Claim Missing Document
Check
Articles

EDUKASI DAN PEMBERIAN PROGRAM FISIOTERAPI SENAM LANSIA UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS HIDUP DI POSYANDU LANSIA SEHATI KELURAHAN SIDOMULYO KOTA PEKANBARU Ismaningsih Ismaningsih; Brilian Dini MA Iballa; Darmadi Darmadi; Siti Juariah
BULETIN ILMIAH NAGARI MEMBANGUN Vol 7 No 2 (2024)
Publisher : LPPM (Institute for Research and Community Services) Universitas Andalas Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/bina.v7i2.595

Abstract

The World Health Organization (WHO) defines healthy aging as the process of developing and maintaining functional abilities that enable well-being in old age. Aging describes the influence on cells at the biological level caused by the impact of the accumulation of various molecular and cellular damage over time. This leads to a gradual decline in physical and mental capacity, an increased risk of disease, and eventually death. One of the efforts of the physiotherapy program in conducting this activity aims to provide education and an elderly gymnastics program to raise awareness about the importance of physiotherapy and how to perform simple exercises at home, the presence of physiotherapists who can provide periodic services at the Posyandu, including evaluating physical conditions and providing interventions that are appropriate to the condition of the disease. The method used in this activity is to conduct counseling, education, and intervention, then the data is processed quantitatively. The results measured the quality of life using WHOQOL. The WHOQOL score before was 68.33+5.423 and afterward, it was 86.06+4.439, indicating an improvement in the quality of life after the elderly gymnastics program. Additionally, this activity resulted in several aspects, namely: 1) the elderly and their families became more aware of the importance of physiotherapy in maintaining physical health, 2) education on the benefits of physiotherapy and physical exercise, 3) a physical exercise program (in the form of elderly gymnastics), 4) the elderly participating in the program experienced an improved quality of life, 5) the elderly reported feeling more active, enthusiastic, and able to perform daily activities better, 6) the level of participation of the elderly in the program was high, indicating interest and need for the program, and 7) positive feedback from the elderly and their families regarding the benefits of the program for their health and well-being.
The Factors that Influence Student Motivation and Enthusiasm for Learning, Case Study at Nurul Huda Islamic Junior High School, West Java Indonesia Halimah, Halimah; Juariah, Siti; Achmad, Listian Indriyani; Nenda, Nenda; Nugroho, Djoko; Ali, Saiful Mukti
Proceeding International Pelita Bangsa Vol. 1 No. 01 (2023): September 2023
Publisher : DPPM Universitas Pelita Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this research is to find out the factors that can influence the motivation and enthusiasm of students to study at school. The study was conducted on students of Madrasah Tsanawiyyah Nurul Huda Tegal Gede. This research method uses a qualitative approach with interviews, observation and literature review. The research subjects were Grade 8 students with a total of 46 students. The results of the research show that the factors that influence student motivation and enthusiasm for learning are (1) there is someone that students like that they are trying to impress: 43.48%; (2) students actually want to gain knowledge: 34.78%; (3) students get pocket money if they go to school: 17.38%; and (4) students can play with their friends if they go to school: 4.35%. The analysis of the results of this study is: Allah created men and women to know each other and this influences the students’ motivation and enthusiasm for learning. Allah has regulated the etiquette of association with the opposite gender.
Visual, Auditory, Kinesthetic Learning Styles In the perspective of the Qur'an Juariah, Siti; Achmad, Yudianto; Edy, Sarwo
Proceeding International Pelita Bangsa Vol. 1 No. 01 (2023): September 2023
Publisher : DPPM Universitas Pelita Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Humans have different learning styles including: visual learning styles or based on vision; auditory learning style or based on hearing; and kinesthetic learning styles based on feelings. Learning styles in a scientific perspective already exist in the Qur'an, in Surah An-Nahl (16:78): learning style " السَّمْ ع "-"Al-Sam'a", which means learning based on hearing; learning style “ الْْ بْ صا ر ”-“Al-Abshôr”, which means learning based on vision; learning style " الْْ فْئِد ة "-"Al-Af'idah", which means learning based on feelings. This research conducted a study on learning styles in 100 students of SMAN 2 Cikarang Selatan. A learning style questionnaire was given to students and the results were analyzed. Based on the results of this study it can be concluded that 42% of students have a visual learning style, 32% have an auditory learning style and 27% have a kinesthetic learning style.
Pemahaman Guru dan Orang Tua Mengenai Alternatif Strategi Reward dan Punishment di Sekolah TK Cikarang Selatan Juariah, Siti; Achmad, Listian Indriyani; Setyowati, Rini
GLOBAL: Jurnal Lentera BITEP Vol. 2 No. 02 (2024): April 2024
Publisher : Lentera Ilmu Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59422/global.v2i02.339

