Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Statistika

MM*INDO : INTERACTIVE STATISTICS LEARNING IN INDONESIAN LANGUAGE Hizir Sofyan; Noer Azam Achsani
STATISTIKA: Forum Teori dan Aplikasi Statistika Vol 4, No 2 (2004)
Publisher : Program Studi Statistika Unisba

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29313/jstat.v4i2.886

Abstract

In line with the development of computer and information technology, interactive learning become analternative choice to the conventional one. MM*Indo is an interactive introductory to the world of statistics usingIndonesian Language. This software would help the student to understand the statistic lectures, especially in theelementary phase, through it’s dynamic explanation and many practical exercises. The software is supported by the XploRestatistical programming language and written in HTML and Javascript, so that it can be executed via World Wide Web andalso CD-ROM. It consists of 12 chapter covering all introductory themas of statistics, from the descriptive statistics,introduction to the probability, hypothesis testing until linear regression.
Pendugaan Selang Kepercayaan Persentil Bootstrap Nonparametrik untuk Parameter Regresi Marzuki Marzuki; HIZIR SOFYAN; ASEP RUSYANA
STATISTIKA: Forum Teori dan Aplikasi Statistika Vol 10, No 1 (2010)
Publisher : Program Studi Statistika Unisba

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29313/jstat.v10i1.1005

Abstract

Persentil bootstrap merupakan salah satu metode pendugaan selang kepercayaan denganmenetapkan batas bawah dan atas selang berdasarkan persentase dari replikasi bootstrap. Penelitianini bertujuan untuk menduga selang kepercayaan persentil bootstrap untuk parameter model regresilinier satu dan dua peubah bebas dengan melakukan beberapa variasi jumlah sampel bootstrap danjumlah pengulangan pendugaan parameter. Data yang disimulasikan adalah data riil agar dapatdipastikan ada hubungan fungsionalnya antara peubah-peubah bebas dan peubah takbebas.Simulasi dilakukan untuk 9 kasus, yaitu masing-masing untuk kombinasi n = 50, 100, dan 200serta B = 1000, 5000, dan 10000. Hasil penelitian menunjukkan bahwa banyaknya perulangandalam pendugaan parameter regresi tidak mempengaruhi selang kepercayaan bootstrapnonparametrik. Namun jika jumlah sampel bootstrap yang diambil semakin besar maka selang yangdihasilkan makin pendek.