Claim Missing Document
Check
Articles

Evaluation of Micro and Macro-level Coherence of Students Argumentative Essays in ESAWEEK Writing Competition Shofyatul Fuadiyah; Sri Wuli Fitriati; Widhiyanto Widhiyanto
English Education Journal Vol 12 No 1 (2022): March 2022
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/eej.v12i1.54523

Abstract

One of the most important aspects of writing a meaningful text is to achieve its coherence within the text. This study evaluated students' argumentative essays' micro and macro-level coherence in the ESA WEEK writing competition. This research is a qualitative study in the form of a discourse analysis approach by using the theory through the lens of micro and macro-level coherence (Thornburry, 2005). This study reveals several findings. Almost all the texts are sufficient to have good logical relations. The most frequent connections are additive and causal ties. In terms of logical relationships, the most frequent pattern in the texts was the zig-zag pattern, and the rarely used was the multiple rheme pattern. Even though all patterns were in texts, some rogue sentences were still found in each text. The keywords could represent the texts' topic or theme in almost every paragraph. It made readers guess the main issue quickly. Some writers could build a schema well, but others could not. Most of the texts organized in argumentative essays structure has Introduction-Body-Conclusion. This study can be used as a consideration to write meaningful and coherent text and references in the same field of discourse analysis.
The Realization of Thematic Progression in Background of Study Section Written by Undergraduate Students at Tidar University Akhmad Zamroni; Sri Wuli Fitriati; Widhiyanto Widhiyanto
English Education Journal Vol 13 No 2 (2023): June 2023
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/eej.v13i2.71502

Abstract

This study aimed to find out the realization of thematic progression pattern applied in background of the study section in final projects written by undergraduate students and evaluate the quality of thematic progression used by the students. The objective of this study were to explain the realization of thematic progression pattern used and to explain the quality of thematic progression used by the students. The design of this study used qualitative approach descriptive study especially in discourse studies. This research used fifteen background of the study section as the source of the data. The researcher used documentation and interview as the instrument by using the theory proposed by Bloor & Bloor (2024). This study revealed that the students primarily used linear theme pattern to organized their writing with 310 times. They also applied linear theme pattern with 202 times. While, split rheme pattern applied by students with 32 times. The last is derived theme pattern applied by students with 15 times. In addition, the result of the quality of background of the study section are almost students applied thematic progression in fair level. To sum up the realization and the quality of thematic progression used by the students, they have practically applied the various thematic progression and made their background of the study section are coherence.
An Analysis of the Abstracts of EFL Undergraduate Students: Coherence and Cohesion Widhiyanto Widhiyanto; Nurmala Hendrawaty; Lilis Suryani; Mochamad Rizqi Adhi Pratama
Scope : Journal of English Language Teaching Vol 8, No 1 (2023): Scope: Journal of English Language Teaching
Publisher : Pusat Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Inggris

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30998/scope.v8i1.18102

Abstract

Coherence and cohesion play crucial roles in writing an abstract of an undergraduate thesis. By ensuring the coherence and cohesion of the abstract, EFL undergraduate students can enhance its readability, can facilitate the understanding of the research content, and can enable readers to grasp the main points efficiently. However, EFL undergraduate students often need help achieving coherence and cohesion due to their limitations in understanding and practicing academic writing. The research aims to analyze how the sentences in the abstract are related to one another through logical connections and to identify the cohesive devices like conjunction, reference, substitution, or ellipsis to make the abstract coherent. Three abstracts were chosen randomly from 2020 to 2022. Then, the researchers analyzed the data qualitatively in words or sentences using document analysis. The results show that two out of three abstracts are coherent. It is highly suggested for EFL undergraduates whose abstracts must be more readable to improve cohesive devices and use different conjunction and adverbial sentences. Therefore, the suggestion is that EFL undergraduate students use other transitions to link each sentence to make coherent text.
The Portrayal of Women’s Power Ambivalence: in Literature- to- Film Adaptation of Enola Holmes Bintang Priyanto Putri; Fatma Hetami; Rahayu Puji Haryanti; Widhiyanto Widhiyanto
Rainbow : Journal of Literature, Linguistics and Culture Studies Vol 12 No 2 (2023): Rainbow Journal of Literature, Linguistics and Culture Studies
Publisher : English Department, Faculty of Languages and Arts, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/rainbow.v12i2.68282