Abstract

Orang tua dan guru memiliki peranan penting dalam membentuk generasi yang berkualitas. Keduanya harus saling melengkapi dalam membimbing dan mendukung potensi anak. Orang tua, sebagai sosok yang paling dekat dengan anak, memiliki tanggung jawab besar dalam memberikan contoh dan nilai-nilai yang baik. Mereka juga bertanggung jawab untuk memberikan perhatian, kasih sayang, dan dukungan emosional kepada anak-anak mereka. Sementara itu, guru memegang peranan penting dalam memberikan pendidikan formal dan membimbing anak-anak dalam mencapai potensi akademik dan sosial mereka. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memberikan pemahaman yang lebih baik kepada guru dan orang tua tentang penggunaan metode alternatif seperti reward dan punishment dalam mendidik anak. Metode ini bertujuan untuk mendisiplinkan dan mendidik anak dengan penuh kasih sayang, bukan dengan menakut-nakuti mereka. Pemberian apresiasi dan hukuman yang seimbang dapat sangat mempengaruhi cara berpikir dan tingkah laku anak dalam mencapai tujuan pendidikan yang berkarakter. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi dan studi literatur. Dengan demikian, diharapkan hasil penelitian ini dapat memberikan pandangan yang lebih komprehensif tentang bagaimana orang tua dan guru dapat bekerja sama dalam mendidik anak dengan efektif menggunakan metode reward dan punishment yang sesuai.
“SAY NO TO BULLYING” Sosialisasi Anti Perundungan di SMK Armaniyah Muktiali, Saiful; Ainulyaqin, Muhammad Hamdan; Nugroho, Djoko; Nenda, Nenda; Juariah, Siti
Jurnal Pelita Pengabdian Vol. 2 No. 1 (2024): Januari
Publisher : DPPM Universitas Pelita Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37366/jpp.v2i1.3108

Abstract

Perilaku bullying telah menjadi bagian kehidupan di kalangan remaja terutama para peserta didik yang menginjak pada jenjang SMA maupun SMK. Sebagaimana kita ketahui tindakan perundungan telah menyebar luas di media sosial yang mengakibatkan korban mengalami trauma secara mental dan psikis. Hal ini mendorong penulis beserta tim untuk mengupayakan atau mencegah tindak perundungan dikalangan remaja terutama pada jenjang SMK yang memang rawan terhadap tindakan kekerasan. Salah satu upaya konkrit untuk mengatasi bullying adalah dengan memberikan seminar” Say No To Bullying” dengan harapan dapat memberi wawasan praktis mengenai perilaku bullying dan dampak yang dirasakan oleh korban. Seminar ini dilaksanakan via online dengan peserta didik. Mereka mendapatkan pemaparan pengetahuan mengenai bullying: pengertian, sebab-sebab, dampak negatif, dan pencegahannya. Hasil webinar diharapkan peserta didik mengetahui secara kognitif pengertian bullying, karakter pelaku bullying, korban bullying, dan mengetahui bagaimana menghadapi pelaku bullying. Namun demikian, belum bisa dipastikan apakah mereka benar-benar memiliki perubahan perilaku secara konkrit atau tidak.
Pelatihan Menjawab Wawancara Kerja dalam Bahasa Inggris dengan Etika Komunikasi Islami Achmad, Listian; Edy, Sarwo; Setyowati, Rini; Juariah, Siti
Jurnal Pelita Pengabdian Vol. 2 No. 2 (2024): Juli 2024
Publisher : DPPM Universitas Pelita Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37366/jpp.v2i2.4457

Abstract

Kemampuan komunikasi dalam Bahasa Inggris dinilai dari bagaimana cara pelamar menjawab tiap pertanyaan yang diajukan. Untuk itu diperlukan suatu pelatihan yang dapat memberikan bekal dasar Bahasa Inggris berupa pelafalan atau intonasi dan juga latihan menjawab berbagai pertanyaan yang mungkin muncul dalam wawancara kerja. Latihan ini diharapkan dapat meningkatkan peluang para pencari kerja dari kalangan lulusan SMK untuk diterima bekerja. Pelatihan terbagi menjadi dua sesi, sesi pertama adalah pelatihan pelafalan, sesi kedua adalah pelatihan tanya jawab sesuai dengan pertanyaan wawancara yang sering ditanyakan interviewer. Sesi ketiga pemberian materi mengenai etika komunikasi Islam. Peserta merasakan manfaat positif setelah kegiatan ini selesai dilaksanakan.
Pemahaman Guru dan Orang Tua Mengenai Alternatif Strategi Reward dan Punishment yang Lebih Positif di Sekolah TK di Cikarang Selatan Juariah, Siti; Halimah, Halimah
ILUMINASI: Journal of Research in Education Vol 2, No 1 (2024): ILUMINASI: Journal of Reaserch in Education
Publisher : Lembaga Pendidikan Hikmatun Najah (LPHN) Blora

