Claim Missing Document
Check
Articles

STUDI KUALITATIF : PROGRAM PENANGGULANGAN PENYAKIT JANTUNG DAN PEMBULUH DARAH DI KEMENTERIAN KESEHATAN RI Ramadhanti, Ismaya; Izzati, Mutiara Nur; Nurcandra, Fajaria; Apriningsih
Jurnal Kesehatan Tambusai Vol. 5 No. 3 (2024): SEPTEMBER 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jkt.v5i3.29796

Abstract

Penyakit kardiovaskular menjadi salah satu penyebab kematian dan kesakitan di Indonesia dengan faktor yang dapat dicegah seperti hipertensi, obesitas, dislipidemia, dan kebiasaan merokok. Menyadari pentingnya pencegahan dan pengendalian penyakit jantung dan pembuluh darah sebagai salah satu penyebab kematian terbesar di Indonesia, tujuan penelitian ini adalah untuk menelusuri secara mendalam terkait program pencegahan dan pengendalian penyakit jantung dan pembuluh darah di Kementerian Kesehatan. Penelitian kualitatif dengan desain rapid assessment test dan desain studi deskriptif. Data kualitatif berasal dari wawancara mendalam terhadap informan dari Kementerian Kesehatan dan Dinas Kesehatan Kota Depok dengan instrumen penelitian adalah peneliti sendiri dibantu oleh pedoman wawancara, ATK, dan gadgets. Hasil wawancara disusun ke dalam transkrip dan matriks hasil wawancara. Validasi data dilakukan dengan triangulasi informan dan triangulasi data. Data agregat hasil skrining penyakit jantung dan pembuluh darah Kementerian Kesehatan terhadap 38 provinsi di Indonesia dianalisis untuk melihat persentase deteksi dini dan kasus. Program penanggulangan di Kementerian Kesehatan RI dilandaskan pada meningkatnya prevalensi PJPD sehingga diperlukan program skrining faktor risiko. Program dilaksanakan dengan koordinasi dari Kementerian Kesehatan hingga ke Puskesmas untuk menurunkan prevalensi PJPD. Hasil analisis univariat menunjukkan faktor risiko dan kejadian PJPD tertinggi berada pada Provinsi Jawa Barat. Program penanggulangan penyakit jantung dan pembuluh darah di Kementerian Kesehatan RI berfokus pada faktor risiko, yaitu skrining faktor risiko terutama hipertensi. Selain dilakukan skrining faktor risiko, dilakukan edukasi kepada masyarakat umum untuk meningkatkan kesadaran akan pola hidup sehat sebagai bentuk pencegahan terjadinya penyakit jantung dan pembuluh darah.
Analysis of Pulmonary Tuberculosis Control Program Implementation at Tanah Baru Community Health Care, Depok Baru Elysia Rahmatul Fitri, Asti; Lutfiah Rahmayanti, Verina; Alya Azis, Arkanaya; Nurcandra, Fajaria; Apriningsih, Apriningsih
Jurnal Kesehatan Manarang Vol 11 No 1 (2025): April 2025
Publisher : Politeknik Kesehatan Kemenkes Mamuju

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33490/jkm.v11i1.1377

Abstract

Tuberculosis is an infectious disease caused by the bacterium Mycobacterium tuberculosis that remains a global problem. In response to the burden of TB, the Indonesian government has established the TB Elimination Target for 2030. Primary health centers play a crucial role in implementing TB elimination strategies in Indonesia through effective and sustainable essential health services. This qualitative study, using a rapid assessment test design, aims to explore the tuberculosis control program in the Community Health Center (Puskesmas) Tanah Baru area more deeply. Data were collected through observation techniques and in-depth interviews with selected informants. This study involved seven informants selected through purposive sampling based on their roles and relevance to the TB program, including the Head of the P2P Program at the City Health Office, the Head of the TB Program at the City Health Office, the Head of the Puskesmas, the Puskesmas TB Program Holder, a Puskesmas nurse, the Head of Kapitu, and positive TB patients. Data analysis was conducted using the concept of triangulation of sources and methods. The results showed that the input and process components in the Puskesmas Tanah Baru TB control program were optimal. The implementation of promotive programs in the form of counseling, preventive programs such as screening, contact investigation, and provision of TPT, as well as curative programs, has been carried out according to national standards. Regarding the output component, the coverage of health services for people suspected of TB and the successful treatment of TB cases have reached the target. However, the overall coverage of TB case treatment has not yet met the predetermined target. The results of the TB control program at Puskesmas Tanah Baru largely meet the established indicators, although community stigma remains a significant obstacle to TB control efforts. Promotive and educational programs in the Puskesmas Tanah Baru area should be strengthened to reduce stigma within the community.
Persepsi Apoteker dan Perawat tentang Efektivitas Pelatihan Aseptik Secara Daring: Studi Kualitatif Wasir, Riswandy; Apriningsih, Apriningsih; Ardhiyanti, Lusyta Puri
Jurnal Inovasi Pendidikan MH Thamrin Vol. 6 No. 1 (2022): Jurnal Inovasi Pendidikan MH Thamrin
Publisher : LPPM Universitas Mohammad Husni Thamrin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37012/jipmht.v6i1.1524