Abstract

The pursuit of dreams by women often results in a complex state of ambivalence, as they contend with societal, familial, and personal obstacles. This underscores the need for a new cultural narrative that reconciles the strengths and weaknesses of women. Our research focuses on examining the portrayal of woman's power in the novel and film Enola Holmes. Utilizing a qualitative approach and Betty Friedan's liberal feminism as a framework, we explore the multifaceted nature of female empowerment as represented by the character Enola Holmes. Our findings reveal that Enola's aspiration to become a detective symbolizes female empowerment but is marked by ambivalence. A form of ambivalence can be seen when Enola ends up in boarding school, falls in love with a man, gets help from male friend, gets a culture shock, and uses the name “Holmes”; Eudoria’s absence after her enthusiastic efforts of teaching Enola and making a plan for reform bill with her feminist movement; Dowager's plan to kill Tewkesbury is defeated by Enola Holmes and Tewkesbury; women oppressing women through the character Enola Holmes fights Edith and Enola Holmes argues Miss Harrison. Therefore, these complexities suggest a paradox: efforts to challenge patriarchal norms can inadvertently reinforce the culture they seek to change. In conclusion, our study highlights the nuanced nature of female empowerment in "Enola Holmes," offering insights into the intricate interplay between women's agency and societal norms in the ongoing struggle for gender equality.
The Degree of Assertiveness in Speeches Delivered by Debaters on NSDC 2020 Final Round Azhar Maulana Maghribi Sidiq; Sri Wuli Fitriati; Widhiyanto Widhiyanto
English Education Journal Vol 13 No 2 (2023): June 2023
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/eej.v13i2.72285

