Claim Missing Document
Check
Articles

The Impact of Training, Family Environment, and Motivation on Youth Entrepreneurial Interest in WPM Clinic Jumiyati, Jumiyati; Rachmawati, Ike Kusdyah; Handoko, Yunus
Tarbiyah Wa Ta'lim: Jurnal Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran Vol 12 No 2 (2025): TARBIYAH WA TA'LIM July 2025
Publisher : UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21093/twt.v12i2.7415

Abstract

In Kutai Kartanegara, the Youth Entrepreneurship Clinic Program (WPM) which has been running since 2019 has succeeded in producing many successful young entrepreneurs. However, participants in this program face many obstacles such as low interest in entrepreneurship due to lack of training, lack of family support, and low motivation. Apart from that, there is also a research gap which shows that training and motivation have no effect on interest in entrepreneurship. This research aims to analyze the influence of entrepreneurship training, family environment, and motivation on youth entrepreneurship interest in the WPM program using a quantitative approach and multiple linear regression analysis and data processing using SPSS 25. From a population of 118 training participants, a sample of 54 people was taken using the Slovin technique and proportional random sampling. The research results show that: 1) Entrepreneurship training does not have a significant effect on youth entrepreneurship interest. 2) The family environment does not have a significant effect on youth entrepreneurship interest. 3) Motivation has a positive and significant effect on youth entrepreneurship interest. 4) Entrepreneurship training, family environment and motivation simultaneously have a significant effect on youth's entrepreneurial interest.
Softdrink Habit, Breakfast and Physical Activity Associated with Overweight in SMA Negeri 7 Bengkulu Putri, Frita Aulia Eka; Maigoda, Tonny Cortis; Rizal, Ahmad; Jumiyati, Jumiyati; Kusdalinah, Kusdalinah; Hari Hariadi
Open Global Scientific Journal Vol. 3 No. 1 (2024): Open Global Scientific Journal
Publisher : Research and Social Study Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70110/ogsj.v3i1.29

Abstract

Overweight and obesity can occur in individuals of all age groups, including adolescents, who are experiencing a phase of rapid growth. This study aims to determine the relationship between soft drink consumption, breakfast habits, and physical activity with the incidence of excess body weight among adolescents at SMA Negeri 7 Bengkulu City in 2024. The research is an analytic observational study employing a cross-sectional design. A total of 54 class XI students were selected through simple random sampling. Data on soft drink consumption and breakfast habits were collected using the FFQ form, while physical activity data was gathered using the GPAQ questionnaire. The incidence of excess body weight was determined by measuring height and weight with a microtoise and a weight scale. Univariate and bivariate data analyses were conducted using the chi-square test with a significance level of α = 0.05. The results indicated that the majority of respondents frequently consume soft drinks (75.9%), rarely eat breakfast (80.7%), and engage in sufficient physical activity (71.8%). There is a significant relationship between the habit of consuming soft drinks and the incidence of excess weight in adolescents (p = 0.007), between breakfast habits and the incidence of excess weight (p < 0.001), and between physical activity and the incidence of excess weight (p = 0.002).
Peer tutoring method to improve the Physics learning outcomes of grade XII students of Senior High School 1 Bambanglipuro Jumiyati, Jumiyati; Ferawati, Denny Indria
COPE: Caraka Olah Pikir Edukatif Vol. 29 No. 1 (2025)
Publisher : DRPM UNY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/cope.v29i1.88171

Abstract

This study addresses the urgent need to enhance the effectiveness of physics education, particularly in light of the challenges faced by students in mastering complex scientific concepts. This study employed Classroom Action Research (CAR) to examine the effectiveness of the peer tutoring method in enhancing physics learning outcomes at Senior High School 1 Bambanglipuro. Conducted over two cycles, each consisting of two face-to-face meetings, the research followed the iterative process of planning, action, observation, and reflection. The research subjects were 32 students from class XII MIPA 3 during the 2020-2021 academic year. Data collection methods encompassed direct observation, field notes, tests, and documentation. The results of this study demonstrate a significant improvement in student learning outcomes. In Cycle I, the average physics score was 57.35, which increased to 83.21 in Cycle II, reflecting a marked enhancement in student performance. Moreover, the proportion of students meeting the learning completion criteria increased dramatically from 32.35% in Cycle I to 88.24% in Cycle II. These findings suggest that the peer tutoring method is an effective strategy for improving academic achievement in physics. The study concludes that peer tutoring not only fosters greater academic engagement but also contributes to more substantial learning outcomes, thus supporting its potential integration into broader educational practices for enhancing student performance in science subjects.
OBE Curriculum-Based E-RPS Application Development: An Innovative Approach to Improve Planning Quality Qomariah, Siti; Jumiyati, Jumiyati; Anwari, Muhammad Irfan
Justek : Jurnal Sains dan Teknologi Vol 8, No 3 (2025): September
Publisher : Unversitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/justek.v8i3.33800

