Articles
Penerapan Data Mining menggunakan Association Rules untuk Mendukung Strategi Promosi Universitas Nusantara PGRI Kediri
Hariri, Fajar Rohman;
Ramadhani, Risky Aswi
Prosiding SNATIKA Vol 4 (2017): Prosiding Snatika (Seminar Nasional Teknologi, Informasi, Komunikasi dan Aplikasinya)
Publisher : LPPM STIKI Malang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Persaingan di dalam dunia bisnis ini sangat ketat , khususnya dalam mempromosikan perguruan tinggi. Setiap kampus berusaha memberikan fasilitas yang terbaik. Oleh karena itu setiap kampus berusaha mencari strategi yang tepat untuk mempromosikan kampusnya. Menurut para pengembang untuk menemukan suatu strategi yang dapat menentukan strategi pemasaran dalam mempromosikan perguruan tinggi dengan memaksimalkan pelayanan kepada masyarakat. Salah satu teknik yang dipakai dalam penerapan Data Mining adalah di dalam bidang promosi. Bila sasaran promosi tidak ditentukan secara baik, dalam arti tidak diupayakan mencari sasaran promosi yang potensial, maka hanya akan menghabiskan banyak waktu dan biaya yang seharusnya bisa diminimalisir melalui pemilihan target promosi yang baik. Penelitian kali ini akan mengimplementasikan metode Association Rule Apriori dalam menganaliasa hubungan daerah dan minat mahasiswa terhadap suatu prodi pada Universitas Nusantara PGRI Kediri, sehingga dapat memberikan rekomendasi wilayah promosi.
SISTEM KONTROL FREKUENSI PUTAR MOTOR PADA COOLING PAD MENGGUNAKAN METODE FUZZY TSUKAMOTO
Istiqlaliyah, Hesti;
Ramadhani, Risky Aswi
Simetris: Jurnal Teknik Mesin, Elektro dan Ilmu Komputer Vol 8, No 2 (2017): JURNAL SIMETRIS VOLUME 8 NO 2 TAHUN 2017
Publisher : Universitas Muria Kudus
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (210.245 KB)
|
DOI: 10.24176/simet.v8i2.1564
Coolpad difungsikan untuk mencegah laptop mengalami overhead. Penggunaaan coolpad hampir sama dengan penggunaan laptop. Yang menjadi permasalahan aalah suhu laptop setiap daetik tidak sama, jika coolpad berbupar sama terus akan boros di penggunaan listrik,sedangkan listrik coolpad berasal dari usb laptop.Untuk menghemat listrik. Diperlukan sebuah teknologi dimana perputara cooling pad dapat disesuaikan dari suhu laptop, kecepatan frekuensi, dan, sumber frekuensi.Dengan memanfaatkan Fuzzy Tsukamoto Variabel Suhu laptop, Kecepatan Frekuensi, dan sumber Frekuensi akan diolah sehinggah membentuk beberapa Rule. Rule tersebut akan diolah lagi ke proses Defuzzikasi, setelah proses defusikasi maka akan ditemukan frekuensi putar coolpad yang dihasiskan oleh Sistem Control.
A new technology on translating Indonesian spoken language into Indonesian sign language system
Risky Aswi Ramadhani;
I Ketut Gede Dharma Putra;
Made Sudarma;
Ida Ayu Dwi Giriantari
International Journal of Electrical and Computer Engineering (IJECE) Vol 11, No 4: August 2021
Publisher : Institute of Advanced Engineering and Science
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.11591/ijece.v11i4.pp3338-3346
People with hearing disabilities are those who are unable to hear, resulted in their disability to communicate using spoken language. The solution offered in this research is by creating a one way translation technology to interpret spoken language to Indonesian sign language system (SIBI). The mechanism applied here is by catching the sentences (audio) spoken by common society to be converted to texts, by using speech recognition. The texts are then processed in text processing to select the input texts. The next stage is stemming the texts into prefixes, basic words, and suffixes. Each words are then being indexed and matched to SIBI. Afterwards, the system will arrange the words into SIBI sentences based on the original sentences, so that the people with hearing disabilities can get the information contained within the spoken language. This technology success rate were tested using Confusion Matrix, which resulted in precision value of 76%, accuracy value of 78%, and recall value of 79%. This technology has been tested in SMP-LB Karya Mulya on the 7th grader students with the total of 9 students. From the test, it is obtained that 86% of students stated that this technology runs very well.
