Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JUARA : Jurnal Olahraga

Persepsi Orangtua Terhadap Sekolah Sepakbola Mitra Surabaya Mochamad Ridwan; Bayu Budi Prakoso
JUARA : Jurnal Olahraga Vol 5 No 2 (2020): JUARA: Jurnal Olahraga
Publisher : STKIP Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (589.265 KB) | DOI: 10.33222/juara.v5i2.940

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk merumuskan standar kualitas Sekolah Sepakbola (SSB) berdasarkan persepsi orang tua agar SSB menjadi wahana aktivitas olahraga utama untuk anak. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Sebanyak 15 orang tua yang dipilih menggunakan accidental sampling, menyatakan bersedia melakukan wawancara terstruktur. Analisis data menggunakan empat tahap yaitu tabulasi data, reduksi data, penyajian data dan verifikasi/simpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada tiga indikator yang menjadi pertimbangan orang tua dalam memilih SSB, yaitu ketertarikan, karakteristik, dan kualitas SSB. Ketertarikan orang tua awalnya dipicu oleh alumnus SSB yang sukses menjadi pemain nasional. Selanjutnya jarak SSB dengan rumah menjadi pertimbangan paling penting karena berhubungan dengan cost and time yang dicurahkan orang tua kepada anak. Karakteristik SSB ditunjukkan oleh popularitas, sarana dan prasarana, pelatih dan pengelola, dan jumlah siswa SSB. Karakteristik tersebut selanjutnya dijadikan sebagai tolok ukur kualitas SSB layak untuk menjadi tempat anak-anak mereka berlatih. Kategori nilai untuk karakteristik SSB yang layak untuk anak mereka minimal adalah baik. Temuan ini penting dijadikan sebagai referensi SSB dalam pengembangan kulitas dan kinerja agar menjadi pilihan utama bagi orang tua dalam memilihkan SSB untuk anak mereka.
Co-Authors Abdul Rachman Syam Tuasikal Abdurrohman Muzakki Achmad Hasyim Ashari Achmad Rizanul Wahyudi Achmad Rizanul Wahyudi Advendi Kristiyandaru Agus Hariyanto Agus Hariyanto Ali Maksum ALIM SUMARNO Andi Mariono Anindya Mar'atus Sholikhah Anna Noordia Anung Priambodo Aprilia, Nabila Ardingga Dhea Kurniasari Arif Bulqini Arifin, Ahmad Zainul Arimbi Asokawati, Aisyah Putri Aulia Lita Pradina Azkian, Fahmi Bafirman HB Bambang Ferianto Tjahyo Kuntjoro Basuki , Basuki Bayu Agung Pramono BERNARD DJAWA Cendani Putri, Adelya Dwi Cipto Nugroho, Rico Armansyah Dita Yuliastrid Dwi Cahyo Kartiko Dwi Lorry Juniarisca Dyah Ayu Nur Sariyan Eri Barlian Estrella, Erwin O. Fajar Susetya Pambudi Faridha Nurhayati Febriyanti, Agnes Diona Fifukha Dwi Khory Firah, Maghfirah Salsabila Putri Firdaus Febri Arisetiyana FITHRONI, HIJRIN Frendy Aru Fantiro Giswa Nurunnisa Hamdani Hamdani Heryanto Nur Muhammad IRMA FEBRIYANTI Juniarisca, Dwi Lorry Khory, Fifukha Dwi Khusairi, Akhmad Kolektus Oky Ristanto Kuncoro, Bambang Ferianto Tjahyo Latifah, Nuraida Mahmudatul Liandro Wahyu Jati Prabowo Made Agus Wijaya Mawardani, Syalsabila Ira Miftah Fariz Prima Putra Mochamad Ridwan Mohammad Fathur Rohman Muhammad Iqbal NANANG INDRIARSA NANIK INDAHWATI Nanik Indahwati Ningati, Dinda Ayu Nining Widyah Kusnanik Nugraha, Testa Adi Nurhidayati, Anisa Pradana, Febryansah Gilang Aris Pradana, Priya Yoga Pratama, Choiriza Pratama, Tomy Putra Priadana, Benny Widya Prianggi, Yusuf Nanang PRIMANATA, DANI Purasara, Agung Rahman, Ali Ramadhani, Muhammad Rizki Riadi, Tiffany Jasmine Rohman Ardiansyah Prakoso Rohman, Moh. Fathur Rudi Rudi Saifuddin, Hasan Sasminta Christina Yuli Hartati Setiya Yunus Saputra SETIYO HARTOTO Shalihah, Nabilah Yaafi'ah Siti Amirohfatin Slamet Riyadi Sri Wicahyani Stania, Valia Sudarso Sudarso Sudarso Sudarso Sugianto Sugianto Sumaryanti Sumaryanti Suroto Suroto Suroto Taufik Rahman Usman, Arifuddin Utama, Rheynov Alfian Vega Candra Dinata Wahyu Indra Bayu Wibowo, Bayu Krisna Mukti Widi Ponco Utomo Widi Ponco Utomo Wiyli Yustanti Yulespana Qoriawan Zamahsyari Syayyif Al Fathi