Claim Missing Document
Check
Articles

Pengaruh Return on Equity dan Earning per Share terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Subsektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2020-2024 Maharani, Adella; Kenedi, Kenedi; Yusuf, Furtasan Ali
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 9 No. 2 (2025): Agustus
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v9i2.31503

Abstract

Pertumbuhan industri makanan dan minuman semakin kompetitif serta kestabilannya terhadap krisis global menjadi daya tarik investor. Penting bagi investor mengetahui kondisi keuangan perusahaan melalui analisis kinerja keuangan seperti rasio ROE dan EPS. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ROE dan EPS terhadap Harga Saham dalam jangka panjang dan jangka pendek. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Populasi sebanyak 83 perusahaan manufaktur subsektor makanan dan minuman, jumlah sampel sebanyak 10 perusahaan dengan teknik purposive sampling. Menggunakan jenis data sekunder dengan teknik analisis ARDL. Berdasarkan hasil uji t secara parsial hipotesis pertama, diperoleh ( t-statistik -0.84818 < t-tabel -2.01174), maka hipotesis pertama ditolak. Hipotesis kedua, diperoleh (t-statistik 1143.772 > t-tabel 2.01174), maka hipotesis kedua diterima. Hipotesis ketiga, diperoleh (t-statistik 0.984525 < t-tabel 2.01174), maka hipotesis ketiga ditolak. Hipotesis keempat, diperoleh (t-statistik 69.54827 > t-tabel 2.01174), maka hipotesis keempat diterima. Kesimpulannya, ROE dan EPS dalam jangka pendek tidak berpengaruh terhadap harga saham. Namun, dalam jangka panjang berpengaruh positif terhadap harga saham.
Pengaruh Debt to Asset Ratio dan Debt to Equity Ratio terhadap Return on Equity Pada Perusahaan Sektor Teknologi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2020-2024 Agustin, Nungki; Kenedi, Kenedi; Yusuf, Furtasan Ali
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 9 No. 2 (2025): Agustus
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v9i2.31535

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Debt to Aset Ratio dan Debt to Equity Rasio terhadap Return On Equity perusahaan sektor teknologi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2020–2024, baik dalam jangka pendek maupun jangka panjang. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan pendekatan asosiatif. Data yang dianalisis merupakan data sekunder time series dengan Teknik analisis Autoregressive Distributed Lag (ARDL) menggunakan Eviews versi 12 dari laporan keuangan perusahaan subsektor makanan dan minuman tahun 2020–2024 sebanyak 6 perusahaan. Hasil uji menunjukkan bahwa Dalam jangka pendek, DAR tidak berpengaruh signifikan terhadap ROE (t-statistik -0,918117 < t-tabel 5,84091) dan Dalam jangka panjang, DAR berpengaruh negatif signifikan terhadap ROE (t-statistik = -6,764875> t-tabel 5,84091). Dalam jangka pendek, DER juga tidak berpengaruh signifikan terhadap ROE (t-statistik 0,3667 < t-tabel 5,84091) dan Dalam jangka panjang, DER berpengaruh positif signifikan terhadap ROE (t-statistik 16,56987 > t-tabel 5,84091) Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan bahwa Debt to Asset Ratio dalam jangka pendek tidak berpengaruh terhadap Return On Equity. Debt to Equity Ratio dalam jangka panjang berpengaruh posistif dan signifikan terhadap Return On Equity.
Pengaruh Return On Assets dan Return On Equity terhadap Harga Saham Perusahaan SubSektor Mkanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2020–2024 Sagina, Yunica Marsha; Kenedi, Kenedi; Yusuf, Furtasan Ali
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 9 No. 2 (2025): Agustus
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v9i2.31554

