Claim Missing Document
Check
Articles

STRATEGI PENILAIAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI KELAS TINGGI SEKOLAH DASAR Yantoro Yantoro; Suci Hayati; Rahmad Rahmad
Jurnal Fundadikdas (Fundamental Pendidikan Dasar) Vol. 4 No. 1: Maret 2021
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.12928/fundadikdas.v4i1.3657

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan strategi guru dalam melaksanakan penilaian pembelajaran matematika pada masa pandemi Covid-19 di kelas tinggi sekolah dasar. Penelitian ini dilakukan di SD Negeri 34/I Teratai pada bulan Januari sampai dengan Februari 2021. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan cara observasi, wawancara, dan dokumentasi. Setelah data dikumpulkan, data dianalisis secara kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penilaian pembelajaran matematika pada masa pandemi Covid-19 ini hanya berfokus kepada penilaian kognitif peserta didik, maka dari itu guru memiliki strategi dalam melaksanakan penilaian pembelajaran matematika supaya bisa memberikan gambaran nyata dari kemampuan peserta didik. Strategi yang guru gunakan dalam penilaian pembelajaran matematika yaitu (1) Melakukan penilaian pembelajaran secara tatap muka langsung. (2) Penilaian berdasarkan tugas harian peserta didik. (3) Penilaian berdasarkan kehadiran peserta didik. (4) Merujuk pada nilai rapor semester sebelumnya. Pembelajaran matematika pada masa pandemi Covid-19 ini membuat guru menjadi berjarak dengan peserta didiknya, sehingga guru perlu memiliki strategi penilaian pembelajaran matematika yang dapat membantu guru   memberikan penilaian secara utuh yang merupakan gambaran kemampuan peserta didik yang sebenarnya.Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa strategi guru dalam melaksanakan penilaian pembelajaran matematika pada masa pandemi saat ini berlangsung efektif dalam mengetahui kemampuan peserta didik yang sebenarnya, mengingat bahwa tugas-tugas yang diberikan guru melalui pembelajaran jarak jauh tidak serta merta dikerjakan oleh peserta didik itu sendiri, namun juga dapat dikerjakan oleh orang lain.
Strategi Guru dalam Pembelajaran Berhitung Pembagian di Sekolah Dasar Endang Putri Susanti; Yantoro Yantoro; Agung Rimba Kurniawan
Al-Adzka: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Vol 10, No 1 (2020): JANUARI - JUNI
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Antasari Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18592/aladzkapgmi.v10i1.3691

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan strategi guru dalam pembelajaran berhitung pembagian di kelas II sekolah dasar. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Subjek penelitian adalah guru wali kelas II Sekolah Dasar. Teknik pengumpulan data yang dilakukan yaitu melalui wawancara terstruktur dan dokumentasi. Data yang diperoleh berupa data kualitatif yang berisi deskripsi tentang hasil wawancara dengan guru mengenai strategi pembelajaran berhitung pembagian disekolah dasar. Penelitian ini dilakukan di kelas II SD Negeri 155/1 Sungai Buluh. Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru memiliki strategi pembelajaran dalam pembelajaran berhitung pembagian. Berdasarkan indikator berhitung pembagian yaitu pengenalan konsep membagi, pembagian sederhana, dan mengajarkan konsep sisa, guru menerapkan strategi pembelajaran yang dapat membantu dalam proses pembelajaran berhitung pembagian tersebut. Adapun strategi pembelajaran yang digunakan guru berupa strategi pembelajaran langsung dan strategi pembelajaran tidak langsung. 
Process Skills Mathematics Learning in Elementary School Yantoro Yantoro; Dwi Agus Kurniawan; Rahmat Perdana; Putri Ayu Rivani
Jurnal Pendidikan dan Pengajaran Vol 54 No 3 (2021): October
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (267.803 KB) | DOI: 10.23887/jpp.v54i3.37180

