Claim Missing Document
Check
Articles

Pelatihan Pembuatan Fermentasi Bawang Putih Tunggal (Aged Garlic) Sebagai Upaya Mencegah Tekanan Darah Tinggi dan Meningkatkan Ekonomi pada PKK RW 6 Kelurahan Jatimulyo, Kota Malang, Jawa Timur Lestari, Sri Rahayu; Maslikah, Siti Imroatul; Daniarsih, Ajeng; Witjoro, Agung; Annisa, Yuslinda; Miasih, Dewi Sekar; Baroroh, Alif Rosyidah El; Rahma, Amalia Nur; Aisyah, Dahniar Nur; Dewi, Putri Elok Septiana; Zulkifli, Muhammad Mauludi
TRI DHARMA MANDIRI: Diseminasi dan Hilirisasi Riset kepada Masyarakat (Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat) Vol 4, No 2 (2024)
Publisher : JTRIDHARMA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/ub.jtridharma.2024.004.02.80

Abstract

Hipertensi atau tekanan darah tinggi merupakan masalah kesehatan yang signifikan di masyarakat sejalan dengan meningkatnya prevalensi penyakit di Indonesia dan global. Kondisi ini sering tidak bergejala namun dapat menyebabkan komplikasi serius seperti penyakit jantung dan strok yang memerlukan biaya pengobatan tinggi. Oleh karena itu, diperlukan solusi preventif yang efektif dan terjangkau. Salah satu pendekatan yang menjanjikan adalah penggunaan bawang putih tunggal yang difermentasi (aged garlic) yang diketahui memiliki kandungan senyawa aktif lebih tinggi setelah fermentasi seperti allicin yang efektif menurunkan tekanan darah dan meningkatkan kesehatan kardiovaskular. Pelatihan pembuatan fermentasi bawang putih tunggal yang dilakukan oleh PKK RW 6 Jatimulyo bertujuan untuk memberdayakan masyarakat dengan keterampilan ini, tidak hanya untuk meningkatkan kesehatan tetapi juga sebagai peluang ekonomi. Melalui pelatihan ini, peserta mempelajari proses fermentasi dari awal hingga akhir serta cara memasarkan produk aged garlic sebagai usaha tambahan. Berdasarkan inisiatif ini diharapkan dapat meningkatkan kesejahteraan ekonomi dan kesehatan masyarakat Jatimulyo serta menjadi model bagi daerah lain dalam menangani masalah serupa.
Analisa Kualitas Kompos Organik dengan Penambahan Bioaktivator Molase dan Bakteri Pemfiksasi N di Greenhouse Universitas Negeri Malang Nurul Andini Setiawan; Agung Witjoro; Sitoresmi Prabaningtyas
Symbiotic: Journal of Biological Education and Science Vol. 5 No. 2 (2024): Symbiotic: Journal of Biological Education and Science Vol. 5 No. 2 October 202
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Kerinci

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32939/symbiotic.v5i2.143

Abstract

Waste is a problem faced by various sectors, especially the educational institution sector such as the State University of Malang. This problem can be overcome by composting organic waste such as leaves. The composting time ranges from 5-8 weeks, therefore it is necessary to add bioactivators to speed up the composting time. The research was conducted to analyze the quality of organic compost with the addition of bioactivator molasses and N-fixing bacteria (Bacillus paramycoides). This research was conducted in the Biology Department Laboratory, FMIPA UM, Green House, and in the BSIP Aneka Kacang laboratory for chemical content testing. The research used RAL with descriptive methods to analyze the research data. The treatments in this study were organic compost, water and no bioactivator (P0), organic compost, water and 1.3 ml molasses (P1), organic compost, water and 1.3 ml Bacillus paramycoides (P2), organic compost, water and 3.3 ml Bacillus pacarmycoides (P3), organic compost, water and 4.9 ml Bacillus paramycoides (P4). The results of the study based on physical and chemical analysis which includes, pH, temperature, aroma, texture, color, moisture content have met SNI 7763: 2018, but the results of the total macro nutrient content (N2+P2O5+K2O) of all treatments still do not meet SNI 7763: 2018 with a minimum content of 2%.
Pendampingan Pengelolaan Laboratorium Sains untuk Meningkatkan Kompetensi Guru dan Santri di Pondok Pesantren Zainul Hasan Genggong, Probolinggo, Jawa Timur Nikmah, Ainun; Subadra, ST. Ulfawanti Intan; Witjoro, Agung; Susanto, Hendra; Suwono, Hadi; Muslihati, Muslihati; Taufiq, Ahmad
Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia Vol 5 No 3 (2025): JPMI - Juni 2025
Publisher : CV Infinite Corporation

