Claim Missing Document
Check
Articles

Found 34 Documents
Search

PENDAMPINGAN MANAJEMEN SANITASI MCK KOMUNAL, ECOPRINT, CROWDFUNDING, DAN TANGGAP BENCANA DI KELURAHAN PASIRKRATONKRAMAT Auza'i, Mochammad Achsan; Zakiyya, Hariana Reksa; Rachmah, Anindya Ghaida; Humam, Arsy Alfan; Azaroh, Fika; Abdalla, M. Ulil Abshor; Fitriana, Dina; Riskiyani, Maulida; Yuliana, Novi; Faizah, Isyfinila; Salsabilla, Fanisa
ABDIMAS ALTRUIS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 8, No 2 (2025): Oktober 2025
Publisher : Universitas Sanata Dharma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24071/aa.v8i2.11250

Abstract

The condition of home toilets that are no longer functioning since the tidal flood and flood disasters has made communal toilets one of the sanitation solutions in Pasirkratonkramat Village, since sanitation is a very important need that must be met. Effective management of communal toilets can maximize the benefits that can be felt by the community. KKN 60 UIN Gusdur carries out assistance in the management of toilet management and procurement of administrative support equipment, a sign of appeal to maintain financial transparency and maintain the cleanliness of the toilets. Activities to advance children's creativity, Eco Print, are carried out at SDN Pasirsari 01 classes 4 and 5. The irony of the flood disaster occurred and inundated the former Pasirsari area, 511 residents took refuge in three evacuation posts. KKN 60 UIN Gusdur ensures that it opens crowdfunding for logistical package assistance that was successfully distributed to 60 non-evacuated families in three RTs and carries out information management and logistics management of flood disaster evacuation posts for one-way information management and distribution of evacuation logistics that are even and comprehensive.
Sikap Konsumen Muslim terhadap Produk Ramah Lingkungan dalam Perspektif Maqashid Syariah Fitriana, Dina; Kamarullah, Hasbi
Al-Hisbah Jurnal Ekonomi Syariah Vol 5 No 1 (2025): Jurnal Al Hisbah
Publisher : Institute Agama Islam Tafaqquh Fiddin Dumai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57113/his.v5i1.434

Abstract

This study analyzed Muslim consumer attitudes towards environmentally friendly products from a Maqashid Syariah perspective in Balangan Regency. The problem addressed was the lack of in-depth understanding of how Islamic values influence sustainable consumption behavior. A quantitative approach using a survey method was employed, involving 150 Muslim respondents. Data were collected through structured questionnaires and analyzed using descriptive statistics. The findings indicated that Muslim consumers in Balangan Regency demonstrated a moderate understanding of Maqashid Syariah, high environmental awareness, high perception of the value of environmentally friendly products, and a high intention to purchase environmentally friendly products. These results suggest that Maqashid Syariah serves as a strong ethical foundation in shaping positive awareness and intentions among Muslim consumers towards sustainable products. The study concludes that the internalization of religious values, particularly Maqashid Syariah, plays a significant role in driving ecologically responsible consumption behavior.
Penggunaan Scrapbook sebagai Media Reflektif untuk Mengembangkan Literasi Visual Siswa dalam Pembelajaran Sosiologi di Tingkat SMA Utami, Patrisia Rahayu; Rihatiningsih, Septi; Fitriana, Dina; Utami, Tri; Yunianti, Reni Kartini Kristin Dian
EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN Vol 7, No 5 (2025): Oktober
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/edukatif.v7i5.8566

Abstract

Pembelajaran sosiologi di sekolah masih didominasi pendekatan tekstual sehingga belum mengoptimalkan pengembangan literasi visual dan kemampuan reflektif siswa. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan penerapan media scrapbook sebagai media reflektif untuk meningkatkan literasi visual dalam pembelajaran sosiologi di SMA Negeri 2 Temanggung. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan pengumpulan data melalui angket terbuka, wawancara semi-terstruktur, dan analisis dokumen hasil karya scrapbook siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan scrapbook meningkatkan motivasi, kreativitas, dan kemampuan analisis sosial siswa. Persentase keterampilan mengorganisasi informasi sosial meningkat dari 44,4% menjadi 88,9%; menafsirkan fenomena sosial secara visual dari 50% menjadi 91,7%; kreativitas visual dari 52,8% menjadi 91,7%; dan refleksi kritis dari 41,7% menjadi 86,1%. Scrapbook juga mendorong keterlibatan aktif dan kolaboratif siswa dalam mengaitkan konsep sosiologi dengan pengalaman nyata. Simpulan penelitian menunjukkan bahwa scrapbook efektif sebagai media reflektif untuk mengembangkan literasi visual dan berpikir kritis siswa dalam pembelajaran sosiologi.
MENINGKATKAN PERKEMBANGAN KOGNITIF ANAK USIA DINI MELALUI ALAT PERMAINAN EDUKATIF (APE) Fitriana, Dina
JCE (Journal of Childhood Education) Vol 5 No 2 (2021): (Journal of Childhood Education) September-Februari
Publisher : Universitas Islam Lamongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30736/jce.v5i2.726

