Articles
Pelatihan Digital Marketing Menggunakan Google Site Sebagai Optimalisasi Pemasaran Produk UMKM
Usman, Ari;
Lubis, Yessi Fitri Annisah;
Lestari, Yuyun Dwi;
Budiman, Arief;
Sarudin, Sarudin;
Wulan, Nur;
Handoko, Divi;
Khair, Ummul;
Suriati, Suriati
Prioritas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 01 (2025): EDISI MARET 2025
Publisher : Universitas Harapan Medan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.35447/prioritas.v7i01.1011
Pengabdian masyarakat dengan memberikan pelatihan pemasaran digital menggunakan Google Sites pada Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) berfokus pada peningkatan keterampilan digital dan pemasaran online. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pelatihan kepada pelaku UMKM agar mereka dapat memanfaatkan Google Sites sebagai platform dari Google untuk membangun website resmi yang dapat meningkatkan branding dan penjualan produk. Melalui pelatihan ini, peserta diajarkan cara merancang dan mengelola website menggunakan Google Sites. Metode pelaksanaan terdiri dari analisis permasalahan, persiapan, praktik pembuatan website, serta monitoring dan evaluasi. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan bahwa peserta telah berhasil membuat website sendiri, yang memungkinkan mereka untuk lebih efektif dalam mengoptimalkan produk dan jasa mereka secara online. Peningkatan pengetahuan tentang penggunaan teknologi informasi ini diharapkan dapat membantu UMKM untuk beradaptasi dengan perubahan pasar dan meningkatkan daya saing mereka di era digital. Kegiatan ini juga menciptakan kesadaran akan pentingnya digital marketing dalam pengembangan usaha, serta mendorong partisipasi aktif dari masyarakat dalam memanfaatkan teknologi untuk kemajuan ekonomi lokal.
Analisis Keamanan Jaringan WAN Dengan Teknik Standart ACL dan Extended AC
Liza, Risko;
Wulan, Nur
SNASTIKOM Vol. 2 No. 1 (2023): SEMINAR NASIONAL TEKNOLOGI INFORMASI & KOMUNIKASI (SNASTIKOM) 2023
Publisher : Unit Pengelola Jurnal Universitas Harapan Medan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (485.558 KB)
Access Control List (ACL) digunakan sebagai kontrol keamanan jaringan WAN fungsi dari ACL dalam penulisan ini adalah untuk mengatur hak akses dan menyaring lalu lintas data di suatu jaringan dengan mengontrol paketpaket. Karena banyak perusahaan atau kantor-kantor memiliki server sendiri untuk mengolah dan sebagai penyimpanan data perusahaan, dimana perusahaan-perusahaan sekarang mengunakan WAN (Wide Area Network), Jaringan WAN berfungsi untuk menghubungkan komunikasi antar cabang kecabang lainnya tetapi, Pada penulisan ini ACL memiliki 2 (dua) buah teknik yaitu teknik Standart ACL dan Extented ACL yang berfungsi untuk menjaga dan mengatur lalu lintas komunikasi yang padat dalam sebuah jaringan WAN. Karena dalam teknik Standart ACL dam Extended ACL memilik hak akses yang berbeda
Simulasi Penggunaan Teman Bus Medan Berbasis Animasi 2 Dimensi
Amaliy, Soufa;
Dafitri, Haida;
Wulan, Nur
Jurnal Ilmu Komputer dan Sistem Komputer Terapan (JIKSTRA) Vol. 6 No. 2 (2024): Edisi Oktober
Publisher : Universitas Harapan Medan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.35447/jikstra.v6i2.1046
Facilities and infrastructure are a crucial part of the development and construction of a region or country, one of which is public bus transport, which plays an important role in an efficient transport system. The transition from conventional to digital systems is not always easy for the community, especially in the city of Medan. Surveys have shown that people have difficulty using the Trans Metro Deli digital bus transport system to obtain information about bus routes and schedules, and to make cashless payments that were previously made in cash. To overcome this problem, a simulation video of its use was created based on 2-Dimensional animation using the Motion Graphic method with Adobe Flash CS6. Motion Graphic is a graphic design science that combines various elements such as illustration, typography, photography and animation to create dynamic and audiovisually appealing visuals. The output resulted in the form of a 2-Dimensional animation-based simulation video in the use of Trans Metro Deli bus transport using the Teman Bus application. The results of this research are expected to help the city of Medan face the challenges of transitioning from conventional transport to digital public transport, as well as increase public interest in using the service in the future.