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52436/1.jpmi.3422

Abstract

Baru-baru ini, Kementerian Agama telah merancang kurikulum berbasis riset untuk meningkatkan kualitas Pendidikan di sekolah-sekolah berbasis keagamaan termasuk pesantren. Namun, dalam implmentasinya banyak pesantren yang mengalami kendala terutama terkait dengan keterbatasan sarana laboratorium sains dan minimnya keterampilan tenaga pendidik dalam pengelolannya. Berdasarkan hasil observasi awal di Pondok Pesantren Zainul Hasan Genggong menunjukkan bahwa 70% guru belum memiliki pelatihan formal dalam pengelolaan laboratorium, dan hanya 40% dari peralatan laboratorium yang tersedia dalam kondisi layak pakai. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, tim pengabdian Universitas Negeri Malang melakukan pendampingan pengelolaan laboratorium sains dengan tujuan untuk meningkatkan keterampilan tenaga pendidik serta mendukung tersedianya sarana laboratorium yang memadai. Kegiatan ini terdiri dari tiga tahapan utama, yaitu analisis situasi awal, pelaksanaan pengabdian, serta evaluasi dan monitoring. Adapun pelaksanaan program terdiri dari pemberian materi terkait dengan trik penulisan karya tulis ilmiah kepada santri kelas XI dan XII, penyerahan enam alat praktikum baru yang meliputi Elastisitas Hukum Hooke, Resonator, Fluida Hidrostatis, Hukum Archimedes, Hukum Pascal, dan Hukum Ohm, dan praktik penggunaannya. Sesi ketiga dilanjutkan dengan penyusunan modul prakitkum oleh tenaga pendidik. Evaluasi keberhasilan dilakukan melalui pre-test dan post-test, serta survei kepuasan peserta. Hasil evaluasi menunjukkan adanya peningkatan pemahaman peserta terkait pengelolaan laboratorium dan penelitian ilmiah yang ditandai dengan adanya peningkatan score post-test. Hasil survei juga menunjukkan bahwa 80% peserta merasa sangat puas dengan kegiatan ini karena metode penyampaian yang efektif dan materi yang relevan. Program ini memberikan dampak positif bagi mitra dengan meningkatkan kompetensi tenaga pendidik dalam mengelola laboratorium serta menyediakan sarana yang lebih memadai untuk pembelajaran berbasis eksperimen
INCREASING TOFU PRODUCTIVITY THROUGH VSD-BASED AUTOTOFU FILTER MACHINE IN SENGKARING TOFU INDUSTRY, MALANG REGENCY Suprayitno, Suprayitno; Witjoro, Agung; Sujito, Sujito; Addakhil, Muhammad Fazlur Rahman; Muzaqi, Safrial Ahmad
Jurnal Graha Pengabdian Vol 7, No 1 (2025): MARET
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um078v7i12025p23-30

Abstract

Program Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini bertujuan untuk meningkatkan efisiensi produksi tahu di industri tahu Sengkaring, Kecamatan Donomulyo, Kabupaten Malang melalui penggunaan alat mesin AutoTofu Filter machine. Industri tahu lokal sering menghadapi tantangan dalam meningkatkan produktivitas dan kualitas produknya. Metode kegiatan akan melibatkan pengembangan dan penerapan AutoTofu Filter machine yang dapat mengurangi waktu dan tenaga kerja dalam proses produksi tahu. Dengan otomatisasi, diharapkan dapat meningkatkan kapasitas produksi, mengurangi kesalahan manusia, dan meningkatkan kebersihan produk. Pada saat ini keberlanjutan dari pengabdian kepada masyarakat sampai pada tahap pembuatan alat dalam rangka mengatasi permasalahan yang dialami mitra sehingga dengan adanya pengabdian masyarakat ini, diharapkan dapat memberikan dampak positif terhadap pengembangan industri tahu lokal, meningkatkan kesejahteraan masyarakat setempat, dan memberikan kontribusi positif terhadap perekonomian Kabupaten Malang.
Pelatihan Pembuatan Fermentasi Bawang Putih Tunggal (Aged Garlic) Sebagai Upaya Mencegah Tekanan Darah Tinggi dan Meningkatkan Ekonomi pada PKK RW 6 Kelurahan Jatimulyo, Kota Malang, Jawa Timur Lestari, Sri Rahayu; Maslikah, Siti Imroatul; Daniarsih, Ajeng; Witjoro, Agung; Annisa, Yuslinda; Miasih, Dewi Sekar; Baroroh, Alif Rosyidah El; Rahma, Amalia Nur; Aisyah, Dahniar Nur; Dewi, Putri Elok Septiana; Zulkifli, Muhammad Mauludi
TRI DHARMA MANDIRI: Dissemination and Downstreaming of Research to the Community (Journal of Community Engagement) Vol 4 No 2 (2024)
Publisher : SMONAGENES Research Center, Univeritas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/ub.jtridharma.2024.004.02.80

