Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Keperawatan Abdurrab

ANALISIS TINDAKAN KELUARGA DALAM MENANGANI PASIEN ACUTE CORONARY SYNDROME (ACS) PRE HOSPITAL Novela Lyrizki; Safri Safri; Lita Lita
Jurnal Keperawatan Abdurrab Vol 4 No 1 (2020): Vol 4 No 1 Tahun 2020
Publisher : LPPM Universitas Abdurrab

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (217.736 KB) | DOI: 10.36341/jka.v4i1.1234

Abstract

ABSTRAK Acute coronary syndrome (ACS) merupakan penyakit yang mengancam kehidupan apabila tidak ditangani dengan cepat. Tindakan yang diberikan oleh keluarga kepada pasien ACS dengan tujuan mengurangi keluhan pada pasien yang menyebabkan penundaan untuk datang ke pelayanan kesehatan akan memperburuk keadaan pasien. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui analisis tindakan keluarga dalam menangani pasien ACS pre hospital di RSUD Arifin Achmad Provinsi Riau. Rancangan penelitian adalah kuantitatif deskriptif dengan jumlah populasi 119 dan sampel 34 orang dengan teknik consecutive sampling. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner dan dianalisis secara univariat. Hasil penelitian ini berdasarkan jumlah tindakan didapatkan 14 orang (41,2%) yang melakukan satu tindakan, dengan tindakan terbanyak adalah istirahat dan segera dibawa ke rumah sakit. Dengan penelitian ini diharapkan keluarga mampu melakukan tindakan yang tepat dengan mengistirahatkan pasien dan segera membawa pasien ke pelayanan kesehatan dengan segera. Kata kunci : Acute Coronary Syndrome (ACS), Pelayanan kesehatan, Tindakan keluarga
Co-Authors AA Sudharmawan, AA Adnyani Asak, Putu Rani Alfiansyah, Farhan Andri Sulistyani Anisa Arifin Anita Lukman Ariostar, Ariostar Arneliwati Aulia, Prina Putri Azzahra Nursantyendo Putri BENNI ISKANDAR Busnawir Busnawir Deci Ratnawardani Dian Wijayanti DWI YULIANTI Edi Cahyono Edwil Longdong, Marcelino Paul Effendi, Joni ESTER NAIBAHO Farid, Monika Fitria Fifi Oktaviani Fitri Amelia FITRI ESI OKTA WULANSARI Gamya Tri Utami Genny G Sari Hamid, Firdaus Hapzi Ali Haruna, Nadyah Hasbullah Hasbullah Herlina Herlina Herny Nurhayati Hidayah, Rodhiatul I Dewa Putu Nyeneng I Ketut Sucita Indriati, Ganis Iswandir Iswandir Joni Efendi, Joni Judrah, Muh. Jumaini, Jumaini Juniar Ernawaty Kartika Hapsari Sutantiningrum Kemas Imron Rosadi Kusumo Drajad Sutjahjo Lahming, Lahming Larasati Inayah Lestari, Esa Lestari, Nita Yulidia Lisa Andriani Lita Lita Longdong, Marcelino Paul Edwil Manurung, Hamzah Manurung, Saroha Mashita Dewi Mimi Aisyah Mochammad Hatta Muhammad Fadil Muryan Awaludin Norma Yuliana Saragih Novela Lyrizki Nur Izzati Hasanah Okla Elfitri Patang Patang, Patang Puteri Utami, Intan Rahma Nugroho Ramadhany, Achmad Reni Zulfitri Resti Rulfima Sari Rika Tri Puspita Riri Novayelinda Risa Nur Pajri Ds Rismadefi - Woferst Rita Intan Permatasari Rizki Yunita Sari Sari, Delima Saur Costanius Simamora Setiadi Setiadi Setiadi Setiadi Sofiana Nurchayati Solly Aryza Sri Wahyuni Suasa Suasa Sultan, Andi Rofian Surboyo, Meircurius Dwi Condro Susi Erianti Syahrul Syahrul Tutik Siswanti Uyuni, Wardatul Veny Elita Wan Nishfa Dewi Wandira, Marya Nasti Wasisto Utomo Widia Lestari Widya Fandri Yesicha, Chelsy Yohannes Firza Yolanda, Risky Rati Yulia Irvani Dewi Yunisman Roni Zebua, Martalena