Claim Missing Document
Check
Articles

Found 36 Documents
Search

ANALISIS POTENSI BAHAYA DI PT. XYZ PADA PROYEK JETTY PLTMGU LOMBOK PEAKER DENGAN MENGGUNAKAN METODE HAZARD AND OPERABILITY STUDIES (HAZOP) C. Elisa Martina Katili; Iksan Adiasa; Andi Muhammad Fiqri Achmad; Iwan Ahmad Jumari
Jurnal Industri dan Teknologi Samawa Vol 6 No 1 (2025): EDISI 11
Publisher : Program Studi Teknik Industri Universitas Teknologi Sumbawa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36761/jitsa.v6i1.5405

Abstract

PT. XYZ merupakan BUMN yang bergerak pada bidang jasa konstruksi yang melakukan pembangunan pelabuhan dermaga yang digunakan sebagai tempat bersandarnya kapal barang bermuatan gas yang merupakan bahan bakar pembangkit listrik utama pada PLTMGU Lombok Peaker. Berdasarkan hasil observasi, ditemukan potensi bahaya yang dapat menyebabkan kecelakaan seperti pekerjaan berada di bawah crane yang berpotensi menyebabkan kecelakaan apabila tali yang digunakan terputus. Jika tidak segera ditangani dapat menyebabkan pekerja mengalami cidera yang berujung pada kecacatan fisik bahkan dapat mengakibatkan kematian. Penelitian ini menggunakan metode Hazard and Operability Study (HAZOP) dengan tujuan mengidentifikasi bahaya yang timbul akibat dari kecelakaan kerja serta memberikan usulan perbaikan untuk meminimalisir risiko kecelakaan kerja. Hasil dari penelitian ini didapatkan 5 potensi bahaya yang ada yaitu 40% berada pada risiko extreme, 40% pada risiko high, dan 20% pada risiko medium. Usulan rekomendasi perbaikan yaitu memberikan arahan dan memastikan pekerja telah menggunakan APD, melakukan perbaikan pada keadaan lapangan, memberikan arahan dan saran untuk melaksanakan pekerjaan berdasarkan SOP yang benar sesuai dengan anjuran dari HSE. Diharapkan dari penelitian ini dapat meminimalisir risiko terjadinya kecelakaan kerja di PT. XYZ pada proyek Jetty PLTMGU Lombok Peaker sehingga pekerja dapat bekerja dengan aman.
ANALISIS POTENSI BAHAYA UNTUK MEMINIMALISIR KECELAKAAN KERJA MENGGUNAKAN METODE HAZOP (HAZARD AND OPERABILITY STUDY) DI PT. PEMBANGUNAN PERUMAHAN (PERSERO) TBK Fitri Junianti; Rianti Indah Lestari; Iksan Adiasa; Siti Nuraisah A. Manaap
Jurnal Industri dan Teknologi Samawa Vol 6 No 1 (2025): EDISI 11
Publisher : Program Studi Teknik Industri Universitas Teknologi Sumbawa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36761/jitsa.v6i1.5406