Abstract

There are still many students who have difficulty learning mathematics. It is because mathematics contains symbols, calculations and abstract concepts that students find it difficult to understand mathematical material. In addition, the process skills of students at the elementary school level are deficient. This study aimed to analyze the differences and the relationship between students' process skills between elementary school students in mathematics with speed and discharge material. This study uses quantitative methods with associative and comparative types. The population in this study amounted to 216 students. The research sample amounted to 72 using the simple random sampling technique. The methods used to collect data are observation, questionnaires, and tests. The instruments used to collect data are questionnaires and test questions. The techniques used to analyze the data are qualitative descriptive analysis, quantitative, and inferential statistics. The study results were that there were significant differences in student process skills between elementary school (SD) and MIS (Masrasah Ibtidaiyah) students in learning mathematics with speed and discharge material. From the correlation test results, it is known that there is a relationship between the variable process skills of elementary school students and Madrasah Ibtidaiyah in mathematics with speed and discharge. Public schools have the same portion for all subjects, while madrasah Ibtidaiyah has a more significant portion for religious subjects.
STRATEGI KEPALA SEKOLAH MENUMBUHKAN BUDAYA BACA DI SDN 131/IV KOTA JAMBI Yantoro Yantoro
Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar Vol 9, No 3 (2020)
Publisher : Laboratorium Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (363.588 KB) | DOI: 10.33578/jpfkip.v9i3.7873

Abstract

Students’ reading skill has a big influence for students in determining their success in learning process. Students who are able to read well and faster will achieve good learning outcomes. By knowing the importance of reading skills, school must be able to build students’ reading culture. This study aims to find out the principal's strategy in building the students’ reading culture. This research used a qualitative descriptive approach. This research located at SDN 131 / IV Jambi. The subjects of the research were the principal and the teacher. Data collection techniques were observation, interviews and documentation. Data analysis techniques were reduction, display and verification. The results showed that the principal's strategy in building students’ reading culture were carried out with habituation, exemplar, cooperation, provision of facilities and infrastructure as well as a reading clinic. This study concluded that the principal's strategy in building students’ reading culture in the school were by forming a reading habit before starting learning process, being an exemplar by reading along with teachers and students, providing reading culture clinics for teachers and students and building cooperation with institutions such as Tanoto Foundation.
PENGARUH MOTIVASI DAN KEBIASAAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SD NO 135/VII PASAR SINGKUT KECAMATAN SINGKUT KABUPATEN SAROLANGUN TAHUN PELAJARAN 2013/2014 Yantoro Yantoro
Jurnal Inovasi Sekolah Dasar Vol 4, No 2 (2017): Inovasi Sekolah Dasar
Publisher : Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (138.772 KB) | DOI: 10.36706/jisd.v4i2.8343

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah seberapa besar motivasi dan kebiasaan belajar mempengaruhi hasil belajar matematika kelas V SD No 135/VII Pasar Singkut tahun pelajaran 2013/2014. Sedangkan tujuan penelitian yaitu ingin mendeskripsikan pengaruh antara motivasi terhadap hasil belajar, kebiasaan belajar terhadap hasil belajar, motivasi dan kebiasaan belajar secara bersama-sama terhadap hasil belajar matematika. Regresi ganda pada variabel X1 dan X2 terhadap Y sebesar Fhitung > Ftabel maka Ha diterima dan Ho ditolak. Dari hasil penelitian disimpulkan bahwa ada pengaruh yang signifikan antara motivasi dan kebiasaan belajar secara bersama-sama terhadap hasil belajar matematika siswa kelas V SD No 135/VII Pasar Singkut tahun pelajaran 2013/2014 sebesar 28,52% dan 71,48% dipengaruhi variabel lain. Kata Kunci: motivasi, hasil belajar
ANALISIS KEMAMPUAN KOGNITIF MATEMATIKA MATERI OPERASI HITUNG PECAHAN MENGGUNAKAN VIDEO PEMBELAJARAN MATEMATIKA SISTEM DARING DI KELAS V SEKOLAH DASAR Yantoro Yantoro; Suci Hayati; Latifatul Ulya
SCHOOL EDUCATION JOURNAL PGSD FIP UNIMED Vol 11, No 1 (2021): SCHOOL EDUCATION JOURNAL PGSD FIP UNIMED
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (350.754 KB) | DOI: 10.24114/sejpgsd.v11i1.23391

