Claim Missing Document
Check
Articles

PENAJAMAN KOMPETENSI SISWA SEKOLAH KEJURUAN DI BIDANG ESTIMASI BIAYA KONSTRUKSI JALAN Mahardi, Purwo; Susanti, Anita; Supriyatno, Dadang; Widayanti, Ari; Ristriana, Amanda; Wibisono, Endro; Refa Haratama, Kusuma
Jurnal Abdi Masyarakat Vol. 8 No. 1 (2024): Jurnal Abdi Masyarakat November 2024
Publisher : Universitas Kadiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30737/jaim.v8i1.6231

Abstract

Vocational school students were introduced to the preparation of cost budget plans in the subject of construction cost estimation, but it was limited to the budget plan of building buildings, while the expertise of estimators was divided into buildings and roads. Therefore, road budget plan training is considered necessary and the D4 Transportation study program carries it out in the form of Community Service (CS). CS was held at SMKN 3 Surabaya with a total of 32 students in grade XII of Building Modeling and Information Design with an emphasis on 3 main materials, namely the definition of RAB, the stages of preparing RAB, and the calculation of the volume of work in RAB. PKM was proven to increase the level of students' understanding of the definition of RAB (22%), the stages of preparing RAB (35%) and the calculation of work volume (19%).
Upaya Peningkatan Kesehatan Remaja di Lingkungan Pondok Pesantren melalui Edukasi Pemanfaatan Tanaman Obat Keluarga (TOGA) Hastuti, Indah; Hidayati, Nur Rahmah; Ratih, Putri Deti; Amirullah, Gufron; Widayanti, Ari; Merina, Merina; Aeni, Isna Qurotu; Pratama, M. Aditya Wahyu
Jurnal SOLMA Vol. 13 No. 2 (2024)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka (UHAMKA Press)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22236/solma.v13i2.15367

Abstract

Background: Lingkungan pondok pesantren yang ditempati oleh banyak santri sangat rentan menimbulkan berbagai penyakit dan mudah terjadinya penularan penyakit. Kebanyakan santri jika merasakan keluhan sakit, langsung berobat ke klinik dan diberikan obat-obatan secara medis. Untuk mengurangi penggunaan obat-obatan medis, maka pengobatan bisa dilakukan secara tradisional seperti menggunakan tanaman obat keluarga (TOGA). Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan pemahaman remaja di lingkungan pondok pesantren terkait pemanfaatan TOGA dan mengurangi mengkonsumsi obat-obatan medis. Metode: Kegiatan PkM ini dilaksanakan dengan memberikan edukasi kepada santri terkait pemanfaatan tanaman obat untuk menangani permasalahan kesehatan remaja. PkM ini dilaksanakan di Pondok Pesantren Ahmad Dahlan (PPAD) Desa Harjawinangun, Kecamatan Balapulang, Kabupaten Tegal dengan jumlah peserta sebanyak 38 santri. Hasil: Adanya perbedaan signifikan antara hasil nilai pretest dan postest yang dikerjakan oleh santri-santri PPAD sebelum dan sesudah mendapatkan edukasi terkait pemanfaatan tanaman obat keluarga, yaitu dari 45,45% menjadi 67,88%. Kesimpulan: Kegiatan pengabdian masyarakat yang dilakukan pada santri-santri PPAD dapat meningkatkan pemahaman santri terkait tanaman obat keluarga serta pemanfaatan dan penggunannya di lingkungan pondok pesantren.
OPTIMASI KOMBINASI SUKROSA-MANITOL SEBAGAI PENGISI DALAM SEDIAAN TABLET HISAP EKSTRAK KENTAL BIJI PINANG (Areca catechu L.) SECARA GRANULASI BASAH Widayanti, Ari; Elfiyani, Rahmah; Tania, Ferra
Media Farmasi: Jurnal Ilmu Farmasi Vol. 10 No. 2: September 2013
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.12928/mf.v10i2.1166

