Artikel ini bertujuan untuk mengembangkan keterampilan menganalisis puisi peserta didik kelas IVB SDN Jatingaleh 01 yaitu dari menganalisis tema, rima, dan majas. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data analisis hasil belajar peserta didik, observasi wawancara, dan dokumentasi. Subjek penelitian ini terdiri dari 27 peserta didik. Hasil penelitian keterampilan menganalisis puisi dari 27 peserta didik menunjukkan hasil analisis datanya adalah Baik. Rata-rata presentase pada indikator data menganalisis puisi adalah sebesar 89,4% dengan kategori Baik, dengan ini, sebagian besar peserta didik kelas IV B mampu menganalisis puisi dengan baik dan benar. Menganalisis puisi merupakan keterampilan yang memberikan wawasan kepada peserta didik dan memiliki implikasi penting dalam pendidikan bahasa dan sastra Indonesia, serta memberikan pedoman bagi guru dalam merancang pembelajaran yang efektif. Abstract This article aims to develop the poetry analysis skills of class IVB students of SDN Jatingaleh 01, namely from analyzing themes, rhymes, and majas. This research is a qualitative study using a descriptive qualitative approach with data collection techniques analyzing student learning outcomes, interview observation, and documentation. The subjects of this study consisted of 27 students. The results of the research on the skills of analyzing poetry from 27 students showed that the results of the data analysis were Good. The average percentage of data indicators analyzing poetry is 89.4% with the Good category, with this, most students in class IV B are able to analyze poetry properly and correctly. Analyzing poetry is a skill that provides insight to students and has important implications in Indonesian language and literature education, as well as providing guidelines for teachers in designing effective learning.