Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Jurnal Pendidikan Jasmani Khatulistiwa

IDENTIFIKASI PROFIL ANTROPOMETRI ATLET REMAJA DI KLUB RENANG SE-KOTA PONTIANAK Rizki Hazazi Ali; Ghana Firsta Yosika; Doni Pranata
Jurnal Pendidikan Jasmani Khatulistiwa Vol 3, No 2: November 2022 Jurnal Pendidikan Jasmani Khatulistiwa
Publisher : Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26418/jpjk.v3i2.64035

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profil antropometri atlet remaja di klub renang Se-Kota Pontianak. Antropomteri suatu proses pengukuran berat badan, tinggi badan dibandingkan dengan umur dan tinggi badan, setiap atlet memiliki bentuk tubuh dan antropometri yang berebeda-beda. Perebedaan tersebut dipengaruhi oleh banyak aspek salah satunya adalah usia.. Profil antropometri harus diperhatikan oleh para pelatih, tujuannya adalah agar para pelatih dapat memberikan pertimbangan pada saat memberikan perlakuan pada proses latihan fisik berdasarkan program latihan yang telah dirancang. Selain itu melalui data profil antropometri dapat memberikan gambaran kepada pelatih untuk memberikan program latihan sehingga dapat maksimal dalam proses peningkatan fisik para atlet renang. Renang juga merupakan salah satu cabang olahraga dimana postur tubuh yang baik menjadi salah satu penilaian awal untuk atlet dalam memilih spesialisasi dalam menunjang peningkatan prestasi atlet. Hal ini dikarenakan terdapat hubungan antara status BMI terhadap kecepatan renang gaya bebas. kecepatan renang yang dimiliki atlet tentu akan lebih baik apabila tidak mengabaikan faktor-faktor yang dapat mempengaruhi hasil kecepatan renang tersebut. Oleh karena itu penting bagi para pelatih dan jajaran staff pada klub renang untuk mengetahui profil antropometri pada atlet renang remaja di kota pontianak.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profil antropometri atlet remaja di klub renang Se-Kota Pontianak. Antropomteri suatu proses pengukuran berat badan, tinggi badan dibandingkan dengan umur dan tinggi badan, setiap atlet memiliki bentuk tubuh dan antropometri yang berebeda-beda. Perebedaan tersebut dipengaruhi oleh banyak aspek salah satunya adalah usia.. Profil antropometri harus diperhatikan oleh para pelatih, tujuannya adalah agar para pelatih dapat memberikan pertimbangan pada saat memberikan perlakuan pada proses latihan fisik berdasarkan program latihan yang telah dirancang. Selain itu melalui data profil antropometri dapat memberikan gambaran kepada pelatih untuk memberikan program latihan sehingga dapat maksimal dalam proses peningkatan fisik para atlet renang. Renang juga merupakan salah satu cabang olahraga dimana postur tubuh yang baik menjadi salah satu penilaian awal untuk atlet dalam memilih spesialisasi dalam menunjang peningkatan prestasi atlet. Hal ini dikarenakan terdapat hubungan antara status BMI terhadap kecepatan renang gaya bebas. kecepatan renang yang dimiliki atlet tentu akan lebih baik apabila tidak mengabaikan faktor-faktor yang dapat mempengaruhi hasil kecepatan renang tersebut. Oleh karena itu penting bagi para pelatih dan jajaran staff pada klub renang untuk mengetahui profil antropometri pada atlet renang remaja di kota pontianak.
Pengaruh Variasi Drill Training Bola Lambung Terhadap Kemampuan Smash Kedeng Sepak Takraw SMA Negeri 7 Pontianak Setiaji, Iwan; Simanjuntak, Victor G; Pranata, Doni
Jurnal Pendidikan Jasmani Khatulistiwa Vol 5, No 2: November 2024 Jurnal Pendidikan Jasmani Khatulistiwa
Publisher : Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26418/jpjk.v5i2.96037

