cover
Contact Name
Hamidi
Contact Email
jmpi@unram.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
jpmpi@unran.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota mataram,
Nusa tenggara barat
INDONESIA
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA
Published by Universitas Mataram
ISSN : -     EISSN : 26555263     DOI : -
Core Subject : Education,
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA (JPMPI) |e-ISSN: 2655-5263| merupakan Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat dan penerapan Ipteks yang memuat publikasi hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat, model atau konsep dan atau implementasinya dalam rangka peningkatan partisipasi masyarakat dalam pembangunan, pemberdayaan masyarakat atau pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat. Jurnal Pengabdian Magister Pendidika IPA diterbitkan oleh Program Studi Magister Pendidikan IPA Program Pascasarjana Universitas Mataram, terbit 2 (dua) kali setahun yaitu bulan Juli dan Bulan Desember.
Arjuna Subject : -
Articles 1,560 Documents
Pendampingan Praktek Budidaya Maggot Sebagai Sumber Protein Pakan Ayam Buras Tamzil, Mohammad Hasil; Indarsih, Budi; Jaya, I Nyoman Sukartha; Haryani, Ni Ketut Dewi
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 2 (2025): April-Juni 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i2.11689

Abstract

This community service aims to provide additional knowledge and skills about the maggot cultivation system to members of the Istiqomah Dasan Cermen chicken farmer group, Sandubaya, Mataram city. This activity was held through collaboration between members of the Istiqomah chicken farmer group and the Community Service Team of the Faculty of Animal Husbandry, University of Mataram. Community service activities were carried out using lecture methods, discussions, implementation of practices and direct inspections of group cages. The materials provided were the breeding system, maggot egg hatching, maggot rearing and maggot harvesting. All series of activities went smoothly, and all participants followed carefully. Through this activity, all members of the Istiqomah chicken farmer group gained additional knowledge and skills about the maggot production system for chicken feed. It can be concluded that this community service activity went smoothly and met the targets and objectives.
Sosialisasi Sistem Pemeliharaan Ayam untuk Menghasilkan Daging dan Telur Organik di Lembah Hijau Desa Ijobalit, Labuhan Haji Lombok Timur Tamzil, Mohammad Hasil; Sarjan, Muhamad; Kisman; Iqbal, Muhammad Syamsu; Lestari, Dewi Putri; Dewi, Suprayanti Martia
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 1 (2025): Januari-Maret 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i1.11709

Abstract

This community service program aims to enhance understanding of the poultry farming system for producing organic meat and eggs in the Lembah Hijau of Ijobalit Village, Labuhan Haji, East Lombok. This initiative was conducted in collaboration with the Sustainable Development Resources Institute (LSPB), the University of Mataram, and the Lembah Hijau Tourism Park Management of Ijobalit Village, East Lombok. The program was implemented through lectures, discussions, and direct field assessments of land with the potential for organic poultry farming. The activities proceeded as planned.
Peningkatan Kapasitas Mahasiswa melalui Edukasi Instalasi Listrik Efisien Energi dan Pengukuran Intensitas Cahaya Sesuai Standar Muljono, Agung Budi; Nrartha, I Made Ari; Sultan, Sultan; Nababan, Sabar; Harjian, Muhammad Rivaldi; Ginarsa, I Made; Adnyani, Ida Ayu Sri; Sasongko, Sudi Mariyanto Al; Yadnya, Made Sutha
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 2 (2025): April-Juni 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i2.11710

