Claim Missing Document
Check
Articles

Improving Bottom Service Learning Outcomes Through The Ball Throwing Approach To Students Of State Middle School 37 Makassar Aldi Aldi; hikmad hakim; Arifuddin Usman; Muh. Adnan Hudain; Ians Aprilo
COMPETITOR: Jurnal Pendidikan Kepelatihan Olahraga Vol 16, No 2 (2024): June
Publisher : UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/cjpko.v16i2.61390

Abstract

The purpose of the study was to determine the improvement of learning outcomes of lower serves of bolavoli games through the approach of playing throwing balls to students of SMP Negeri 37 Makassar. This research is a class action research using several cycles (pre-cycle, cycle I and cycle II) and begins with a pre-cycle, to see an increase in student learning outcomes after being given a ball throwing game. The results showed that in the pre-cycle activities, the number of students who completed learning was 1 student or all students were not complete as many as 21 students or 5% of students were complete and 95% of students were not complete with an average learning outcome of 44.45. Cycle I the number of students who completed learning was 4 students and 18 students were not complete or as many as 18% of students were complete and 82% of students were not complete with an average learning outcome of 64.27, while in cycle II there was a significant increase in student learning completeness to 22 complete students or 100% with an average learning outcome of 87.18. The conclusion of the ball throwing game can improve the learning outcomes of the lower service of bolavoli in students of SMP Negeri 37 Makassar with an average increase in learning outcomes of 42.73.
Akurasi keterampilan pukulan groundstroke forehand atlet PELTI unior Pangkep Aprilo, Ians; Arfanda, Poppy Elisano; Mappaompo, M Adam; Awaluddin, Awaluddin; Putra, Tri Permana
Jurnal Ilmu Keolahragaan Vol 7, No 1 (2024): JURNAL ILMU KEOLAHRAGAAN
Publisher : Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26418/jilo.v7i1.79080

Abstract

Penelitian ini dilakukan karena pukulan groundstroke forehand adalah pukulan dasar dalam permainan tenis lapangan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengkaji bagaimana keterampilan pukulan groundstroke forehand pada atlet Pelti Junior Pangkep, serta untuk mencari rekomendasi yang tepat untuk meningkatkan model latihan pukulan groundstroke forehand. Subyek penelitian berjumlah 23 atlet Pelti Junior Pangkep dengan rentang usia 10-18 tahun berjenis kelamin laki-laki. Pada penelitian ini instrumen   tes yang digunakan adalah tes groundstroke forehand yang diadopsi dari Strand Wilson tahun1995. Tes   ini untuk mengukur tingkat keterampilan pukulan groundstroke forehand. Pengukuran keterampilan pukulan forehand groundstroke ini dilakukan dengan 10x pukulan, dengan hitungan poin diambil dari jatuhnya bola pada lapangan lawan sesuai dengan poin yang telah ditentukan yaitu 1-6.  Skor maksimal 60 dapat dicapai dengan   melakukan 10 pukulan forehand groundstroke. Tes ini dilakukan pada tanggal 23 Februari 2024 di lapangan Pelti Pangkep. Hasil dari pukulan groundstroke forehand atlet Pelti junior Pangkep dalam kategori tinggi 5 orang atau 21.74%, kategori sedang 11 orang atau 47.83% dan kategori rendah 7 orang atau 30.43%. Keterampilan pukulan groundstroke forehand atlet Pelti Junior Pangkep ada pada kategori sedang.
Shooting Accuracy of Sports Coaching Education Students: Goaling Game Practice Mappaompo, M. Adam; Aprilo, Ians; Arfanda, Poppy Elisano; Arga, Arga
ETDC: Indonesian Journal of Research and Educational Review Vol. 3 No. 3 (2024): June
Publisher : Education and Talent Development Center Indonesia (ETDC Indonesia)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51574/ijrer.v3i3.1995

