Claim Missing Document
Check
Articles

Analisa Keamanan Jaringan Nirkabel IEEE 802.11 pada Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Minahasa Saraun, Astri; Lumenta, Arie S. M.; Sengkey, Daniel F.
Jurnal Teknik Informatika Vol 17, No 1 (2022): Jurnal Teknik Informatika
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jti.17.1.2022.35321

Abstract

Wireless network is a technology that is rapidly developing in the field of data transmission. Wireless network make use of radio waves as a medium for data transmission. Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Minahasa has provided facilities in the form of a wireless network as office facilities to search for information, access the internet, manage data, communicate and others. However, wireless network still has many weaknesses and loopholes hence why it is very vulnerable to threats from irresponsible parties that can cause harm to others. This research aims to analyze the network security system in Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Minahasa. This research conducted testing with cracking the encryption, ARP poisoning, denial of service and wireless router password cracking attacks on wireless networks. This research uses the penetration test method. Attacks carried out against the wireless network have the status of being successful because the security system implemented by Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Minahasa is still not secure. The result of this study can be used by network managers as materials in repairing or improving the network security system in Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Minahasa Jaringan nirkabel merupakan teknologi yang berkembang di bidang transmisi data. Jaringan nirkabel memanfaatkan gelombang radio sebagai media transmisi data. Wireless fidelity atau yang sering kita sebut Wi-Fi merupakan perangkat standar yang digunakan untuk komunikasi lokal tanpa penggunaan kabel (wireless local area network). Pada Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Minahasa telah menyediakan fasilitas berupa jaringan nirkabel sebagai fasilitas kantor untuk digunakan dalam mencari informasi, mengakses internet, pengelolaan data, berkomunikasi dan lainnya. Namun jaringan nirkabel masih memiliki banyak kelemahan atau celah sehingga sangat rentan terhadap ancaman - ancaman serangan dari pihak yang tidak bertanggung jawab yang bisa menyebabkan kerugian pada orang lain. Penelitian ini untuk menganalisis sistem keamanan jaringan pada Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Minahasa. Melakukan pengujian dengan serangan cracking the encryption, ARP poisoning dan denial of service terhadap jaringan nirkabel. Penelitian ini menggunakan metode penetration test. Serangan – serangan yang dilakukan terhadap jaringan nirkabel berstatus berhasil karena sistem keamanan yang diterapkan oleh Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Minahasa masih kurang aman. Hasil dari penelitian ini bisa digunakan oleh pengelola jaringan sebagai bahan dalam perbaikan atau meningkatkan sistem keamanan jaringan pada Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Minahasa. 
Pengembangan Modul Sistem Informasi Kuliah Kerja Terpadu Keintjem, Tessany; Lumenta, Arie S. M.; Rindengan, yaulie D.Y.
Jurnal Teknik Informatika Vol 17, No 1 (2022): Jurnal Teknik Informatika
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jti.17.1.2022.36472

Abstract

Abstrak — Kuliah Kerja Terpadu (KKT) adalah bentuk kegiatan pengabdian kepada masyarakat oleh mahasiswa dengan pendekatan lintas keilmuan dan sektoral pada waktu dan daerah tertentu. KKT memiliki dampak yang cukup penting bagi mahasiswa, seperti membentuk sikap kepedulian sosial dan tanggung jawab mahasiswa terhadap kemajuan masyarakat. Mahasiswa yang mengikuti KKT diwajibkan membuat dokumentasi sebagai laporan pertanggung jawaban mengenai kondisi dan potensi desa , serta kegiatan yang dilakukan selama melaksanakan KKT di desa tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan fitur KKT yang ada pada portal inspire Universitas Sam Ratulangi yaitu fitur laporan dan absen dimana mahasiswa yang mengikuti kegiatan KKT bisa menggunakan fitur ini untuk mengupload laporan dan data kehadiran dalam pelaksanaan KKT dan pihak LPPM juga bisa dengan mudah untuk mengelola data laporan, memantau kegiatan mahasiswa KKT yang sedang berlangsung serta melihat data kehadiran KKTKata kunci — KKT, Portal, Website. Abstract — Integrated Work Lecture (KKT) is a form of community service activity by students with a cross-scientific and sectoral approach at certain times and areas. KKT has an important impact on students, such as forming an attitude of social care and student responbility for the progress of society. Students who take part in the KKT are required to make documentation as an accountability report regarding the conditions and potential of the village, as well as the activities carried out while implementing the KKT in the village. This study aims to develop the KKT feature available on the Sam Ratulangi University Inspire portal, namely the report and absence feature where students who take part in KKT activities can use this feature to upload reports and attendance data in the implementation of KKT and the LPPM can also easily manage report data. , monitor ongoing KKT student activities and view KKT attendance data.Key words — KKT, Portal, Website
Integrasi Layanan Google Classroom dengan Sistem Portal Akademik Perguruan Tinggi Saraun, Julius F.; Sambul, Alwin M.; Lumenta, Arie S. M.
Jurnal Teknik Informatika Vol 17, No 1 (2022): Jurnal Teknik Informatika
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jti.17.1.2022.36034