Abstract

This study aims to develop an Electronic Semester Learning Plan (E-RPS) application based on the Outcome-Based Education (OBE) curriculum to address challenges in curriculum management, such as unstructured data, non-uniform standards, and inefficiencies in manual preparation. The study employed the Research and Development (R&D) approach using the ADDIE model (Analyze, Design, Develop, Implement, Evaluate). Data collection included interviews, questionnaires, and documentation, with respondents selected using a snowball sampling technique. Application performance was tested using black-box and beta testing methods, with Likert-scale-based questionnaires for user feedback. Data analysis focused on usability, functionality, and efficiency. The E-RPS application integrates curriculum elements (CPL, CPMK, and Sub-CPMK) and standardizes the RPS preparation process. It automates workflows, enhances data accessibility, and provides collaborative features for lecturers and administrators. Testing results showed an average user satisfaction rate of 87%, validating the application's effectiveness in improving the quality and accuracy of RPS preparation, aligning with OBE principles. This research provides a practical solution to streamline RPS preparation, enhance transparency in curriculum management, and support international accreditation efforts. The findings contribute to the theoretical understanding of integrating technology with OBE frameworks and offer a replicable model for higher education institutions aiming to improve curriculum quality and compliance
Pola Keanekaragaman Pangan dan Status Gizi Mahasiswa Putri Poltekkes Kemenkes Bengkulu Hasanah, Ummi; Jumiyati, Jumiyati; Suryani, Desri
Jurnal Sains Kesehatan Vol 31, No 2 (2024)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Tri Mandiri Sakti Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37638/jsk.31.2.83-92

Abstract

Remaja merupakan waktu transisi dari masa anak ke dewasa dan umumnya akan terjadi perubahan pada fisik. Selain terjadi perubahan fisik, pada masa remaja juga akan terdapat perubahan emosional dan mental yang cepat. Masa remaja merupakan masa yang sangat penting dari proses pertumbuhan dan perkembangan manusia. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pola keanekaragaman pangan dan status gizi mahasiswa putri. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah mahasiswa putri tingkat I yang indekos di Kota Bengkulu dengan teknik pengambilan sampel simple random sampling. Instrumen yang digunakan dalam pola keanekaragaman pangan yaitu menggunkan formulir FFQ, sedangkan untuk variabel status gizi diambil dengan cara pengukuran antropometri, dengan menimbang berat badan menggunakan timbangan injak dan pengukuran tinggi badan menggunakan microtoice. Hasil penelitian menunjukkan sebagian sebagian besar pola keanekaragaman pangan dengan kategori beranekaragam sebanyak (74,2%), dan kategori tidak beranekaragam sebanyak (25,8%). Sedangkan status gizi berdasarkan IMT sebagian besar dengan kategori gizi normal (61,3%) dan kategori gizi tidak normal sebanyak (38,7%). Kesimpulan pola keanekaragaman pangan mahasiswa putri yang indekos di Kelurahan Padang Harapan menunjukkan sebagian besar dengan kategori baik. Status gizi mahasiswa putri berdasarkan IMT menunjukkan sebagian besar dengan kategori gizi normal. Saran diharapkan bagi responden untuk selalu memperhatikan jenis makanan yang akan dikonsumsi yaitu makanan yang beranekaragam, seimbang yang dapat memenuhi kebutuhan zat gizi yang diperlukan didalam tubuh.
Hubungan Konsumsi Sayur dan Buah dengan Indeks Massa Tubuh (IMT) pada Mahasiswa Jurusan Gizi di Poltekkes Kemenkes Bengkulu Meliana, Indah; Mahyuddin, Meriwati; Jumiyati, Jumiyati
Jurnal Sains Kesehatan Vol 31, No 2 (2024)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Tri Mandiri Sakti Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37638/jsk.31.2.103-113