Abstract

PT. Pembangunan Perumahan (Persero) Tbk merupakan yang bergerak di bidang perencanaan dan konstruksi bangunan yang berfokus pada pembangunan gedung bertingkat, jalan, jembatan, bendungan dan irigasi, serta pembangkit listrik. Salah satu proses pembangunan yang dilakukan adalah proyek pembangunan Bendungan Tiu Suntuk paket II yang ada di Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Berdasarkan hasil observasi, ditemukan adanya potensi bahaya yang dapat menyebabkan kecelakaan kerja. Hal ini dapat menyebabkan pekerja mengalami cidera yang berujung pada kecacatan fisik bahkan dapat mengakibatkan kematian. Penelitian ini menggunakan metode Hazard and Operability Study (HAZOP) dengan tujuan mengidentifikasi dan menganalisis bahaya yang timbul akibat dari kecelakaan kerja serta memberikan usulan perbaikan untuk meminimalisir risiko kecelakaan kerja. Hasil penelitian didapatkan pada proses shotcrete didapatkan 8 kegiatan yang berpotensi membahayakan di PT. PP (Persero) Tbk dengan 37,5 % potensi bahaya dengan tingkat risiko rendah, 37,5 % potensi bahaya dengan tingkat risiko tinggi, 25 % potensi bahaya dengan tingkat risiko ekstrim. Rekomendasi perbaikan yaitu perlu membuat mengatur penjadwalan untuk pelatihan K3 membuat SOP dan worksheet penggunaan APD di area kerja serta menggunakan APD yang lengkap sesuai pekerjaan yang dilakukan. Diharapkan dari penelitian ini dapat meminimalisir risiko terjadinya kecelakaan kerja di PT. PP (Persero) Tbk sehingga pekerja dapat bekerja dengan selamat.
EVALUATION OF THE QUEUE SYSTEM OF A DRIVING LICENSE APPLICATION AT KEPOLISIAN SUMBAWA BESAR Hermanto, Koko; Ruskartina, Eki; Adiasa, Iksan; Hudaningsih, Nurul; P, Gipari Royen; Harizahayu, Harizahayu
BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 17 No 1 (2023): BAREKENG: Journal of Mathematics and Its Applications
Publisher : PATTIMURA UNIVERSITY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (386.472 KB) | DOI: 10.30598/barekengvol17iss1pp0383-0390

Abstract

A driving License (SIM) is a card that a motorized vehicle driver must own to prove the eligibility to drive a motorized vehicle. There are still many drivers who do not have a SIM. One of the reasons drivers don't apply for a driving license is because they object to follow every procedure in making a driver's license, which takes a long time and causes long queues every day. The application for a driver's license in a city or district is only in one place, namely at the City Police. As a result, many applicants apply for a driver's license in the queue system. This problem also occurs in the SIM-making service system at the Sumbawa Police Station. Therefore, this study aims to evaluate the queuing system for SIM-making services at the Sumbawa Besar Resort Police using the queuing theory method. There are two types of submissions in applying for a SIM, namely a new application and an application for an extension of a SIM, and the queuing system model used is Single Channel-Multi Phase. There are three phases in applying for a new SIM: the registration phase, photo phase, and test phase. Meanwhile, the application for a SIM extension has two steps: registration and photos. Based on the results of the analysis, the use of one service in each phase has not been optimal in overcoming the number of queues in the new SIM application process because there is still a steady-state (ρ) greater than one and the number of applicants is still queuing in the system, namely on Monday (phase test), Wednesday (test phase) and Friday (photo phase and test phase). Therefore, it is proposed to add one more service on that day and phase so that the stadium condition (ρ) is less than one and there is only one applicant in the queue (Lq).
PERANCANGAN ALAT PEMBUAT PAVING BLOCK DARI LIMBAH SAMPAH PLASTIK DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN ERGONOMI DAN METODE KANSEI ENGINEERING Adiasa, Iksan; Aldrin; Fauzi, Rival; Lestari, Fitri
Jurnal Ilmiah Teknik Industri Vol. 11 No. 3 (2023): Jurnal Ilmiah Teknik Industri : Jurnal Keilmuan Teknik dan Manajemen Industri
Publisher : Program Studi Teknik Industri, Fakultas Teknik Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24912/jitiuntar.v11i3.26296