Abstract

Perkembangan industry makanan dan minuman di Indonesia menunjukan pertumbuhan pesat seiring meningkatnya jumlah penduduk dan kebutuhan konsumsi, menjadikannya salah satu sektor strategis di BEI. Fluktuasi harga saham perusahaan subsektor ini dipengaruhi oleh berbagai faktor, termasuk kinerja keuangan perusahaan seperti ROA dan ROE yang merupakan indikator profitabilitas utama. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ROA dan ROE terhadap harga saham perusahaan subsektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI periode 2020–2024, baik dalam jangka pendek maupun jangka panjang. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan pendekatan asosiatif. Data yang dianalisis merupakan data sekunder time series dengan Teknik analisis ARDL menggunakan Eviews versi 12 dari laporan keuangan perusahaan subsektor makanan dan minuman tahun 2020–2024 sebanyak 6 perusahaan. Hasil uji menunjukan bahwa ROA dalam jangka pendek tidak berpengaruh terhadap Harga Saham dan jangka panjang berpengaruh terhadap Harga Saham. ROE jangka pendek tidak berpengaruh terhadap Harga Saham dan jangka panjang berpengaruh terhadap Harga Saham. Kesimpulan dari penelitian ini menunjukan bahwa ROA dalam jangka pendek tidak berpengaruh terhadap Harga Saham. ROE dalam jangka panjang berpengaruh posistif dan signifikan terhadap harga saham.
The Effect of Energy Consumption and Taxes with the Mediation of Economic Growth on Pollution in 9 ASEAN Countries Kenedi, Kenedi
Bina Bangsa International Journal of Business and Management Vol. 1 No. 3 (2021): Bina Bangsa International Journal of Business and Management
Publisher : LPPM Universitas Bina Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46306/bbijbm.v1i3.26

Abstract

Global warming and climate change over the last ten years caused by greenhouse gas emissions have become severe problems faced by countries globally, both developed and developing countries, including ASEAN countries. The relationship between energy consumption, applying the tax burden, economic growth and its effect on pollution are essential things to be investigated further. This study aims to analyze the impact of energy consumption and taxes by mediating economic growth on pollution in nine ASEAN countries (Indonesia, Cambodia, Laos, Myanmar, Malaysia, Philippines, Singapore, Thailand and Vietnam). This study uses data from 2004 – 2020 with an analytical method using the PLS-SEM approach and SmartPLS version 3.0 as a data analysis tool. The study results show that energy consumption has a positive effect on economic growth and pollution, taxes have a positive impact on economic growth and hurt pollution. Economic growth has a positive impact on pollution. Besides that, economic growth can mediate the relationship between energy consumption and pollution and the relationship between taxes and pollution
SOSIALISASI PENTINGNYA INTELLECTUAL PROPERTY BAGI PELAKU INDUSTRI KREATIF DI KOTA SERANG Kenedi, Kenedi; Anggriawan, Muhammad Angga; Tejaarief, Billy
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 2 (2024): Volume 5 No. 2 Tahun 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v5i2.27237

Abstract

Sosialisasi tentang pentingnya Intellectual Property (IP) bagi pelaku industri kreatif di Kota Serang menjadi penting dalam menghadapi tantangan perlindungan hak kekayaan intelektual. Dalam konteks globalisasi dan digitalisasi, pelaku industri kreatif di Kota Serang menghadapi risiko pencurian ide, pemalsuan produk, dan penggunaan tanpa izin atas karya-karya mereka. Kegiatan sosialisasi ini bertujuan untuk mengeksplorasi implementasi sosialisasi IP dan dampaknya terhadap pemahaman dan perlindungan hak kekayaan intelektual. Metode kegiatan sosialisasi meliputi tahapan perencanaan, pengembangan materi, pelaksanaan kegiatan, dan evaluasi, sosialasi ini menyoroti pentingnya penyampaian informasi yang komprehensif dan mudah dipahami tentang IP. Dengan melibatkan 50 pelaku industri kreatif sebagai peserta, kegiatan sosialisasi dilakukan dengan fokus pada pengenalan konsep IP, manfaat perlindungan hak kekayaan intelektual, proses perlindungan, dan studi kasus praktis. Hasil pelaksanaan sosialisasi menunjukkan peningkatan pemahaman dan kesadaran peserta tentang pentingnya IP dalam industri kreatif. Respons positif dari peserta terhadap kegiatan sosialisasi menunjukkan keberhasilan implementasi. Implikasi penelitian ini adalah perlunya terus mendorong sosialisasi IP sebagai upaya untuk meningkatkan perlindungan hak kekayaan intelektual bagi pelaku industri kreatif di Kota Serang. Dengan pemahaman yang lebih baik tentang IP, pelaku industri kreatif dapat menghindari pelanggaran hak kekayaan intelektual dan memperkuat posisi Kota Serang sebagai pusat industri kreatif yang berdaya saing
SOSIALISASI BAHAYA JUDI ONLINE DAN NARKOBA: LANGKAH AWAL MENUJU KESUKSESAN EKONOMI REMAJA Kenedi, Kenedi; Faturohman, Faturohman; Sukmawan, Irwan; Agisna, Muhamad; Mulia, Okvin
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 6 (2024): Vol. 5 No. 6 Tahun 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v5i6.37289

