Articles
PENGUATAN JIWA KEWIRAUSAHAAN DARI PERSPEKTIF KEPEMIMPINAN PADA PEMUDA KARANG TARUNA KELURAHAN LAMBEREA KECAMATAN BUNGKU TENGAH KABUPATEN MOROWALI: PENGUATAN JIWA KEWIRAUSAHAAN DARI PERSPEKTIF KEPEMIMPINAN
Harnida W Adda;
Pricylia Chintya Dewi Buntuang;
Salma D
Abdi Dosen : Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Vol. 6 No. 2 (2022): JUNI
Publisher : LPPM Univ. Ibn Khaldun Bogor
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (425.241 KB)
|
DOI: 10.32832/abdidos.v6i2.1107
Salah satu aspek utama dalam kewirausahaan yang dapat meningkatkan prestasi adalah adanya karakter kepemimpinan. Karakter kepemimpinan yang baik yang dimiliki oleh pemuda merupakan salah satu modal utama dalam kegiatan kewirausahaan. Penguatan modal ini sangat dibutuhkan oleh pemuda, terutama anggota karang taruna di Kelurahan Lamberea Kecamatan Bungku Tengah Kabupaten Morowali. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman kepada pemuda karang taruna dalam menerapkan jiwa kepemimpinan melalui penciptaan lapangan kerja sendiri maupun membuka lapangan kerja untuk orang lain pada generasi muda serta meningkatkan pengetahuan dan menggali potensi menurut kemampuan yang dimilikinya. Kerangka penguatan jiwa kewirausahaan mencakup kerja keras, kreatif, dan berorientasi pada prestasi. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini adalah sosialisasi interaktif dengan penyampaian materi tentang menumbuhkan jiwa kewirausahaan pemuda karang taruna melalui kepemimpinan. Kegiatan ini akan dilaksanakan dengan mematuhi prosedur kesehatan yang berlaku pada saat ini. Hasil pembahasan menyimpulkan bahwa pemuda karang taruna di Kelurahan Lamberea Kecamatan Bungku Tengah Kabupaten Morowali memiliki pengetahuan yang rendah terhadap jiwa kewirausahaan. Setelah dilakukan sosialisasi, pengetahuan pemuda meningkat, bahkan hampir seluruh peserta merasa bahwa pemahaman mereka tentang penguatan jiwa kewirasusahaan semakin meningkat. Peningkatan pemahaman tersebut dapat bermanfaat bagi karang taruna dan masyarakat Kelurahan Lamberea.
DAMPAK KOMPENSASI DAN BEBAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA TENAGA HONORER
Yoberth Kornelius;
Pricylia Chintya Dewi Buntuang
Jurnal Ekonomi dan Bisnis (EK dan BI) Vol 5 No 1 (2022)
Publisher : Politeknik Bisnis Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.37600/ekbi.v5i1.489
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kompensasi dan beban kerja terhadap kepuasan kerja tenaga honorer pada Kantor Balai Wilayah Sungai Sulawesi III. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Penelitian ini dapat dikelompokkan ke dalam descriptive causal yang bertujuan menjelaskan pengaruh hubungan/kausal di antara variabel penelitian. Populasi dalam penelitian ini adalah pegawai Honorer di Kantor Balai Wilayah Sungai Sulawesi III yang berjumlah 80 orang. Seluruh populasi dijadikan sampel dengan teknik pengambilan sampel jenuh (sensus). Artinya dengan teknik tersebut maka seluruh populasi dijadikan responden penelitian yaitu sebanyak 80 orang. Data dikumpulkan melalui beberapa tahap yang dimulai dari observasi, kuesioner, dan dokumentasi. Selanjutnya analisis data menggunakan regresi linier beganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kompensasi dan beban kerja berpengaruh terhadap kepuasan kerja pegawai honorer pada Kantor Balai Wilayah Sungai Sulawesi III, dengan besar pengaruhnya 56,1%.
Community Empowerment Program for Business Actors Affected by Natural and Non-Natural Disasters in Palu City
Roslinawati Roslinawati;
Pricylia Chintya Dewi Buntuang
Budapest International Research and Critics Institute-Journal (BIRCI-Journal) Vol 5, No 2 (2022): Budapest International Research and Critics Institute May
Publisher : Budapest International Research and Critics University
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.33258/birci.v5i2.5395
This study aims to analyze the empowerment of business communities affected by natural and non-natural disasters in Palu City. This study used a quantitative approach. The population of this study was business actors affected by natural and non-natural disasters in Palu City. The population of this study was 110 business actors. The sample was determined using the census technique. Thus, the entire population was involved as samples. Data were collected by observation, questionnaires, and documentation. Data were analyzed statistically using a t-test. The results of this study indicate that there are differences in community empowerment of business actors affected by natural and non-natural disasters in Palu City. The differences are caused by the different responses to natural and non-natural disasters as the characteristics of disasters are indeed different so the treatment is also different. Based on the results of this study, knowledge, and skills are needed in facing a natural disaster, while the ability to evaluate is more important during the non-natural disaster condition.