Abstract

This study aims to determine the cognitive ability of mathematics in the fraction count operation material using the online mathematics learning video system in class V of Elementary School No. 34 / I Lotus. The test was conducted to determine the students' cognitive abilities. There were 14 students out of 28 students who collected the test results. Based on the data analysis, it was found that the cognitive abilities of students in the high category were 6 students, while in the low category were 8 students. The results of the students 'high cognitive mathematics abilities were 50% and the students' low cognitive abilities were 50%. The results of observations from this study concluded that the students' lack of activeness during online learning using video lessons. This can be seen from the number of students who collected test results as many as 14 students out of 28 students. It can be concluded that students' cognitive mathematical abilities during online learning have different abilities. This can be seen from the level of student ability from the results of the tests carried out.Keyword: Cognitive Ability, Mathematics, Count Fraction Operations
PELATIHAN PENULISAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS BAGI GURU SEKOLAH DASAR Yantoro Yantoro; Agung Rimba Kurniawan
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) Vol 5, No 5 (2021): Oktober
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (417.419 KB) | DOI: 10.31764/jmm.v5i5.5259

Abstract

Abstrak. Berdasarkan keterangan yang didapatkan melalui kepala sekolah SDN 111/I Muara Bulian diperoleh informasi bahwa: terdapat guru yang kesulitan mengurus kenaikan pangkat dari Iva ke IVb. Hal ini dikarenakan belum memiliki karya tulis ilmiah berupa PTK. Melihat permasalahan tersebut maka perlu dilakukan Pelatihan Penulisan Penelitian Tindakan. Adapun yang menjadi tujuan dari kegiatan pengabdian ini adalah untuk membantu guru dalam memahami serta mampu menulis penelitian tindakan kelas dengan baik dan benar. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini diikuti sebanyak 27 orang guru. Kegiatan ini dilakukan dengan metode workshop, dengan tahapan: 1) Sosialisasi, 2) Pelaksanaan Kegiatan, 3) Penilaian. Hasil yang dicapai dari pelatihan ini yaitu pelatihan penulisan penelitian tindakan kelas diikuti oleh majelis guru SDN 111/I Muara Bulian dengan antusias, guru dapat mengenali permasalahan yang ada di kelas serta mencari sebuah cara atau tindakan mengatasi permasalahan tersebut berdasarkan kajian teori maupun pertimbangan karakteristik peserta didik, sebagian besar guru mampu melakukan dan menulislaporan PTK. Abstract: Based on information obtained through the principal of SDN 111/I MuaraBulian, information was obtained that: there are teachers who have difficulty managing promotions from IVa to IVb. This is because they do not have a scientific paper in the form of PTK. Seeing these problems, it is necessary to conduct Action Research Writing Training. The purpose of this service activity is to help teachers understand and be able to write classroom action research properly and correctly. This community service activity was attended by 27 teachers. This activity is carried out with anworkshop method, with the following stages: 1) Preliminary survey. 2) Training for making classroom action research proposals. 3) Guidance on the implementation of classroom action research 4). Seminar on the results of classroom action research. Based on the classroom action research training that has been carried out, it can be concluded that the classroom action research writing training was attended by the assembly of teachers at SDN 111/I MuaraBulian enthusiastically, the teacher was able to identify problems in the classroom and look for a way or action to overcome these problems based on theoretical studies and Considering the characteristics of students, then the teacher is able to compile a CAR report which is used as an improvement in the learning process in the classroom and becomes the material for credit scores for teacher promotion.
Home-School Partnership: How do Indonesian elementary school principals perceive it? YANTORO YANTORO; DIAN NISA ISTOFA
Indonesian Research Journal in Education |IRJE| Vol. 4, No. 1, June 2020
Publisher : Universitas Jambi, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (380.336 KB) | DOI: 10.22437/irje.v4i1.8995