Abstract

Integrasi sistem menjadi hal yang banyak di implementasikan dalam dunia pendidikan saat ini seperti beberapa Sistem Portal Akademik Perguruan Tinggi yang sudah mengintergrasikan modul – modul untuk mendukung dalam kegiatan pembelajaran secara daring. Dengan adanya integrasi antara layanan Google Classroom dengan Sistem Portal Akademik Perguruan Tinggi maka dapat meningkatkan efisiensi dan efektivitas kegiatan pembelajaran secara daring. Perguruan tinggi sendiri juga dapat memantau aktivitas pembelajaran yang dilakukan dengan layanan Google Classroom. Agar kedua sistem tersebut dapat terintegrasi maka di perlukan API (Application Programming Interface) dari layanan Google Classroom. Salah satu implementasi dari API adalah RESTful API. RESTful adalah protokol/aturan untuk melakukan REST (Representational State Transfer). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghasilkan integrasi sistem antara Layanan Google Classroom dengan Sistem Portal Akademik Perguruan Tinggi dengan cara mengimplementasikan RESTful API. Cara kerja dari RESTful API yaitu REST client dalam hal ini Portal Akademik akan melakukan akses pada data/resource di REST server dalam layanan Google Classroom. Dan nantinya data yang diberikan oleh REST server itu akan berupa format JSON (JavaScript Object Notation). Maka penelitian ini menghasilkan sebuah integrasi sistem dimana daftar kelas yang ada pada layanan Google Classroom dapat di tampilkan di dalam Sistem Portal Akademik Perguruan Tinggi.
Aplikasi Transliterasi Notasi Balok Menjadi Notasi Angka Menggunakan Format MusicXML Dimpudus, Jessy Katharina Lucia; Sambul, Alwin M.; Lumenta, Arie S.M.
Jurnal Teknik Informatika Vol 17, No 1 (2022): Jurnal Teknik Informatika
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jti.17.1.2022.36298