POTENSI PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PENYULUH PERTANIAN DI KABUPATEN SIGI
Pricylia Chintya Dewi Buntuang;
Harnida Wahyuni Adda
Agroland: Jurnal Ilmu-ilmu Pertanian Vol 25, No 1 (2018)
Publisher : Universitas Tadulako
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (502.796 KB)
Agriculture is one of very important sectors supporting regional economy. Therefore, it is crucial for the regional government to develop existing potential agricultural sectors in its region. The research aimed at analyzing and descripting human resources potency of agricultural extension in Sigi district. The method of this research was designed qualitatively and analyzed descriptively aimed at depicting the research results entirely based on data that linked to the potency of agricultural human resources in Sigi district. The population of this research was purposively determined from the agricultural extension workers. Primary and secondary data were collected through observations, interviews, and researching documents related to the research. The human resources in Sigi district are potential in providing agricultural extension to farmers although not yet optimal due to their limited knowledge and education. This condition should lead to comprehensive training for the workers in order to support their tasks as the extension workers.The research also showed that another problem faced by them is limited accessibility resulted from lack of infrastructure and this affects the performance of the workers in the field. Keywords: Agriculture, farmer, and human resources.
Small And Medium-Sized Enterprises and The Application of Knowledge Management in Disaster Condition
Pricylia Chintya Dewi Buntuang;
Harnida Wahyuni Adda
Business Management Journal Vol 18, No 2 (2022): Business Management Journal
Publisher : Universitas Bunda Mulia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.30813/bmj.v18i2.3440
This study describes the knowledge management applied by small and medium-sized enterprises (SMEs) in both natural and non-natural disaster conditions. SMEs need innovation and creativity to maintain business continuity so the application of knowledge management is important as limited resources greatly affect it. Therefore SMEs need to innovate and show their creativity to get out of the slump caused by the disaster. This study used a quantitative approach by conducting statistical tests and comparative tests. This study involved 200 SMEs affected by natural and non-natural disasters as the population, while the sample size was based on the Slovin formula and was determined randomly. The results of the study showed that there were differences in the knowledge management applied by SMEs during natural and non-natural disaster conditions.
DAMPAK PROMOSI PROGRAM KATALOG CINTA PRODUK LOKAL SIGI TERHADAP PELAKU USAHA MIKRO DI KABUPATEN SIGI
Yuni Novita;
Fera Fera;
Pricylia Chintya Dewi
Indonesian Journal of Multidisciplinary on Social and Technology Vol. 1 No. 1 (2023)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (313.436 KB)
|
DOI: 10.31004/ijmst.v1i1.111
Promosi merupakan aktivitas penting untuk meningkatkan penjualan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Salah satu strategi promosi yang efektif untuk mempengaruhi keputusan pembelian konsumen menggunakan katalog produk, baik cetak maupun digital. Katalog tidak hanya menampilkan informasi produk namun juga mempromosikan keunggulan produk tersebut. Karenanya Pemerintah Kabupaten Sigi membuat program Katalog Cinta Produk Lokal Sigi yang bertujuan untuk meningkatkan promosi di bidang ekonomi khususnya bagi para pelaku UMKM. Metode yang digunakan dalam menganalisis masalah yang ada adalah metode kualitatif. Dampak program Katalog Cinta Produk Lokal Sigi memberikan pengaruh yang sangat baik bagi pelaku-pelaku usaha di Kabupaten Sigi, karena dengan adanya program tersebut membuat pendapatan mereka lebih meningkat dari sebelum adanya program katalog dan banyak dari kalangan-kalangan masyarakat bahkan perangkat- perangkat daerah yang mengetahui usaha mikro tersebut dari Katalog Cinta Produk Lokal Sigi.