Abstract

Considering the crucial roles of interpersonal meaning in argumentative speech, the study evaluated the use of interpersonal meaning using Halliday’s theory (2014) in debate speeches. It aimed to find out the use of mood and modality in the speech of debaters and how mood and modality realize assertiveness. This research used a qualitative research design with the data from spoken language, especially the final round of the National School Debating Championship 2020. The result of the study on 6 high school debaters showed that there are 1061 mood systems found; they are classified as declarative, interrogative, and imperative mood systems. The most occurred mood in the speech was the declarative mood, which is 999 clauses and categorized as a statement that contains information for the debater to present their idea. The presented ideas were used in an attempt to justify the team’s stances. The modality system found that the most common type of modality in speech was the inclination modality, which is 40 clauses. It indicates that the debater wants to show their determination on how the debater deals with the motion. By analyzing the speech using interpersonal meaning, the highest number of declarative mood and inclination modalities indicates the assertiveness in every debater’s speech.
Pengajaran Clause Complexes Pada Kelas Penerjemahan untuk Santri Ma’had: Problem dan Solusi Azizah Maulina Erzad; Rudi Hartono; Puji Astuti; Widhiyanto Widhiyanto
Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana Vol. 5 No. 1 (2022)
Publisher : Pascasarjana Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Studi penerjemahan menjadi salah satu bagian penting dalam pembelajaran bahasa. Sebagaimana empat keterampilan bahasa (mendengarkan, berbicara, membaca, menulis), penerjemahan juga perlu diajarkan kepada pelajar EFL. Seiring dengan keempat keterampilan dasar tersebut, keterampilan menerjemahkan akan meningkatkan kompetensi bahasa asing peserta didik. Jadi, mengajar penerjemahan kepada pembelajar EFL tidak hanya akan memberikan pengetahuan tetapi juga mengembangkan kompetensi bahasa pembelajar. Dalam menerjemahkan suatu bahasa, seorang penerjemah harus mampu menyampaikan keseluruhan makna dari setiap klausa, khususnya kompleks klausa, di samping memahami bahasa sumber dan bahasa sasaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesulitan yang dihadapi dosen dan mahasiswa pada pengajaran clause complex di kelas penerjemahan dan solusi untuk mengatasi kesulitan tersebut. Penelitian kualitatif deskriptif digunakan untuk melakukan penelitian ini. Data dikumpulkan dari kelas penerjemahan Program Sekolah Bahasa Inggris yang diselenggarakan oleh Ma’had Al Jami’ah IAIN Kudus. Beberapa teknik yang dilakukan untuk mengumpulkan data yaitu observasi, dokumentasi, dan wawancara dengan santri Ma’had. Hasil penelitian menunjukkan bahwa beberapa kesulitan terkait kompleks klausa muncul di kelas penerjemahan. Sebagian besar mahasiswa mengalami kesulitan karena rendahnya penguasaan kosakata serta tata bahasa dan sulit menemukan padanan makna dalam bahasa target. Sementara itu, dosen mengalami kesulitan dalam menemukan metode dan teknik yang tepat untuk mengajar penerjemahan khususnya terkait dengan clause complex. Untuk mengatasi masalah ini, beberapa solusi dibahas secara rinci yang dapat digunakan dosen sebagai panduan ketika mengajar penerjemahan. 
Problematika dan Solusi dalam Penulisan Akademik pada Mata Kuliah Professional Writing: Persepsi Mahasiswa Candradewi Wahyu Anggraeni; Januarius Mujiyanto; Katharina Rustipa; Widhiyanto Widhiyanto
Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana Vol. 5 No. 1 (2022)
Publisher : Pascasarjana Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Menulis penulisan akademik berbahasa Inggris dalam konteks Bahasa Inggris sebagai Bahasa Asing merupakan tantangan tersendiri khususnya bagi mahasiswa program studi Pendidikan Bahasa Inggris. Hal tersebut dapat terjadi karena mahasiswa belum memahami dan menguasai tentang kaidah selingkung penulisan akademik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengeksplorasi permasalahan dan solusi mahasiswa dalam penulisan akademik pada mata kuliah Profesional Writing. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif dalam bentuk studi kasus. Instrumen penelitian yang digunakan adalah angket campuran dan wawancara. Subjek penelitian ini adalah dua puluh delapan mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris yang mengambil mata kuliah Professional Writing. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa ada sebelas aspek yang menjadi problematika mahasiswa dalam penulisan akademik yang berkaitan dengan kohesi dan koherensi penulisan, serta problematika terkait tahapan penulisan akademik. Selain itu, mahasiswa mencoba menemukan solusi dari permasalahan tersebut dengan beberapa cara, diantaranya bertanya kepada teman atau dosen pengampu, memanfaatkan penggunaan teknologi, dan membaca referensi dalam bentuk buku dan artikel jurnal. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi bagi pengajaran dan pembelajaran mata kuliah menulis khususnya penulisan akademik. Dengan mengetahui permasalahan penulisan akademik dan solusinya dari sudut pandang mahasiswa, hal ini dapat membantu dosen untuk menerapkan strategi atau metode pengajaran dan pembelajaran menulis untuk mengembangkan keterampilan mahasiswa dalam penulisan akademik.
Karakteristik Panduan Aplikasi Pembelajaran Bahasa Inggris Di SMP: Sebuah Analisis Kebutuhan Hendi Hidayat; Issy Yuliasri; Dwi Rukmini; Widhiyanto Widhiyanto
Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana Vol. 5 No. 1 (2022)
