Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Al Manba

MENILIK KEMBALI PEMIKIRAN FATHIMAH AL-BANJARI: RELEVANSI UNTUK PENDIDIKAN PEREMPUAN MASA KINI Salsabila, Rofiqa Zulfa; Hermina, Dina; Norlaila, Norlaila
Al-Manba Vol. 10 No. 1 (2025): Al Manba
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al-Ma'rif Buntok

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69782/almanba.v10i1.38

Abstract

Kajian mengenai pemikiran Fathimah Al-Banjari sejauh ini hanya membahas mengenai corak pemikiran tauhid dan fiqih, belum terdapat kajian mengenai pemikiran Fathimah terhadap pendidikan Islam bagi perempuan. Pemikiran Fathimah dapat dianalisis untuk memecahkan permasalahan dilematik kaum perempuan dalam mengambil peran di tengah era disrupsi. Penelitian ini merupakan jenis library research dengan menggunakan pendekatan sejarah. Metode yang digunakan adalah studi tokoh untuk memahami pemikiran yang kemudian dikaji untuk menemukan relevansi dengan konteks peran perempuan di era disrupsi digital. Hasil dari penelitian ini adalah tiga pemikiran Fathimah, yaitu pentingnya keseimbangan peran perempuan untuk aktualisasi diri, pentingnya ketersediaan wadah khusus bagi perempuan, serta perlunya pemantapan peran perempuan dalam beragama untuk menunjang kehidupan sehari-hari.  Peran perempuan di era disrupsi digital diantaranya membekali diri dengan pengetahuan STEM, mengaktualisasikan diri melalui wadah khusus perempuan, serta melanjutkan tradisi intelektual islam di bidang ilmiah riset.
JENIS DATA PENELITIAN KUANTITATIF (Korelasional, Komparatif, Dan Eksperimen) Aida, Aida; Hermina, Dina; Norlaila, Norlaila
Al-Manba Vol. 10 No. 1 (2025): Al Manba
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al-Ma'rif Buntok

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69782/almanba.v10i1.48

Abstract

This study aims to explore the types of data used in quantitative research methods, including correlational, comparative, and experimental approaches, as well as their relevance in scientific analysis. The quantitative approach, which is based on numerical data, enables hypothesis testing and result generalization through statistical applications. This paper discusses the primary characteristics of nominal, ordinal, interval, and ratio data, along with their application in each research method. Correlational research identifies relationships between variables, comparative research examines differences among groups, and experimental research tests causal relationships through the manipulation of independent variables. The findings highlight the importance of selecting appropriate data types and research methods to ensure the validity of results. Quantitative research proves to be an effective tool in supporting decision-making and advancing scientific knowledge across various fields.