Abstract

Perkembangan merupakan suatu perubahan yang berlangsung seumur hidup dengan bertambahnya struktur dan fungsi tubuh yang lebih kompleks dalam kemampuan gerak kasar, gerak halus, bicara dan bahasa serta sosialisasi dan kemandirian Perkembangan Kognitif adalah suatu proses berfikir yaitu kemampuan untuk menghubungkan, menilai dan mempertimbangkan suatu kejadian atau peristiwa. Potensi kognitif ditentukan pada saat konsepsi (pembuahan ) namun terwujud atau tidaknya tergantung dari lingkungan dan kesempatan yang diberikan. Untuk mengetahui pengertian dari Alat Permainan Edukatif serta mengetahui bagaimana pelaksanaan penerapan pembelajaran dalam meningkatkan aspek kognitif melalui APE yang dikembangkan TK Mutiara Lamongan. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif menggunakan teknik pengumpulan data dengan wawancara dan observasi. Yang menjadi subjek dari penelitian ini adalah anak kelompok A usia 4-5 tahun di TK Mutiara Lamongan. Bermain peran membuat anak berkemampuan sosial. Sambil bermain peran ikut belajar berbagi, belajar mengantri atau bergiliran, dan berkomunikasi dengan teman-temannya. Kemampuan mengelola emosi, termasuk untuk memahami perasaan takut, kecewa, sedih, marah dan cemburu. Anak akan belajar mengelola dan memahami perasaan-perasaan tersebut. mengasah kreativitas dan disiplin, biasanya anak akan mengambil peraturan dan pola hidupnya sehari- hari dan kebiasaan si anak atau orang tua bahkan orang dewasa di lingkungan terdekat anak. Jadi dengan bermain peran tersebut anak dapat memilih alat permainan edukatif sesuai dengan peran yang dipilih. Setelah melakukan kegiatan bermain peran dan bermain menggunakan alat permainan edukatif membuat anak lebih semangat dan senang saat belajar.
Pentingnya Pendidikan Anak Usia Dini Bagi Tumbuh Kembang Anak Fitriana, Dina; Jihansyah, Imas; Luthfillah, Mohammad
JCE (Journal of Childhood Education) Vol 6 No 2 (2022): (Journal of Childhood Education) September-February
Publisher : Universitas Islam Lamongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30736/jce.v6i2.1427

Abstract

Pendidikan Anak Usia Dini disini dimaksudkan (ditujukan) untuk menjadikan anak usia dini menjadi anak yang lebih bisa menjadi penerus bangsa dan berguna bagi masyarakat. Disini banyak cara pembelajaran anak usia dini yang dijelaskan oleg para peneliti-peneliti nasional dan internasional. Salah satu diantaranya adalah pembelajaran berbasis edutainment yang disana menjelaskan bahwa anak usia dini adalah pembelajaran yang menyenangkan juga tidak membosankan, maksud disini adalah agar anak usia dini tidak terlalu tegang dalam pembelajaran yang telah diajarkan oleh para pengajar. Tujuan penelitian pada anak usia dini adalah agar kita mengetahui bagaimana kesulitan pembelajaran pada anak usia dini, dan bisa menjadikan anak usia dini lebih paham dengan pembelajaran yang dimaksud. Dengan memberikan pendidikan pada anak kita dapat menjadikan anak kita menjadi anak yang Produktif, Kreatif, dan Inovatif. Pendidikan pada anak usia dini pada dasarnya meliputi seluruh upaya dan tindakan yang dilakukan pendidik dan orang tua dalam proses perawatan, pengasuhan dan pendidikan pada anak dengan menciptakan aura dan lingkungan dimana anak dapat mengeksplorasi pengalaman yang memberikan kesempatan kepadanya untuk mengetahui dan memahami pengalaman belajar yang diperolehnya dari lingkungan, melalui cara mengamati, meniru dan bereksperimen yang berlangsung secara berulang-ulang dan melibatkan seluruh potensi dan kecerdasan anak.
Efektivitas Pemberian Reward Melalui Metode Token Ekonomi Untuk Meningkatkan Kedisiplinan Anak Usia Dini 4-6 Deniati, Ernia; Jayanti, Diana Dwi; Fitriana, Dina; Jihansyah, Imas
JCE (Journal of Childhood Education) Vol 7 No 1 (2023): JCE (Journal of Childhood Education) Maret-Agustus 2023
Publisher : Universitas Islam Lamongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30736/jce.v7i1.1698

