Claim Missing Document
Check
Articles

Found 33 Documents
Search

Knowledge about Byssinosis and the Use of Face-Masks Respati, Titik; Ibnusantosa, Ganang; Rachmawati, Meike
Global Medical & Health Communication (GMHC) Vol 1, No 1 (2013)
Publisher : Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract The development of textile industry in Indonesia can potentially increase some occupational diseases that caused by waste products. One of those waste products from textile industry is cotton dust, which can cause byssinosis. There are several ways to reduce cotton dust exposure, such as using face mask. This research aim to describe the relationship between employees knowledge  about byssinosis with face mask utilization in spinning department of a textile factory.This research is a descriptive study with cross sectional approach. The subjects of this research are employees working on Spinning Department. Data gathered using questionnaire about byssinosis and the habit of using face mask.The result of this research shows that 52 (78.79%) of 66 respondents have excellent knowledge about byssinosis, meanwhile the other 14 (21.21%) show just enough knowledge. Almost all wear a face mask during working hour (92.42%). The result of chi square method shows that the relation between employees knowledge about byssinosis and face mask utilization is really weak (p=0,001, contingency coefficient = 0,381). The result of this research indicates that besides knowledge of byssinosis, there are other factors that can affect face mask utilization. Key word: Byssinosis, knowledge, face-masks
Santri trained troops: Making new normal kits and training for the COVID-19 task force Damayanti, Meta Maulida; Yuniarti, Yuniarti; Rachmawati, Meike; Kusmiati, Mia
Abdimas: Jurnal Pengabdian Masyarakat Universitas Merdeka Malang Vol 7, No 1 (2022): February 2022
Publisher : University of Merdeka Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26905/abdimas.v7i1.6020

Abstract

Since the COVID-19 pandemic first emerged in December 2019 and was confirmed in Indonesia in March 2020, the Indonesian government has imposed a strict lockdown. The number of confirmed cases is increasing all the time. Efforts to prevent transmission must be carried out immediately, including improving health protocols. The activity aims to create trained troops Santri, by providing insight into COVID-19 which consists of training to implement health protocols and soft skills for making new normal kits, namely hand sanitizers and cloth masks. The activities were carried out at the Manarul Huda Islamic Boarding School, Bandung to 31 Santri. The new normal kit manufacturing training is accompanied by an expert. The training of Santri produces cadres with a level of knowledge about COVID-19 most highly with a fair category (51,61%). Based on the percentage of the group, age17 years, male gender, and education level graduated from school have a higher level of good knowledge than other groups. This service activity produces trained troops Santri equipped with knowledge about COVID-19 particularly good health protocols, has soft skills to make hand sanitizers and cloth masks. Towards they can produce a new normal kit and create a COVID-free Islamic boarding school area.
Folic Acid Usual Doses Decrease the Buccal Micronucleus Frequency on Smokers Yuktiana Kharisma; Meta Maulida Damayanti; Fajar Awalia Yulianto; Santun Bhekti Rahimah; Winni Maharani; Meike Rachmawati; Herri S. Sastramihardja; Muhammad Alief Abdul ‘Aziiz; Muhammad Ilham Halim
Global Medical & Health Communication (GMHC) Vol 7, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Islam Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (89.007 KB) | DOI: 10.29313/gmhc.v7i2.4414