Abstract

This study aimed to determine the effect of goal-setting game training and how effective it is in improving the shooting accuracy of extracurricular students at UPRI Sports Coaching Education. This study is an experimental design, involving two training groups throughout 16 meetings, one serving as a pretest and another as a posttest. We conducted this study for approximately one month to investigate the impact of goal-game training on the shooting accuracy of UPRI Sports Coaching Education students participating in extracurricular activities. The results demonstrated a significant impact of goal-setting game training on shooting accuracy, as evidenced by a statistical increase in the average pretest shooting accuracy from 25.80 points to 42.30 points for the treatment group and from 26.50 points to 33.20 points for the control group. The hypothesis test's significance value is less than 0.05. The conclusion is that goal-game training affects the shooting accuracy of extracurricular UPRI Sports Coaching Education students.
Perbandingan Produk Perangkat Pembelajaran Hasil Penerapan Blended Learning dan Dalam Jaringan Peserta PPG Sulawesi Selatan Aprilo, Ians; Arfanda, Poppy Elisano; Aksir, Muhammad Ilham
Seminar Nasional LP2M UNM SEMINAR NASIONAL 2023 : PROSIDING EDISI 8
Publisher : Seminar Nasional LP2M UNM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat efektifitas pembelajaran yang dilakukan pada mahasiswa PPG melalui pembelajaran blended learning dan daring learning. Subyek penelitian adalah mahasiswa PPG tahun ajaran 2022-2023. Intrument penelitian yang digunakan adalah instrument penilaian yang telah dikembangkan sesuai karakteristik pembelajaran abad 21. Instrument ini divalidasi oleh ahli dan melalui proses uji coba instrument. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan signifikan antara pendekatan blended learning dengan daring learning. Statistic hitung menyatakan bahwa nilai rerata pendekatan blended learning lebih tinggi daripada daring learning dengan selisih sebesar 4,6 poin. pembelajaran blended learning, dengan taraf signifikan 0.05.  Kata Kunci: blended learning, daring learning, PPG
Pelatihan Teknik Dasar Futsal pada Siswa SMA Negeri 1 Sinjai Mappaompo, M. Adam; Rizal, Andi; juhanis, juhanis; Arfanda, Poppy Elisano; Aprilo, Ians
Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat SEMINAR NASIONAL 2023:PROSIDING EDISI 1
Publisher : Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak – Pengabdian kepada masyarakat ini di laksanakan dalam bentuk pelatihan teknik dasar permainan Futsal pada siswa SMA Negeri 1 Sinjai.Kegiatan ini bertujuan untuk: (1) Mengajari anak-anak SMA Negeri 1 Sinjai dasar-dasar bermain futsal. (2). Agar siswa memahami pentingnya memahami metode bermain futsal, penting untuk mengukur kegembiraan dan respons mereka sepanjang pelatihan. (3). untuk mengetahui tingkat pemahaman siswa saat mengikuti program. (4). Untuk mengetahui adanya modifikasi kemampuan siswa SMA Negeri 1 Sinjai dalam mengikuti latihan teknik dasar futsal.Kegiatan program pengabdian kepada masyarakat ini dibagi atas dua kegiatan yaitu : (1) kegiatan penjelasan secara teori dilakukan selama satu hari yaitu menjelaskan cara pelaksanaan teknik dalam permainan Futsal dan (2) kegiatan praktek, dilakukan selama 5 hari. mempraktekkan secara langsung bentuk teknik Futsal.Hasil pengabdian kepada masyarakat menunjukkan bahwa  (1). Peserta dapat menerima informasi dengan antusias dan keterbukaan yang besar, sehingga dapat dicerna dengan baik oleh siswa dan dipraktekkan dengan semangat yang cukup. (2). Terjadi peningkatan yang signifikan pada pengetahuan dan pemahaman siswa mengenai futsal, khususnya pada gerakan-gerakan dasar yang dinilai sangat bermanfaat bagi mereka. (3) Meningkatkan kemampuan siswa SMA Negeri 1 Sinjai dalam melakukan gerak teknik dasar permainan futsal. (4) Peserta memahami bahwa informasi yang diberikan dapat memperluas pengetahuannya sehingga sangat membantu mereka untuk dapat meningkatkan prestasi siswa  khususnya dalam permainan Futsal.Kata kunci: Teknik Dasar, Permainan Futsal.
Implementasi Media Bantu Dalam Berlatih Menggiring Bola Dalam Permainan Sepakbola Pada Club SSB Remacob Gowa Mappaompo, M. Adam; Andi Rizal; Muh. Syahrul Saleh; Poppy Elisano Arfanda; Ians Aprilo; Iskandar; Juhanis
Jurnal Pengabdian Vol. 2 No. 2 (2023): Juli-Desember
Publisher : Bengkulu Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58222/jp.v2i2.311