Abstract

Hipertensi atau tekanan darah tinggi merupakan masalah kesehatan yang signifikan di masyarakat sejalan dengan meningkatnya prevalensi penyakit di Indonesia dan global. Kondisi ini sering tidak bergejala namun dapat menyebabkan komplikasi serius seperti penyakit jantung dan strok yang memerlukan biaya pengobatan tinggi. Oleh karena itu, diperlukan solusi preventif yang efektif dan terjangkau. Salah satu pendekatan yang menjanjikan adalah penggunaan bawang putih tunggal yang difermentasi (aged garlic) yang diketahui memiliki kandungan senyawa aktif lebih tinggi setelah fermentasi seperti allicin yang efektif menurunkan tekanan darah dan meningkatkan kesehatan kardiovaskular. Pelatihan pembuatan fermentasi bawang putih tunggal yang dilakukan oleh PKK RW 6 Jatimulyo bertujuan untuk memberdayakan masyarakat dengan keterampilan ini, tidak hanya untuk meningkatkan kesehatan tetapi juga sebagai peluang ekonomi. Melalui pelatihan ini, peserta mempelajari proses fermentasi dari awal hingga akhir serta cara memasarkan produk aged garlic sebagai usaha tambahan. Berdasarkan inisiatif ini diharapkan dapat meningkatkan kesejahteraan ekonomi dan kesehatan masyarakat Jatimulyo serta menjadi model bagi daerah lain dalam menangani masalah serupa.
Model dan Strategi Penerapan Recyclable Art Boutique sebagai Wadah Edupreneurship Komunitas Pacitan Cerdas untuk Transformasi Limbah Menjadi Produk Kreatif dan Income Generating Susanto, Hendra; Fitriyati, Umi; Witjoro, Agung; Wahyu Pratama, Ade; Nurul Izza, Jasmine
Sci-tech Journal Vol. 4 No. 2 (2025): Sci-Tech Journal
Publisher : MES Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56709/stj.v4i3.947

Abstract

This research aims to develop a model and strategy for the implementation  of Recyclable Art Boutique as a forum for edupreneurship of the  Pacitan Cerdas community in optimizing the transformation of waste into creative products with economic value. The main focus is directed at strengthening the community's capacity in processing recycled waste into functional works of art that have marketability and have an impact on increasing local wisdom-based income. This research uses a Research and Development (R&D) approach with the ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation) development model, which in this study is limited to the Development stage. The Analysis stage  was carried out to identify waste potential, training needs, and community interest in recycling art-based entrepreneurship. The Design stage  is focused on the preparation of learning models and strategies for the production, distribution, and branding  of Recyclable Art. In the Development stage,  a prototype of the Recyclable Art Boutique was developed in the form of training modules, product catalogs, digital marketing systems, and project-based learning plans. The results of the development show that this model has the potential to support community economic empowerment through a collaborative, sustainable, and educational approach.
Seni pemanfaatan limbah plastik melalui ecobrick sebagai upaya pengelolaan sampah berkelanjutan di sekolah Utomo, Muhammad Andry Prio; Witjoro, Agung; Rakhmawati, Yunita; Lelitawati, Mardiana; Lestari, Sri Rahayu; Maslikah, Siti Imroatul; Daniarsih, Ajeng; Pratiwi, Zahra Anggita; Nirbaya, Arindra; Rudianto, Rony
Jurnal Inovasi Hasil Pengabdian Masyarakat (JIPEMAS) Vol 6 No 3 (2023)
Publisher : University of Islam Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33474/jipemas.v6i3.19418