Detecting Indonesian ambiguous sentences using Boyer-Moore algorithm
Risky Aswi Ramadhani;
I Ketut Gede Darma Putra;
Made Sudarma;
I.A.D. Giriantari
TELKOMNIKA (Telecommunication Computing Electronics and Control) Vol 18, No 5: October 2020
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.12928/telkomnika.v18i5.14027
Ambiguous sentences are divided into 3 types namely phonetic, lexical, and grammatical. This study focuses on grammatical ambiguous sentences, grammatical ambiguous sentences are ambiguities that occur due to incorrect grammar, but this ambiguity will disappear once it is used within a sentence. Ambiguous sentences become a big problem when they are processed by a computer. In order for the computer to interpret ambiguous words correctly, this study seeks to develop detection of Indonesian ammbiguous sentences using Boyer Moore algorithm. This algorithm matches ambiguous sentences that are inserted as input with the data set. Then the sentence is being detected whether it contains ambiguous sentences, by calculating the percentage of similarity using cosine similarity method. Cosine similarity system is able to find out the meaning of the sentence. In the data set, the number of ambiguous sentences that can be collected is 50 words. The 50 words consist of ambiguous words data, ambiguous sentences, and ambiguous sentence meanings. This system trial was carried out for 200 times and the accuracy level was 0.935, precision was 0.9320, and Recall was 0.8. While the F-Measure was 0.8061. While the speed for word search 0.003275 seconds.
ANALISIS PEMANFAATAN JEJARING SOSIAL UNTUK PENENTUAN KONSENTRASI MAHASISWA DENGAN METODE SOCIAL NETWORK ANALYSIS (Studi Kasus: Universitas Nusantara PGRI Kediri)
Risky Aswi R;
Wing Wahyu Winarno;
M. Rudianto Arief
Telematika Vol 8, No 2: Agustus (2015)
Publisher : Universitas Amikom Purwokerto
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (390.146 KB)
|
DOI: 10.35671/telematika.v8i2.394
Analisis pemanfaatan jejaring sosial untuk penentuan konsentrasi mahasiswa dengan metode sosial network analysis. Tujuan dibangun sistem ini untuk menentukan konsentrasi mahasiswa dengan pendekatan Sosial Network Analisis Studi Kasus Jejaring Sosial Facebook dan mampu memanfaatkan facebook sebagai alat untuk menentukan konsentrasi mahasiswa jurusan teknik informatika menjadi tiga bagian yaitu pemrograman, jaringan, dan multimedia. Batasan yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian ini hanya berlaku pada mahasiswa yang memiliki akun facebook. Penelitian ini menggunakan Social Network Analysis untuk mencari between centrality.Pada tahap pertama setiap akun akan dilihat relasinya setelah itu hubungan antar akun akan dimasukan ke node XL dan akan menghasilkan between centrality. Mahasiswa yang melanjutkan proses selanjutnya adalah mahasiswa yang nilai betweent centralitynya 85% teratas. Setelah itu akan ditambahkan variabel group yang digunakan untuk mengkelompokan peminatan, dan ditambahkan variabel nilai akademis untuk menguatkan pendapat yang diperoleh sebelumnya.Dengan cara melihat between centrality dan menambahkan variabel group untuk membagi siswa sesuai konsentrasi, dan memabahkan variabel nilai akademik untuk memperkuat pendapat. Sosial network analysis terbukti dapat menentukan konsentrasi mahaiswa. Facebook dapat digunakan sebagai alat untuk menentukan konsentrasi mahasiswa, konsentrasi mahasiswa dibagi menjadi pemrograman, jaringan, dan multimedia.
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PRAKTEK KERJA LAPANGAN TERINTEGRASI MENGGUNAKAN WEB SERVICE
Teguh Andriyanto;
Risky Aswi R
Simetris: Jurnal Teknik Mesin, Elektro dan Ilmu Komputer Vol 7, No 2 (2016): JURNAL SIMETRIS VOLUME 7 NO 2 TAHUN 2016
Publisher : Universitas Muria Kudus
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (672.226 KB)
|
DOI: 10.24176/simet.v7i2.767
Universitas Nusantara PGRI Kediri (UN PGRI Kediri) merupakan salah satu perguruan tinggi yang ada di Kota Kediri memiliki beberapa fakultas salah satunya yaitu Fakultas Teknik. Dalam kurikulum Prodi Sistem Informasi, yang berada dibawah Fakultas Teknik, terdapat mata kuliah Praktek Kerja Lapangan (PKL) yang dilaksanaman pada semester VII. Proses pendaftaran dan pelaporan PKL saat ini masih dilakukan secara manual yang menimbulkan kendala bagi Ketua Prodi Sistem Informasi untuk melakukan pemilihan/penugasan dosen pendamping PKL dan monitoring proses PKL serta lambatnya proses pembualan laporan hasil PKL oleh bagian administrasi Prodi. Untuk mengatasi permasalahan tersebut dalam penelitian ini dirancang dan dibangun Sistem Informasi Praktek Kerja Lapangan (SIM PKL) yang terintegrasi dengan data Sistem Informasi Akademik UN PGRI Kediri menggunakan RESTFul Webservice. Hasil penelitian ini adalah software aplikasi Sistem Informasi Praktek Kerja Lapangan (SIM PKL) berbasis web menggunakan bahasa pemrograman php dan databse MySql. Kata kunci: praktek kerja lapangan, RESTFul, web service.