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat ini di laksanakan dalam bentuk pengenalan dan pengetahuan tentang pelatihan   implementasi media bantu  dalam berlatih menggiring bola dalam permainan sepakbola pada club ssb remacob gowa. Kegiatan ini bertujuan untuk  mengembangkan teknik dasar menggiring bola melalui penggunaan media bantu,untuk  Meningkatkan kecepatan dan presisi dalam menggiring bola, Meningkatkan kepercayaan diri: Melalui latihan yang fokus pada penggunaan media bantu. Kegiatan program pengabdian kepada masyarakat ini dibagi atas dua kegiatan yaitu kegiatan penjelasan secara teori dilakukan selama satu hari yaitu menjelaskan tentang model pemanasan dalam sepakbola dan kegiatan praktek dan pelaksanaan dilakukan selama 5 hari. Hasil pengabdian kepada masyarakat menunjukkan bahwa para peserta dapat menerima materi Para peserta dapat menerima materi dan mampu mempraktekkan pelatihan  teknik dasar menggiring bola melalui media bantu  pada pemain Club SSB Remacob  dengan baik,Seluruh peserta dapat memperoleh informasi yang memadai tentang dasar-dasar menggiring bola dengan menggunakan media bantu yang akan digunakan,Meningkatnpengetahuan para pemain Club SSB Remacob Kab,Gowa tentang judul, menit, pemain, tujuan dalam setiap bentuk teknik dasar menggiring bola  melalui media bantu.Peserta memahami betapa berharga dan berwawasannya informasi yang ditawarkan
Why Are Traditional Games Good for The Physical Being? Arfanda, Poppy Elisano; Aprilo, Ians; Mappaompo, M. Adam; Arimbi, Arimbi; Muhammad, Heryanto Nur
ACTIVE: Journal of Physical Education, Sport, Health and Recreation Vol 13 No 1 (2024)
Publisher : Department of Physical Education, Sport, Health and Recreation

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/active.v13i1.78711

Abstract

This paper aims to increase the physical activity of children and adolescents with traditional games based on a literature review by analyzing relevant articles. Literature review obtained from. Google Scholar, Scopus, Science Direct, Web of Science, and Crossref with the keywords traditional games to physical activity and physical components. The literature used starts from 2014-2023. The literature search was carried out until December 2023. 49 articles were selected from the 200 articles found. From this literature, it is found that traditional games can have a physical influence, namely the development of gross and fine motor skills, the development of basic locomotor, non-locomotor, and manipulative movements, balance, speed, agility, accuracy, and endurance. Traditional games also influence character, namely training patience and perseverance, fostering imagination and creativity, problem-solving abilities, and fighting power. Meanwhile, moral influences are cooperation, honesty, responsibility, hard work, discipline, self-confidence, and tolerance. The social influence caused by traditional games is to establish social relationships and comfort.
PKM Coaching Clinic Teknik Shooting pada Pemain Sepakbola Klub Aruhu FC Sinjai Mappaompo, M. Adam; Usman, H. Arifuddin; Arfanda, Poppy Elisano; Aprilo, Ians; Rizal, Andi
Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat SEMINAR NASIONAL 2024:PROSIDING EDISI 1
Publisher : Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat ini di laksanakan dalam bentuk keterampilan teknik shooting pemain Club Aruhu FC Sinjai. Kegiatan ini bertujuan untuk Memberikan pelatihan intensif untuk meningkatkan keterampilan teknik shooting pemain Club Aruhu FC Sinjai.Meningkatkan pemahaman pemain tentang taktik serangan dan posisi shooting yang optimal dalam suatu pertandingan. Mengajarkan cara efektif menggunakan fasilitas dan peralatan latihan, bahkan dengan sumber daya yang terbatas.serta Meningkatkan motivasi pemain untuk aktif mengikuti latihan dan berpartisipasi penuh dalam kegiatan coaching clinic dan kegiatan praktek dan pelaksanaan dilakukan selama 5 hari. Hasil pengabdian kepada masyarakat menunjukkan bahwa para peserta atau pemain Club Aruhu FC sinjai dapat menerima materi dan mampu mempraktekkan pelatihan teknik dasar shooting bola ke gawang dengan baik Seluruh peserta dapat memperoleh informasi yang memadai tentang shooting bola ke gawang dengan menggunakan media bantu seperti tiang dan cuns yang akan digunakan.Meningkatkan pengetahuan para pemain Club Aruhu FC sinjai tentang judul, menit, pemain, tujuan dalam setiap bentuk teknik dasar shooting bola ke gawang
Coaching Clinik Teknik Dasar Passing Sepakbola Pada Club Bilopa Sinjai M.Adam Mappaompo; Ians Aprilo; Poppy Elisano Arfanda; Iskandar; Juhanis
Jurnal Bina Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5 No 1 (2024): Jurnal Bina Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Sekolah Tinggi Olahraga dan Kesehatan Bina Guna