Abstract

Cigarette contains toxic chemical compounds that trigger DNA instability. Initial genotoxic oral cavity characterized by the appearance of micronucleus (MN) in the buccal mucosa. Folate is needed in maintaining DNA stability. This study aimed to compare the effects of folic acid usual doses (400 mcg and 1.000 mcg) on the MN frequency of buccal mucosa in active smokers. It is a clinical trial conducted in November 2018 in the Laboratory of the Faculty of Medicine, Universitas Islam Bandung of 53 active smokers who divided into two treatment groups. Group A was administered by 400 mcg and group B 1,000 mcg folic acid supplementation within three weeks. The buccal mucosa smear stained with hematoxylin-eosin (HE) and observed through a light microscope with 100× and 400× magnification. Data were analyzed by the Wilcoxon test statistically. The results showed that there was a significant decrease (p=0.00) in MN frequency in folic acid supplementation for three weeks, namely group A=6.39±3.92 and group B=6.93±5.82 in pre-supplementation, and group A=3.80±2.66 and group B=3.31±2.71 post-supplementation of folic acid. Giving a dose of 400 mcg and 1,000 mcg for three weeks did not provide significant results (p=0.94) with Kruskal-Wallis test. In conclusion, administration of folic acid at usual dose give results to a decrease in the buccal mucosa MN frequency in active smokers. ASAM FOLAT DOSIS LAZIM MENURUNKAN FREKUENSI MIKRONUKLEUS MUKOSA BUKAL PADA PEROKOKAsap rokok mengandung senyawa kimia toksik yang memicu ketidakstabilan DNA. Deteksi genotoksik awal  rongga mulut ditandai dengan kemunculan mikronukleus (MN) pada mukosa bukal. Folat diperlukan dalam menjaga kestabilan DNA. Penelitian ini bertujuan mengetahui efek asam folat dosis lazim (400 mcg dan 1.000 mcg) terhadap frekuensi MN mukosa bukal pada perokok aktif. Penelitian ini merupakan uji klinis yang dilakukan pada bulan November 2018 di Laboratorium Fakultas Kedokteran, Universitas Islam Bandung terhadap 53 perokok aktif yang dibagi ke dalam dua kelompok perlakuan. Kelompok A mendapatkan suplementasi asam folat 400 mcg dan kelompok B mendapatkan suplementasi asam folat 1.000 mcg selama tiga pekan. Apus mukosa bukal diwarnai dengan hematoxylin-eosin (HE) dan diamati melalui mikroskop cahaya dengan pembesaran 100× dan 400x. Data dianalisis dengan uji Wilcoxon secara statistik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat penurunan frekuensi MN yang signifikan (p=0.00) terhadap suplementasi asam folat selama tiga minggu, yaitu kelompok A=3,80±2,66 dan kelompok B=3,31±2,71 pada pre-suplementasi, serta kelompok A=6,39±3,92 dan kelompok B=6,93±5,82 pascasuplementasi asam folat. Pemberian dosis 400 mcg dan 1.000 mcg selama tiga minggu tidak memberikan hasil yang bermakna (p=0,94) berdasar atas Uji Kruskal-Wallis. Simpulan, pemberian asam folat dosis lazim memberikan hasil baik terhadap penurunan frekuensi MN mukosa bukal pada perokok aktif.
A Comparative Evaluation of Community Periodontal Index (CPI) and the Presence of Nicotine Stomatitis among Smokers after Oral Hygiene Instruction Meta Maulida Damayanti; Yuktiana Kharisma; Fajar Awalia Yulianto; Santun Bhekti Rahimah; Winni Maharani; Meike Rachmawati; Herri S. Sastramihardja; Muhammad Alief Abdul ‘Aziiz; Muhammad Ilham Halim
Global Medical & Health Communication (GMHC) Vol 8, No 1 (2020)
Publisher : Universitas Islam Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1150.723 KB) | DOI: 10.29313/gmhc.v8i1.5915