Implementasi Augmented Reality Pembelajaran Bahasa Batak pada Pengenalan Perabotan Dapur Menggunakan Aksara Batak bagi Anak-Anak dengan Algoritma Fast Corner Detection
Pardede, Roni;
Usman, Ari;
Wulan, Nur
Publisher :
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/joe.v7i2.8374
This research aims to develop an augmented reality (AR) learning system which aims to introduce the Toba Batak language to children while understanding the use of Batak script in the context of kitchen furniture. The application of the Fast Corner Detection algorithm is used to improve corner detection capabilities in the resulting AR images. This research consists of several stages, including collecting Toba Batak script data, developing 3D models of kitchen furniture, and implementing the Fast Corner Detection algorithm in an AR environment. The research results show that the application of AR in learning the Toba Batak language can increase children’s interest and understanding of Batak language and culture. In addition, the use of the Fast Corner Detection algorithm provides sufficient corner detection results to ensure good visual quality in AR experiences. It is hoped that this research can contribute to the development of innovative educational technology to preserve regional language and culture, especially the Toba Batak language, while providing an interesting learning experience for children.
Spiritual building dan sex education untuk mencegah pergaulan bebas pada remaja
Aini, Khusnul;
Wulan, Nur;
Rohim, Abdal;
Mawaddah, Anggi Ulfah
Jurnal Pemberdayaan dan Pendidikan Kesehatan Vol. 4 No. 02 (2025): Jurnal Pemberdayaan dan Pendidikan Kesehatan
Publisher : Lembaga Pengabdian Masyarakat Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kuningan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.34305/jppk.v4i02.1591
Latar Belakang: Sex education merupakan upaya memberikan pemahaman kepada anak-anak sesuai dengan usianya mengenai fungsi alat reproduksi dan berkaitan dengan alat kelamin. Beberapa masalah yang biasanya juga ditanyakan oleh remaja seperti kehawatiran tentang masa transisi dari anak-anak ke dewasa yaitu pubertas, terinfeksi penyakit menular (IMS), HIV/AIDS, kehamilan, alat kontrasepsi dan berbagai mitos atau kesalahpahaman yang terlanjur menyebar luas di masyarakat. Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk mengedukasi remaja tentang pendidikan seksual remaja sebagai bentuk upaya meminimalisisr terjadinya perilaku seksual pra nikah pada remaja.Metode: Metode pelaksanaan pengabdian masyarakat ini menggunakan Partisipatori Action Research (PAR) yang menghasilkan pemahaman dan kesadaran tentang pendidikan seskualitas dan pengembangan spiritual pada usia remaja. Hasil: Hasil pengabdian menunjukkan bahwa setelah mendapatkan sex education dan spiritual building, siswa memiliki pemahaman yang baik tentang pentingnya sex education untuk mencegah perilaku bebas pada remaja.Kesimpulan: Spiritual Building dan sex education dapat meningkatkan pemahaman remaja terhadap perilaku yang aman dan sehat dalam pergaulan dan dapat mencegah pergaulan bebas diantara mereka.
Pemilihan Squad di Game E Football Mobile Menggunakan Metode Topsis
Pratama, Ilham;
Wulan, Nur
Jurnal Ilmu Komputer dan Sistem Komputer Terapan (JIKSTRA) Vol. 6 No. 2 (2024): Edisi Oktober
Publisher : Universitas Harapan Medan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.35447/jikstra.v6i2.993
In the 2024 mobile e-football game, gamers are challenged to build a strong team (squad) by selecting quality players. Most gamers rely on intuition or previous gaming experience in building their squad, which is often not optimal. The main obstacle in selecting the best squad is the number of variables and data that must be considered. Player statistics play an important role in determining a player's effectiveness on the field. The purpose of this research is to create a decision support system to use to form the best squad (team) in the 2024 mobile e-football game to assist gamers in determining players withmore systematic and data-based information to be included in the squad. This study uses the TOPSIS method which is one of the multi-criteria decision-making techniques used to select the best alternative from a set of existing alternatives. The results of the study show that the decision support system of the TOPSIS method can be used as an option to choose players in the 2024 mobile e-football game. From the results and testing of this decision support system, the players were allowed to be included in the squad based on the data input into the system, namely, the position of goalkeeper M. ter Stegen. Defender D. Alaba; Marquinhos; J. Kounde; and Eder Milirao. Midfielder J. Kimmich; J. Bellingham; and J. Musiala. Attacking player K. Benzema; H. Kane; and K. Mbappe.
Pengabdian Masyarakat Pembuatan Website Umkm Oleh-Oleh Tiga Putri
Abdillah, Muhammad Syarif;
Wulan, Nur;
Sitorus, Dicky Andreas;
Ramadhan, Fahmi;
Pratama, Wahyu;
Fauzi, Ilham;
Harahap, Renaldy
Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 1 (2025): Juni 2025
Publisher : Unity Academy
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.70340/japamas.v4i1.190
His study aims to develop a website for the MSME "Oleh-Oleh 3 Putri" to enhance its digital marketing. The methodology includes partner needs analysis, interface design using HTML, CSS, and JavaScript, and the implementation of basic e-commerce features such as a product catalog (20 items), a shopping cart, and a contact page. During the development phase, 100% of the partner’s needs were met based on interviews and direct observation. Internal testing demonstrated 90% ease of navigation according to evaluations by 15 users, along with an 80% improvement in the MSME owner’s knowledge in managing website content through intensive training. Although not yet officially launched, 95% positive feedback was obtained from potential customers regarding visual design and product information through a limited survey. Technical challenges such as payment integration and cybersecurity have been identified as priorities for further development. The main conclusion is that the website is ready to serve as a digital marketing tool for the MSME, with recommendations for phased implementation and ongoing technical support.