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi persepsi apoteker dan perawat mengenai efektivitas pelatihan secara daring dalam teknik aseptik. Dua puluh lima apoteker dan perawat yang telah menyelesaikan pelatihan daring dalam teknik aseptik direkrut untuk berpartisipasi dalam penelitian kualitatif ini. Data dikumpulkan melalui wawancara semi-terstruktur dan dianalisis menggunakan analisis tematik. Hasilnya mengungkapkan bahwa partisipan melihat beberapa keuntungan dari pelatihan secara daring, seperti fleksibilitas dalam hal waktu dan lokasi, penghematan biaya dan waktu, dan peningkatan aksesibilitas pelatihan. Namun, mereka juga mengidentifikasi beberapa kekurangan, termasuk interaksi yang terbatas dengan pelatih dan rekan, kesulitan teknis, dan kekhawatiran tentang validitas penilaian. Partisipan juga memberikan saran untuk meningkatkan kualitas pelatihan secara daring, seperti menggabungkan elemen interaktif dan latihan praktis, dan memastikan kredibilitas pelatih dan penilaian. Temuan ini memberikan wawasan tentang potensi manfaat dan tantangan pelatihan daring dalam teknik aseptik dan memberikan informasi dalam pengembangan program pelatihan daring yang efektif.
Implementation of Ventilator Associated Pneumonia (VAP) Prevention in Health Care and Its Effectiveness: Literature Review Rahayu Lestari, Mugi; Andriana, Bunga; Aguilera, Solita Claudya; Simanjorang, Chandrayani; Wasir, Riswandy; Apriningsih, Apriningsih
KESMAS UWIGAMA: Jurnal Kesehatan Masyarakat Vol 9 No 1 (2023): June
Publisher : Universitas Widya Gama Mahakam Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24903/kujkm.v9i1.1903

Abstract

Background: The incidence of HAIs in developed countries is estimated at around 1/100 hospitalized patients, while in developing countries it is around 10/100 patients. Patients receiving mechanical ventilation accounted for 86% of HAI cases. As many as 9-27% of patients with ventilator installation have the possibility of suffering from VAP. Objectives: This study aims to describe the implementation of VAP prevention and its effectiveness in health care services. Research Metodes: This type of research is literature study through the search engines ScienceDirect, Google Scholar, and PubMed. Results: Of the thirteen articles obtained, there were six articles discussing the implementation of VAP prevention in health services, six articles discussing the effectiveness of VAP prevention in health services, and one article discussing both. Conclusion: Prevention of VAP in health services is carried out through surveillance and bundles. This prevention is very effective in reducing VAP cases in health care facilities if the implementation is optimal
KESADARAN TENAGA KESEHATAN DALAM PENCEGAHAN INFEKSI NOSOKOMIAL DENGAN PERILAKU MENCUCI TANGAN Sekar Ayu Putri; Raudina Izzah; Sabrina Putri; Apriningsih; Chandrayani Simanjorang; Riswandi Wasir
MOTORIK Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 18 No 2 (2023): September
Publisher : Universitas Muhammadiyah Klaten

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61902/motorik.v18i2.931

Abstract

Nosocomial infections are infections that are acquired or occurred in hospitals and are still a major health problem in the world. Hospitals as complex health units require good human resource management to provide optimal health care and prevent the spread of infections. Nosokomial infections can occur due to a number of factors, one of which is low awareness of the health energy of washing hands. The study aims to find out how high the level of healthcare awareness in Indonesia is in washing hands to prevent nosokomial infections and the factors that influence them. This study uses a literature review method using 11 literature sources from Google Scholar and Garuda. The results of this study are that the majority of health workers in Indonesia have had a good awareness in washing hands with a ratio of 44% – 77.4%. The author suggests to improve and strengthen hand washing behavior for health workers.
Peranan Kader Kesehatan dalam Kegiatan Posyandu Balita pada Masa Pandemi Covid-19 Krisdayani, Dwi Dini; Fadhilah, Nurul; Apriningsih, Apriningsih
Jurnal Ilmiah Kesehatan Masyarakat : Media Komunikasi Komunitas Kesehatan Masyarakat Vol 15 No 2 (2023): JIKM Vol. 15, Edisi 2, Mei 2023
Publisher : Public Health Undergraduate Program, Faculty of Health Science, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52022/jikm.v15i2.266

