Claim Missing Document
Check
Articles

KORELASI MANAJEMEN SUPERVISI AKADEMIK DAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN KINERJA GURU Suryadi Prasetio; Manahan P. Tampubolon; Hotmaulina Sihotang
Jurnal Manajemen Pendidikan Vol 7 No 2 (2018): JULI
Publisher : Pascasarjana Universitas Kristen Indonesia Program Magister Administrasi/Manajemen Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The Correlation Between Management of Academic Supervision, Achievement Motivation with the Teacher’s Performance at PSKD Senior High School Jakarta. This study aims to determine the correlation between management of academic supervision, achievement motivation with the teacher’s performance at PSKD Senior High School Jakarta, with the management of academic supervision as independent variable (X1), achievement motivation (X2) and dependent variabel teacher’s performance (Y). This study was conducted in PSKD Senior High School Jakarta from May to June 2018. The research method is used for correlational research method. Data collection techniques use a questionnaire with Likert scale which measures 1-5. This research is represented by 80 of PSKD Senior High School teachers Jakarta as respondents. The techniques used are a simple correlation analysis, multiple correlation and multiple regression at alpha significance level at 0.05. This study concluded that Hypothesis 1 shows a positive and significant relationship between management of academic supervision and teacher’s performance with a correlation coeficient of ry1 = 0,529, linear regression equation Ŷ = 2,42 + 0,45X1, tcount = 5.51 is greater than ttable = 1,67 and the coefficient of determination r2 = 0,28. Hypothesis 2 shows a positive and significant relationship between achievement motivation and teacher’s performance with a correlation coeficient of ry2 = 0,51, linear regression equation Ŷ = 2,36 + 0,46X2, tcount = 5,20 is greater than ttable = 1,67 and the coefficient of determination r2 = 0,26. Hypothesis 3 shows a positive and significant relationship between management of academic supervision, achievement motivation simultaneously and teacher’s performance with a correlation coeficient of ry12 = 0,65, linear regression equation Ŷ = 1,22 + 0,36X1 + 0,36X2, Fcount = 28,77 is greater than Ftable = 3,12 and the coefficient of determination r2 = 0,41. From the research results it can be concluded that the teacher’s performance at PSKD Senior High School Jakarta can be enchanced by improving the management of academic supervision and achievement motivation.
HUBUNGAN ANTARA KOMPETENSI MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH DENGAN KINERJA GURU daniel; Manahan Tampubolon; Hotmaulina Sihotang
Jurnal Manajemen Pendidikan Vol 8 No 2 (2019): JULI
Publisher : Pascasarjana Universitas Kristen Indonesia Program Magister Administrasi/Manajemen Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33541/jmp.v8i2.2978

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kompetensi manajerial kepala sekolah dan iklim sekolah dengan kinerja guru. Penelitian ini dilaksanakan di delapan sekolah dasar swasta kecamatan Penjaringan Jakarta Utara. Metode yang digunakan adalah survei dengan teknik korelasional. Sampel yang digunakan di dalam penelitian ini berjumlah 108 guru. Data diperoleh melalui kuisioner. Validitas butir instrumen menggunakan rumus korelasi Product Moment, sedangkan uji reliabilitas dengan rumus Alpha Cronbach. Persyaratan analisis data dilakukan dengan uji normalitas dan linieritas. Analisis data menggunakan korelasi dan regresi. Hasil pertama, terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara kompetensi manajerial kepala sekolah (X1) dengan kinerja guru (Y). Diperoleh koefisien korelasi sebesar 0,687 dan persamaan regresi Ŷ = 32,144 + 0,617X1. Kedua, terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara iklim sekolah (X2) dengan kinerja guru (Y) serta diperoleh koefisien korelasi sebesar 0,463 berarti memiliki korelasi positif dan cukup kuat dan persamaan regresi Ŷ = 44.960 + 0,487X2. Ketiga, terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara kompetensi manajerial kepala sekolah (X1) dan iklim sekolah (X2) secara simultan dengan kinerja guru (Y). Diperoleh koefisien korelasi ganda (ry12) sebesar 0,703 yang berarti korelasi positif dan kuat dan persamaan regresi Ŷ = 25,138 + 0,544X1 + 0,176X2.
PENGARUH EFIKASI DIRI DAN KEPUASAN KERJA GURU TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI PADA SPK SD DAN SMP DI KECAMATAN KALIDERES DAN CENGKARENG PROVINSI JAKARTA Boem Kim Fung; Amos Neolaka; Hotmaulina Sihotang
Jurnal Manajemen Pendidikan Vol 9 No 2 (2020): JULI
Publisher : Pascasarjana Universitas Kristen Indonesia Program Magister Administrasi/Manajemen Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33541/jmp.v9i2.3018