Abstract

A choir is an ensemble consisting of a group of singers led by a conductor. Partitur is a songwriting text that is often used in choirs to learn a song. International standard songwriting is block notation, not number notation. Most of people who have just joined the choir are more accustomed to using scores that are notated by numbers rather than scores that are notated by blocks so that during the process of practicing and learning songs that are notated with blocks, those who do not understand about notation of blocks will have difficulty in learning songs that are notated with blocks. The research entitled "Application of Transliteration of Block Notation into Numerical Notation Using the MusicXML Format" aims to make it easier for ordinary people or singers to learn beam notation song scores that have been converted into number notation. The application in this study will detect notes, beats, basic notes, and types of sounds on musical scores in MusicXML format. The display of the application will be in the form of a number notation and the user can see which type of sound will be displayed. This research application makes it easier for lay people or singers who study sheet music to use block notation into number notation in the practice process.Paduan suara merupakan sebuah ansambel yang terdiri dari sekelompok penyanyi yang dipandu oleh Conductor. Di kota Manado sendiri merupakan salah satu kota yang memiliki banyak paduan suara dalam gereja maupun sanggar. Partitur merupakan teks penulisan lagu yang sering digunakan dalam paduan suara untuk mempelajari sebuah lagu. Penulisan lagu berstandar Internasional adalah notasi balok bukanlah notasi angka. Kebanyakan orang yang baru bergabung pada paduan suara lebih terbiasa menggunakan partitur yang bernotasi angka dari pada partitur yang bernotasi balok sehingga pada saat proses latihan dan mempelajari lagu yang bernotasi balok, mereka yang tidak mengerti tentang notasi balok akan mengalami kesulitan dalam mempelajari lagu yang bernotasi balok. Penelitian dengan judul "Aplikasi Transliterasi Notasi Balok Menjadi Notasi Angka Menggunakan Format MusicXML" bertujuan untuk mempermudah orang awam atau penyanyi dalam mempelajari partitur lagu bernotasi balok yang sudah diubah menjadi notasi angka. Aplikasi dalam penelitian ini akan mendekteksi not, beat, nada dasar, serta jenis suara pada partitur lagu notasi balok berformat MusicXML. Tampilan aplikasi akan berupa notasi angka dan user dapat melihat jenis suara mana yang akan ditampilkan. Aplikasi penelitian ini mempermudah kaum awam atau penyanyi yang mempelajari partitur lagu menggunaan notasi balok menjadi notasi angka pada proses latihan.
Rancang Bangun Web Service Sistem Informasi Keuangan GMIM Wilayah Tomohon 3 Billy Marentek; Arie S. M. Lumenta; Oktavian A. Lantang
Jurnal Teknik Informatika Vol. 12 No. 1 (2017): Jurnal Teknik Informatika
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jti.12.1.2017.17859

Abstract

Bertambahnya warga Gereja secara terus-menerus menyebabkan pertambahan data yang cukupsignifikan pada Gereja-Gereja, baik itu data jemaat, datakeuangan dan data-data lainnya. Arus informasi keuanganGereja sangat dibutuhkan untuk mengetahuiperkembangan Gereja dari sisi finansial, bagaimanastruktur modal, berapa pemasukan dan pengeluaran padasatu periode tertentu. Pengelolaan data keuangan diGMIM Wilayah Tomohon 3 masih dilakukan dengan caramanual yang kurang efektif dan efiesien sehinggamenyebabkan tidak maksimalnya proses pengelolaan datayang ada. Oleh karena itu dibuatlah sebuah aplikasi WebService Sistem Informasi Keuangan GMIM Wilayah 3untuk mengatasi permasalahan pengelolaan data keuanganyang ada.Metode pembuatan aplikasi ini menggunakan metodeperancangan sistem Rapid Application Development (RAD),yang dimulai dengan tahap analisis persyaratan yangdilakukan dengan membuat problem statement matrix.Tahap selanjutnya, design workshop (pemodelan)digambarkan dengan proses bisnis, structural model danbehavioral model, serta human computer interaction layerdesign. Tahap terakhir, implementasi (konstruksi)dijelaskan dengan implementasi basis data dan kodesumber program.Kata Kunci : Gereja, Rapid Application Development(RAD), Sistem Informasi Keuangan, Web Service
Sistem Informasi Manajemen Koperasi Simpan Pinjam: Savings and Loan Cooperative Management Information System Efraim Claudie Eman; Arie S. M. Lumenta; Yaulie D. Y. Rindengan
Jurnal Teknik Informatika Vol. 17 No. 4 (2022): Jurnal Teknik Informatika
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jti.17.4.2022.45449