Abstract

Smoking can cause periodontal disease as well as lesions in the oral mucosa. Nicotine stomatitis is inflammation caused by heat stimuli injury on the hard and soft palate of the oral cavity; smokers commonly suffer from this condition. Knowledge of how oral hygiene affects the health of dental and oral cavity. The purpose of this study was to describe the differences in community periodontal index (CPI) and nicotine stomatitis in smokers after oral hygiene instruction. The study subjects were 54 men who have a history of active smoking for more than five years. The experiment was carried out in the Biomedical Laboratory of Faculty of Medicine Universitas Islam Bandung in September 2018–January 2019. Dental examination initiated before and after dental health instructions. CPI and nicotine stomatitis tests performed on all subjects by dentists using dental instruments. After six weeks of information about oral hygiene, all subjects re-examined. The results show that there is a statistically significant difference in the average CPI value in smokers before and after dental instruction with a p value<0.001 (p≤0.05). In contrast, the condition of nicotine stomatitis remains the same. CPI value influenced by oral and dental hygiene showed that dental health instruction is very effective. However, stomatitis has not healed as long as the cause is not eliminated. EVALUASI KOMPARATIF COMMUNITY PERIODONTAL INDEX (CPI) DAN STOMATITIS NIKOTIN DI KALANGAN PEROKOK SETELAH INSTRUKSI KEBERSIHAN MULUTMerokok dapat menyebabkan penyakit pada periodontal maupun lesi pada mukosa mulut. Stomatitis nikotin merupakan inflamasi yang disebabkan oleh panas yang terdapat pada palatum keras dan lunak; perokok umumnya menderita kondisi ini. Pengetahuan mengenai tata cara kebersihan mulut memengaruhi kesehatan gigi dan rongga mulut. Tujuan penelitian ini menilai perbedaan community periodontal index (CPI) dan stomatitis nikotin pada perokok setelah instruksi kebersihan mulut. Subjek penelitian adalah 54 pria yang memiliki riwayat merokok aktif selama lebih dari lima tahun. Penelitian dilakukan di Laboratorium Biomedik, Fakultas Kedokteran, Universitas Islam Bandung pada bulan September 2018–Januari 2019. Pemeriksaan dental dilakukan sebelum dan setelah instruksi kesehatan gigi. Pemeriksaan CPI dan stomatitis nikotin dilakukan kepada seluruh subjek oleh dokter gigi menggunakan instrumen gigi. Setelah enam minggu mendapatkan penyuluhan mengenai kebersihan mulut, seluruh subjek diperiksa kembali. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan bermakna secara statistik nilai CPI rerata pada perokok sebelum dengan setelah dilakukan instruksi kesehatan gigi dengan p<0,001 (p≤0,05). Sebaliknya, kondisi stomatitis nikotin tetap sama. Nilai CPI dipengaruhi oleh kebersihan gigi dan mulut sehingga instruksi kesehatan gigi sangat efektif. Akan tetapi, stomatitis tidak dapat sembuh selama penyebabnya tidak dihentikan.
Knowledge about Byssinosis and the Use of Face-Masks Titik Respati; Ganang Ibnusantosa; Meike Rachmawati
Global Medical & Health Communication (GMHC) Vol 1, No 1 (2013)
Publisher : Universitas Islam Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1600.814 KB) | DOI: 10.29313/gmhc.v1i1.1510