Efektivitas Kinerja Pembelajaran Online (E-Learning) di Era New Normal
Pricylia Chintya Dewi Buntuang;
Erdiyansyah Erdiyansyah
Journal on Education Vol 5 No 4 (2023): Journal on Education: Volume 5 Nomor 4 Mei-Agustus 2023
Publisher : Departement of Mathematics Education
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/joe.v5i4.3897
The World Health Organization has declared Covid-19 as a pandemic that has posed a contemporary threat to humanity. This pandemic has successfully forced global shutdown of several activities, including educational activities, and this has resulted in tremendous crisis-response migration of universities with online learning serving as the educational platform. This study aims to determine the effectiveness of online learning (e-learning) performance in the new normal era in the learning process at Tadulako University. The population of this study were lecturers and students at Tadulako University, while the sampling was carried out simply randomly it is means the entire population has the opportunity to be sampled. Source of data in this research comes from primary data and secondary data. Data collection techniques through observation, interviews, and documentation. Data analysis was carried out interactively. The results of the study concluded that the higher education management at Tadulako University was mostly not ready to adopt an e-learning educational approach as an alternative to teaching and learning during COVID-19. This study also identified e-learning packages that were mostly adopted (WhatsApp forum, Zoom meeting, Google Classroom, Learning Management System, and Webinar) by institutions during COVID-19. The majority of staff and students do not agree to have easy access to computers. Staff and students also indicated their training needs on the use of the e-learning platform.
COACHING PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA BIDANG PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Erdiyansyah Erdiyansyah;
Pricylia Chintya Dewi Buntuang;
Idris Idris
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 2 (2023): Volume 4 Nomor 2 Tahun 2023
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/cdj.v4i2.16404
Pelaksanaan pengabdian ini dilandasi oleh masalah program kreativitas mahasiswa di Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tadulako yang masih sulit untuk bersaing di tingkat nasional. Berdasarkan hal tersebut, maka kegiatan pelatihan ini perlu dilakukan dengan tujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman mahasiswa yang akan mengikuti program kreativitas mahasiswa hingga ke tingkat nasional. Hasil pengabdian ini menggambarkan bahwa program kreativitas mahasiswa merupakan program yang dapat mendorong dan mengeksplorasi bakan dan minat mahasiswa melalui sebuah kompetisi yang ketat, sehingga pelatihan terhadap mahasiswa yang akan mengikuti program kreativitas mahasiswa sangat perlu dilakukan. Hasil pengabdian menunjukkan bahwa mahasiswa belum memiliki pengetahuan dan pemahaman terhadap pedoman program kreativitas mahasiswa sehingga berdampak pada kualitas proposal yang mereka buat.
SOSIALISASI PERAN KELOMPOK SADAR WISATA (POKDARWIS) DALAM PENGEMBANGAN PARIWISATA UNTUK PENINGKATAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DESA TOWALE KABUPATEN DONGGALA
Muzakir Muzakir;
Idris Idris;
Harnida Wahyuni Adda;
Darman Darman;
Pricylia Chintya Dewi Buntuang;
Agung Azzul Haq
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 4 (2023): Volume 4 Nomor 4 Tahun 2023
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/cdj.v4i4.19332
Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) merupakan salah satu unsur pemangku kepentingan yang berasal dari masyarakat yang tentunya memiliki peran strategis dalam mengembangkan serta mengelola potensi kekayaan alam dan budaya yang dimiliki suatu daerah untuk menjadi daerah tujuan wisata, khususnya di Desa Towale Kabupaten Donggala. Pengabdian ini memfokuskan pada pokok sosialisasi peran Pokdarwis dalam pengembangan pariwisata yang pada akhirnya meningfkatkan kesejahteraan masyarakat. Tahapan pengabdian ini terdiri dari pra dan pelaksanaan kegiatan pengabdian. Hasil pengabdian ini menunjukkan bahwa pengabdian ini telah memberikan pemahaman secara materi kepada peserta atau kelompok sadar wisata tentang pentingnya dan tahapan-tahapan dalam pengelolaan kepariwisataan. Setelah mengikuti materi sosialisasi, sebagian besar masyarakat atau kelompok sadar wisata memahami maksud dan tujuan dari pelaksanaan sosialisasi. Pengetahuan dan pemahaman tersebut dapat membekali kelompok sadar wisata untuk mengembangkan pariwisata di Desa Towale Kabupaten Donggala.
Influences of compensation and work environment on employee performance
Wiri Wirastuti;
Pricylia Chintya Dewi Buntuang;
Risnawati Risnawati
Jurnal Mantik Vol. 7 No. 4 (2024): February: Manajemen, Teknologi Informatika dan Komunikasi (Mantik)
Publisher : Institute of Computer Science (IOCS)
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.35335/mantik.v7i4.4500
This study examines the role of compensation and work environment in influencing employee performance at the Central Sulawesi Province Social Service. This study used a quantitative approach. The population was all employees at the Central Sulawesi Provincial Social Service with 35 people. The determination of the sample used a census technique, which means that the entire population is used as the sample. Data were collected by observing, distributing questionnaires, and tracking secondary data. Data analysis used a multiple regression technique to see the influence of the independent variable on the dependent variable. The results of this study showed that compensation and the work environment simultaneously influence employee performance at the Central Sulawesi Provincial Social Service. Meanwhile, compensation partially does not influence employee performance. On the other hand, the work environment influences employee performance at the Central Sulawesi Provincial Social Service