Abstract

Permasalahan konsumsi energi listrik yang tidak efisien menjadi tantangan penting dalam dunia teknik dan pendidikan. Mahasiswa sebagai calon teknisi dan tenaga ahli perlu dibekali keterampilan dalam menerapkan prinsip efisiensi energi secara praktis, salah satunya melalui instalasi listrik yang tepat guna. Melalui kegiatan pelatihan oleh laboratorium-KBK sistem tenaga Jurusan Teknik Elektro bertujuan meningkatkan kapasitas mahasiswa dalam memahami dan menerapkan sistem pencahayaan yang efisien melalui edukasi teoritis dan praktik pengukuran intensitas cahaya (lux) berdasarkan standar. Kegiatan dilakukan dalam bentuk pelatihan, praktik lapangan, pengukuran lux, dan simulasi instalasi. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan pemahaman konseptual dan keterampilan teknis mahasiswa. Hasil pengukuran intensitas pencahayaan yang telah dilakukan pada ruang laboratorium sistem tenaga peserta melakukan simulasi untuk mengetahui distribusi pencahayaan. Menggunakan Software DIALux-evo memberikan hasil nilai distribusi lux pada setiap area tampak atas dan visualisasi secara 3D. Kegiatan ini menunjukkan pentingnya integrasi edukasi teknis dengan praktik lapangan sebagai strategi penguatan kapasitas mahasiswa dalam bidang ketenagalistrikan.
Global Volunteering Exchange: Upaya Konservasi Mangrove Berbasis Masyarakat di Pantai Cemara, Desa Lembar Selatan, Lombok Barat Diamahesa, Wastu Ayu; Dwi Hari Setyono, Bagus; Abidin, Zaenal; Idris Affandi, Rangga; Dwina Angga, Prayogi; Azhar, Fariq; Batun Citra Rahmadani, Thoy; Sumsanto, Muhammad; Diniariwisan, Damai; Hadzriil Jeeffry , Ku
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 2 (2025): April-Juni 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i2.11713

Abstract

This international mangrove conservation program implemented a Community-Based Participatory Action Research (CBPAR) approach at Cemara Beach, West Lombok, addressing 57% mangrove loss over the past decade. The collaboration between Universitas Mataram (Indonesia) and Universiti Teknologi MARA (Malaysia) engaged 35 participants (20 students, 13 lecturers, and 2 local farmers) in rehabilitating 0.5 hectares of degraded coastal area through strategic planting of 200 Rhizophora mucronata seedlings. The three-phase methodology included: (1) Pre-activity ecological surveys and stakeholder coordination, (2) Implementation combining theoretical training (mangrove ecology, planting techniques) and hands-on planting sessions with 1.5m spacing optimization, and (3) Post-activity evaluation through participant questionnaires and focus group discussions. Key innovations included experiential learning modules and the development of an Implementation Agreement for sustained institutional collaboration. Results demonstrated 82% seedling survival after 3 months, with 92% participant competency improvement in mangrove management. The program successfully integrated local knowledge (via "Relawan Mangrove" farmers' group) with academic expertise, creating a replicable model for coastal rehabilitation. Challenges identified included the need for extended training duration (recommended 50% longer) and enhanced safety protocols for future iterations. Strategic impacts aligned with SDGs 14 (Life Below Water) and 17 (Partnerships), establishing a transnational conservation network while enhancing community resilience. The initiative's success is documented through: (1) peer-reviewed publications in Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, (2) institutional social media dissemination, and (3) formalized monitoring frameworks for long-term ecological assessment.
Edukasi Pedoman Gizi Seimbang Dalam Menu Berbuka Puasa Ramadan Kusmiyati; Rasmi, Dewa Ayu Citra; Sedijani , Prapti; Khairuddin
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 2 (2025): April-Juni 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i2.11737

