was carried out at Ali Wal Asri Mosque, located in the city of Bengkulu. One of the main issues identified at the mosque is the need for a more comfortable and spacious indoor prayer area than what currently exists. This condition highlights the necessity for building renovations to meet these spatial and functional needs.The objective of this community service activity is to provide technical support in the form of a renovation design proposal for Ali Wal Asri Mosque. The design focuses on expanding the indoor prayer area, emphasizing spatial harmony and user comfort, as well as the addition of openings such as windows and doors. The activity involved a planning process that included preliminary data collection and surveys, analysis and decision-making, and design development that resulted in conceptual and technical drawings as references for construction.The final output of this community service activity is a completed renovation design and a Detailed Engineering Design (DED), which can be used by the foundation as a guideline for the renovation process and for preparing a Bill of Quantities (BoQ) to support fundraising efforts for the mosque’s development.
Bantuan Teknis Penyusunan Justifikasi Rehabilitasi Sun Shading pada Gedung KANWIL DJP Bengkulu-Lampung di Bandar Lampung Lestari, Suci; Putri, Tiya Suryadi; Faris, Muhammad Faisal; Megawati, Puan Jati
Nemui Nyimah Vol. 4 No. 2 (2024): Nemui Nyimah Vol.4 No.2 2024
Publisher : FT Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/nm.v4i2.144

Abstract

The response to a request from the Bengkulu-Lampung Regional Office of the Directorate General of Taxes (Kanwil DJP) regarding technical justification for the condition of sun shading in the tax service building, this is an effort to be directly involved in implementing the Tri Dharma of Higher Education tasks. The existing problems are related to damage and decreased efficiency of the sun shading system installed on the building facade. This damage is caused by material degradation, non-optimal installation, and exposure to extreme environmental conditions. The proposed rehabilitation plan aims to improve and optimize the sun shading function so that it can function optimally again. Rehabilitation measures include replacement of damaged panel materials, reinstallation with stronger fastenings, and increased protection against extreme environmental influences. This rehabilitation is expected to not only increase energy efficiency and comfort for building users, but also improve the visual image of the building as a representative public facility
ANALISIS NILAI RELIGIUS DALAM HIKAYAT BAYAN BUDIMAN SERTA REKOMENDASINYA SEBAGAI BAHAN AJAR SASTRA DI SMA Lestari, Suci; Sahlan Mujtaba; Huri, Daman
JURNAL PENELITIAN PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA Vol. 10 No. 2 (2025): JP2BS
Publisher : LP2M Universitas Muslim Nusantara Al Washliyah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32696/jp2bs.v10i2.5925

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis unsur intrinsik dan nilai religius dalam Hikayat Bayan Budiman saduran Ekawati (2016) serta merumuskan rekomendasi pemanfaatannya sebagai bahan ajar sastra pada jenjang SMA. Latar belakang penelitian berangkat dari meningkatnya fenomena perselingkuhan dan KDRT di Indonesia yang berdampak pada krisis moral dan perlunya pendidikan karakter melalui sastra. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif analisis, mengacu pada teori struktur sastra Nurgiyantoro dan konsep nilai religius menurut Jauhari. Data diperoleh melalui teknik baca dan catat terhadap delapan cerita dalam hikayat, kemudian dianalisis menggunakan teknik deskripsi dan analisis isi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa setiap episode hikayat memuat unsur intrinsik yang kuat, seperti tema moralitas dan kebijaksanaan, alur maju, tokoh yang merepresentasikan keteladanan dan konflik, latar sosial-budaya Melayu klasik, sudut pandang orang ketiga, serta gaya bahasa hiperbola, personifikasi, dan metafora. Nilai religius yang ditemukan meliputi aspek keimanan, ketakwaan, penghindaran maksiat, amar ma’ruf nahi munkar, syukur, kejujuran, dan pengendalian diri yang tergambar melalui nasihat Burung Bayan serta perilaku tokoh lain. Temuan menunjukkan bahwa hikayat tidak hanya berfungsi sebagai karya estetis tetapi juga sebagai media edukatif yang kuat dalam membentuk karakter. Berdasarkan analisis Kurikulum Merdeka, hikayat ini relevan untuk dijadikan bahan ajar melalui e-modul karena sesuai dengan capaian pembelajaran terkait analisis teks naratif, nilai kehidupan, dan pengembangan kreativitas siswa. Dengan demikian, penelitian ini menegaskan bahwa Hikayat Bayan Budiman layak diintegrasikan ke dalam pembelajaran sastra modern sebagai sarana penguatan nilai moral dan religius peserta didik.