Abstract

The development of textile industry in Indonesia can potentially increase some occupational diseases that caused by waste products. One of those waste products from textile industry is cotton dust, which can cause byssinosis. There are several ways to reduce cotton dust exposure, such as using face mask. This research aim to describe the relationship between employee’s knowledge about byssinosis with face mask utilization in spinning department of a textile factory. This research is a descriptive study with cross sectional approach. The subjects of this research are employees working on Spinning Department. Data gathered using questionnaire about byssinosis and the habit of using face mask. The result of this research shows that 52 (79%) of 66 respondents have excellent knowledge about byssinosis, meanwhile the other 14 (21%) show just enough knowledge. Almost all wear a face mask during working hour (92%). The result of chi-square method showed that the relation between employee’s knowledge about byssinosis and face mask utilization was really weak (p=0.001, contingency coefficient=0.381). The result of this research indicates that besides knowledge of byssinosis, there are other factors that can affect face mask utilization. PENGETAHUAN MENGENAI BISINOSIS DAN PEMAKAIAN MASKERPerkembangan industri tekstil di Indonesia berpotensi meningkatkan beberapa penyakit akibat kerja yang diakibatkan oleh buangan hasil industri. Salah satunya adalah debu kapas yang dapat menyebabkan bisinosis. Terdapat beberapa cara untuk mengurangi paparan terhadap debu kapas ini antara lain dengan menggunakan masker. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan hubungan antara pengetahuan pekerja mengenai bisinosis dengan penggunaan masker pada departemen spinning sebuah pabrik tekstil. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan cross-sectional. Subjek penelitian ini adalah pekerja pada sebuah pabrik tekstil di bagian spinning. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner mengenai bisinosis dan kebiasaan menggunakan masker. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 52 orang (79%) dari 66 responden mempunyai pengetahuan yang sangat baik mengenai bisinosis, sedangkan sisanya hanya mempunyai pengetahuan yang cukup. Hasil dari perhitungan statistik menggunakan chi-kuadrat menunjukkan kekuatan hubungan antara pengetahuan mengenai bisinosis dan penggunaan masker sangat lemah (p=0,001, contingency coefficient=0,381). Hasil ini menunjukkan bahwa terdapat faktor lain yang memengaruhi penggunaan masker selain pengetahuan megnenai bisinosis. 
Hubungan Tingkat Pengetahuan tentang Diabetes Melitus dengan Persepsi Pencegahan Komplikasi Polineuropati Diabetik Rizky Rizal Alfarysyi; Meike Rachmawati
Jurnal Riset Kedokteran Volume 1, No.1, Juli 2021, Jurnal Riset Kedokteran (JRK)
Publisher : UPT Publikasi Ilmiah Unisba

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (231.384 KB) | DOI: 10.29313/jrk.v1i1.316

Abstract

Abstract. The World Health Organization (WHO) reported that in 2014, there were 422 million people living with Diabetes Mellitus (DM). The most DM complications were diabetic polyneuropathy (DPN) by 50% compared to other complications. A person's knowledge of a disease, in this case DM, can be the basis for one's perception of choosing disease prevention planning, disease control, and self-management. The purpose of this study was to determine the relationship between the level of knowledge type 2 DM with the perception prevention of DPN complications in adults in Kujangsari Village, Bandung City. This study used an analytic study method with a cross-sectional approach, analyzed by using the Chi-square test. The subjects of this study were 60 adults over 30 years old in Kujangsari Village, Bandung City and the sample was taken using simple random sampling method. The data of this study were obtained from a questionnaire on knowledge level of type 2 DM and a questionnaire for assessing the perception of DPN complications prevention. The results of the study obtained by most adults were having good knowledge about type 2 DM as many as 57 people (97%) and perception prevention of complications DPN as many as 55 people (92%). The results of the data analysis research showed that there was a significant relationship between the level of knowledge about type 2 DM with the perception of the prevention DPN complications. This research illustrates that a good level of knowledge type 2 DM can be a supporting factor to form a perception prevention of complications DPN which is also positive. Abstrak. World Health Organization (WHO) melaporkan terdapat 422 juta jiwa orang yang hidup dengan Diabetes Melitus (DM di dunia pada tahun 2014, Komplikasi DM paling banyak adalah polineuropati diabetik (PND) sebesar 50% dibandingkan komplikasi lain. Pengetahuan seseorang terhadap suatu penyakit dalam hal ini DM, dapat menjadi dasar persepsi seseorang memilih perencanaan pencegahan penyakit, pengendalian penyakit, dan manajemen diri. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan antara tingkat pengetahuan DM tipe 2 dengan persepsi pencegahan komplikasi PND pada orang dewasa di Kelurahan Kujangsari Kota Bandung. Penelitian ini menggunakan metode studi analitik dengan pendekatan potong lintang, dianalisis dengan uji Chi-square. Subjek penelitian ini adalah orang dewasa di atas 30 tahun di wilayah Kelurahan Kujangsari Kota Bandung berjumlah 60 responden dan sampel tersebut diambil dengan menggunakan metode simple random sampling. Data penelitian ini diperoleh dari kuesioner tingkat pengetahuan DM tipe 2 dan kuesioner penilaian persepsi pencegahan komplikasi PND. Hasil penelitian yang diperoleh orang dewasa yang terbanyak adalah memiliki pengetahuan yang baik tentang DM tipe 2 sebanyak 57 orang (97%) dan persepsi terhadap pencegahan komplikasi PND yang positif sebanyak 55 orang (92%). Hasil analisis data menunjukkan terhadap hubungan yang signifikan antara tingkat pengetahuan tentang DM tipe 2 dengan persepsi pencegahan komplikasi PND. Hasil bahwa tingkat pengetahuan DM tipe 2 yang baik dapat menjadi faktor pendukung terhadap pembentukan persepsi pencegahan komplikasi PND yang juga positif..
Association between Chronic Inflammation of Basal Plate and Decidua Existences with Placenta Accreta Spectrum Yuktiana Kharisma; Meike Rachmawati; Abdul Hadi Hassan; Ismet Muchtar Nur; Hasrayati Agustina; Sri Suryanti
Global Medical & Health Communication (GMHC) Vol 10, No 2 (2022)
Publisher : Universitas Islam Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (412.693 KB) | DOI: 10.29313/gmhc.v10i2.9060