IMPLEMENTASI GRAPH COLORING DALAM PEMETAAN KECAMATAN DI KABUPATEN KEDIRI
Risky Aswi Ramadhani
Simetris: Jurnal Teknik Mesin, Elektro dan Ilmu Komputer Vol 7, No 2 (2016): JURNAL SIMETRIS VOLUME 7 NO 2 TAHUN 2016
Publisher : Universitas Muria Kudus
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (368.01 KB)
|
DOI: 10.24176/simet.v7i2.789
Kabupaten Kediri adalah kabupaten yang cukup berkembang, bahkan saat ini perkembangan kabupaten Kediri tergolong pesat. Kabupaten Kediri memiliki 26 kecamatan, kecamatan tersebut saling terhubung. Hubunngan antar kecamatan ini yang akan mempengaruhi perkembanganya. Pada saat ini kabupaten Kediri melakukan pembangunan yang pesat. Pembangunan kabupaten Kediri dilaksanakan pada kecamatan yang memiliki letak yang strategis, mudah diakses oleh kecamatan disekitarnya. Kecamatan yang memliki degree banyak maka kecamatan tersebut bisa dijadikan proritas pengembngan kabupaten Kediri. Karena kecamatan yang memiliki degree banyak pasti sangat mudah diakses oleh kecamatan disekitarnya. Dengan memanfaatkan metode graph coloring jumlah vertek dan edgee yang ada pemerintah kabupaten Kediri dapat mengetahui posisi setiap kecamatan dengan mudah dan mengetahui ke strategisan setiap kecamatan. Setelah dilakukan pencarian degree terbanyak maka pemerintah kabupaten Kediri dapat melakukan pembangunan pada kecamatan tersebut. Dengan melakukan pembangunan pada kecamatan yang memiliki degree terbanyak (strategis), pembangunan pusat ekonomi, kesehatan dan pendidikan akan dilakukan pada kecamatan tersebut akan berimbas pada kecamatan disekitarnya, selain itu kecamatan yang memiliki degree banyak sangat mudah diakses oleh kecamatan disekitarnya. Kata kunci: edgee , graph coloring, pemetaan, vertex.
Stemming Algorithm for Indonesian Signaling Systems (SIBI)
Risky Aswi Ramadhani;
I Ketut Gede Darma Putra;
Made Sudarma;
Ida Ayu Dwi Giriantari
International Journal of Engineering and Emerging Technology Vol 5 No 1 (2020): January - June
Publisher : Doctorate Program of Engineering Science, Faculty of Engineering, Udayana University
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.24843/IJEET.2020.v05.i01.p11
The Indonesian Language Sign System (SIBI) is a medium used by deaf people to communicate with the wider community. SIBI is Indonesian that is presented by hand. The sentence structure (morphology) of SIBI is the same as the Indonesian language, SIBI also recognizes the prefix, principal and suffix sign word. This research discusses how to make stemming for SIBI, the algorithm used for stemming is Nazief Adiri. Stemming for SIBI separates input sentences, words through the Text Processing process. Then the word in Stemming so that it can be separated into prefix, main, and suffix words. After stemming, the words obtained in indexing can find the right SIBI, by using ID. Good stemming must pay attention to Indonesian Morphology. The number of words used for this stemming trial is 50 words. By using the Confusion Matrix method found 0.94% accuracy, 93% recall, and 84% precision.
PERANCANGAN SISTEM DIAGONOSA PENYAKIT HEPATITIS MENGGUNAKAN METODE KNN
Risky Aswi Ramadhani;
Risa Helilintar;
Siti Rochana
ILKOM Jurnal Ilmiah Vol 9, No 2 (2017)
Publisher : Teknik Informatika Fakultas Ilmu Komputer Univeristas Muslim Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.33096/ilkom.v9i2.129.145-152
Indonesia merupakan negara yang terletak di khatulistiwa, sehingga Indonesia beriklim tropis. Negara yang beriklim tropis sering mendapatkan permasalahan yaitu adanya penyakit menular seperti Hepatitis. Pada saat ini di dunia diperkirakan terdapat kira-kira 350 juta orang pengidap (carier) HBsAg, sedangkan di Indonesia Penderita Hepatitis mencapai 2,9 juta. Untuk menyelesaikan persoalan ini perlu dilakukan pengobatan dan pencegahan. Penelitian ini akan membuat sistem yang mengenali gejala penderita Hepatitis menggunakan metode K-NEAREST NEIGHBOR. Untuk mendiagnosa digunakan beberapa variabel yaitu muntah minimal tiga kali, demam 3 hari berturut-turut, warna mata kuning, BAK kuning teh, badan lemas, nafsu makan menurun, dan nyeri perut atas. Hasil diagnosa system ditunjukan pada data testing ini pasien no 246 memiliki jarak paling dekat dengan pasien no 241, pasien 241 positiv menderita hepatitis jadi dapat diputuskan bahwa pasien 246 menderita hepatitis.