Abstract

Abstract — Bank Rakyat Indonesia workers' cooperative "Esa Genang" which still performs work manually so it takes longer to complete the work, thus requiring an information system about technology-based management methods to maximize work quickly and optimally. Where the constraints are, it takes a long time to submit an application that must be done manually using hardcopy from one office to another, presenting information for members who have not been directly involved and the cooperative financial information obtained is not real-time.           This study aims to build a web-based Savings and Loans Cooperative Management Information System, and is built with the use of Extreme Programming (XP) model which is one of the models of the System Development Life Cycle. The framework in extreme programming is divided into four main activity contexts, namely planning, design, coding and testing. With the method above, a system is produced which is expected to make it easier for members to access Loan Applications and Remaining Liabilities directly, and administrators can also get real-time financial information so that they can take policies/determine strategies for the survival of the cooperative.   Keywords : Cooperative, Information System, Savings and Loans, Website                 Abstrak — Koperasi pekerja Bank Rakyat Indonesia “Esa Genang” yang masih menjalankan perkerjaan secara manual hingga dibutuhkan waktu yang lebih lama dalam melakukan pekerjaan, sehingga memerlukan sistem informasi seputar metode pengelolaan berbasis teknologi untuk memaksimalkan pekerjaan secara cepat dan optimal. Dimana kendala – kendala berupa, membutuhkan waktu yang lama untuk melakukan pengajuan  yang harus dilakukan secara manual menggunakan hardcopy dari kantor yang satu ke kantor yang lain, penyajian informasi untuk anggota yang belum secara langsung dan infomasi keuangan koperasi yang didapat tidak realtime.               Penelitian ini memiliki tujuan untuk membuat “Sistem Informasi Manajemen Koperasi Simpan Pinjam” berbasis web, dan dibuat dengan menggunakan metode model Extreme Programming (XP) yang menjadi salah satu model dari SDLC (System Development Life Cycle). Kerangka kerja dalam extreme programming terbagi menjadi empat bagian konteks aktivitas utama yaitu planning, design, coding dan testing. Dengan metode di atas, maka dihasilkan sebuah sistem yang diharapkan dapat membuat anggota dapat lebih mudah mengakses Pengajuan Pinjaman dan Sisa Kewajiban secara langsung, serta pengurus juga bisa mendapatkan informasi keuangan secara realtime sehingga dapat mengambil kebijakan/menentukan strategi untuk kelangsungan koperasi.                 Kata kunci — Koperasi; Simpan Pinjam; Sistem Informasi; Situs Web;
Aplikasi Pendeteksian Bentuk Gestur Tangan Dalam Bahasa Isyarat: Hand Gesture Detection Application in Sign Language JUAN MEDELLU; Alwin Sambul; Arie S.M. Lumenta
Jurnal Teknik Informatika Vol. 17 No. 4 (2022): Jurnal Teknik Informatika
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract — The communicant is a liaison between 2 things aiming to be able to understand each other. Communication is very closely related to living creatures such as humans who are always social which can be interpreted a little as humans who want to convey something to other humans. With the application of technology such as a hand gesture pattern detection system, it can make it easier to recognize sign language by implementing a framework such as Yolo to detect the shape of hand signals in sign language in the form of letters being exhibited. Key words— Deep Learning, Training, Dataset, Hand Gestures, Sign Language, Framework Yolo Abstrak — Komunikan merupakan sebuah penghubung antara 2 hal bertujuan untuk dapat mengerti satu sama lain. Komunika sangat erat hubungannya dengan makluk hidup seperti manusia yang selalu bersosial dimana dapat sedikit diartikan sebagai manusia yang ingin menyampaikan suatu hal pada manusia lain. Dengan adanya penerapan teknologi seperti system pendeteksi pola gestur isyarat tangan dapat memudahkan untuk mengenal Bahasa isyarat dengan mengimplementasikan framework seperti yolo untuk medeteksi bentuk isyarat tangan dalam bahasa isyarat berupa huruf yang sedang diperagakan. Kata kunci — Pembelajaran Mendalam, Pelatihan, Himpunan Data, Gestur Tangan, Bahasa Iyarat, Kerangka Yolo.
Peta Digital Kota Bitung Ferrouw R.I. Ratu; Sumenge T.G. Kaunang; Arie S.M. Lumenta
Jurnal Teknik Elektro dan Komputer Vol. 1 No. 1 (2012): Jurnal Teknik Elektro dan Komputer
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jtek.v1i1.539