Abstract

Home-school partnerships is defined as the collaboration between family and school and to improve students' achievement. Even though many empirical researches have been published in the area of educational management, important gaps in this study in regards toward the analysis in the developing countries including Indonesia. This study utilized interviews with Indonesian school principals in exploring their perspectives and practices of home-school partnership in Indonesian elementary education. The participants were six elementary school principals from six Indonesia elementary schools. The study informs that Indonesian elementary school principals have perceptions which are consistent towards the importance roles of home-school partnership. Besides, they inform the implementation of home-school partnership; however, a parent-teacher association is not established. The school principals involved in this study also informed that parents’ lack of knowledge and insufficient time as the two barriers from home-school relationship. Recommendation and suggestion are offered to tackle the barriers. The results of the study suggest the improvement of training for teachers to build communication with parents various backgrounds of culture and experiences are needed.
Teacher Strategies in Numeracy Learning for Students in Elementary School Yantoro Yantoro; Suci Hayati; Anggita Harely Wilutama
Pedagogik Journal of Islamic Elementary School VOL 3 NO 2 OKTOBER 2020
Publisher : IAIN Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24256/pijies.v3i2.1400

Abstract

This study aims to describe the teacher's strategy in learning multiplication of student multiplication in class III C SD Negeri 19 / IV Jambi City. This research was conducted at the 19 / IV Public Elementary School in Jambi City in the even semester of the 2019/2020 school year. This research was a phenomenological research with a qualitative approach. The qualitative approach in this study uses interview and documentation instruments using the Miles and Huberman technique. Data analysis is performed by data reduction, data presentation, and data vertification and conclusions. The data obtained in the form of qualitative data that contains a description of the results of interviews with teachers about the teacher's strategy in learning the multiplication of students in class III C SD Negeri 19 / IV Jambi City. The results showed that the teacher used several learning strategies including learning strategies that were centered on the instructor, learning strategies that were centered on students, heuristic or kuriorstic learning strategies, induction learning strategies. Then the obstacle encountered by the teacher is related to multiplication counting which is difficult to memorize multiplication, the child who has difficulty counting multiplication, the teacher will order the child to repeat his memorization again.
Analisis Iklim Sekolah Dalam Mendukung Proses Pembelajaran Di Sekolah Dasar A Arsil; Y Yantoro; Rapita Sari
Jurnal Gentala Pendidikan Dasar Vol. 3 No. 1 (2018): Jurnal Gentala Pendidikan Dasar
Publisher : Department of Primary School Teacher Education, Faculty of Teacher Training and Education, Jambi University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (468.106 KB) | DOI: 10.22437/gentala.v3i1.6753