Abstract

Tujuan kegiatan ini untuk mendorong konsumsi gizi berbuka puasa yang sehat dan seimbang sesuai anjuran pedoman gizi seimbang. Sasaran kegiatan ini adalah mahasiswa program studi Pendidikan Biologi yang sedang mengambil matakuliah pilihan Ilmu Gizi pada semester genap tahun ajaran 2024/2025. Kegiatan ini diawali dengan diskusi dan tanya jawab materi pokok pedoman gizi seimbang tentang tumpeng gizi seimbang dan isi piringku, selanjutnya setiap mahasiswa diberikan tugas menerapkan materi pedoman gizi seimbang dalam kehidupan sehari-hari dengan menyusun menu makan berbuka puasa Ramadan sesuai yang di konsumsi selama 1 minggu. Pembahasan tentang menu harian hanya dilihat secara kualitatif tentang macam makanan yang dikonsumsi dan tanpa menghitung jumlahnya. Hasil pengamatan menu harian berbuka puasa mahasiswa selama satu minggu sudah mengikuti ajuran gizi seimbang isi piringku. Konsumsi gizi seimbang tercermin dari susunan pangan sehari-hari yang mengandung zat gizi sesuai kebutuhan tubuh dan memperhatikan keanekaragaman konsumsi pangan. Dapat disimpulkan, mahasiswa telah menerapkan konsumsi gizi berbuka puasa yang sehat dan seimbang sesuai anjuran pedoman gizi seimbang.
Penyuluhan Inovasi Produk Perikanan melalui Peran Sentral Perempuan untuk Mendukung Kemandirian Ekonomi Pesantren Putri di Bandar Lampung Noor, Huriyatul Fitriyah; Jati, Ciptaning Weargo; Septi Malidda Eka Putri; Henky Mayaguezz
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 2 (2025): April-Juni 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i2.11740

Abstract

Pesantren (Islamic boarding schools) play a vital role not only asreligious educational institutions but also as agents of community-basedeconomic development. This outreach program on fishery product innovation,conducted in a female pesantren in Bandar Lampung, aimed to enhance theeconomic capacity of the institution through the empowerment of women. Theprogram covered materials on local fishery potential, innovative processingtechniques, business management, and environmental sustainability. It wasdelivered through presentations, group discussions, hands-on practice, androle-playing methods. The results showed significant improvement inparticipants’ knowledge and skills in processing and managing fisheryproducts, along with heightened awareness of the central role of women inpesantren-based economic development. This initiative proved effective infostering entrepreneurship among women in the pesantren environment andserves as a strategic effort to promote institutional economic self-reliance. Thismodel is expected to be replicable in other pesantren as part of inclusive andsustainable local economic development
Perencanaan Proses Produksi Pada Usaha Gula Aren Di Medas Taman Sari Lombok Barat Ilhamudin, Muhamad; Weni Retnowati; Rusminah Hs; Sarifudin Serif; Mukmin Suryatni
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 2 (2025): April-Juni 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i2.11742

Abstract

Pengabdian ini ditujukan bagi pelaku usaha gula aren Medas Taman Sari Lombok Barat, agar mereka dapat mengembangkan kemampuannya dalam hal mengelola kegiatan produksi dan mengelola proses produksinya. Penyampaian materi dalam kegiatan ini dengan memberikan materi dalam bentuk penyuluhan pentingnya manajemen produksi. Selain itu, penyampaian materi juga dilengkapi dengan diskusi. Kegiatan dilakukan pada bulan Mei 2025 dengan metode penyuluhan, tanya jawab, dan diskusi. Jumlah peserta kegiatan adalah 20 orang yang terdiri dari pelaku usaha gula aren, di Medas Desa Taman Sari. Proses kegiatan berlangsung lancar dan kondusif, materi penyuluhan relevan dengan masalah dan kebutuhan saat ini. Banyak muncul pertanyaan ataupun persoalan yang diajukan peserta, yang kadang-kadang dijawab oleh peserta lainnya, sehingga proses kegiatan ini menjadi sangat partisipatif. Kegiatan seperti ini perlu dilanjutkan di masa datang untuk membantu meningkatkan pengetahuan masyarakat dalam mengelola usahanya
Peningkatan Kemampuan Mahasiswa ITPA dalam Analisis Data Pertanian melalui Pelatihan Data Mining dengan Google Colab Febriansyah; Muntari, Siti; S Prawira, Nanda
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 2 (2025): April-Juni 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i2.11745

