Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Innovative: Journal Of Social Science Research

Analisis Perilaku Konsumen Dan Pengaruhnya Terhadap Minat Menggunakan E-Wallet Di Indonesia : Literature Review Eliza, Rispa; Z, Zulkifli; Syafwandi, Syafwandi; Fitria, Lailani
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 4 No. 3 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research (Special Issue)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v4i3.12063

Abstract

Fenomena transaksi non-tunai dimulai pada awal tahun 2000-an di Indonesia namun masifnya penerapan hal tersebut baru terasa satu atau dua dekade kemudian serta di percecpat pasca pandemi covid-19. Perilaku konsumen dan pengaruhnya terhadap minatpun menjadi salah satu yang terdampak dari hal tersebut khususnya dalam hal penggunaan e-wallet di Indonesia. Metode penelitian ini adalah literatur review yaitu menganalisa data dari database google scholar dan informasi lainnya yang terkait. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan dilihat dari tersebarnya lokasi analisa perilaku konsumen dan minat penggunaan e-wallet di beberapa tempat di Indonesia. Walaupun saat ini nilai persentase selama tiga tahun dari 2021 hingga 2023 adalah berkisar di angka rata-rata 64%, namun tidak menutup kemungkinan transaksi tunai akan sedikit demi sedikit tergerus menjadi transaksi non-tunai. Oleh sebab itu, besar harapan penulis bahwa jikapun transaksi non-tunai semakin banyak dan mudah untuk digunakan namun tetap saja penggunaan tunai tetap diperlukan dalam beberapa hal tertentu sehingga terjadi keseimbangan antara penggunaan tunai maupun non-tunai kedepannya.
Analisis Harga, Manfaat, Dan Norma Subyektif Terhadap Minat Menggunakan E-Wallet Fitria, Lailani; Eliza, Rispa; Syafwandi, Syafwandi; Z, Zulkifli
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 4 No. 6 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v4i6.15360

Abstract

Abstract Research was conducted to find out about prices, benefits and subjective norms regarding interest in using e-wallets. The data analysis method is descriptive qualitative, namely finding out topics, news and articles related to the variables above using references from Google Scholar and Mendeley. The research results show that the price variable has an influence on 470 respondents who are dominated by the city of Pekanbaru. Furthermore, the perception of benefits was 346 respondents located each in Denpasar as many as 90 people and North Sumatra as many as 256 people. And the subjective norms were 837 consisting of 210 respondents using TAM, 427 respondents using TAM UTAU while 200 respondents in Bandung used TAM UTAUT2. This shows that a total of 1,653 respondents from various circles and using different methods can provide information that is needed for similar research.