Abstract

> Biji Pinang merupakan salah satu tanaman obat yang dapat dimanfaatkan untuk antiseptik karena kandungan dari salah satu biji pinang adalah tanin. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui optimasi kombinasi sukrosa-manitol dalam sediaan tablet hisap ekstrak kental biji pinang secara granulasi basah. Penelitian ini diawali dengan evaluasi ekstrak kental biji pinang 70%, lalu ekstrak kental biji pinang dibuat dalam 5 formula dengan perbandingan pengisi sukrosa dan manitol yaitu FI (1:1), FII (1:2), FIII (1:3), FIV (1:4), FV (1:5). Pembuatan granul dibuat secara granulasi basah kemudian dilakukan evaluasi granul dan evaluasi tablet. Hasil uji kekerasan tablet diperoleh F1 12,50 kg/cm2; F2 11,71 kg/cm2; F3 11,01 kg/cm2; F4 10,70 kg/cm2 dan F5 10,27 kg/cm2. Selanjutnya data kekerasan yang diperoleh dianalisa secara statistik ANOVA satu arah diperoleh nilai sig (0.000) < α (0.05), maka terdapat perbedaan bermakna pada tiap formula yang kemudian dilanjutkan pada uji Tukey. Berdasarkan hasil statistik kombinasi pengisi sukrosa manitol F1, F3 dan F5 memiliki perbedaan sifat fisik yang bermakna pada kekerasan. Pada kelima formula yang memenuhi syarat secara keseluruhan yaitu F4 dan F5 dilakukan uji hedonis. Hasil analisa chi-square menunjukan bahwa F4 dan F5 tidak ada perbedaan yang bermakna pada uji kemanisan dan uji kesukaan aroma. Pada uji penampilan F4 ada perbedaan bermakna sedangkan F5 tidak ada perbedaan bermakna. Dapat disimpulkan F5 merupakan nilai optimal dan dapat diterima respon rasa di masyarakat. 
Co-Authors A'yuni, Helmaliana Elvira Putri Aan Kunaedi Aeni, Isna Qurotu Aisyah Syahfitri Oktaviani Al Akbar, Muhammad Faiz Amini, Iqlima N. Amirullah, Gufron Ana Lestari Ananda Mutiara Nur Hikmah Anandita Ade Putri, Anandita Ade Andriansyah, Mahendra Ade anisa amalia Anisa Amalia Anita Susanti Anjani, Irna Dini Aris Slamet Widodo Bimantara, Wira budiarti rahayu Cahya Adhitya Pratama Dadang Supriyatno Darmawan, Dimas Desti Ayu Fauziah Dwitiyanti Dwitiyanti Edi Setiawan Efendi, Kriana Ekaputri, Januarti J. Elly Wardani, Elly Fajriah, Siti Aulia Fauziah, Desti Ayu Ferra Tania Ferra Tania Fith Khaira Nursal Fitria Nugrahaeni Fitria Nugrahaeni Fitriana, Kresna Dina Fitriani, Kresna Dini Gede Andika Primatama Gede Andika Primatama Hadi Sunaryo Hakim, Aditya Lukman Nur Handayani, Anjas Handayani, Sri Hastuti, Indah Havis, Zulfany Al Henny Muliani Hikmah, Ananda Mutiara Nur Hilda Ayu Inayah, Imelda Raudhatul Irna Dini Anjani Jessica Anisa Pratama Kartika Tiara Wijayanti Khusniyati Masykuroh Kori Yati Kriana Efendi Kriana Efendi Mayra Amanda Putri Merina Alie Merina, Merina Mimin Ninawati Mimin Sumiyati Muh. Arief Muhsin Muhammad Restu Andhika Muhsin, Muh Arief Naniek Setiadi Radjab Naniek Setiadi Radjab Nining, Nining Nur Hidayah Nur Rahmah Hidayati, Nur Rahmah NurAfni NurAfni Nurhayati Nurhayati Nurhayati Nurhayati Petrus, Himawan T. B. M. Pratama, M. Aditya Wahyu Prisiska, Fahjar Purwo Mahardi Putri Salma Rajjiyah Putri Sa’adah R. Endro Wibisono rahayu, budiarti Rahmah Elfiyani Rahmah Elfiyani Rahmah Elfiyani Rajjiyah, Putri Salma Ratih, Putri Deti Refa Haratama, Kusuma Resiana, Nisa Husna Resti Sintya Sari Ria A. A. Soemitro, Ria A. A. Rini Prastiwi Ristriana, Amanda Rosida, Annisa Saputra, Alfin Adji Sari, Cudesi Kartika Saryanto, Hendi Sa’adah, Putri Septika, Erisa Widya Sindi Oktavia Al Umi Siska Siska Siska Siska Siti Aulia Fajriah Siti Azizah Susilawati Siti Marfuah Sri Lestari Handayani Sri Nevi Gantini Srifiana, Yudi Sukaryo, Bagas Adzan Putra Sumiyati, Mimin Supandi Supandi Syafitri, Yeshaira Zahra Shabira Tania, Ferra Umi, Sindi Oktavia Al Wati Sukmawati Wawan Karsiwan Wibowo, Moch. Rizal Adi Wicakrani, Dhyva Choirunnisa Widyastuti, Silviya Wigati, Yustina Yeni Yeni Yuantika, Risma Yudi Srifiana Yustina Wigati Zulfa Della Affifah