Abstract

The placenta accreta spectrum (PAS) is an abnormal placenta condition with a high level of morbidity and mortality in both the mother and fetus. The PAS has a multifactorial etiology, one of which is a chronic inflammation of the basal plate (CIBP) and the decidual existences (DE). The study aims to analyze the association between CIBP and DE with PAS. It was an analytical observational with a cross-sectional study design on 50 placentae (25 PAS paraffin block, 25 standard placenta samples) from Dr. Hasan Sadikin General Hospital and other health centers that meet the inclusion and exclusion criteria. The data are taken from PAS patients from January 2015–December 2020. All samples will be stained with hematoxylin-eosin (HE), then undergo histopathological examination. The result of the studies analyzed statistically using Fisher's exact. CIBP in PAS was found in 21/25 cases, while in the normal placenta was found in 16/21 patients. The DE is positive in 15/25 cases of PAS, whereas the normal placenta was found in all cases. The association between CIBP and PAS is insignificant statistically (p=0.19), while the DE showed a significant relationship with PAS (p=0.00). The presence of the decidua is related to the regulation of trophoblastic invasion into the myometrium in PAS cases. CIBP can occur due to the reaction of decidua tissue to trophoblastic invasion or an infectious agent. The pathogenesis of PAS needs further understanding so that the appropriate therapy can be found for its prevention and management.
Grading Tumor Pasien Adenocarcinoma Colorectal di RS Dr. Hasan Sadikin Bandung Tahun 2015 Farah Faza Aulia; Meike Rachmawati; Amri Junus
Bandung Conference Series: Medical Science Vol. 2 No. 1 (2022): Bandung Conference Series: Medical Science
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29313/bcsms.v2i1.955