Abstract

Abstrak Latar Belakang: Kader kesehatan memiliki peran yang sangat besar dalam pelaksanaan Posyandu karena kader dapat menjadi penggerak masyarakat dalam melaksanakan hidup sehat. Terutama pada masa pandemi COVID-19. Walaupun pelaksanaan posyandu terhambat, peran kader harus tetap berjalan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peran kader kesehatan dalam pelaksanaan posyandu balita pada masa pandemi COVID-19. Metode: Metode penelitian yang digunakan merupakan literature review dengan sumber data penelitian berasal dari jurnal yang diperoleh melalui melalui laman web Google Scholar dan Garuda dengan hasil yang diperoleh yaitu 10 jurnal. Hasil: Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa peran kader kesehatan dalam pelaksanaan Posyandu pada masa pandemi COVID-19 masih terlaksana dengan baik. Kader tetap melakukan penimbangan balita, pemberian vitamin A dan imunisasi, pencatatan dan pelaporan hasil kegiatan posyandu ke puskesmas, dan melakukan penyuluhan terkait balita serta COVID-19. Kesimpulan: Kesimpulan dari penelitian ini adalah Peran kader kesehatan dalam kegiatan posyandu balita di masa pandemi Covid-19 tetap berjalan dengan baik dari melakukan penimbangan balita, pemberian vitamin A dan imunisasi, pencatatan dan pelaporan hasil kegiatan posyandu ke puskesmas, dan melakukan penyuluhan terkait balita serta COVID-19 The Role Of Health Cadres In Toddler Posyandu Activities During The Covid-19 Pandemic Abstract Background: Health cadres have a very big role in the implementation of Posyandu because cadres can be a driving force for the community in carrying out a healthy life. Especially during the COVID-19 pandemic. Even though Posyandu implementation is hampered, the role of cadres must continue. The purpose of this study was to determine the role of health cadres in the implementation of Posyandu for toddlers during the COVID-19 pandemic. Method: The research method used is a literature review with research data sources derived from journals obtained through the Google Scholar and Garuda web pages with the results obtained, namely 10 journals. Results: The results of the study show that the role of health cadres in implementing Posyandu during the COVID-19 pandemic was still well implemented. Cadres continue to weigh toddlers, provide vitamin A and immunizations, record and report the results of posyandu activities to the puskesmas, and conduct outreach regarding toddlers and COVID-19. Conclusion: The conclusion from this study is that the role of health cadres in toddler posyandu activities during the Covid-19 pandemic continues to run well from carrying out toddler weighing, giving vitamin A and immunization, recording and reporting the results of posyandu activities to the puskesmas, and conducting counseling related to toddlers and COVID-19
EDUKASI PENINGKATAN KEBUGARAN LANSIA MELALUI SENAM CERIA Tri Siswantini; Purnamadyawati Purnamadyawati; Apriningsih Apriningsih; Mira Rahmi; Hasna Haura; Aufa A. Ulhaq; Belvaninda Zahira; Subandiah Subandiah
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) Vol 9, No 5 (2025): Oktober
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jmm.v9i5.34539