Abstract

Tujuan dari penelitian ini yaitu mendeskripsikan analisis iklim sekolah melalui peran lingkungan fisik dan lingkungan sosial dalam mendukung proses pembelajaran di Sekolah Dasar Negeri 34/I Teratai, Kecamatan Muara Bulian. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. teknik pengunpulan data yang digunakan adalah observasi dan wawancara. Informan dalam penelitian ini adalah wali kelas dan siswa kelas IV, V dan VI. Simpulan penelitian yaitu iklim sekolah dalam mendukung proses pembelajaran pada aspek lingkungan fisik, sumber daya, kenyamanan, lingkungan social, rasa tanggung jawab, kerjasama, semangat kebersamaan, kesetiaan, dan keadilan telah diimplementasikan dengan sangat baik oleh pihak sekolah. Keberadaan iklim sekolah melalui lingkungan fisik dan lingkungan sosial sekolah sangatlah berperan dalam mendukung proses pembelajaran, yang pada akhirnya berdampak pada kualitas dan karakter sekolah.
Co-Authors A Arsil Adella Rahmadi Putri Ady Setyawan Afifa Hana Fitriya Agung Rimba Kurniawan Agung Rimba Kurniawan Agustian Susanto Ahmad Farhan Alisnaini Ahmad Hariandi Ahmad Sobari Aina Wirda Aldi Darwansyah Aldina Apriliansyah Ali Idrus Alif Agung Wicaksono Amalia Rhoma Dhoni Amelia Murba Amin Asri Yati Andi Gusmaulia Eka Putri Anggita Harely Wilutama Anisa Amini Anisa Ermaida Annisa Fitrah Auliya Fitriani Basyir Basyir Basyir Basyir Bella Fazliani Bradley Setiayadi Bradley Setiyadi Bunga Ayu Wulandari Chiquita Azura Pribadi Cici Adila Fiaski Cindy Melinda Putri Dedek Nuranisa Desnia Trimadani Destrinelli Destrinelli Destrinelli Destrinelli Desy Rosmalinda Devi Aulia Ulva Devi Liansari Diah Febianti Diah Pertiwi Dian Dharma DIAN NISA ISTOFA Diana Ayu Puspita Sari Dimas Dwi Dinata Dwi Agus Kurniawan Dwi Rahmat Khoironi Dwi Tyastuti Eka Diah Puspitasari Eka Purwati Eka Sumbulatim Miatu Habbah Ella Audianti Elsa Rahayu Setianingsih Elvira Nathalia Husna Endang Nofriani Endang Putri Susanti Erni Ismaini Ervina Septiwi Eunike Gracella Efrata Hasibuan Fadelina Wizola Diva Fatimah Zahara Fatmawati Fatmawati Febby Rahmanda Febi Tria Febri Charolyna Panjaitan Ferdy Ardyansyah Fetiami Dwi Kurnia Fitha Chaerunisa Fizna Syahira Framesti Putri Intan Kusuma Fuji Pramulia Gadis Oktavia Gusnia Rindiani Halimatussakdiah Halimatussakdiah Hana Yuli Sartika Haziratul Qudsya Hendra Sofyan Hendra Sofyan Hidayatul Arief Inggrid Ria Kinasih Irgiano Sulistiawan Irsyad Maulana Isna Wahyu Hidayati Jefri Marzal Kamid Kamid Kartini Putri Dewi Kurniawan, Agung Rimba Laila Rahmasari Latifatul Ulya Leoni Putri Metriani Lisa Pebriyana Listiana Listiana Lola Depra M. Ibrahim Marsya Deva Azilla Maya Sintya Meli Haryanti Mhd Febri Afsan Mifta Huljannah Misnawati Misnawati Misnawati Misnawati Mohamad Muspawi Muhammad Ilham Muhammad Sholeh Muhammad Sholeh Muhammad Sidik Muhammad Sofwan Muhammad Toto Nugroho Mulyadi Mulyadi Nabila Hayatul Husna Nabila Nabila Nadia Dama Yanti Najmiati Najmiati Nandita Sekar Sari Nastiti Dayana Puspa Nazrida Kurnia Neli Neli Nizlel Huda Novia Anggun Pratiwi Nurul Hikmah Pamela, Issaura Sherly PANUT SETIONO Pebri Azmi PURWANTI, EKA Putri Afdiya Putri Afifa Putri Ayu Rivani Putri Fauziah Banani Putri Jayani Simbolon Putri Lisa Melia Gultom Putri Nurlaila Rahmad Rahmad Rahmad Rahmad Rahmat Perdana Rapita Sari Rara Deyu Kaslita Rd Muhammad Deza Pratama Regita Faradila Eka Fitri Regita Mutiara Rezani Rekhano Andria Parastu Reni Arista Resti Muliani Ria Puspita Sari Risdalina Riska Adinda Putri Riska Dwi Rahma Putri Riski Seprianto Risti Risti Meylani Rizki Surya Amanda Rizqi Alif Ifsyaussalam Roja Juita Rosa Rina Septiana Salma Pratiwi Agustin Sari Maharani Setiyadi, Bradley Shaqila Meitha Hasanah Shella Salsabilla Shinta Isnaini Syafa’atin Silva Maharani Silvi Ouralita Sintia Maharani Siti Aisyah Siti Aminah Soleh Budiman Sonia Shafana Ariyanti Stella Fronika Suci Afnitri Wahyuni Suci Hayati Suci Hayati Suratno Susanti, Endang Putri Syafrida Dwi Hestiana Syahrial, Syahrial Syarifah Rizkia Talitha Salsabila Thalia Cahya Nabila Nainggolan Tiara Oktavia Titik Ratnasari Uswatul Hasni Veithzal Rivai Zainal Vika Notalia Isa Violyta Putri Nanda Wahyuni, Suci Afnitri Wella Mada Septian Widiya Aprillyani Windi Megayani Wiwin Harliyani Yeni Putri Yosara, Alma Yulia Nurhaliza Yuni Faska Ayu Yusuf Andreansyah Zahyuni, Violita Zakiah Mawahdah