Abstract

Abstract.Colorectal adenocarcinoma is the third most common malignancy case in the world after lung and breast cancer with an incidence of 10.2%. In Asia, the incidence of colorectal adenocarcinoma was 957,896 cases (50.8%) with a very high mortality rate at 461,422 cases (52,4%) in 2018. Colorectal adenocarcinoma ranked third for the most common cancer in Indonesia. The pathological prognostic factors of colorectal adenocarcinoma consist of site, size, degree of penetration, lymph node and distant metastasis, histopathological variants, tumor differentiation grading, and lymphovascular invasion. This study aimed to determine the tumor differentiation grading characteristics of colorectal adenocarcinoma patients at Dr. Hasan Sadikin Hospital Bandung. The method used in this study was a cross-sectional descriptive analysis using medical records of colorectal adenocarcinoma patients obtained from the Department of Pathology Anatomy of Dr. Hasan Sadikin Hospital Bandung. 64 cases that met the inclusion criteria were found. This study showed that the proportion of moderately differentiated tumor cases (54%) was slightly more significant than well-differentiated ones (46%) and there was no patient with poorly differentiated tumor. It may be caused by the most common molecular pathway of colorectal adenocarcinoma being chromosomal instability which tend to have better tumor grading than other pathways. This study has some similarities and differences with the previous studies. In conclusion, most colorectal adenocarcinoma patients have moderately differentiated tumor grading. Abstrak. Adenocarcinoma colorectal merupakan kasus keganasan ketiga terbanyak di dunia setelah kanker paru dan payudara dengan angka kejadian 10,2%. Di Asia, insidensi adenocarcinoma colorectal adalah 957.896 kasus (50,8%) dengan angka kematian yang sangat tinggi yaitu 461.422 kasus (52,4%) pada tahun 2018. Adenocarcinoma colorectal menempati urutan ketiga kanker terbanyak di Indonesia. Faktor prognostik patologis adenocarcinoma colorectal terdiri dari lokasi, ukuran, derajat penetrasi, metastasis kelenjar getah bening, metastasis jauh, varian histopatologi, grading diferensiasi tumor, dan invasi limfovaskular. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran grading diferensiasi tumor pasien adenocarcinoma colorectal di RS Dr. Hasan Sadikin Bandung. Metode penelitian ini adalah analisis deskriptif potong lintang menggunakan rekam medis pasien adenocarcinoma colorectal yang diperoleh dari Bagian Patologi Anatomi RS Dr. Hasan Sadikin Bandung. Pada penelitian ini ditemukan 64 kasus yang memenuhi kriteria inklusi. Studi ini menunjukkan proporsi kasus tumor berdiferensiasi sedang (54%) sedikit lebih besar dibandingkan kasus tumor berdiferensiasi baik (46%) dan tidak ditemukan kasus dengan tumor diferensiasi buruk. Hal ini dapat dipengaruhi oleh jalur molekuler yang sering terjadi pada adenocarcinoma colorectal merupakan ketidakstabilan kromosom (CIN) yang cenderung memiliki derajat diferensiasi tumor yang lebih baik dibanding dengan jalur molekuler lain. Hasil penelitian ini memiliki hasil yang serupa dan berbeda dengan penelitian-penelitian sebelumnya. Kesimpulannya, sebagian besar pasien adenocarcinoma colorectal memiliki grading tumor berdiferensiasi sedang.
Scoping Review: Pengaruh Latihan Fisik terhadap Perbaikan Gejala Klinis Osteoarthritis Navira Salsabila Putri; Abdul Hadi Hassan; Meike Rachmawati
Bandung Conference Series: Medical Science Vol. 2 No. 1 (2022): Bandung Conference Series: Medical Science
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29313/bcsms.v2i1.1438

