Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Jambura Journal Civic Education

PEMANFAATAN TEKNOLOGI APLIKASI TIK TOK PADA PEMBELAJARAN DI SMP NEGERI 2 TONDANO Yuspan Bempa; Maria Fatimah Larinda; Theodorus Pangalila; Zulfikar Adjie
Jambura Journal Civic Education Vol 3, No 1 (2023): Vol. 3 NO. 1 MEI 2023
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/jacedu.v3i1.20089

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pemanfaatan teknologi aplikasi Tik Tok di SMP Negeri 2 Tondano. Penelitian menggunakan metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Perkembangan teknologi pada abad 21 ini memberikan dampak yang signifikan, apalagi dalam dunia pendidikan. Teknologi yang terintegrasi dengan media pembelajaran membantu guru untuk menciptakan pembelajaran yang interaktif, menyenangkan, dan kreatif bagi peserta didik. Aplikasi Tik Tok adalah salah satu platfrom media sosial yang dapat dimanfaatkan sebagai media pembelajaran. Aplikasi Tik Tok memenuhi kriteria sebuah media pembelajaran yang baik, yaitu menarik dan dekat dengan peserta didik. Pembelajaran dengan memanfaatkan aplikasi Tik Tok sebagai media pembelajaran mendapatkan respon yang baik dari peserta didik. Ini dapat ditunjukkan lewat hasil penelitian ini yang menyimpulkan bahwa penerapan pembelajaran berbasis teknologi aplikasi Tik Tok di SMP Negeri 2 Tondano memiliki dampak positif. Pada pembelajaran tersebut peserta didik sudah mulai membiasakan diri berbaur dengan teknologi yaitu penggunaan aplikasi Tik Tok dalam pembelajaran. Aplikasi Tik Tok di manfaatkan sebagai media belajar untuk mengembangkan potensi diri peserta didik serta memperkuat literasi sehingga mereka dapat menjadi manusia yang literat. 
Penguatan nilai karakter religius melalui kegiatan ekstrakurikuler keagamaan pada siswa di SMP Negeri 1 Tumpaan Masloman, Fikry Ramadhan; Supriati, Arie; Pangalila, Theodorus
Jambura Journal Civic Education Vol 4, No 1 (2024): Vol.4 No.1 2024
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/jacedu.v4i1.24912

Abstract

Mewujudkan peserta didik yang berkarakter merupakan tujuan pendidikan saat ini. Penelitian ini fokus pada penguatan pendidikan karakter religius melalui kegiatan ekstrakurikuler keagamaan pada siswa yang dilakukan di SMP Negeri 1 Tumpaan. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif. Data dikumpulkan melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan melalui tahapan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukan beberapa hal: 1). Temuan menunjukan bahwa siswa terlibat dalam perilaku secara verbal dan siswa yang terprovokasi siswa yang lain di sekolah. 2). Faktor lingkungan atau Pergaulan peserta didik, lingkungan keluaraga, tidak adanya kesadaran peserta didik dan anak-anak yang Broken Home. 3). Proses penguatan pendidikan karakter religius dilakukan melalui berbagai kegiatan. 4). Karakter religius yang paling terlihat mengalami penguatan antara lain ketagwaan, disiplin, toleran, gotong royong dan kreatif. 5). Penguatan Pendidikan karakter melalui kegiatan ekstrakulikuler keagamaan didukung oleh tata tertib, kerja sama yang baik, sarana dan prasarana, serta budaya sekolah. 6). Hasil penguatan pendidikan karakter religius terlihat dengan adanya kesadaran diri dalam beragama serta menunjukkan hasil akademik yang baik. 7). Strategi yang digunakan dalam proses penguatan pendidikan karakter yaitu pembiasaan, keteladanan dan internalisasi nilai-nilai positif. Berdasarkan hasil penelitian ini, kegiatan ekstrakulikuler keagamaan dapat menjadi salah satu wadah untuk penguatan karakter religius pada siswa.
The Implementation of Character Education in the High School of Catholic Seminary of St. Fransiskus Xaverius Kakaskasen Tomohon Laatung, Fransika; Pangalila, Theodorus
Jambura Journal Civic Education Vol 5, No 1 (2025): Vol.5 No.1 Mei 2025
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/jacedu.v5i1.31930