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54168/iluminasi.v2i1.239

Abstract

Parents and teachers play a crucial role in shaping a quality generation. Both must complement each other in guiding and nurturing the potential of children. The aim of this research is to provide an understanding to teachers and parents in educating children using a more appropriate alternative method, namely reward and punishment. The reward and punishment method aims to discipline and educate children with love and not to scare them. Appreciation and punishment will greatly influence the way children think and behave in achieving educational goals with character. This research uses a qualitative method with data collection techniques through observation and literature review approaches. Data collected from both approaches are then systematically analyzed and conclusions are drawn based on the results obtained, supplemented by literature studies obtained from relevant sources according to our research topic. The results of the study indicate that there are deficiencies in understanding the concepts of reward and punishment from both kindergarten teachers and parents. Some findings include low awareness, lack of knowledge, and gaps in understanding, thus requiring understanding and implementation of positive reward and punishment strategies in the kindergarten environment, both through training and education attended by teachers and parents.
Paradigma Pendidikan Islam dan Pengembangan Sumber Daya Insani dalam Membentuk Etika dan Karakter dalam Masyarakat Islam Juariah, Siti
Kaipi: Kumpulan Artikel Ilmiah Pendidikan Islam Vol. 1 No. 2 (2023): Kaipi: Kumpulan Artikel Pendidikan Agama
Publisher : Program Studi Pendidikan Agama Islam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62070/kaipi.v1i2.48

Abstract

Artikel ini menyelidiki peran pendidikan Islam dalam pembangunan sumber daya manusia, dengan menyoroti bagaimana ia membentuk etika dan karakter di kalangan masyarakat Islam. Pendekatan deskriptif analitis yang digunakan dalam penelitian ini memungkinkan untuk menguraikan secara mendalam paradigma pendidikan Islam, yang mencakup nilai-nilai intrinsik, metodologi pengajaran, serta relevansinya dalam konteks saat ini. Pendidikan Islam tidak hanya menitikberatkan pada peningkatan kapasitas intelektual individu, tapi juga menekankan pengembangan karakter berbasis nilai-nilai etika dan moral Islam. Ini mencerminkan pandangan komprehensif terhadap pendidikan yang tidak hanya berfokus pada transfer pengetahuan tetapi juga pembentukan kepribadian yang utuh. Dalam konteks ini, pendidikan Islam berperan penting dalam membentuk individu yang berilmu, bermoral, dan beretika, yang pada akhirnya berkontribusi pada pembangunan masyarakat yang harmonis dan berkarakter. Analisis dalam artikel ini juga mencoba menggali lebih dalam tentang metode pengajaran dalam pendidikan Islam yang mendukung pencapaian tujuan ini, termasuk penggunaan teks-teks klasik dan modern, serta pendekatan interaktif dalam proses belajar mengajar. Relevansi pendidikan Islam dalam konteks global juga menjadi perhatian, dengan melihat bagaimana ia dapat menyiapkan individu untuk berpartisipasi secara efektif dalam masyarakat yang pluralistik dan terus berubah. Secara keseluruhan, artikel ini berargumen bahwa pendidikan Islam memiliki peran strategis dalam pembentukan sumber daya manusia yang tidak hanya kompeten dalam aspek akademis tetapi juga kuat dalam nilai-nilai etika dan moral, yang krusial untuk pembangunan masyarakat yang lestari dan inklusif.
Pelatihan Certified Basic Counseling di Telkom University Juariah, Siti; Achmad, Listian Indriyani; Setyowati, Rini
Dedikasi: Jurnal Pengabdian Lentera Vol. 1 No. 04 (2024): Mei 2024
Publisher : Lentera Ilmu Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59422/djpl.v1i04.338

Abstract

Pelatihan dasar konseling adalah program pendidikan yang disusun untuk menyediakan individu dengan keterampilan, pengetahuan, dan pemahaman yang diperlukan agar mampu menjadi konselor yang efektif dalam memberikan dukungan yang empatik kepada klien. Konseling di perusahaan melibatkan pemberian dukungan emosional, psikologis, dan profesional kepada karyawan dalam lingkungan kerja. Tujuannya adalah membantu karyawan mengatasi masalah pribadi, profesional, atau antarpribadi yang dapat memengaruhi kesejahteraan, kinerja, dan hubungan di tempat kerja. Layanan ini merupakan sarana penting untuk meningkatkan kesejahteraan karyawan di tempat kerja.
RANCANG BANGUN APLIKASI PEMBELAJARAN BANGUN RUANG PADA SISWA MTSN 9 KUNINGAN MENGGUNAKAN TEKNOLOGI AUGMENTED REALITY BERBASIS ANDROID Juariah, Siti; Mahpudin, Asep
JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika) Vol. 8 No. 5 (2024): JATI Vol. 8 No. 5
Publisher : Institut Teknologi Nasional Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36040/jati.v8i5.11037