Abstract

Abstract. Clinical symptoms of OA consist of pain, morning stiffness, joint tenderness, swelling, crepitus, restriction, joint displacement, and bone enlargement. These clinical symptoms affect the quality of life, function, and psychological parameters. OA management consists of pharmacological therapy and non-pharmacological therapy. Non-pharmacological interventions are an inseparable part of OA therapy planning. One of the non-pharmacological therapies is physical exercise. Physical exercise can build muscle strength and endurance, increase flexibility and joint movement, increase aerobic activity, and increase joint mobility in OA. The purpose of this study was to find out what physical exercise can affect the improvement of clinical symptoms of OA. The research was conducted using the Scoping Review method on scientific articles taken from 3 databases, namely PubMed, ScienceDirect, and springer link for analysis, identification, and evaluation. The initial search results consist of 2,910 articles, then the eligible results consist of nine articles. Of the nine articles, three articles provide strength training interventions. Two articles provide a walking exercise intervention. The other four articles provide physical exercise interventions in the form of aquatic exercises, biomechanics-based yoga exercises, internet-based exercises, and home-based non-weight bearing (NWB) quadriceps exercises. The conclusion of this study based on articles that have been reviewed shows that physical exercises that can be given as OA therapy consist of strength training, walking exercises, aquatic exercises, biomechanics-based yoga exercises, and internet-based physical exercises. All of these physical exercises play a role in improving clinical symptoms of knee OA. Abstrak. Gejala klinis OA terdiri dari nyeri, morning stiffness, tenderness pada sendi, swelling, krepitus, retriksi, perpindahan sendi dan pembesaran tulang. Gejala klinis tersebut memiliki efek pada kualitas hidup, fungsi dan parameter psikologi. Manajemen OA terdiri dari terapi farmakologis dan terapi non farmakologis. Intervensi non farmakologi merupakan bagian yang tidak bisa dipisahkan dalam perencanaan terapi OA. Salah satu terapi non farmakologis adalah latihan fisik. Latihan fisik dapat membangun kekuatan dan daya tahan otot, meningkatkan kelenturan dan gerakan sendi, meningkatkan aktivitas aerobik, dan meningkatkan mobilitas sendi pada OA. Tujuan dari penilitian ini adalah untuk mengetahui latihan fisik apa saja yang dapat memengaruhi perbaikan gejala klinis OA. Penilitian dilakukan dengan metode Scoping Review pada artikel ilmiah yang diambil pada 3 database yaitu PubMed, ScienceDirect, dan springer link untuk dilakukan analasis, identifikasi, dan evaluasi. Hasil pencarian awal terdiri dari 2.910 artikel, kemudian hasil yang eligible terdiri dari sembilan artikel. Dari Sembilan artikel, terdapat tiga artikel yang memberikan intervensi latihan kekuatan. Dua artikel memberikan intervensi latihan berjalan. Empat artikel lainnya meberikan intervensi latihan fisik berupa latihan akuatik, latihan yoga berbasis biomekanik, latihan berbasis internet dan latihan home-based non-weigght bearing (NWB) quadriceps. Kesimpulan dari penelitian ini berdasarkan artikel yang telah dikaji menunjukkan bahwa latihan fisik yang dapat diberikan sebagai terapi OA terdiri dari latihan kekuatan, latihan berjalan, latihan akuatik, latihan yoga berbasis biomekanik, dan latih fisik berbasis internet. Semua latihan fisik tersebut berperan dalam perbaikan gejala klinis OA lutut.
Hubungan Frekuensi Sholat Tahajud dengan Penurunan Tekanan Darah Pasien Hipertensi di Pondok Pesantren Al-Islam Beber Cirebon Shofa Nabila Bilqist Komarudin; M. Nurhalim Shahib; Meike Rachmawati
Bandung Conference Series: Medical Science Vol. 2 No. 1 (2022): Bandung Conference Series: Medical Science
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29313/bcsms.v2i1.1809