Abstract

Boen Kim Fung, Pengaruh Efikasi Diri dan Kepuasan Kerja Guru terhadap Komitmen Organisasi SPK SD dan SMP di Kecamatan Cengkareng dan Kalideres, Jakarta. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh efikasi diri dan kepuasan kerja terhadap komitmen organisasi bagi para guru. Populasi dalam penelitian ini adalah para guru lokal SPK SD dan SMP di kecamatan Cengkareng dan Kalideres yang berjumlah 203 orang. Penulis menggunakan tabel Krejcie dan Morgan untuk menentukan jumlah sampel. Sampel yang diambil berjumlah 118 sampel. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif dengan teknik deskriptif dan korelasi. Data yang didapat dari kuesioner diolah dengan menggunakan Pearson Product Moment. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh langsung positif efikasi diri guru terhadap komitmen organisasi. Kepuasan kerja guru juga berpengaruh langsung positif terhadap komitmen organisasi. Variabel efikasi diri dan kepuasan kerja guru secara bersama sama berpengaruh positif terhadap komitmen organisasi.
Peran Orang Tua dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Kelas V SDN 336 Inpres Boronan Kecamatan Saluputti Kabupaten Tana Toraja Johanis Martoguhun; Mesta Limbong; Hotmaulina Sihotang
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 6 No. 2 (2022): Agustus 2022
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (336.154 KB) | DOI: 10.31004/jptam.v6i2.4533

Abstract

Orang tua merupakan penanggung jawab utama dalam pendidikan anak-anak. Dimanapun anak tersebut menjalani pendidikan, baik dilembaga formal,informal maupun non formal orang tua tetap berperan dalam menentukan masa depan pendidikan anak-anaknya. Pendidikan di luar keluarga, bukan dalam arti melepaskan tanggung jawab orang tua dalam pendidikan anak, tetapi hal itu dilakukan orangtua semata-mata karena keterbatasan ilmu yang dimiliki oleh orang tua, karena sifat ilmu yang terus berkembang mengikuti perkembangan zaman, sementara orang tua memiliki keterbatasan-keterbatasan. Dalam hal ini orang tua berkewajiban memenuhi kebutuhan pendidikan, sandang, pangan, papan dan kesehatan sehingga anak mampu untuk hidup sendiri. Analisis data pada penelitian ini bersifat kualitatif berlandasan pada penggunaan keterangan secara lengkap dan mendalam dalam menginterprestasikan data tentang variabel, bersifat non-kuantitatif dan dimaksudkan untuk melakukan eksplorasi mendalam dan tidak meluas terhadap fenomena. Metode yang digunakan yaitu dengan metode wawanca, observasi dan dokumentasi.
Pengaruh Perhatian Orang Tua dalam Kegiatan Belajar Terhadap Prestasi Siswa Kelas X SMK Kristen Tagari Kabupaten Toraja Utara Safril Safril; Hotmaulina Sihotang; Bintang R. Simbolon
Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK) Vol. 4 No. 4 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (236.85 KB) | DOI: 10.31004/jpdk.v4i4.5599