Abstract

Program sosialisasi tentang bahaya judi online dan narkoba yang dilaksanakan di Desa Cikolelet, Kecamatan Cinangka Kabupaten Serang bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan pengetahuan remaja mengenai risiko yang terkait dengan kedua aktivitas berbahaya tersebut. Program ini terdiri dari beberapa tahapan, yaitu persiapan, pengenalan isu, pendalaman materi, workshop, serta evaluasi dan tindak lanjut. Setiap tahap dirancang dengan pendekatan interaktif dan partisipatif, yang berhasil menarik minat remaja dan meningkatkan keterlibatan mereka. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan peningkatan signifikan dalam pemahaman remaja tentang dampak negatif judi online dan narkoba, serta pengembangan keterampilan praktis untuk menghindari pengaruh negatif tersebut. Evaluasi dan tindak lanjut yang dilakukan memastikan bahwa informasi dan keterampilan yang diperoleh dapat diterapkan secara berkelanjutan. Kesimpulannya, sosialisasi ini berhasil mencapai tujuan utamanya dan membuktikan pentingnya pendekatan komprehensif dan berkelanjutan dalam pencegahan judi online dan narkoba di kalangan remaja
Transformasi Digital di Pesantren: Kolaborasi Pengabdian Masyarakat Menuju Pesantren Cerdas Rudianto, Rudianto; Munawaroh, Munawaroh; Laksana, April; Kenedi, Kenedi; Ardiyansah, Ardiyansah; Pramitasari, Anisa; Aziza, Pretty Failasufa; Setyawati, Kiki; Ningsih, Sari; Yani, Indri; Rozikin, Imam; Denardo, Denardo; Kusumawardani, Anisa; Pramono, Abdul Chatim; Krahara, Yuwan Ditra; Harsiti, Harsiti; Irawan, Agus; Hilman, Mohamad; Fernando, Iqbal; Fatoni, Ahmad
WINDRADI: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 3 No. 1 (2025): January - June
Publisher : P3M FIA UNKRIS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61332/windradi.v3i1.323

Abstract

Community service represents one of the fundamental contributions of academics to social development, particularly in the educational sector. This article elaborates on the implementation of a community engagement program entitled Towards Smart Pesantren through Digital Transformation, conducted on May 28, 2025, at SMA Bi’rul Ulum Cisait, Serang, Banten. The initiative emerged from an inter-university collaboration aimed at enhancing the digital capacities of santri (Islamic boarding school students) to better prepare them for the challenges of the digital age. The program focused on training in graphic design, public speaking, an introduction to artificial intelligence (AI), and human resource development (HRD) in the digital context. Methods employed in the program included lectures, interactive discussions, and hands-on practice, allowing participants to gain both theoretical understanding and practical skills. The participatory approach fostered active engagement and created an enriching learning environment. Evaluation results indicated a high level of enthusiasm among the participants and a marked improvement in their grasp of fundamental digital competencies. This program exemplifies the strategic potential of inter-institutional academic collaboration in supporting the digital transformation of pesantren-based education in Indonesia. It is expected that the initiative can serve as a replicable and sustainable model for future community service efforts in similar educational contexts, particularly in promoting 21st-century skills.
Reducing Greenhouse Gas Emissions in Beef Cattle Farming through the Implementation of Animal Welfare Principles, as Part of Sustainable Rural Area Development Saefullah, Encep; Kenedi, Kenedi; Khaerudin, Dedy
Jurnal Penelitian Pendidikan IPA Vol 10 No 4 (2024): April
Publisher : Postgraduate, University of Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jppipa.v10i4.6824