Abstract

Abstract. Hypertension is the number one cause of the number of deaths in the world with an incidence of 9.4 million people every year Efforts to overcome hypertension have been carried out, both pharmacological therapy and non-pharmacological therapy such as lifestyle modification, physical activity, and self-meditation activities to overcome stress response. The tahajjud prayer is thought to be one way to lower blood pressure. This study aims to determine the relationship between the frequency of tahajjud prayer with a decrease in blood pressure. This research method is chi square test using questionnaire data distributed to hypertensive patients with monthly employee health reports recorded at the Health Department of Al-Islam Beber Islamic Boarding School Cirebon. In this study, 38 cases were found that met the inclusion criteria. This study showed that the most changes in blood pressure of hypertensive patients who performed tahajjud prayer as an effort to accompany treatment experienced a decrease in blood pressure of 25 people (65.8%). The frequency of the tahajjud prayer which was mostly carried out in patients with the greatest decrease in blood pressure was often and always each as many as 10 people (26.3%). The results of this study have similar and different results to previous studies. The conclusion in this study, the frequency of tahajjud prayer there is a significant relationship with a decrease in blood pressure. Abstrak. Hipertensi merupakan penyebab nomor satu dari jumlah kematian yang ada di dunia dengan angka kejadian 9,4 juta orang tiap tahun Upaya dalam mengatasi hipertensi telah banyak dilakukan baik terapi farmakaolgis hingga terapi non farmakologis seperti modifikasi gaya hidup, aktifitas fisik, serta kegiatan meditasi diri guna mengatasi stress response. Sholat tahajud diduga dapat menjadi salah satu cara untuk menurunkan tekanan darah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan frekuensi sholat tahajud dengan penurunan tekanan darah. Metode penelitian ini adalah uji chi square menggunakan data questioner yang disebarkan kepada pasien hipertensi dengan laporan kesehatan bulanan karyawan yang tercatat di Departemen Kesehatan Pondok Pesantren Al-Islam Beber Cirebon. Pada penelitian ini ditemukan 38 kasus yang memenuhi kriteria inklusi. Penelitian ini menunjukkan hasil terbanyak perubahan tekanan darah pasien hipertensi yang melaksanakan sholat tahajud sebagai ikhtiar pendamping pengobatan mengalami penurunan tekanan darah sebanyak 25 orang (65,8%). Frekuensi sholat tahajud yang paling banyak dilaksanakan pada pasien yang terjadi penurunan tekanan darah terbanyak adalah sering dan selalu masing-masing sebanyak 10 orang (26,3%). Hasil penelitian ini memiliki hasil yang serupa dan berbeda dengan penelitian-penelitian sebelumnya. Kesimpulan pada penelitian kali ini, frekuensi sholat tahajud terdapat hubungan yang signifikan dengan penurunan tekanan darah.
Co-Authors Abdul Hadi Hassan Abdul Hadi Hassan Abdul Hadi Hassan Abdul Hadi Hassan Adhi Nugraha Akbari Ganie, Ratna Alaydrus, Syafika Amri Junus Andre Akbar Mubarok Andriane, Yuke Annisa Rahmah Furqaani Anugrah, Aninditya Putri Aryanti Aryanti Ayu Prasetia Azlia Salsabila Rahadian Putri Darmayanti Dewi, Mira Dyani Dipayana, I Made Dzikru Rahmah Robbika Az-Zahra Dzikru Rahmah Robbika Az-Zahra Ermina Widiyastuti Fajar Awalia Yulianto Faqiekha Jauziyah Al-Faghiyah Farah Faza Aulia Fasyah Rizki Putri Gunantara, Tito Harvi Puspa Wardani Hasrayati Agustina Hauradarry Aurella Permadi Hendro Sudjono Yuwono Herri S. Sastramihardja Ismawati Ismawati Ismawati Ismet Muchtar Nur Joni Tandi, Joni Julia Hartati Keumala Sari, Dina Khusnul Mulya Kautsar Laila, Nazmy Noor M. Nurhalim Shahib Magfira Mani, Suresh Mariyani Melati, Rina Meta Maulida Damayanti Meutia Sari, Liza Mia Kusmiati Mia Kusmiati Muhammad Alief Abdul ‘Aziiz Muhammad Ilham Halim Muhammad, Noorzaid Navira Salsabila Putri Niluh Puspita Dewi, Niluh Puspita Nur Azizah Nuzirwan Acang Raden Anita Indriyanti Raden Ganang Ibnusantosa Radina, Faqih Rahmi, Fadhilat Sabila Ratna Damailia Rizky Alifian Ramadhan Rizky Rizal Alfarysyi Robian, Rian Sabrina Ayu Fitria Santun Bhekti Rahimah Sari, Ajeng Kartika Shofa Nabila Bilqist Komarudin Siddiq, Tita Barriah Sri Suryanti Taufik Muhammad Fakih Titik Respati Uci Ari Lantika Wardani, Yunira Wida Purbaningsih Widiyastuti, Ermina Winni Maharani wirawan, Wayan Yani Triyani Yanti Daryanti Yuktiana Kharisma Yuliet Yuliet Yuniarti Yuniarti Zidan Zuhdi