Abstract

Tujuan dari penelitian yaitu untuk mengetahui pengaruh perhatian orang tua terhadap hasil belajar siswa kelas X SMK Kristen Tagari Kabupaten Toraja Utara. Populasi penelitian ini yaitu seluruh siswa kelas X. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 15 siswa. Penelitian ini menggunakan metode penelitian expos fakto. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu dengan menggunakan teknik dokumentasi, dan angket tertutup dengan menggunakan skala likert dengan 4 alternatif jawaban. Perhitungan pengujian hipotesis menggunakan bantuan program SPSS versi 22.Teknik pengujian hipotesis menggunakan analisis regresi, dan uji prasyarat yaitu uji normalitas dengan One Sample Kolmogorov-Smirnov dan uji liniearitas. Hasil penelitian menunjukkan pengujian hipotesis dengan taraf signifikansi 5% Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai R yang merupakan simbol dari nilai koefisien korelasi sebesar 0,163. Sedangkan nilai R Square atau koefisien determinasi sebesar 0,027 atau 2,7% Hasil ini membuktikan bahwa perhatian orangtua memiliki hubungan sebesar 2,7% dengan prestasi belajar siswa Kelas X SMK Kristen Tagari tahun ajaran 2021/2022 maka Ho ditolak dan Ha diterima. Hal ini menunjukkan bahwa 2,7% hasil belajar siswa dipengaruhi oleh perhatian orang tuanya. Sedangkan 97,3% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak dibahas dalam penelitian ini. Jadi dapat disimpulkan ada pengaruh yang signifikan antara perhatian orang tua terhadap hasil belajar siswa kelas X SMK Kristen Tagari.
Student Management in Improving the Quality of Education in SMK Negeri 2 Toraja Utara Oce Payung Limbong; Hotmaulina Sihotang; Witarsa Tambunan
Budapest International Research and Critics Institute-Journal (BIRCI-Journal) Vol 5, No 3 (2022): Budapest International Research and Critics Institute August
Publisher : Budapest International Research and Critics University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33258/birci.v5i3.6608

Abstract

This study aims to analyze: 1) the implementation of student management in improving students' hard skills; 2) the implementation of student management in improving students' soft skills; 3) To analyze student management efforts to improve quality; 4) supporting and inhibiting student management factors 5) efforts to overcome student management barriers in improving the quality of education The method used in this research is the descriptive qualitative research method. The data collection technique is done through observation, interviews, and documentation. The data were analyzed utilizing data reduction, data presentation (data display), and concluding. From the results of this study it can be concluded that: a) student management plans, implements, monitors and evaluates activities to improve students' hard skills b) student management plans, implements, monitors and evaluates activities that can improve students' soft skills 3) student management efforts in improving quality education, among others a) self-development through routine school activities, spontaneous activities, exemplary and conditioning; b) integrating the values of the nation's character in the syllabus and lesson plans; c) application of rules, norms, morals, and ethics that apply in schools; 4) The supporting factors of student management in improving the quality of education are educators who have good qualifications, facilities and infrastructure, the inhibiting factors are that understanding is not yet real, funds are not adequate, student motivation is still low, exemplary needs to be improved; 5) Student management efforts in overcoming any obstacles that occur, among others 1) build communication with all school parties; 2) establish communication with parents; 3) teachers always provide motivation, enthusiasm and appreciation for students who excel; 4) provide training for each teacher.
The Effect of Transformational Leadership of School Principles and Teacher Integrity on the Quality of High School Graduates in the Toraja Utara District Arniati Batu Sumbung; Bernadetha Nadeak; Hotmaulina Sihotang
Budapest International Research and Critics Institute-Journal (BIRCI-Journal) Vol 5, No 3 (2022): Budapest International Research and Critics Institute August
Publisher : Budapest International Research and Critics University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33258/birci.v5i3.6091