Abstract

Sampah plastik masih menjadi pokok permasalahan dalam krisis lingkungan. Plastik juga menjadi penyumbang terbesar dalam kategori sampah anorganik. Pencemaran lingkungan oleh sampah plastik tidak hanya merusak tekstur permukaan tanah, tapi juga beresiko menyebabkan infeksi saluran pernafasan akut (ISPA), jantung dan kanker. Ecobrick menjadi salah satu alternatif metode penanganan sampah plastik ramah lingkungan. Tujuan pengabdian adalah untuk mengenalkan pengelolaan sampah berkelanjutan di lingkungan sekolah melalui ecobrick. Pelatihan ini dilakukan menggunakan metode learning service, dengan memberikan pembelajaran polusi plastik di lingkungan dan pelatihan pembuatan ecobrick. Pada akhir pelatihan peserta diminta untuk mengisi kuesioner. Kegiatan diikuti oleh 40 siswa perwakilan kelas VIII SMP Islam Maarif 2 Sukun. Hasil pengabdian menunjukkan adanya peningkatan pengetahuan siswa tentang polusi plastik di lingkungan dan ecobrick sebagai alternatif mengurangi sampah plastik di lingkungan yang awalnya 57,5% menjadi 100%, 95% peserta berminat untuk memanfaatkan ecobrick dikemudian hari, 70% peserta ingin melanjutkannya sebagai peluang usaha. Peserta menilai kegiatan pengabdian dilaksanakan dengan sangat baik.
Pola Penerapan Strategi Hilirisasi Produk Turunan Jamur Tiram untuk Pangan Substitusi Nasi Susanto, Hendra; Witjoro, Agung; Fitriyati, Umi; Izza, Jasmine Nurul; Aruna, Alby; Oktavia, Silvi Tri
VISA: Journal of Vision and Ideas Vol. 4 No. 3 (2024): VISA: Journal of Vision and Ideas
Publisher : IAI Nasional Laa Roiba Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47467/visa.v4i3.4201

Abstract

The application pattern of downstream strategies for oyster mushroom derivative products as rice substitute food is an innovative initiative aimed at enhancing the value of oyster mushrooms as an alternative food source. This study examines the process of processing oyster mushrooms into various rice substitute products, such as mushroom flour, mushroom rice, and other processed products. The methods used include technical training, product trials, and market analysis. The results show that oyster mushroom derivative products have high potential as a healthy and nutritious food alternative. The potential and problems in the field were identified through the Participatory Rural Appraisal (PRA) method. Meanwhile, the implementation pattern consists of market identification and analysis, product development, production and operations, distribution and logistics, marketing strategy, and continuous evaluation & development. Collaboration between government, academics and the private sector is very important in supporting the development of the oyster mushroom industry and its derivative products. The implementation of this downstream strategy is expected to positively impact the welfare of oyster mushroom farmers and the sustainability of the local food industry.
INTEGRASI EDUSOSIOPRENEURSHIP DALAM PENGEMBANGAN DAN HILIRISASI PRODUK TEMPE EDUKIT KAMPUNG INDUSTRI TEMPE SANAN Susanto, Hendra; Nurul Izza, Jasmine; Witjoro, Agung; Fitriyati, Umi; Mariya Sulfa, Devi
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 7, No 9 (2024): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jpm.v7i9.3324-3336

Abstract

Integrasi edusosiopreneurship dalam pengembangan dan hilirisasi produk Tempe Edukit di Kampung Industri Tempe Sanan bertujuan untuk meningkatkan nilai tambah produk tempe melalui pendekatan pendidikan dan kewirausahaan sosial. Program ini mencakup berbagai kegiatan seperti pelatihan intensif, pendampingan teknis yang berkelanjutan, serta pengembangan produk inovatif yang menggabungkan aspek edukatif dan wirausaha. Metode yang digunakan dalam program ini meliputi pengajaran keterampilan teknis dalam produksi tempe, strategi pemasaran yang efektif, serta manajemen usaha yang baik. Hasil dari program ini menunjukkan adanya peningkatan signifikan dalam pengetahuan dan keterampilan masyarakat setempat dalam mengembangkan produk Tempe Edukit yang memiliki potensi pasar yang luas. Implementasi program ini diharapkan dapat mendukung keberlanjutan ekonomi lokal dengan menciptakan peluang usaha baru dan memberikan dampak positif yang berkelanjutan bagi kesejahteraan masyarakat. Dengan pendekatan edusosiopreneurship, produk Tempe Edukit di Kampung Industri Tempe Sanan diharapkan mampu bersaing di pasar yang lebih luas, sehingga memberikan manfaat jangka panjang yang signifikan bagi komunitas setempat dan mendorong pertumbuhan ekonomi yang inklusif.
Peningkatan Kualitas Pakan Ternak Berbasis Teknologi Tepat Guna Mesin Pencacah Rumput di Desa Sambigede Sujito, Sujito; Kusuma, Fuad Indra; Sumarli, Sumarli; Witjoro, Agung; Thoriq Bachtiar Y. E
ABDIKAN: Jurnal Pengabdian Masyarakat Bidang Sains dan Teknologi Vol. 2 No. 4 (2023): November 2023
Publisher : Yayasan Literasi Sains Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55123/abdikan.v2i4.2393