Abstract

The beef cattle farming industry is facing a dual challenge - the need to reduce greenhouse gas emissions to combat climate change and the imperative to enhance the daily weight gain of cattle to meet growing global demand for meat. The integration of animal welfare principles stands out as a crucial and multifaceted solution that not only mitigates greenhouse gas emissions but also improves the daily weight gain of beef cattle. The results of this study indicate that the implementation of animal welfare guidelines plays a pivotal role in reducing greenhouse gas emissions. By providing cattle with appropriate nutrition, minimizing stress, and ensuring a healthy and stress-free environment, the emission of methane, a potent greenhouse gas, can be significantly lowered. This approach is not just ecologically responsible; it is essential for meeting international climate commitments and preserving the health of the planet's ecosystems. In addition to its environmental benefits, the integration of animal welfare practices has a profound economic impact. Healthy and content cattle are more likely to exhibit efficient digestion and increased feed utilization, leading to higher daily weight gains. This directly improves the productivity and profitability of beef cattle farming operations. Furthermore, the production of higher-quality meat from well-cared-for animals can drive market demand and revenue, strengthening the industry's economic viability.
The Role of Green Manufacturing and Energy Management System in the Implementation of Carbon Emission Disclosure and its Impact on Company Performance in the Power Generation Sector in Serang Regency Hanafiyah, Ahmad Adrian; Rustandi, Tata; Suadma, Udin; Kenedi
Jurnal Penelitian Pendidikan IPA Vol 10 No SpecialIssue (2024): Science Education, Ecotourism, Health Science
Publisher : Postgraduate, University of Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jppipa.v10iSpecialIssue.7894

Abstract

This study focuses on Steam Power Plant companies (PLTU) in Serang Regency (Suralaya Power Plant, Jawa 7 Power Plant, and Merak Energi Indonesia Power Plant). It investigates the impact of sustainable strategies, specifically energy management and carbon emission disclosure, on company performance. The data was obtained by distributing questionnaires to 270 respondents, which were subsequently analyzed using the Partial Least Square-Structural Equation Modeling (PLS-SEM) approach. The direct analysis shows that green manufacturing not significantly affect company performance, conversely, energy management significantly improves company performance, green manufacturing significantly influences carbon emission disclosure. Energy management also contributes to higher carbon emission disclosure, and carbon emission disclosure positively affects company performance, emphasizing the benefits of transparency for stakeholder trust and operational efficiency. Indirect effects reveal that green manufacturing and energy management positively impact company performance through carbon emission disclosure. This research offers insights for PLTU companies in Serang Regency. Sustainable strategies focusing on energy management and carbon emission disclosure enhance company performance and transparency. Further investigation is needed to understand complex relationships, considering external factors and specific management practices. These findings provide significant insights but are part of the broader puzzle in achieving sustainable business practices and superior performance.
Beach Quality Evaluation as a Strategy for Sustainable Coastal Tourism Management Kenedi, Kenedi; Laksana, April; Huda, Miftahul
Jurnal Penelitian Pendidikan IPA Vol 10 No 10 (2024): October
Publisher : Postgraduate, University of Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jppipa.v10i10.8792

Abstract

This study evaluates the quality and visitor satisfaction across Anyer Beach, Tanjung Lesung Beach, Carita Beach, and Sawarna Beach in Banten, Indonesia, using the Bath Area Registration and Evaluation (BARE) survey and Importance-Performance (I-P) Matrix analysis. Each beach's attributes, including security, water quality, facilities, litter management, and scenery, are assessed to identify strengths and areas for improvement. The findings reveal varying levels of performance and visitor satisfaction, highlighting notable gaps in safety, medical facilities, showers, waste facilities, and changing rooms. Recommendations include enhancing safety measures, upgrading medical and shower facilities, improving waste management practices, and preserving scenic beauty to enhance visitor experiences and support sustainable tourism practices.