Abstract

This study aims to describe and analyse the implementation of character education in Catholic Seminary High School Kakaskasen Tomohon. This educational institution is a school for prospective priests that not only emphasises academic aspects, but also the formation of students' personality and spirituality through character education that is integrated in all school activities and boarding life. This research uses a descriptive qualitative approach with data collection techniques through observation, in-depth interviews, and documentation. The results showed that character education in Kakaskasen Catholic Seminary High School is implemented consistently through various indicators, including discipline, responsibility, simplicity and togetherness, integration of character values in learning, liturgical activities and spirituality, dormitory system, social activities, and personal example from educators and coaches. These values are formed through structured daily routines, community activities, value-based learning, and regular religious reinforcement. Evaluation of character education is carried out continuously through daily observations, monthly evaluation meetings between coaches, students' personal reflections, and personality reports every semester. The main strategies applied in character education in this school include exemplary behaviour, daily reflection and religious reinforcement. This finding strengthens the social learning and value clarification theories that place exemplary and internalisation of values in daily activities as the key to character building. This research is expected to be a reference for both religious and public schools in designing effective character education.
Co-Authors Abdul, Apriyanti Abzan Laebe Adensi Timomor Aksilas Dasfordate Anace Carolina Essing Andrew C. Rattu Andro Waney Antonius Heatubun Apeles Lexi Lonto Apeles Lexi Lonto, Apeles Lexi Arie Supriati Bahri bahri Bartolomeus Samho Biringan , Julien Brain Fransisco Supit Candra Cuga Christy N Mintjelungan Danny A. Masinambow Darmawan Edi Winoto Davidson Takasana Deisye Supit Diange, Sulis Donald Sambuaga Doringin, Ferry Elpanius Paat Elparianti Elparianti Emor, Anggreiny C. J. Fentje Ferry Assa ferdinand kerebungu Frangky Alexander Tintingo Geor, Gorius Grace Jenny Soputan Hasran Heidi Kristian Repi Imam, Indra A. Isye Junita Melo Jacobus, Susan N. H. Jacobus, Susan NH Jan A Rattu Jeane Mantiri Jeffry Sony Junus Lengkong Julien Biringan Jumrah Jamil Kamasi, Christian Daniel Keintjem, Maxi Ventje KOSMAS SOBON La Doni Laatung, Fransika Lahiya, Sulistiwati Lalogiroth, Benedikta Firginia Laoh, Enjeli Firmala Lembong, Patrisia Lihart Lumapow Loho, Ambrosius Markus Mamonto, Pratiwi Wulandari Mardan Umar Margareta Oktavia Sumilat Maria Fatimah Larinda Marssel Michael Sengkey Masloman, Fikry Ramadhan Meily Ivane Esther Neman Milala, Dita Mongkau, Juan G Natanael kaunang Nining Rahmawati Nurhayati Nurhayati Paka, Nuriska Paulus Robert Tuerah Pombaile, Ervina Putri Christina Mariam Pareda Randy Michael Karepouwan Rasid Yunus, Rasid Ratika Mokoagow Rico Septian Noor Risal Risal Romi Mesra Sakura, Hamdan Sampel, Ferry Lourens Siti Fatimah Sjamsi Pasandaran Sjamsi Pasandaran Sore, Jaya Sasube Subuh, Hairun Surentu, Olvi Steva Susan Noviaty Herienth Jacobus Tampi, Debora Tanase, Tasente Tandea, Leidi Tani, Brigita Junainsi Tati, Andi Dewi Riang Tiba, Andri Wahyudin Noe, Wahyudin Walujan, Melisa Warouw, Roland Aldo Wua, Telly Delly Yuli Adhani Yusak ratunguri Yuspan Bempa Zulfikar Adjie