Abstract

Penelitian ini berjudul Efektivitas pemberian reward melalui metode token economy untuk meningkatkan kedisiplinan anak usia dini 4-6 tahun. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui efektivitas pemberian reward melalui metode token economy untuk meningkatkan disiplin anak usia dini. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, dengan menggunakan desain eksperimen one group pre-test post-test. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas A dan B di RA Al-Ma’ruf Mojoranu Dukuhagung Tikung Lamongan yang berjumlah 14 orang. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Paired sample test. Penelitian ini dilakukan selama 23 hari yaitu 7 hari pre-test, 13 hari treatment token economy, dan 7 hari post-test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan antara pre-test dan post-test. skor post-test lebih tinggi dari skor pre-test. Hal ini juga membuktikan bahwa pengujian hipotesis melalui uji Paired sample dengan SPSS 26 menunjukkan Sig 0,00 yaitu kurang dari 0,05. Artinya H0 ditolak dan Ha diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pemberian reward melalui metode token economy efektif untuk meningkatkan kedisiplinan anak usia dini 4-6 tahun di RA Al-Ma'ruf Mojoranu Dukuhagung Tikung Lamongan
Edu Parenting sebagai Sarana Sosialisasi Pengetahuan dan Pemahaman Orang Tua Terhadap Gizi Seimbang Anak Usia Dini Erina, Erina; Jayanti, Diana Dwi; Fitriana, Dina; Jihansyah, Imas
JCE (Journal of Childhood Education) Vol 7 No 2 (2023): JCE (Journal of Childhood Education) September-February
Publisher : Universitas Islam Lamongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30736/jce.v7i2.1932

Abstract

This study entitled "Edu-parenting as a means of disseminating knowledge and understanding of parents on balanced nutrition for early childhood at SPS Roudlotul Jannah". This was motivated by the knowledge and understanding of parents regarding balanced nutrition for early childhood which has an important role for children because it will affect their growth and development. As an educational institution which was also a place for children to grow and develop, the school should also anticipate this by organizing an educational parenting activity as a means of disseminating knowledge and understanding of balanced nutrition for early childhood, so that parents can provide optimal and appropriate balanced nutrition consumption patterns for their children. Based on preliminary study conducted by researchers, it was known that the average parents at SPS Roudlotul Jannah, who was the participant in this research, still didn’t have optimal knowledge and understanding of balanced nutrition according to the needs of the child's body. This study used a descriptive qualitative approach and is a type of field research with 10 subjects. The results of this study indicated that the edu parenting activities carried out on April 4, 2023 can be used as a means of socializing parental knowledge and understanding of balanced nutrition for early childhood which can be seen from the inscreasing of : (1) new knowledge and understanding of balanced nutrition for early childhood, and (2) the commitment and awareness of parents regarding the provision of balanced nutrition for children after participating in edu-parenting activities.
Analisis Pengaruh Beban Kerja dan Stres Kerja terhadap Work-Life Balance Mahasiswa yang Bekerja: Analysis of the Effect of Workload and Work Stress on the Work-Life Balance of Working Students Kamarullah, Hasbi; Fitriana, Dina
Jurnal Manajemen Bisnis dan Kesehatan Vol. 2 No. 2 (2025): Volume. 2 No.2 2025
Publisher : Edu Berjaya Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70817/jmbk.v2i2.48