Abstract

Berdasarkan WHO dan Kemenkes RI, status gizi merupakan suatu keadaan dimana disebabkan oleh keseimbangan asupan zat gizi dari makanan yang dikonsumsi dengan kebutuhan nutrisi yang diperlukan tubuh untuk metabolisme. Selain itu Status gizi juga disebabkan oleh zat gizi dan penyakit infeksi. Untuk menilai status gizi yaitu dengan mengukur antropometri. Ada beberapa faktor yang mempengaruhi status gizi, yaitu faktor primer (asupan gizi) dan faktor sekunder (zat gizi tidak mencukupi). Faktor ini sangat mempengaruhi status gizi pada remaja dan faktor ini juga yang menentukan status gizi normal atau tidaknya berdasarkan asupan yang kita konsumsi. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui hubungan konsumsi buah dan konsumsi sayur dengan indeks massa tubuh (IMT) pada mahasiswa Jurusan Gizi Poltekkes Kemenkes Bengkulu. Penelitian ini merupakan Deskriptif Analitik dengan menggunakan rancangan Cross Sectional. Sampel pada penelitian ini sebanyak 92 mahasiswa. Pengambilan sampel dilakukan pada bulan April–Mei tahun 2024 dengan teknik pengambilan Proportionate Stratified Random Sampling. Analisis data pada penelitian ini menggunakan uji statistik  Chi-Square. Hasil penelitian menunjukkan hubungan konsumsi sayur dengan indeks masa tubuh dengan hasil p-value 0,035 dan hubungan konsumsi buah denganIMT dengan p-value=0,036. Ada hubungan antara konsumsi sayur dan konsumsi buah dengan IMT. Disarankan kepada pihak dosen memberikan informasi dalam bentuk pembelajaran ataupun sosialisasi kepada mahasiswa tentang konsumsi sayur dan konsumsi buah terhadap IMT.Kata Kunci: konsumsi buah, konsumsi sayur,  indeks massa tubuh (IMT), mahasiswa
P Pelatihan Pembuatan Plant Growth Promoting Rhizobacteria dari Akar Bambu pada Kegiatan KKN di Desa Jejangkit Pasar : Training of Making Plant Growth Promoting Rhizobacteria from Bamboo Roots on KKN Activities in Jejangkit Pasar Village Andini, Yulia; Persada, Maulida Bintang; Yuliani, Novi Dwi; Busyiri, Muhammad; Lela, Nor; Ramadhani, Ansari; Indrimaya, Tiara Divani; Jumiyati, Jumiyati; Sahrudin, Sahrudin; Syifa, Herda Aulia Lailatul; Sutrianto, Sutrianto
Kayuh Baimbai: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 3 (2024): September : Kayuh Baimbai : Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat (LPPM) Universitas Nahdlatul Ulama Kalimantan Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69959/kbjpm.v1i3.27

Abstract

Kuliah Kerja Nyata (KKN) is a form of implementation of the Tri Dharma of Universitas Nahdlatul Ulama Kalimantan Selatan, which is located in Jejangkit Pasar Village, Barito Kuala Regency, South Kalimantan Province. People's livelihoods are dominated by the agricultural sector. In this regard, observations made found that most farmers use non-organic fertilizers on agricultural land, either purchased independently or in the form of subsidies provided by the government. Meanwhile, based on the results of interviews with representatives of farmer groups, it was revealed that the level of need of farmers in Jejangkit Pasar Village for non-organic fertilizers is very high, while farmers' knowledge about the impact of non-organic fertilizers is still low, especially on the environment. So it is necessary to provide provisions to farmers in Jejangkit Pasar Village so that they can transition from using non-organic fertilizers to organic fertilizers. Through KKN activities, the 10 UNUKASE 2024 KKN groups carried out training and direct practice in making Plant Growth Promoting Rhizobacteria (PGPR) from bamboo roots carried out by resource persons from the Jejangkit Agricultural Extension Center (BPP). As a result, all the farmers who attended understood how to make PGPR from bamboo roots and as many as 71.42% of the farmers who attended stated that they wanted to apply PGPR fertilizer to their agriculture.
Konsumsi Zat Gizi Mikro dan Pengetahuan Penderita Hipertensi di Kota Bengkulu Zurli, Meirine Putri; Jumiyati, Jumiyati; Rizal, Ahmad
JGK: Jurnal Gizi dan Kesehatan Vol 3 No 1 (2023): Jurnal Gizi dan Kesehatan
Publisher : Jurusan Gizi, Poltekkes Kemenkes Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36086/jgk.v3i1.1722

Abstract

Background: Hypertension, or often referred to as high blood pressure is an increase in blood pressure that occurs continuously and is not normal in many arteries. High blood pressure can be caused by several factors, namely, foods that are high in salt, fatty foods, the habit of consuming coffee, lack of exercise or physical activity, and stress. The purpose of this study was to look at Consumption of Micronutrients and Knowledge of Hypertension Sufferers in Bengkulu City. Method: This type of research is descriptive and uses a cross-sectional design, and uses total sampling. The number of samples was 48 respondents with hypertension. Results: out of 48 samples there were 48 hypertensive patients, there was an average value for consumption of Vitamin D, namely 18.3 mcg, Sodium, which was 2,700.3 mg, Calcium, which was 1,013.6 mg, who was 40 years old. -44 years, namely (37.5%), those with high school education, namely (68.7%), those with housewife work, namely (89.6%), and those who have good knowledge, namely (43.75%), and those who have bad knowledge (56.25%). Conclusion: Consumption of Calcium is still low, Consumption of Vitamin D is sufficient, and Consumption of Sodium is almost entirely excessive and Knowledge is mostly still poor (low).
FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH DALAM KEPATUHAN IBU HAMIL DALAM MENGKONSUMSI TABLET FE Jumiyati, Jumiyati; Riana, Hernah
Jurnal Kesehatan Tambusai Vol. 5 No. 1 (2024): MARET 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jkt.v5i1.25312