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55081/jbpkm.v5i1.3400

Abstract

Passing merupakan salah satu unsur kunci dalam permainan sepak bola yang memainkan peran penting dalam mengontrol bola, menciptakan peluang gol, dan menjaga alur permainan. Kemampuan untuk melakukan passing dengan baik memerlukan kombinasi keterampilan teknis, visi permainan, dan pemahaman taktis, Passing tidak hanya menjadi tugas individual, tetapi juga harus diintegrasikan ke dalam sistem taktis tim. Setiap tim memiliki gaya bermainnya sendiri, dan passing harus menjadi bagian integral dari strategi keseluruhan. Pemahaman peran masing-masing pemain dalam mendukung taktik tim dapat meningkatkan efektivitas passing. Penguasaan teknik dasar passing di dalam Club Bilopa Sinjai menghadapi tantangan serius yang mencerminkan kondisi rendahnya keterampilan tersebut dalam permainan sepakbola. Langkah-langkah strategis dan perubahan yang diperlukan untuk meningkatkan kualitas teknik dasar passing juga dibahas sebagai solusi potensial Coaching Clinik ini dirancang sebagai respons terhadap tantangan rendahnya penguasaan teknik dasar passing di Club Bilopa Sinjai. Pada Coaching Clinik dilaksanakan metode ceramah, diskusi,Dengan melibatkan 18 pemain dalam program pelatihan ini, tujuan utama adalah memperbaiki keterampilan teknis individu, meningkatkan koordinasi tim, dan memberikan dasar yang kuat untuk mencapai hasil yang lebih baik dalam pertandingan, Hasil Coaching Clinik ini memberikan gambaran positif tentang potensi pengembangan teknik dasar passing di Club Bilopa Sinjai. Dengan dedikasi dan keterlibatan yang berkelanjutan, diharapkan klub akan terus melihat peningkatan dalam penguasaan teknik dasar dan prestasi tim secara menyeluruh.
Aerobik Dance: Gaya Hidup Aktif Meningkatkan Komponen Kebugaran Jasmani (Tinjauan Pustaka) Poppy Elisano Arfanda; Ians Aprilo; Arimbi; Nurliani; Ricardo Valentino Latuheru; Retno Farhana Nurulita
SEMINAR NASIONAL DIES NATALIS 62 Vol. 2 (2024): Prosiding Seminar Nasional UNM ke-63 2024
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini untuk melihat aerobik dance sebagai salah satu pilihan gaya hidup aktif masyarakat untuk meningkatkan kebugaran jasmaninya. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan menggunakan tinjauan pustaka dari beberapa penelitian sebelumnya dengan menggunakan kata kunci tunggal aerobik dance, gaya hidup aktif, kebugaran kardiovaskular, kelentukan, keseimbangan, kekuatan otot, ketepatan dan kebugaran jasmani, serta dengan menggabungkan dua atau lebih kata kunci. Literatur dikumpulkan melalui Google Scholar, Scopus, Science Direct, Web of Science dan Crossref. Hasil dari penelitian ini adalah aerobik dance merupakan salah satu gaya hidup aktif yang banyak dijalani oleh masyarakat yang mempengaruhi kebugaran jasmani. Aerobik dance merupakan salah satu rekomendasi gaya hidup aktif yang dapat meningkatkan kebugaran jasmani.