Abstract

Plastic is a well-known product that is often found everywhere. The existence of plastic in Indonesia is very important for Indonesian people. However, increasing plastic consumption causes an increase in plastic waste produced. The resulting result is that the environment is dirty and of course unhealthy. One way to reduce plastic waste is to process it into paving blocks with high selling value. However, the current tools are not ergonomic and risk causing workers to experience work-related illnesses. Therefore, it is necessary to design tools that are more ergonomic. This study aims to design a tool for making plastic waste paving blocks using an ergonomic and Kansei Engineering approach. The ergonomics approach aims to obtain the dimensions of the tool that will be designed to suit the dimensions of the human body as the user. Kansei Engineering aims to get the wishes of potential tool users for the plastic waste paving block making tools they will use. The results obtained by the user's wishes are easy to use, easy to move, colorful, bright in color, striking, thick and the design is obtained according to the user's body dimensions. Offers of tools designed to increase the productivity of making paving blocks from plastic waste and user comfort in using them.
Penguatan Karakter melalui Budaya Religius dan Nasionalis dalam meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Sekolah Dasar Abubakar, Abubakar; Hudaya, Chairul; Adiasa, Iksan
Ainara Journal (Jurnal Penelitian dan PKM Bidang Ilmu Pendidikan) Vol. 4 No. 3 (2023): Ainara Journal (Jurnal Penelitian dan PKM Bidang Ilmu Pendidikan)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengembangan Sumberdaya Wilayah (elrispeswil)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54371/ainj.v4i3.307

Abstract

Penelitian ini membahas penguatan karakter siswa melalui budaya religius dan nasionalis dalam peningkatan prestasi belajar Pendidikan Agama Islam siswa sekolah dasar di Kecamatan Bolo. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh budaya religius dan budaya nasionalis dalam meningkatkan prestasi belajar Pendidikan Agama Islam serta menganalisis faktor pendukung dan penghambat dalam peningkatan prestasi Pendidikan Agama Islam belajar melalui budaya religius dan nasionalis siswa sekolah dasar di Kecamatan Bolo. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode gabungan penelitian kuantitatif dan kualitatif (mixed methods). Metode pengumpulan data menggunakan metode pengamatan dan penyebaran kuisioner. Populasi penelitian berjumlah 65 siswa, terdiri dari SDN Inpres Rasabou 2 dan SDN Inpres Rato di Kecamatan Bolo. Prosedur pengambilan sampel penelitian ini menggunakan semua dari jumlah populasi yang ada karena jumlahnya kurang dari 100. Kesimpulan dari penelitian ini bahwa besarnya pengaruh penguatan karakter budaya religius dan nasionalis terhadap peningkatan prestasi belajar Pendidikan Agama Islam siswa sekolah dasar yaitu 27,46% sedangkan 72,54% artinya terdapat faktor penghambatnya.
SOSIALISASI DAN PELATIHAN PEMBUATAN PAVING BLOCK DARI LIMBAH SAMPAH PLASTIK DI DESA LABUHAN KABUPATEN SUMBAWA Adiasa, Iksan; Aldrin; Julkarnain, M.; Mashabai, Ismi; Robban, Farisan; Esabella, Shinta
Jurnal Abdi Insani Vol 11 No 2 (2024): Jurnal Abdi Insani
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/abdiinsani.v11i2.1347

Abstract

Sumbawa is an area that has minimal waste processing, especially plastic. Processing plastic waste needs to be done to prevent freezing, especially on beaches. This is because plastic waste is waste that is difficult to decompose. One of the areas that produces a lot of plastic waste in Sumbawa is Labuhan Village. Therefore, efforts need to be made to minimize the amount of waste in Labuhan Village by processing it into paving blocks. The aim of this service activity is to provide outreach and training on making paving blocks from plastic waste. This is done to improve the human resources of the Village Community in minimizing existing Plastic Waste. The method used is through socialization, delivery of material and direct question and answer discussions to the community and direct training related to making plastic paving blocks. Before carrying out the training, the community was given pretest questions and ended with post-test questions. The results obtained from this activity are an increase in the ability of village residents to process plastic waste into paving block products. This can be seen from the increase in public understanding by 68% as seen from the comparison of the pretest and post-test results. Apart from that, the community is also able to directly instill the process of making paving blocks from plastic waste, so that the community can utilize this understanding by making it independently and making it a side business in minimizing the accumulation of plastic waste. This community service activity is able to provide understanding and abilities to village residents in processing plastic waste into paving blocks.