Abstract

Internet as a medium for exchange of informationglobally continues to grow rapidly. These developments includeaspects of technology in developing Geographic InformationSystem. With the emergence of what is termed as WebGIS, theGeographic Information System based on the Internet thatmakes GIS can be accessed from anywhere. We have alsooccurred changes in the pattern of web-based informationsystems, where users not only as consumers, but can becomeproducers and distributors.This system is a new option for application developersto create a more interactive GIS with various features andfacilities therein. GIS also has become a substitute forConventional maps that have existed since long, so GIS can alsobe referred to as the Digital Map. Digital maps can minimizeshortages Conventional Map fragile and inflexible.Bitung City Digital Map is designed to respond to theneeds of geographic information the community needs of BitungCity. Objects that appear in this system of Government Office,Object Tourism and Public Facilities. This system uses Apacheas the web server and TimeMap as the map server.
Perancangan Aplikasi Surat Masuk Dan Surat Keluar Pada PT. PLN (Persero) Wilayah Suluttenggo Sandy Ferdinandus; Hans F. Wowor; Arie S. M. Lumenta; Arthur Rumagit
Jurnal Teknik Elektro dan Komputer Vol. 1 No. 1 (2012): Jurnal Teknik Elektro dan Komputer
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jtek.v1i1.548

Abstract

Pengelolaan surat dalam suatu organisasi memegang peranan penting dalam proses administrasi. Dalam hal ini sistem tata persuratan menjadi salah satu faktor yang berpengaruh dalam pengelolaan surat pada PT. PLN (Persero) Wilayah Suluttenggo. Sehingga sangat diharapkan proses pengelolaan surat baik surat yang masuk maupun surat keluar dapat dilakukan dengan lebih, baik, cepat, dan mudah. Dengan adanya aplikasi surat masuk dan surat keluar dapat mengurangi penggunaan waktu yang cukup lama dalam pengarsipan surat dan disposisi, mengurangi penggunaan kertas, memperkecil kemungkinan terjadinya kesalahan dalam pencatatan, mempercepat proses pencarian surat, memudahkan pengontrolan disposisi surat, serta mudah dalam penggunaan. Perancangan aplikasi ini juga memudahkan proses komunikasi data antar bagian serta pembuatan laporan yang selalu di up date dan bisa dilihat berdasarkan laporan bulanan maupun tahunan. Perancangan aplikasi surat masuk dan surat keluar ini dibuat dengan menggunakan tools seperti PHPMyAdmin, MySQL sebagai database dan Wamp sebagai server offlinenya. Hasil dari penelitian ini adalah Perancangan Aplikasi Surat Masuk dan Surat Keluar Pada PT. PLN (Persero) Wilayah Suluttenggo, dan dapat disimpulkan bahwa dalam perancangan aplikasi ini memberikan banyak kemudahan dalam proses pengelolaan surat.
KRS Online Berbasis Layanan SMS Gateway Di Fakultas Teknik Universitas Sam Ratulangi Sri Ayu Wandira Masi; Arie Lumenta; Arthur Rumagit; Aneke Wowor
Jurnal Teknik Elektro dan Komputer Vol. 1 No. 1 (2012): Jurnal Teknik Elektro dan Komputer
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jtek.v1i1.549