Abstract

In the era of precision agriculture and information digitalization, the ability to manage and analyze large-scale data (big data) has become a strategic competency, especially in addressing the challenges of modern agriculture. One of the main issues faced by vegetable farmers in the partner community area is the difficulty in accurately predicting harvest yields due to the lack of data-driven analysis based on historical records. In fact, substantial data on production, climate, and market prices are available but have not been optimally utilized, either by farmers or by agricultural students as future professionals in the field. Initial observations indicate that students of the Institut Teknologi Pagar Alam (ITPA) lack sufficient understanding and skills in applying data mining methods to extract meaningful information from agricultural data. This community service activity was designed to improve data literacy and technical skills among ITPA students through training on data mining techniques using Google Colab. Google Colab was chosen as it supports Python programming execution in a cloud computing environment without the need for local software installation, and it enables collaboration and efficiency in processing large datasets. The training involved 10 students, divided into two sessions covering an introduction to data mining concepts, agricultural dataset processing, and the implementation of classification and clustering algorithms. Post-training evaluation showed a significant improvement in both conceptual understanding and practical abilities among participants. This training is expected to enable students to become drivers of digital transformation in the agricultural sector through more strategic use of data.
Gerakan Sehat Tanpa TB: Edukasi Kekebalan dan Cek Kesehatan di Dusun Dasan Bawak, Desa Lelede Pauzan, Pauzan; Pertiwi, Ajeng Dian; Halid, Idha
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 2 (2025): April-Juni 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i2.11755

Abstract

Tuberculosis (TB) remains one of the major public health issues in Indonesia, particularly in rural areas with limited access to healthcare services and medical information. The activity titled "Healthy Movement Without TB: Immunity Education and Health Check-Up" was conducted in Dusun Dasan Bawak, Lelede Village, as a promotive and preventive effort to curb the spread of TB. This program included community education on the importance of the immune system in fighting TB infection, promotion of clean and healthy living habits, and free health check-ups covering basic medical examinations and TB symptom screening. The implementation methods involved interactive lectures and direct examinations by medical personnel. The results showed an increase in community knowledge regarding TB and the importance of maintaining a strong immune system, as well as high enthusiasm in participating in the health check-ups. This intervention is expected to be an initial step toward creating a more health-conscious community that actively participates in TB prevention.
Aplikasi Limbah Sayuran Sebagai Sosialisasi Pupuk Organik Cair Pada Tanaman Padi Gogo Yelfi Yana , Linda Br Jabat; Lutfi Henderlan , Harahap; Miyarnis
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 2 (2025): April-Juni 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i2.11765

Abstract

Mitra dari kegiatan pelatihan adalah kelompok tani padi dan masyarakat di Kelurahan Lobusona, Kecamatan Rantau Selatan, Kabupaten Labuhanbatu. Saat ini petani di Kelurahan Lobusona cenderung memilih menggunakan pupuk kimia dari pada pupuk organik. Penyebabnya adalah karena kandungan hara pupuk kimia lebih tinggi, mudah diperoleh secara instan dan harga yang tinggi. Kesulitan mendapatkan pupuk kandang saat musim tanam membuat petani harus tergantung terhadap pupuk kimia yang mahal, sehingga petani mencoba mencari jalan keluar mengurangi ketergantungan terhadap pupuk kimia. Kegiatan pelatihan dilaksanakan pada tanggal 29 April 2025 diikuti oleh 30 peserta. Pelatihan dilaksanakan dengan cara pemaparan materi mengenai MOL limbah sayuran. beberapa solusi yang coba ditawarkan kepada petani tersebut yaitu: memberikan informasi dan penyuluhan bagi petani mengenai pentingnya peran dan kandungan MOL terutama limbah sayuran, serta manfaat penggunaan MOL limbah sayuran terhadap produksi padi.