Abstract

In community service activities, the State University of Malang is now partnering with Sambigede Village, Sumberpucung District, Malang Regency, East Java. Sambigede Situated within the beautiful landscape of the region, this village is characterized by its serene environment and close-knit community. With a population primarily engaged in agriculture and small-scale enterprises, Sambigede retains its traditional charm while gradually embracing modern developments. One of the livelihoods of the residents in Sambigede Village is farming, especially cattle and goats. Therefore, the need for grass for animal feed is increasing. One of the obstacles faced by the residents of Sambigede Village is the feed preparation time, especially during the grass-chopping process still uses the manual method. So if the grass takes a long time and energy. This problem can solve by using Appropriate Technology (TTG) for grass-chopping machines to help the role of residents in the grass-chopping process. It's hoped that after the grass-chopping machines, the residents of Sambigede Village can further improve the quality of livestock feed and increase the effectiveness of time during the grass-chopping process.
Co-Authors Abdul Gofur Abdul Gofur Abdul Gofur Achmad Hamdan Addakhil, Muhammad Fazlur Rahman Adinda Marcelliantika Ahmad Afa Haadiyan Wiyadi Ahmad Taufiq Ainun Nikmah Aisyah, Dahniar Nur Ajeng Daniarsih Al Ihsan, Rifqi Alby Aruna Alif Rofiqotun Nurul Alimah Ana Syarifatun Nisa Anastya Eka Kharisma Anggun Rakhmawati, Tri Annisa, Yuslinda Argeshwara, Dityo Kreshna Arindra Nirbaya Aripriharta - Arrohman, Maulana Ludfi Aruna, Alby Atho'illah, Mochammad Fitri Athoillah, M. Fitri Atik Kurniawati Aulia Koen Syarafibi Avrilia, Annisa Baroroh, Alif Rosyidah El Choirunnisa, Hesti Nur Desy Rachmawati Dewi, Putri Elok Septiana Dwi Agustin Angelina Dwi Listyorini Dyah Ayu Eka Fitriana Eka Putri Surya Fatchur Rohman Frida Kunti Setiowati Fuad Indra Kusuma Galang Raka Abdilah Hadi Suwono Hendra Susanto Hesti Nur Choirunnisa Humairah Rizky Nopiyanti I Made Wirawan I Wayan Sumberartha Ida Wulandari Izza, Jasmine Nurul Jasmine Nurul Izza Kusmayadi, Claresia Lelitawati, Mardiana Lely Hermawati M Iqbal Najib Fahmi M. Alfian Mizar M. Fitri Athoillah Mahmud Iskandar Mariya Sulfa, Devi Miasih, Dewi Sekar Mimien Henie Irawati Mochammad Fitri Atho'illah Mokh Sholihul Hadi Muhammad Andry Prio Utomo Muhammad Athoillah Murni Sapta Sari Muslihati Muzaqi, Safrial Ahmad Nopiyanti, Humairah Rizky Nurul Andini Setiawan Nurul Izza, Jasmine Nuurul Muchlishiin Oktavia, Silvi Tri Pratama, Aryansyah Primilestari, Lilik Rahma, Amalia Nur Ria Yustika Sari Rinata, Viska Roedy, Ocha Rofiqoh Lailatul Fitriyah Rudianto, Rony Sari, Ria Yustika Shidiqi, Maulana As Siti Imroatul Maslikah Siti Nur Arifah Siti Nur Arifah Siti Nur Arifah, Siti Nur Sitoresmi Prabaningtyas Soeyati Poejiani Soeyati Poejiani Sofia Ery Rahayu Sri Rahayu Lestari Stefanus Nahas Subadra, ST. Ulfawanti Intan Suci Ramadhani Suci Ramadhani, Suci Sugiono, Bhima Satria Rizky Sujito Sujito Sulisetijono Sulisetijono Sumarli Sumarli, Sumarli Sunaryono Sunaryono, Sunaryono Suprayitno Suprayitno Susriati Mahanal Susriyati Mahanal Thoriq Bachtiar Y. E Tri Anggun Rakhmawati Umi Fitriyati Utami Sri Hastuti Wahyu Pratama, Ade Wulandari, Ida Yheni Sapitri Yunita Rakhmawati Yuslinda Anisa Yuslinda Annisa Zahra Anggita Pratiwi Zahra Firdaus Zulkifli, Muhammad Mauludi