p-Index From 2021 - 2026
6.621
P-Index
This Author published in this journals
All Journal MediaTor: Jurnal Komunikasi Lembaran Ilmu Kependidikan Jurnal Komunikasi Jurnal Studi Komunikasi dan Media Jurnal Ilmu Komunikasi Jurnal Penelitian Komunikasi dan Opini Publik Jurnal Kajian Komunikasi Prosiding Seminar Nasional INDOCOMPAC Journal of Business Management Education (JBME) Communicatus: Jurnal Ilmu Komunikasi KOMUNIKA WIDYAKALA JOURNAL Jurnal Komunikasi Ikatan Sarjana Komunikasi Indonesia Jurnal Komunikasi Jurnal ASPIKOM MetaCommunication; Journal Of Communication Studies Jurnal Administrasi dan Manajemen Pendidikan Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Paedagoria : Jurnal Kajian, Penelitian dan Pengembangan Kependidikan JCES (Journal of Character Education Society) PROSIDING KOMUNIKASI Journal of Communication Sciences (JCoS) Semiotika: Jurnal Komunikasi JURNAL NUSANTARA APLIKASI MANAJEMEN BISNIS Jurnal Common Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi Communications JURNAL LENSA MUTIARA KOMUNIKASI Jurnal Studi Sosial dan Politik JAMP : Jurnal Administrasi dan Manajemen Pendidikan Jurnal Pendidikan Jurnal Nuansa Akademik: Jurnal Pembangunan Masyarakat Wahana Dedikasi : Jurnal PkM Ilmu Kependidikan Wawasan: Jurnal Kediklatan Balai Diklat Keagamaan Jakarta JURNAL KOMUNIKASI DAN BISNIS Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Patikala Ikomik: Jurnal Ilmu Komunikasi dan Informasi Jurnal Manajemen dan Pemasaran Jasa IJOEM: Indonesian Journal of Elearning and Multimedia Finger : Jurnal Ilmiah Teknologi Pendidikan Librarianship In Muslim Societies Aktual : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Indonesian Journal of Pedagogy and Teacher Education Jurnal Abdimas Cendekiawan Indonesia Journal of Digital Scholarship in Archives and Information
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : PROSIDING KOMUNIKASI

STRATEGI MASS SELF COMMUNICATION KEPALA DAERAH DI MEDIA SOSIAL DALAM MEWUJUDKAN PARTISIPASI MASYARAKAT UNTUK MENYUKSESKAN PROGRAM PEMERINTAH DAERAH (Studi terhadap Dua Akun Media Sosial Pemimpin Daerah @ridwankamil dan @ganjarpranowo) Arisanty, Melisa; Irmayanti, Meiselina
PROSIDING KOMUNIKASI PROSIDING : AKSELERSI PEMBANGUNAN MASYARAKAT LOKAL MELALUI KOMUNIKASI DAN TEKNOLOGI INFORMASI (BUKU
Publisher : PROSIDING KOMUNIKASI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (442.315 KB)

Abstract

Struktur masyarakat yang pertisipatif merupakan kunci dalam upaya perubahan sosial dalam skala besar (dalam Brulle, Barry, 2002; Cahaya,2002). Indonesia sebagai negara “middle Income countries” memasuki masa rawan jika tidak diantisipasi sedini mungkin dengan adanya perubahan sosial dalam skala besar. Oleh karena itu, partisipasi publik dalam segala bidang pemerintahan perlu ditumbuh-kembangkan sebagai langkah terbaik dalam menyukseskan program-program pemerintah. Wujud partisipasi publik dapat terwujud dengan adanya ruang interaktifitas secara langsung antara pemimpin daerah dengan masyarakat. Melalui penelitian ini diharapkan mempunyai signifikansi teoritis dan praktis pada ranah gerakan sosial dalam mewujudkan partisipasi masyarakat agar ikut menyukseskan program-program pemerintah. Ada dua pemimpin daerah yang menjadi perbincangan hangat karena aktifitasnya dalam media sosial yang sangat interaktif dalam mewujudkan partisipasi masyarakat yang dipimpinnya. Akun dua pemimpin daerah yang menjadi objek penelitian ini antara lain Ridwan Kamil (Walikota Bandung) dengan akun @ridwankamil dan Ganjar Pranowo (Gubernur Jawa Tengah) dengan akun @ganjarpranowo. Dengan menggunakan konsep Mass-Self Communication dan teori retorika, akan didapatkan pembahasan yang komprehensif mengenai konstruksi pesan dalam media sosial dari kedua akun kepala daerah yang dapat menggerakan partisipasi publik demi mewujudkan partisipasi publik yang positif untuk menyukseskan programprogram pemerintah kedepannya. Pada akhirnya, penelitian ini akan memberikan kontribusi yang besar dalam melihat trend partisipasi publik masa depan melalui media sosial. Kata kunci : Mass Self Communication, Partisipasi Masyarakat, Media Sosial, Program Pemerintah