Hubungan dukungan keluarga dengan kualitas hidup pada lansia penderita diabetes melitus tipe 2
Nugraha, Moch. Didik;
Wulan, Nur;
Yunita, Yunita
Jurnal Inovasi Kesehatan Masyarakat Vol 5 No 2 (2025): Journal of Public Health Innovation (JPHI)
Publisher : Lembaga Penelitian Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kuningan Garawangi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.34305/jphi.v5i2.1667
Latar Belakang: Lansia dengan Diabetes Mellitus tipe 2 menghadapi tantangan kompleks, mulai dari pengelolaan penyakit yang berkelanjutan hingga dampaknya terhadap kualitas hidup secara keseluruhan. Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi hubungan dukungan keluarga dengan kualitas hidup pada lansia penderita diabetes melitus tipe 2.Metode: Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan analisis korelasional dan desain cross-sectional. Populasi yang diteliti adalah lansia yang menderita diabetes melitus tipe 2, dengan jumlah sampel sebanyak 30 responden yang diambil secara total sampling. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner, kemudian dianalisis dengan uji statistik Rank Spearman. Hasil: Hasil uji Rank Spearman mengindikasikan adanya hubungan yang signifikan antara dukungan keluarga dan kualitas hidup, dengan nilai ρ sebesar 0,000 dan koefisien korelasi (r) sebesar 0,935.Kesimpulan: Ada hubungan dukungan keluarga dengan tingkat distres dan kualitas hidup pada lansia penderita diabetes melitus tipe 2. Diharapkan keluarga dapat memberikan dukungan yang maksimal pada lansia diabetes agar dapat meningkatkan kualitas hidupnya.
PREDIKSI PENJUALAN PRODUK KERAMIK DI TOKO CASA MIA DENGAN METODE HOLT WINTERS EXPONENTIAL SMOOTHING
Syiam Pratama, Ardianto;
Wulan, Nur;
Fitri Annisah Lubis, Yessi
JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika) Vol. 9 No. 4 (2025): JATI Vol. 9 No. 4
Publisher : Institut Teknologi Nasional Malang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.36040/jati.v9i4.14132
Penjualan produk di Toko Casa Mia yang cenderung fluktuatif seringkali menimbulkan permasalahan dalam pengelolaan persediaan, baik berupa kekurangan maupun kelebihan stok. Persediaan berlebih menunjukkan adanya modal yang tertahan dalam bentuk barang, sementara kekurangan stok dapat menghambat pemenuhan permintaan. Untuk mengatasi hal tersebut, diperlukan pendekatan prediktif guna memperkirakan kebutuhan keramik di masa mendatang. Penelitian ini menerapkan metode Holt-Winters Exponential Smoothing untuk memprediksi kebutuhan keramik di Toko Casa Mia. Hasil pengujian menunjukkan bahwa aplikasi berbasis web yang dirancang mampu memberikan prediksi dengan tingkat akurasi tinggi, yaitu rata-rata 96,44% untuk ukuran 30x30, 95,98% untuk ukuran 40x40, dan 95,43% untuk ukuran 60x60 selama tahun 2024. Dengan akurasi tersebut, sistem prediksi ini dapat dijadikan landasan dalam pengambilan keputusan stok agar toko dapat meminimalisir risiko kerugian dan memaksimalkan efisiensi operasional.
PENGARUH MOBILE BANKING, GAYA HIDUP DAN LITERASI KEUANGAN TERHADAP SIKAP TABZIR PADA MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BIMA
Wulan, Nur;
Rasyad Al Fajar, Muhammad;
Husniah, Dinah
SIBATIK JOURNAL: Jurnal Ilmiah Bidang Sosial, Ekonomi, Budaya, Teknologi, Dan Pendidikan Vol. 4 No. 8 (2025)
Publisher : Penerbit Lafadz Jaya
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.54443/sibatik.v4i8.3022
This study aims to empirically test the influence of mobile banking, lifestyle and financial literacy on tabzir attitudes in students of Muhammadiyah University of Bima. This study uses an associative quantitative approach. A sample of 365 respondents was selected through purposive sampling technique from a population of 4,191 students. The results of the study indicate that mobile banking and lifestyle have a positive and significant effect on students' tabzir attitudes. Conversely, financial literacy has a negative but insignificant effect. Simultaneously, mobile banking, lifestyle and financial literacy have a significant effect on tabzir attitudes in students of Muhammadiyah University of Bima. This study contributes to Islamic economic literature by integrating the concept of tabzir in the perspective of the Qur'an with the theory of consumer behavior and digital finance. These findings recommend the need for structured financial education for students, especially in the use of mobile banking.