Abstract

Banyak siswa MTsN 9 Kuningan mengalami kesulitan dalam belajar bangun ruang karena beberapa faktor. Pertama, materi bangun ruang bersifat abstrak dan sulit divisualisasikan. Kedua, media pembelajaran yang digunakan dalam metode konvensional kurang menarik dan tidak interaktif. Ketiga, siswa memiliki sedikit kesempatan untuk berinteraksi langsung dengan objek bangun ruang. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan aplikasi yang dapat membantu siswa MTs N 9 Kuningan memahami Konsep bangun ruang dalam pelajaran matematika dan menilai kelayakan aplikasi tersebut. Penelitian dan pengembangan aplikasi ini menggunakan metode Research and Development (R&D) dengan tujuan menghasilkan produk spesifik dan mengujinya. efektivitasnya. Aplikasi dikembangkan menggunakan model waterfall, yang terdiri dari lima tahap: Analisis dan Definisi Kebutuhan, Desain Sistem dan Perangkat Lunak, Implementasi dan Pengujian Unit, Integrasi dan Pengujian Sistem, serta Operasi dan Pemeliharaan. Aplikasi pembelajaran bangun ruang ini memanfaatkan teknologi augmented reality, dengan dukungan perangkat lunak seperti Blender, Unity 3D, dan Vuforia. Pengujian dilakukan melalui metode Black Box Testing serta kuesioner yang melibatkan ahli media, ahli materi, dan respon dari peserta didik. Aplikasi ini diharapkan dapat membantu guru dalam mengajarkan materi bangun ruang dengan lebih interaktif dan memberikan alternatif bagi siswa untuk belajar di luar sekolah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aplikasi ini efektif membantu siswa Memahami konsep bangun ruang melalui ilustrasi 3D dan video yang mudah dipahami, sebagaimana dibuktikan oleh hasil pengujian keterpakaiannya.
Co-Authors Achmad, Listian Achmad, Listian Indriyani Achmad, Yudianto Adillah, M. Rizqi Agustian , Agustian Ailsa Islami Ali, Saiful Mukti Aliska, Nadya Aryesta, Desty Agnes Brilian Dini MA Iballa Brilian Dini Ma. Iballa Darmadi - Adi Darmadi Darmadi Darmadi Darmadi Desy Ameiliani Dinillah, Dini Ilmi Diyanti, Lies Djoko Nugroho Dwi Astuti DWI SURYANTO Farida Farida Fitra Ramdhani Haiah, Fithri Halimah Halimah Handayani, Yolla Sukma Hanifa Zulfa Husaini, Rizki Ramadhan Husnah . ismaningsih, ismaningsih Isna Wardaniati It Jamilah Juliansyah, Rival Junariah, Siti Kamaria, Sitti Kenepri Kenepri Lala Nurmala Larasari Putri M Fajar Anugerah Mahpudin, Asep Maliki, Budi Ilham Maya Panorama, Maya Mega Pratiwi Irawan, Mega Pratiwi Midisen, Kisanda Miharja . Muhamad Ekhsan Muhammad Hamdan 'Ainulyaqin Muhammad Yazid Mulyati, Reni Nasyar, Syaiful Nenda, Nenda Niki Nuriasih Sasmita Ningrum Nila Kurniasih, Novi Widiastuti Erni Puji Astuti Nurliuta, Nurliuta Parulian, Parulian Rachmat Firmansyah Regi Agusti Pratama Rini Setyowati, Rini Rinol Sumantri Rizki Wahyu Yunian Putra Romsyah Maryam Rosa Devitria RR. Ella Evrita Hestiandari Safira, Avril Nazwa Saiful Muktiali Salamun Salamun Salsabila Marfyanda Sari, Wulan Puspa sarwo edy Selvia Rahmayani Siti Khotimah Siti Komariyah subahan, Fardhan Sukri Sukri Sukri Sukri sukri Sukri, sukri Susi Endrini Titin Hartini Uli Wildan Nuryanto Valzon, May Viny Sofy Saputri Wahyu Margi Sidoretno Wahyuni, Nurlaila Widia, Widia Wili Octovia Lastari Willy Octavia Windi Aprilya Saputri Wita Yulianti Yuan Badrianto Yulvian Sani Yulvian Sani Yusrita, Eli