Publisher : Pascasarjana Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menjelaskan karakteristik pedoman memilih aplikasi pembelajaran bahasa Inggris. Partisipan adalah para guru di tingkat SMP yang sedang melakukan proses pembelajaran online atau menggunakan beberapa aplikasi dalam instruksi pembelajarannya. Para siswa dan guru bahasa Inggris diwawancarai untuk menjawab pertanyaan yang lebih rinci untuk mengumpulkan informasi yang lebih dalam. Studi ini menemukan bahwa karakteristik pedoman aplikasi yang diungkapkan dalam penelitian ini meliputi: memberikan informasi tentang 'lakukan dan larangan'; menyajikan beberapa implikasi dari pedoman; memperhatikan isi pedoman praktis penggunaan aplikasi dalam pengajaran bahasa Inggris; dan menyajikan cara memilih aplikasi seluler yang sesuai untuk siswa.
Mengatasi Anxiety dalam Berbicara Bahasa Inggris Melalui Pembelajaran Berbasis Web Iwan Fauzi; Rudi Hartono; Widhiyanto Widhiyanto; Hendi Pratama
Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana Vol. 5 No. 1 (2022)
Publisher : Pascasarjana Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Anxiety atau kecemasan merupakan salah satu faktor afektif dari enam aspek kepribadian yang mempengaruhi keberhasilan pembelajaran bahasa Inggris. Kecemasan adalah sebuah fenomena yang berkenaan dengan perasaan frustasi, keraguan, pesimisme dan kekhawatiran dalam berbicara bahasa Inggris tetapi tidak bersifat permanen. Namun hal tersebut dapat menyebabkan kegagalan seorang pembelajar dalam usahanya untuk menguasai kecakapan berbicara bahasa Inggris. Untuk mengatasi kecemasan pada diri pembelajar bahasa, pengajar bahasa harus mampu menggunakan strategi pengajaran bahasa dengan tepat. Memilih model pembelajaran bahasa yang sesuai merupakan bagian dari kemampuan menggunakan strategi pengajaran bahasa tersebut. Melalui metode studi kepustakaan, tim penulis menganalisis hasil telaahnya terhadap penggunaan pembelajaran bahasa Inggris berbasis web untuk mengatasi faktor kecemasan tersebut. Hasil telaah dalam studi kepustakaan ini menyimpulkan bahwa pembelajaran bahasa Inggris berbasis web dapat dijadikan sebagai media literasi teknologi informasi guna mendukung penguatan sumber daya manusia unggul berpendidikan era digital di bidang pembelajaran bahasa Inggris.
Penerapan Model Blended Learning pada Era New Normal di Kelas Lexical Studies Theresia Cicik Sophia Budiman; Januarius Mujiyanto; Sri Wuli Fitriati; Widhiyanto Widhiyanto
Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana Vol. 5 No. 1 (2022)
Publisher : Pascasarjana Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Model Blended Learning pada era new normal masih bisa diterapkan. Model pembelajaran yang merupakan gabungan dari pembelajaran luring dan daring dapat diterapkan pada pembelajaran di tingkat sekolah dasar, menengah, atas ataupun pendidikan tinggi. Model blended learning menurut Horn dan Staker (2012) ada empat yaitu model Rotasi, Flex, Self-blend, dan Enriched Virtual. Peneliti menggunakan satu model yaitu model Enriched Virtual untuk diterapkan pada kelas Lexical Studies, semester 2, pada Prodi Pendidikan Bahasa Inggris, Universitas PGRI Semarang. Penelitian ini bertujuan menerapkan model Enriched Virtual di kelas Lexical Studies pada semester genap tahun ajaran 2021/2022. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Jumlah populasi di kelas Lexical Studies adalah 67 orang yang juga menjadi sampel penelitian. Data diambil dari desain RPS, lembar observasi di 2 kelas, dan hasil Penilaian Tengah Semester (PTS) dan Penilaian Akhir Semester (PAT). Penelitian menghasilkan desain RPS yang kemudian diterapkan dalam 2 kelas Lexical Studies dengan menggunakan model Enriched Virtual. Penerapan model dilakukan dengan moda daring dan luring dalam 16 kali pertemuan yang meliputi 14 kali pertemuan baik daring ataupun luring dan 2 kali penilaian secara daring. Alokasi waktu untuk masing-masing pertemuan adalah 150 menit dengan beban 3 sks. Dari hasil total nilai mean PTS yaitu 77,98 dan total nilai mean PAS yaitu 79,54 dapat disimpulkan bahwa baik nilai PTS ataupun nilai PAS dalam kategori baik. Ini membuktikan bahwa penerapan model Enriched Virtual dalam pembelajaran Lexical Studies dapat memberikan pengalaman belajar bagi mahasiswa guna mencapai tujuan pembelajaran yang berpusat pada mahasiswa.
Co-Authors Agus Dwiyanto Ahmad Hilal Madjdi, Ahmad Hilal Akhmad Zamroni Aldha Williyan Alfat Prastowo Alfu Nikmah Andika, Jeffri Dian Anggrianing Tyas, Hermin Anisah Puspita Anitasari, Rahayu Fery Arif Suryo Priyatmojo Atmojo, Fajar Nugroho Dwi Azhar Maulana Maghribi Sidiq Azizah Maulina Erzad Bintang Priyanto Putri Budiarti, Litani Ika Candradewi Wahyu Anggraeni Cindy Kurnia Octaviyanti, Cindy Kurnia Daffa, Hafidz Desi Surlitasari Dewi Dewayanti, Wanda Dewi Djoko Sutopo Dwi Rukmini Erydani, Vinsensia Anisa Citta Fadilla, Hilda Fatma Hetami Fauzi, Iwan Fauziah, Meli Fauziah, Meli Gema Gumika Damar Setyaning Djati Gisty Listiani, Gisty Hanum, Holy Latifah Hartono, Rudi Hendi Hidayat Hendi Hidayat, Hendi Hendi Pratama Hendrawaty, Nurmala Intan Satriani Irawaty Irawaty Issy Yuliasri Iswara, Jati Widya Iswara, Jati Widya Januarius Mujiyanto Januarius Mujiyanto, Januarius Katharina Rustipa Lia Indriyani Lilis Suryani Lilis Suryani Lorenna, May M. Rizki Giffary Meiarista, Kiki Mochamad Rizqi Adhi Pratama Mufidah, Nur Mukminto, Eko Mursid Saleh Nanda Alifia Nugroho, Samuel Adi Nurkholidah, Endang Siti Nurkholidah, Endang Siti Nurmala Hendrawaty Puji Astuti Puteri, Siti Azizah Rahayu Puji Haryanti Rahmawati, Yusi Ratih Inayah, Ratih Rini Fidiyani Rudi Hartono Rudi Hartono Ruli, Ruli Saeful Bahri Sakhiyya , Zulfa Seful Bahri Sekar Meifi Andari Shofyatul Fuadiyah Simangunsong, Edward Michael Siti Musarokah Sri Suprapti Sri Wahyuni Sri Wuli Fitriati Sri Wuli Fritrianti Sulistiyaningsih, Eka Fanti Theresia Cicik Sophia Budiman Tyas, Ghita Aning Wachidah, Wahyu Dyah Nur Anis Warsono Warsono Yosefina Rosdiana Su Yulita, Eva zulfa Sakhiyya