Abstract

Penelitian ini menganalisis pengaruh dari variasi driil training bola lambung terhadap kemampuan smash kedeng sepak takraw di SMA Negeri 7 Pontianak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variasi drill training bola lambung terhadap kemampuan smash kedeng dalam permainan sepak takraw pada siswa SMA Negeri 7 Pontianak. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen dengan desain one-group pre-test-post-test. Sampel penelitian terdiri dari 15 siswa yang mengikuti ekstrakurikuler sepak takraw. Pengambilan data dilakukan melalui tes awal (pre-test), pemberian perlakuan (treatment) selama 12 sesi latihan, dan tes akhir (post-test). Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan yang signifikan dalam kemampuan smash kedeng setelah diberikan perlakuan variasi drill training bola lambung. Nilai rata-rata pre-test adalah 10,7, sedangkan nilai rata-rata post-test meningkat menjadi 14,7, dengan persentase peningkatan sebesar 37%. Uji-t menunjukkan nilai signifikansi sebesar 0,000 < 0,05, yang berarti terdapat pengaruh yang signifikan dari variasi drill training terhadap kemampuan smash kedeng. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa metode drill training bola lambung dapat meningkatkan keterampilan smash kedeng pada pemain sepak takraw. Hasil penelitian ini dapat menjadi referensi bagi pelatih dalam menyusun program latihan yang lebih efektif untuk meningkatkan kemampuan atlet dalam permainan sepak takraw.
Co-Authors Ady Bakri, Asri AFRIZAL AFRIZAL Agnes Dwiana Widi Ahmad Atiq Ahmad Atiq Ahmad Atiq Alamsyah, Nur Fadly Andika Triansyah Andriadi, Arif Angga Bagus Saputra Anto Sukamto Ariestika, Elsa Arisyandi, Edo Bagus Kuncoro Bambang Prasetyo Subekti Bernadeta M Wara Kushartanti Betrix Teofa Perkasa Wibafied Billy Yachsie Bhakti, Nafisa Marchelia Cantika, Septya Dwi Daffa, Rangga Danu, Shetto DESTRIANA DESTRIANA, DESTRIANA Elsa Ariestika Elsa Ariestika Firsta Yosika, Ghana Hartati Hartati Hartati Hartati Heatami, Mimi Hidasari, Fitriana Puspa Hudain, Muh. Adnan I Ketut Addy Putra Indrawan I Putu Agus Dharma Hita Ibrah Fastabiqi Bawana Mukti Ikhsan, Masrul Ilham Ilham Ilhamsyah Indrawan, I Ketut Addy Putra Indrayani, Viky Januar Inggar Yadi Junianto, Pilifus Kamaruddin, Ilham Kencana, Muhammad Ilham Komang Ayu Krisna Dewi Komarudin Krisna, I Made Ananda Kurniawan, Eki Febri Laoly, Budiman Jaya Lihong, Rudianto Maharani Fatima Gandasari Mahrani Fatima Gandasari Meirizal Usra, Meirizal Mimi Haetami Muahamad Efendi Muhammad Akbar Juliansyah MUHAMMAD ALI Muhammad Fachrurrozi Bafadal Muhammad Firman Annur Nanda, Fitri Agung Ni Gusti Ayu Lia Rusmayani Novi Yanti Putra Sastaman B Putri, Alifia Ramadhina Rafli, Rafli Rahmat Putra Perdana Ramadhani, Yusika Salsabilla Ramadhani, Zaki Maulana Rani, Syaidina Maha Retno Farhana Nurulita Reza Resah Pratama Rickastari, Lydya Marsha Rina Yuniana Rizki Hazazi Rizki Hazazi Ali Sadikin, Sadikin Satria Armanjaya Setiaji, Iwan Sigit Nugroho Simanjuntak, Victor Gaperius Sundari, Fatria Susanti, Firda Suwanto, Witri Syahira, Syifa Syahrani, Putri Azizil Syahriyal, Ahmad Talib, Kamal bin Tongge, Yohanes Tomas Trisnawati, Teti Valentri, Avi Victor G Simanjuntak Victor G Simanjuntak Victor Gaperius Simanjuntak Victor Simanjuntak Victor Simanjuntak Victorian, Ahmad Richard Wali, Carles Nyoman Widiyanto Widiyanto Witri Suwanto Witri Suwanto Wiwik Yunitaningrum Wiwik Yunitaningrum Wiwik Yunitaningrum Yanto, Anggel Hardi Ynitaningrum, Wiwik