Abstract

Hampir semua perusahaan dan instansi pemerintah sudah menggunakan teknologi informasi untuk mempermudah dan meningkatkan pelayanan, tidak terkecuali juga dunia pendidikan, system pelayanan krs online berbasis sms ini dapat membantu mahasiswa dalam mempermudah melakukan layanan pengisian krs,khs dan transkrip, karena dengan system pengisian krs manual memakan waktu dan tenaga dalam proses pelayanan krs yang akan dilakukan setiap akan memulai perkuliahan.Dalam mengirimkan pesan dalam bentuk sms ke server di perlukan tools server khusus SMS Gateway yang terdapat pada server, kemudian di lengkapi dengan interface pengirimnya berupa sebuah peralatan broadband yakni modem gsm/cdma. Proses transaksi dilakukan melalui media SMS ke SMS Gateway di Server. SMS yang masuk ke Server akan diolah menggunakan script php autorefresh untuk divalidasi dan didistribusikan ketabel-tabel yang telah dibuat, yang pada akhirnya akan didapat status informasi yang akan dikirimkan balik ke pengirim SMS tersebut.Teknologi ini disebut juga dengan nama SMS Gateway.Dengan menggunakan SMS Gateway,Mysqldan script program php auto refresh maka tercipta system pelayanan KRS dengan sms, dimana setiap mahasiswa bias melakukan pengisian krs,khs dan transkrip melalui media sms,dengan system ini proses pelayanan krs dapat dilakukan dengan mudah dan dapat menghemat tenaga serta waktu.
Co-Authors A. F. Nelwan A. Sugiarso, Brave A. Sugiarso, Brave A. Ade Pattianakotta Ade Pattianakotta, Ade Agustinus Jacobus Albert D. Lumingkewas Albert D. Lumingkewas, Albert D. Alicia A.E. Sinsuw Alicia A.E. Sinsuw Alicia Sinsuw Alicia Sinsuw Alva S.M. Tumigolung Alwin M. Sambul Alwin M. Sambul, Alwin M. Alwin Sambul Amri P. Usamahu Anastasia Tiwa Andhy, Novelin Natalia Andika Sanjaya, I Made Andrey D. Ratulangi Andrey D. Ratulangi, Andrey D. Aneke P. R. Wowor Aneke P.R. Wowor Aneke Wowor Anneke P.R. Wowor Antonie B. Uang Anugerah C. Rompis Ariantini, Dewa Ayu Rai Arsul Arsul Arsul Arsul, Arsul Arthur M. Rumagit Arthur Rumagit Balamba, Muhammad Kemal Benefit S. Narasiang Berry A.Y. Tampi Billy Marentek Billy R. Rompas Bogar, Brando Margendy Brave A. Sugiarso Brave S. Sugiarso Brian W.K. Malubaya Christofel S. Sualang Christofel S. Sualang, Christofel S. Dai, Dewi Hardiyanti Daniel Febrian Sengkey David Pang Dea Towalo Deicy S.U. Mardianto Demi Adidrana Dimpudus, Jessy Katharina Lucia Dolfianto Abongko Dolfianto Abongko, Dolfianto Dringhuzen J. Mamahit Edwin S. Waworundeng Efraim Claudie Eman Ekawati P. Poli Elisa Eunike Lumintang Faisal Fatgehipon Faisal Fatgehipon, Faisal Faithly K.R. Sumantri Faithly K.R. Sumantri, Faithly K.R. Fajar T. Patiung Farly, Kaseger Arthur Feisy D. Kambey, Feisy D. Ferdinando G. Ohoirat Ferouw R I Ratu Ferrouw R.I. Ratu Fielman Lisi Frincy Poluan Gardadinata, Chandra Garry R.I. Pontoh Garry R.I. Pontoh, Garry R.I. Geofani Waladow Gessal, Costantien I.Y. Gids Masbait Glend Sondakh Haja, Muhammad V. Hamadi, Muzliah Rizka Hance B. Bastian Hance B. Bastian, Hance B. Hans F. Wowor Hans Wowor Harris Adhi Oktaviantho Suparno, Harris Adhi Oktaviantho Hendra N. Lengkong Hidayatulloh, Arif Ilham Juliansya