Abstract

The study was conducted to analyze the influence of Principal Transformational Leadership and Teacher Integrity on the Quality of High School Graduates in North Toraja Regency, with quantitative methods, namely conducting descriptive analysis and testing hypotheses. the method used is quantitative. The regression equation between transformational leadership and graduate quality is Y ̂= -58,233+0,878 X1. While the results of the t-test calculation, there is a positive and significant influence of the principal's transformational leadership (X1) on the quality of high school graduates in North Toraja Regency (Y). The coefficient of determination of the two variables is 0.632 or 63.2%, meaning that the influence of the principal's transformational leadership on the quality of graduates is 63.2%. The regression equation between teacher integrity and the quality of graduates is Y ̂= -1,655+0,724 X2 and according to the results of the t-test, it is found that there is a positive and significant effect of teacher integrity (X2) on the quality of high school graduates in North Toraja Regency (Y). The value of the coefficient of determination of the two variables is 0.292 or 29.2%, meaning that the influence of the teacher integrity variable on the quality of graduates is 29.2%. The multiple linear regression equation between transformational leadership, teacher integrity, and the quality of graduates is Y ̂= -61,020+0,782 X1+0,219 X2and from the results of the F test calculation there is a positive and significant influence on the transformational leadership of principals and teacher integrity together on the quality of high school graduates in North Toraja Regency. The value of the coefficient of multiple determination (R2) is 0.651 or 65.1%, which means that the influence of principal transformational leadership and teacher integrity together on the quality of high school graduates in North Toraja Regency is 65.1%.
Peranan Belajar Behaviorisme dalam Hubungannya dengan Teknologi Pendidikan Serta Implikasinya dalam Pembelajaran Zenriahman Sipayung; Hotmaulina Sihotang
EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN Vol 4, No 5 (2022): October Pages 6401-7346
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/edukatif.v4i5.3871

Abstract

Banyak teori belajar yang membahas tentang bagaimana proses belajar dan mengajar yang efektif agar terjadi perubahan sikap dan tingkah laku peserta didik. Teori behaviorisme memandang bahwa belajar merupakan  bentuk perubahan yang dialami  peserta didik dalam hal kemampuannya yang bertujuan merubah sikap dan tingkah laku dengan cara interaksi terhadap stimulus dan respon. Perubahan sikap dan tingkah laku tersebut disebabkan adanya keinginan untuk belajar dari pada naradidik .Tujuan penelitian untuk mendeskripsikan hubungan teori belajar behavioristk dan teknologi pendidikan serta implikasinya terhadap pembelajaran.  Metode Penelitian yang digunakan adalah studi kepustakaan dari beberapa jurnal dan buku-buku membahas teori belajar. Studi ini fokus pada pembahasan hubungan antara teori belajar behaviorisme dan teknologi pendidikan serta bagaimana implikasinya terhadap pembelajaran.  Hasil penelitian menujukkan para peserta didik mengalami perubahan tingkah laku. Ciri tinglah laku dalam perubahan yang diperoleh dari hasil belajar adalah perubahan tingkah laku yang dialamai peserta didikberupa kemampuannya berinteraksi terhadap sesama. Karena itu mengintegrasikan teknologi pendidikan dalam implementasi teori behaviorisme menjadi penting untuk meningkat perubahan sikap peserta dididik.
Analysis of Junior High School Teacher's Professional Commitment with Digital Literature Perspective and Self-Efficiency Erni Murniarti; Hotmaulina Sihotang; Vitry Marenden
International Journal of Artificial Intelligence Research Vol 6, No 1.2 (2022)
Publisher : STMIK Dharma Wacana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29099/ijair.v6i1.2.459

Abstract

One aspect that contributes to the quality of education in Indonesia, which is still low, is the commitment of the teaching profession to carry out the work. Based on the data and direct observation, it was found that the professional commitment of the teacher was quite good but not optimal. This study aims to analyze the positive and significant influence of digital literacy on the commitment of the teaching profession in the Rantepao District. The survey is quantitative to find factual facts in decision-making. With a population of State Junior High School teachers in the Rantepao sub-district and the research, the sample is 122 state ASN teachers in Rantepao District, using a questionnaire instrument. The instrument was validated by experts and tested on 30 teachers of ASN 3 SMP Negeri in North Toraja Regency to obtain a valid and reliable instrument. Based on the analysis results obtained conclusions through a simple regression equation = 1.840 + 0,600X. The digital literacy regression coefficient is positive at 0.600 with a sig value of 0.002. smaller than α= 0,05. There is a positive and significant effect of digital literacy on the commitment of the teaching profession by 33.3%, and other factors influence the rest.
Post Earthquake Learning Assistance Strategy for Elementary School Students in Cibeureum Village, Cugenang District, Cianjur Hotmaulina Sihotang; Erni Murniarti; Christina Metallica Samosir; Audra Jovani
Asian Journal of Community Services Vol. 2 No. 1 (2023): January, 2023
Publisher : PT FORMOSA CENDEKIA GLOBAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55927/ajcs.v2i1.2588