Abstract

Pendarahan merupakan penyebab utama dan terbanyak pada kematian maternal. Perdarahan sewaktu melahirkan dapat menyebabkan anemia pada ibu hamil. Anemia terjadi sebagai akibat kurangya ibu hamil mengkonsumsi tablet FE. Ibu hamil mempunyai resiko yang tinggi untuk mengalami defisiensi besi. Salah satu program pemerintah menanggulangi anemia defisiensi besi yaitu pemberian suplemen zat besi dengan dosis pemberian sehari sebanyak 1 tablet berturut-turut minimal selama 90 hai selama kehamilan. Tujuan dari dilaksanakan penelitian ini untuk mengetahui faktor-faktor yang berpengaruh dengan kepatuhan ibu hamil mengkonsumsi tablet Fe. Dalam penelitian ini desain penelitian yang digunakan adalah survey analitik dengan menggunakan pendekatan Cross sectional. Penelitian ini dilaksanakan di wilayah kerja Puskesmas Latambaga tahun 2023. Populasi dalam penelitian ini adalah semua ibu hamil yang datang memeriksakan kehamilan. Sampel penelitian sebanyak 63 responden dimana instrumen yang digunakan adalah kuesioner. Hasil penelitian ini ada pengaruh antara tingkat pengetahuan dengan kepatuhan ibu hamil mengkonsumsi tablet Fe dengan nilai p=0.001, ada pengaruh antara pendidikan dengan kepatuhan ibu hamil megkonsumsi tablet FE dengan nilai p=0.025, ada pengaruh ketersediaan tablet FE dengan kepatuhan ibu hamil dengan nilai p=0.004, ada pengaruh antara efek samping dengan kepatuhan ibu hamil mengkonsumsi tablet FE dengan nilai p=0.012. Simpulan. ada pengaruh antara pengetahuan, pendidikan, ketersediaan, pendidikan, dengan kepatuhan ibu hamil mengkonsumsi tablet Fe. Saran, diharapkan dalam penelitian ini untuk lebih meningkatkan kepatuhan kepada semua ibu hamil mengkonsumsi tablet Fe perlu diperhatikan faktor pengetahuan, pendidikan, ketersediaan, dan efek samping.
PENGARUH PERILAKU IBU DALAM PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DENGAN KELANCARAN PRODUKSI ASI Riana, Hernah; Jumiyati, Jumiyati; Sumarni, Sumarni; Syamsidar, Syamsidar
Jurnal Kesehatan Tambusai Vol. 5 No. 1 (2024): MARET 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jkt.v5i1.25314

Abstract

Asi eksklusif adalah pemberian Asi tanpa makanan tambahan lain pada bayi berumur 0-6 bulan. Tujuan Penelitian, untuk mengetahui hubungan perilaku ibu dalam pemberian asi eksklusif terhadap kelancaran produksi asi di wilayah kerja puskesmas Kolaka. Desain Penelitian, bersifat penelitian descriptif corelasi dengan pendekatan cross sectional. Populasi, dalam penelitian ini adalah ibu yang memiliki bayi >6 bulan di wilayah kerja puskesmas Kolaka. Sampel, berjumlah 70 orang dengan menggunakan teknik total populasi. Analisa data yang digunakan  adalah analisis univariat dan bivariat (chi square), instrumen penelitian yang diguanakan adalah  kuesioner dengan jumlah pertanyaan sebanyak 38 soal..Hasil penelitian ada pengaruh  pengetahuan  dengan perilaku pemberian ASI eksklusif  p=0.012, ada pengaruh  sikap dengan perilakupemberian ASI eksklusif  p=0.004, ada pengaruh    tindakan dengan perilaku pemberian ASI eksklusif  p=0.025, ada pengaruh  perilaku terhadap pemberian ASI eksklusif  p=0.000. Simpulan,  adanya hubungan yang signifikan antara perilaku ibu dalam pemberian Asi eksklusif dengan kelancaran produksi Asi di wilayah kerja puskesmas Kolaka. Saran, Diharapkan melalui hasil penelitian ini, para bidan maupun tenaga kesehatan lainnya semakin lebih aktif dalam memberikan penyuluhan kepada ibu-ibu menyusui tentang pemberian Asi eksklusif.