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Beban Kerja dan Stres Kerja terhadap Work-Life Balance pada Mahasiswa yang Bekerja. Menggunakan pendekatan kuantitatif, data dikumpulkan melalui kuesioner dari 33 responden. Analisis data dilakukan dengan regresi linier berganda menggunakan perangkat lunak SPSS 27. Hasil uji kualitas data menunjukkan bahwa seluruh instrumen penelitian valid dan reliabel. Uji asumsi klasik mengindikasikan bahwa model regresi memenuhi asumsi normalitas dan tidak terdapat multikolinearitas serta autokorelasi. Namun, uji heteroskedastisitas Glejser menunjukkan adanya heteroskedastisitas pada variabel Stres Kerja. Hasil analisis regresi linier berganda menunjukkan bahwa secara parsial, Beban Kerja tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap Work-Life Balance (Sig. 0.528), sementara Stres Kerja berpengaruh signifikan negatif terhadap Work-Life Balance (Sig. 0.000). Secara simultan, Beban Kerja dan Stres Kerja secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap Work-Life Balance (Sig. 0.000). Koefisien determinasi yang disesuaikan (Adjusted R Square) sebesar 0.368 menunjukkan bahwa 36.8% variasi Work-Life Balance dijelaskan oleh Beban Kerja dan Stres Kerja, sementara sisanya dijelaskan oleh faktor-faktor lain di luar model. Temuan ini menggarisbawahi pentingnya pengelolaan Stres Kerja untuk meningkatkan Work-Life Balance karyawan.
UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS) MENGGUNAKAN METODE DEMONSTRASI PADA SISWA KELAS IV SDN 01 RASAU JAYA Fitriana, Dina; Utami, Tri
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol. 12 No. 2 (2024): Desember 2024
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46368/jpd.v12i2.2683

Abstract

Abstract: This research aims to (1) determine the improvement in the quality of social studies learning using the demonstration method for class IV students at SD Negeri 01 Rasau Jaya. (2) determine the increase in social studies learning outcomes using the demonstration method for class IV students at SDN 01 Rasau Jaya. This research is Classroom Action Research (PTK). The test subjects in this research were Class IV 14 students. This research carried out research procedures using two research cycles, namely cycle I and cycle II. The data analysis technique used is (1) assessing formative tests. (2) assessing learning completeness. (3) assessing the completeness of the learning process. The conclusions in this research are 1) Learning by demonstration has a positive impact in improving student learning achievement which is marked by an increase in student learning completeness in each cycle, namely pre-cycle with a score of 62 in the incomplete category, cycle I with a score of 71, 67 in the incomplete category, and cycle II with a score of 88.57 in the complete category. (2) Learning outcomes in pre-cycle, cycle I and cycle II have increased. Keywords: Learning Outcomes, Social Sciences, Demonstration Methods Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui peningkatan kualitas pembelajaran IPS menggunakan metode demonstrasi pada siswa kelas IV SD Negeri 01 Rasau Jaya. (2) mengetahui peningkatan hasil belajar IPS menggunakan metode demostrasi pada siswa kelas IV SDN 01 Rasau Jaya. Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek ujicoba dalam penelitian ini Kelas IV sejumlah 14 siswa. Penelitian ini melaksanakan prosedur penelitian dengan menggunakan dua siklus penelitian yakni siklus I dan siklus II. Teknik analisis data yang digunakan adalah (1) menilai tes formatif. (2) menilai ketuntasan belajar. (3) menilai ketuntasan proses pembelajaran. Kesimpulan dalam Penelitian ini adalah 1) Pembelajaran dengan demonstrasi memiliki dampak positif dalam meningkatkan prestasi belajar siswa yang ditandai dengan peningkatan ketuntasan belajar siswa dalam setiap siklus, yaitu prasiklus dengan skor 62 kategori belum tuntas, siklus I dengan skor 71, 67 kategori belum tuntas, dan siklus II dengan skor 88,57 kategori tuntas. (2) Hasil belajar pada prasiklus, siklus I dan siklus II mengalami peningkatan.Kunci: Hasil Belajar, IPS, Metode Demonstrasi
Fun English: Pelatihan Kemampuan Komunikasi Berbahasa Inggris bagi Siswa SMK Fitriana, Dina; Alviaderi Novianti; Dani Rahmadani; Emma Malia; Novandy Adhitya; Wawa Puja Prabawa
aksararaga Vol. 5 No. 1 (2023): Jurnal Pengabdian Aksara Raga
Publisher : STKIP Pasundan Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37742/aksararaga.v5i1.77

Abstract

Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah guna memberikan pengalaman belajar bahasa Inggris, memotivasi siswa untuk belajar bahasa Inggris serta menumbuhkan semangat siswa dalam belajar bahasa Inggris sebagai sarana berkomunikasi bagi siswa/i SMK. Kegiatan pelatihan ini dilakukan secara luring dengan bertempat di SMK Pasundan 3 Kota Bandung yang melibatkan 25 siswa/i SMK Kelas X Jurusan Multimedia. Dari hasil pelatihan didapatkan bahwa di era sekarang ini kemampuan berbahasa Inggris sebagai sarana berkomunikasi sangatlah penting. Pembelajaran Bahasa Inggris yang menyenangkan dapat menumbuhkan minat, motivasi serta semangat siswa SMK untuk belajar bahasa Inggris lebih mendalam.