Imam Hizbullah Immanuel E.S.W. Mangunkusumo Immanuel Warangkiran Iwayan S. A. Mukti, Iwayan S. A. Jacob, Virggi E. Jane Litouw Jane Litouw, Jane Janny O. Wuwung Jecky Y. Akay Jeine E. Sarite Jersly G.C.L. Sangian Jerwin, Langie J.F. Jethro Pierce Kapantow Jimmy R. Robot Jimmy S. Robot Jodi Rinaldi John, Sumual David Jonathan Liow Phandany Joverson Tanjung JUAN MEDELLU Julian Onibala Julian Onibala, Julian Juliana Sumanti Kalalo, Reva Johanna Princesa Kapantow, Jethro Pierce Karouw, Stanley D. S. Karter D. Putung, Karter D. Kaunang, Praisye E. A. Keintjem, Tessany Kelung, Christoffel Joman Kezia Sumangkut, Kezia Kristian B.A. Walangare Lalompoh, Hermawan Lantiunga, Billy Pascal Lengkong, Gerry Riko Lolowang, Roland T Lumintang, Elisa Eunike M. Dwisnanto Putro Maickel Tuegeh Maickel Tuegeh Mandag, Refly Christian Manik, Marasi A. Manoppo, Virgiawan Arshad Marco, Kemur Y. Maria W.H. Barri Mario J. Carundeng Mario O. Tambayong Mario O. Tambayong, Mario O. Markho I. Maramis Markho I. Maramis, Markho I. Maysheila P. Sembung Maysheila P. Sembung, Maysheila P. Meicsy E. I. Najoan Meicsy E.I Najoan Meicsy E.I. Najoan Meita Rumbayan Mentaruk, Andreas Erkie Miranthy E. Awule Momongan, Ryan P. Mongi, Lourent S. Mudiyanto Setiawan Murdiono P. Prasetio Nancy J. Tuturoong Narasiang, Benefit Ngantung, Deby R.A. Novelin Natalia Andhy Ohoirat, Ferdinando G. Oktavian A. Lantang Pangau, Louis Y.D. Pingkan A.K. Pratasis Praisye E. A. Kaunang Prasetyo U. Rompas Punusingon, Raymon Reza Putra O. Rotinsulu Putra Rivaldo Imanuel Rorimpandey Putro, Muhamad Rahmad H. Rahim Rahmat H. Labatjo Rahmat H. Labatjo, Rahmat H. Randi V. Palit Randi V. Palit, Randi V. Rando Jovari Lolong Raymond Rumajar Raymond Rumajar, Raymond Reonaldo Y. Sipasulta Reymond M. Tani REYNOLD F. ROBOT Rheza Timothy Tedjo Ria A. Makalalag Riane Kawengian Ricky C. Syamsudin Rini I. Manopo, Rini I. Rizal Sengkey Robert T. Singkoh Robert T. Singkoh, Robert T. Rotinsulu, Putra O. Rumengan, Irma M. Rungkat, Serah Runtulalo, Mutiara R. Ryan L. Singgeta S T.G. Kaunang S T.G. Kaunang, S T.G. S. T. G. Kaunang Sadouw, Josten V.H. sambul, alwin Sampe, Frederica Sandy Ferdinandus Sangian, Jersly G.C.L. Saraun, Astri Saraun, Julius F. Sary D. E. Paturusi Sary D.E. Paturusi Setiawan, Mudiyanto Shendy I. Langi Sherwin R. U. A. Sompie Sherwin R.U.A. Sompie Sri Ayu Wandira Masi Stanley D. S. Karouw Stanley D.S. Karouw Stanley Karouw Stefan F. Pangalila Steven R. Sentinuwo Steven Rahaweman Steven Ray Sentinuwo Subario, Andrew P. Sudibyo P. Arbie Suharmanto, Abraham Y. Sumenge Kaunang Suprapto, Habrian Y.O. Sutrisno Adam Teguh S. Iksan Teguh S. Iksan, Teguh S. Teofilus Gratiano Victor Pangemanan Tjoanapessy, Ferdy Tri C. Rante Tri C. Rante, Tri C. Tumiwa, Reynaldi Tungga, Kevin N. Vecky C. Poekoel Viastri Rindengan, Viastri Vicky D. Manengal Vidy Masinambow Virgiawan Arshad Manoppo Virginia Tulenan Waeo, Victor Warouw, Reevert William Watulingas, Riki Satria William S. Bobanto Xaverius B. N. Najoan, Xaverius B. N. Xaverius B.N. Najoan Xaverius Najoan Xaverius Najoan Yaulie D. Y. Rindengan Yaulie D.Y. Rindengan Yaulie Deo Y. Rindengan Zet C.J. Lawa