Penelitian ini membahas tentang narkoba ataupun sejenisnya,serta membahas bagaimana peran seorang mahasiswa dalam membrantas penyebaran kasus narkotika ini.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah ketodi study pustaka,informasi yang dikutip di ambil dari berbagai sumber seperti jurnal,skripsi dan artikel-artikel yang relevan.Tujuan dari adanya penelitian ini adalah untuk mengetahui dan memberi tau kepada masyarakat bahwa para mahasiswa juga memiliki peran yang signifikan dalam membantu pembrantasan narkoba.Negara indonesia telah mengatur banyak pasal dalam UU terkait dengan sanksi bagi para pengguna narkoba,hal ini bertujuan supaya adanya efek jera bagi para pelaku dan supaya negara indonesia terebas dari masalah yang berkaitan dengan narkoba.