Abstract

Abstrak: Secara alamiah lansia mengalami penurunan fungsi fisiologis, yang berdampak negatif pada kebugaran dan meningkatkan risiko penyakit degeneratif dan menurunkan kualitas hidup.Tujuan kegiatan ini adalahuntuk mengoptimalkan Kesehatan lansia,dengan memberikan edukasi tentang kesehatan lansia, melalui aktivitas olah raga secara teratur, ringan, sehat,aman dengan menyesuaikan tingkat kemampuan, kesanggupan dan kekuatan tubuh lansia masing masing.Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) dilakukan pada 30 warga lansia, Tangerang Selatan, Banten yang menjadi lanjutan kegiatan tahun sebelumnya. Kegiatan berupa edukasi dan simulasi senam ceria yang dapat dilakukan lansia dirumahnya (home exercise) secara teratur. Kegiatan dievaluasi menggunakan metode pretest dan psottest. Hasil PkM menunjukkan adanya peningkatan tingkat pengetahuan yang terlihat dari adanya peningkatan nilai 80 sebesar 11% dan nilai 100 seebsar 19% serta adanya antusiasme warga lansia yang sangat baik.Abstract: Naturally, older adults experience a decline in physiological function, which harms fitness and increases the risk of degenerative diseases, and reduces quality of life. To optimize the health of older adults, it is necessary to conduct educational activities about older adult health, which explain that older adults should remain active, such as through regular, light, healthy, and safe exercise, adjusting to the level of ability, capacity, and strength of each older adult's body. The Community Service Activity (CSA) was conducted with 30 elderly residents of RW 010, Benda Baru, Pamulang Barat, South Tangerang, Banten, as a continuation of the previous year's activity. The activity consisted of education and simulation of cheerful exercises that the elderly can do at home (home exercise) regularly. The results of the CSA showed an increase in the level of knowledge, as seen from an 11% increase in the score of 80 and a 19% increase in the score of 100, as well as the enthusiasm of the elderly residents.
Co-Authors Adelia Putri Mahardika Adik Epy Arimby Adji Suwandono Adzkia Avisena Maghfiroh Afif Amir Amrullah Aguilera, Solita Claudya Agustina Agustina Ahid Nur Hidayati Aldera Alifah S. A Alifah Safira Amperatmoko Alya Azis, Arkanaya Andriana, Bunga Angelina, Gabriela Anisya Pebriyanti Antarsih, Novita Rina Apriyanto, Mulono Arfaly A. P Arimbi Prashintya Simawang Astuti, Galuh Putri Kusuma Aufa A. Ulhaq AULIA RAHMA, FADILAH Ayu M. S Ayu Magdalena Natalia Situmeang AZUZ, FAIDAH Bagus Aprianto Belvaninda Zahira Cesilia M Dwiriani Chandrayani Simanjorang Dian P Dian Pertiwi Dian Pertiwi Dina Amalia Dudung Angkasa Duma Lumban Tobing Dyanneza, Frieska Dzakiyah, Rifda Nurul Eko Sutrisno Elysia Rahmatul Fitri, Asti Fahma Fadila Hanifa Faridha, Noor Fauzana Annova Feda A. M Fitriani, Mutiara Aisyah Hafidah, Farwah Halisah Suriani Hanifah, Fahma Fadila Harifuddin Harifuddin, Harifuddin Haslinda B Anriani, Haslinda B Hasna Haura Hera, Agnes Gonxa Mulia Herbawani, Chahya Kharin Huwaydi Azzam Yusuf Istanti, Novita Dwi Izzati, Mutiara Nur Jatmiko, Najla Qonita Putri Jovanka A Karima, Ulya Qoulan Khairunisa Hasan Krisdayani, Dwi Dini Kuncorowati, Niken Dyah Aryani Laily Hanifah Lilla Puji Lestari Lintang Tyas Pramesti Lintang Tyas Pramesti Lusyta Puri Ardhiyanti Lutfiah Rahmayanti, Verina M. Reihan A Makkiyah, Feda Anisah Mardhiah, Himmatun Maria Galuh Kamenyangan Sari, Maria Galuh Kamenyangan Mira Rahmi Muchammad Ichsan Muhammad Reihan Arianda Mukti, Nurul Dwi Muzdhalifa Maulana , Intan Myrtha, Risalina Nabila A. A Nabila Aulia Ainaya Nadheem, Fathimath Ana Nashtiti, Diyah Sufi Nelvioni Tupitu Noor Alis Setiyadi Novita Istanti Nugroho, Novianto Adi Nur Intania Sofianita Nurcandra, Fajaria Nurul Fadhilah Nurul Pujiastuti Prabowo, Nurhasan Agung Pristya, Terry Yuliana Rahadian Purnamadyawati Purnamadyawati Putri PERMATASARI Putri Suryani Arifah Rahayu Lestari, Mugi Rahayu P. N Rahma Fadila, Syasa Ramadhanti, Ismaya Ratri Ciptaningtyas Raudina Izzah Raudina Izzah Risatianti Kolopaking Risatianti Kolopaking, Risatianti Riswandi Wasir Riswandy Wasir Rita Ismail Rizki Amalia Rukmana, Olivia Meida Sabillah Al Adawiyah Sabrina Putri Safinah Annajah Sekar Ayu Putri Septifani, Alifa Dinda Septifani, Alifa Dinda Shofiyah, Laily Sisca Chairani Siti Madanijah Siti Madanijah Siti Nurhayati Sri Ndaru Arthawati Subandiah Subandiah Subhan Haris Sugiyatmi, Tri Astuti Tonang Dwi Ardyanto Tri Astuti Sugiyatmi Tri Siswantini Ulya Qoulan Karima W W Widayani Wahyuningtyas Wirdatul Jannah Yessi Crosita Octaria