Abstract

The Cianjur earthquake resulted in hundreds of deaths, minor to severe injuries, buildings destruction and landslides. Children studied in tents with appalling conditions. In addition, the impact of the earthquake that is even more serious is the emergence of trauma to children and adults. Before the earthquake happened, the children were cheerful and liked to play with their peers. The post-disaster turns the children’s feelings to gloom, quiet and afraid of the aftershocks' potential. The Directorate General of Higher Education, Research and Technology, which is involving Universitas Kristen Indonesia (UKI), is also overseeing the integrated community service (PkM) Incentive Program MBKM based on Key Performance Indicators (IKU) for Private Higher Education (PTS). The aim of the activity is to provide strength learning activity in the study tents and psychological healing for early childhood, kindergarten and elementary school students. The activities carried out are providing study tents and learning facilities, accompanying children by telling stories, playing games and ice breaking.
Co-Authors Achadi Budi Santosa Agung Indrianingsi Agus Hendri Yaman Telaumbanua Amnita, Elma Silvia Amos Neolaka Amos Neolaka Anita Jojor Apriadi, Robert Tanduk ARIS Arisman Arisman Arniati Batu Sumbung Arniati Batu Sumbung Atriani Maria Sappa Audra Jovani Aurelia Maria Djanu Rombang Balthasar Insantuan Benhur Samaloisa Bernadetha Nadeak Bida, Dahlia Rante Bintang R. Simbolon Bintang Simbolon Boem Kim Fung Bonaso Bonaso* Buaton, Julisesko Candra Ditasona Carmen Siagian Cheri Surina Ita Christina Metallica Samosir Cynthia, Riries Ernie Dameria Sinaga Dameria Sinaga daniel Ditasona, Candra Eka Ermawati, Eka Erni Murniarti Erni Murniarti Erni Murniarti Erni Murniarti, Erni Erni Murniati Simalango Estomo, Rene T Evi Deliviana Fredy Hidayat Hotner Tampubolon Insantuan, Balthasar Ita, Cheri Surina Johanis Martoguhun Julinda Siregar Junsay, Merley Lasterman, Noldianto Marianus Limbong, Mesta Lukas Sungkowo Joko Utomo Lumbantoruan, Jitu Halomoan Lumembang, Asyuti Lupu, Adrianus Manahan P. Tampubolon Manahan Tampubolon Mangiri, Gabriel Sampe Maria Sappa, Atriani Marice Simbolon Marina Silalahi Mayawi Farida Mesta Limbong Mike Makahenggang Modesta Muhammad Abdul Rahman Napitupulu, Septyana Putri Ni Komang Kurniawati Oce Payung Limbong Opradesman Palembangan, Cira Nessy Para’pak , Edy Mansi Para’pak , Edy Mansi Pare, Alprianti Parwietha Sari Purba, Leony Sanga Lamsari Purba, Santri Chintia Putri Saron Mallini Renatha Ernawati Rontauli Sihotang Rosnawati Rosnawati Rospita A. Siregar Rospita Siregar Safril Safril Said Hutagaol Saludung, Samuel Samaloisa, Benhur Santri Chintia Purba Siburian, Rumia Silitonga, Dikson Simbolon, Bintang Siregar, Julinda Siregar, Rospita A Stevanie Datrix Stevi Natalia Stevi Natalia, Stevi Suryadi Prasetio Tampubolon, Manahan Tanggulungan, Liliana Taruklimbong, Eka Suryokta W. Tikupadang, Ayub Tuturop, Adrianus Umbas, Ajeng Prajayanti Vitry Marenden Witarsa Tambunan Witarsa Tambunan Witarsa Witarsa Tambunan Yelsi Enny A Yokoyama, Yusak Yufita Yufita Yufita Yusak Yokoyama Zagoto, Panius Zenriahman Sipayung Zuesty Haryana